Pengujian Mikrotruktur Microstructure Test

4.2 Pengujian Mikrotruktur Microstructure Test

Sifat-sifat logam terutama sifat mekanis dan sifat mampu bentuk sangat dipengaruhi oleh mikro struktur logam dan paduannya. Struktur mikro dari logam dapat diubah dengan jalan perlakuan panas ataupun dengan proses perubahan bentuk deformasi dari logam yang akan diuji. Pengamatan metallography dengan mikroskop optik dapat dibagi dua, yaitu metallography makro yaitu pengamatan struktur dengan perbesaran 10-100 kali dan metallography mikro yaitu pengamatan struktur dengan perbesaran diatas 100 kali. Dalam melakukan pengujian mikrostruktur ini dilakukan pembesaran 100 kali, 200 kali dan 500 kali pembesaran.Analisa struktur mikro kita dapat mengamati bentuk dan ukuran kristal logam, kerusakan logam akibat proses deformasi, proses perlakuan panas, dan perbedaan komposisi. Jenis Pengujian : Struktur Micro Type Alat : Foto Microscope Model : Raxvision 3 MMI Software : Raxvision Material Plus 4.1 Gambar 4.17 Spesimen foto Mikro Universitas Sumatera Utara Berikut ini adalah hasil dari foto struktur mikro sebelum di etsa:

1. Komposisi Aluminium 94, Magnesium 5, Karbon 1

Gambar 4.18 Pembesaran 100 kali Gambar 4.19 Pembesaran 200 kali Gambar 4.20 Pembesaran 500 kali Universitas Sumatera Utara

2. Komposisi Aluminium 94, Magnesium 4, Karbon 2

Gambar 4.21 Pembesaran 100 kali Gambar 4.22 Pembesaran 200 kali Gambar 4.23 Pembesaran 500 kali Universitas Sumatera Utara

3. Komposisi Aluminium 94, Magnesium 3, Karbon 3

Gambar 4.24 Pembesaran 100 kali Gambar 4.25 Pembesaran 200 kali Gambar 4.26 Pembesaran 500 kali Universitas Sumatera Utara Berikut ini adalah hasil dari foto struktur mikro setelah di etsa:

1. Komposisi Aluminium 94, Magnesium 5, Karbon 1

Gambar 4.27 Pembesaran 100 kali Gambar 4.28 Pembesaran 200 kali Gambar 4.29 Pembesaran 500 kali Universitas Sumatera Utara

2. Komposisi Aluminium 94, Magnesium 4, Karbon 2

Gambar 4.30 Pembesaran 100 kali Gambar 4.31 Pembesaran 200 kali Gambar 4.32 Pembesaran 500 kali Universitas Sumatera Utara

3. Komposisi Aluminium 94, Magnesium 3, Karbon 3

Gambar 4.33 Pembesaran 100 kali Gambar 4.34 Pembesaran 200 kali Gambar 4.35 Pembesaran 500 kali Universitas Sumatera Utara

4.3 Perbandingan ketiga komposisi berbeda dari struktur mikro sebelum