Gula Beras Hipotesis : Minyak Goreng

4.2.1.2. Crostab Konsumsi Berdasarkan Jumlah Anggota Keluarga di Kelurahan Urung Kompas Kabupaten Labuhan Batu

1. Gula

Hipotesis : Ho : Tidak ada pengaruh jumlah konsumsi gula berdasarkan jumlah anggota keluarga. H 1 : Ada pengaruh jumlah konsumsi gula berdasarkan jumlah anggota keluarga. Tabel 4.2.1.2.1. Crostab Konsumsi Gula Berdasarkan Jumlah Anggota Keluarga Kelompok Jumlah Anggota keluarga Total 1 - 3 Orang 4 - 6 Orang 7 - 9 Orang 10 - 12 Orang 0 - 1.4 Kg F 3 11 7 1 22 5.2 19.0 12.1 1.7 37.9 1.5 - 2.4 Kg F 4 17 2 23 6.9 29.3 3.4 .0 39.7 2.5 - 3.4 Kg F 1 5 1 1 8 1.7 8.6 1.7 1.7 13.8 3.5 Kg F 1 2 2 5 1.7 3.4 3.4 .0 8.6 Total F 9 35 12 2 58 15.5 60.3 20.7 3.4 100.0 Dari hasil pengolahan SPSS dengan α = 0.05 di dapat : 2 hit χ = 8,675 df = 9 p = 0,468 2 tab χ = 16,919 Kesimpulan : 2 hit χ 2 tab χ , maka Ho diterima, kesimpulannya tidak ada pengaruh jumlah konsumsi gula berdasarkan jumlah anggota keluarga. Universitas Sumatera Utara

2. Beras Hipotesis :

Ho :Tidak ada pengaruh jumlah konsumsi beras berdasarkan jumlah anggota keluarga H 1 :Ada pengaruh jumlah konsumsi beras berdasarkan jumlah anggota keluarga. Tabel 4.2.1.2.2. Crostab Konsumsi Beras Berdasarkan Jumlah Anggota Kelompok Jumlah Anggota keluarga Total 1 - 3 Orang 4 - 6 Orang 7 - 9 Orang 10 – 12 Orang 2 - 6.9 Kg F 1 2 3 1.7 3.4 .0 .0 5.2 7 - 11.9 Kg F 5 24 9 1 39 8.6 41.4 15.5 1.7 67.2 12 - 16.9 Kg F 3 9 2 1 15 5.2 15.5 3.4 1.7 25.9 17 - 21.9 Kg F 1 1 .0 .0 1.7 .0 1.7 Total F 9 35 12 2 58 15.5 60.3 20.7 3.4 100.0 Dari hasil pengolahan SPSS dengan α = 0.05 di dapat : 2 hit χ = 6,616 df = 9 p = 0,677 2 tab χ = 16,919 Kesimpulan : 2 hit χ 2 tab χ ,maka Ho diterima, kesimpulannya tidak ada pengaruh jumlah konsumsi beras berdasarkan jumlah anggota keluarga. Universitas Sumatera Utara

3. Minyak Goreng

Hipotesis : Ho : Tidak ada pengaruh jumlah konsumsi minyak goreng berdasarkan jumlah anggota keluarga H 1 : Ada pengaruh jumlah konsumsi minyak goreng berdasarkan jumlah anggota keluarga Tabel 4.2.1.2.3. Crostab Konsumsi Minyak Goreng Berdasarkan Jumlah Anggota Keluarga Kelompok Jumlah Anggota keluarga Total 1 - 3 Orang 4 - 6 Orang 7 - 9 Orang 10 - 12 Orang 0 - 1.5 Kg F 6 22 7 1 36 10.3 37.9 12.1 1.7 62.1 1.6 – 3.1 Kg F 2 12 5 1 20 3.4 20.7 8.6 1.7 34.5 4.8 – 6.3 Kg F 1 1 1.7 .0 .0 .0 1.7 6.4 Kg F 1 1 .0 1.7 .0 .0 1.7 Total F 9 35 12 2 58 15.5 60.3 20.7 3.4 100.0 Dari hasil pengolahan SPSS dengan α = 0.05 di dapat : 2 hit χ = 6,922 df = 9 p = 0,645 2 tab χ = 16,919 Kesimpulan : 2 hit χ 2 tab χ ,maka Ho diterima, kesimpulannya tidak ada pengaruh jumlah konsumsi minyak goreng berdasarkan jumlah anggota keluarga. Universitas Sumatera Utara

4. Minyak Tanah