Metode Pemulusan Smoothing Peramalan Penerimaan Pajak Bumi Dan Bangunan (PBB) Pada Tahun 2011 Di Kabupaten Deli Serdang Berdasarkan Data Tahun 2005-2009

2.5 Metode Pemulusan Smoothing

Metode pemulusan Smoothing adalah metode peramalan dengan mengadakan penghalusan terhadap masa lalu, yaitu dengan mengambil rata-rata dari nilai beberapa tahun lalu untuk menaksir nilai pada beberapa tahun kedepan. Secara umum metode pemulusan diklasifikasikan menjadi dua bagian yaitu : 1. Metode Rata-rata Metode rata-rata dibagi atas empat bagian yaitu : a. Nilai tengah mean b. Rata-rata bergerak tunggal Single Moving Average c. Rata-rata bergerak ganda Double Moving Avarage d. Kombinasi rata-rata bergerak lainnya. Metode rata-rata tujuannya adalah untuk memanfaatkan data masa lalu untuk mengembangkan suatu sistem peramalan pada periode mendatang. 2. Metode pemulusan Eksponensial Bentuk umum dari metode pemulusan eksponensial : t t t F X F 1 1 α α − + = + Dimana : 1 + t F = ramalan suatu periode ke depan t X = data aktual pada periode ke-t t F = ramalan pada periode ke-t α = parameter pemulusan Universitas Sumatera Utara Bila bentuk umum tersebut diperluas maka akan berbentuk menjadi : 1 2 2 1 1 1 ... 1 1 − − − − + − + + − + − + = N t N t t t t X X X X F α α α α α α Dari pemulusan bentuk umum diatas dapatlah dikatakan bahwa metode pemulusan eksponensial merupakan sekelompok metode yang menunjukkan pembobotan menurun secara eksponensial terhadap nilai observasi yang lebih tua atau dengan kata lain observasi yang lebih tua. Metode ini terdiri atas : 1. Metode Eksponensial a. Satu parameter One Parameter. b. Pendekatan Aditif Digunakan untuk data yang bersifat stationer dan tidak menunjukkan pola data atau trend. 2. Metode smoothing Eksponensial Ganda a. Metode linier satu parameter dari Brown. b. Metode Dua Parameter dari Holt. 3. Metode eksponensial Triple a. Metode Kuadratik satu parameter dari Brown Digunakan untuk pola kuadratik, kubik atau orde yang lebih tinggi. b. Metode kecenderungan dan musim tiga parameter dari Winter Dapat digunakan untuk data berbentuk trend dan musiman. Universitas Sumatera Utara

2.5.1 Metode yang Digunakan

Untuk menggunakan hasil yang baik harus diketahui cara peramalan yang tepat. Maka metode peramalan analisis time series yang digunakan untuk meramalkan penerimaan pajak. Dengan menggunakan Metode Smoothing Eksponensial Ganda satu parameter dari Brown. Metode ini merupakan metode yang dikemukakan oleh Brown. Dasar pemikiran dari metode smoothing Eksponensial Linier satu parameter dari Brown adalah serupa dengan rata-rata bergerak linier, karena kedua nilai pemulusan tunggal dan ganda ketinggalan dari data sebelumnya. Persamaan yang dapat dipakai dalam pelaksanaan Eksponensial Linier satu parameter dari Brown adalah sebagai berikut : 1 1 − + + = t t t S X S α α 1 1 − + + = t t t S S S α α 2 t t t S S a − = 1 t t t S S b − − = α α Universitas Sumatera Utara Dimana : = t S Smoothing tunggal periode t = t S Smoothing eksponensial ganda periode t α = Parameter Pemulusan Eksponensial t t b a , = Konstanta pemulusan m t F + = Ramalan untuk m periode ke muka

2.6 Ketepatan Ramalan