Efektivitas Sosialisasi Evaluasi dan Analisis IKU LPDP Pada Tahun 2014

36 | L A P O R A N K I N E R J A L P D P T A H U N 2 0 1 4 Nilai Kontrak Dana Riset Rp Dan penyaluran dana riset per masing-masing fokus bidang riset adalah sebagai berikut: Penyaluran Dana Rp

3.2.2 Efektivitas Sosialisasi

a Tingkat Pertumbuhan Pendaftar Tingkat pertumbuhan pendaftar adalah perbandingan jumlah pendaftar tahun berjalan dengan tahun sebelumnya untuk periode yang sama. Layanan LPDP baru dilaksanakan pada April 2013 setelah mendapat persetujuan Dewan Penyantun. Total pendaftar dari Januari sampai dengan 31 Desember 2014 adalah sebesar 33.896 Pendaftar. Formula perhitungan tingkat kesesuaian luaran riset yang memenuhi standar komersialisasi danatau implementasi adalah sebagai berikut: Fokus 2013 2014 Akumulasi Pangan 2,581,531,200 Rp11,884,649,833 14,466,181,033 energi 4,937,513,379 Rp8,591,819,202 13,529,332,581 Kesehatan - - - EcoGrowth - Rp1,967,025,416 1,967,025,416 Tata Kelola - Rp996,444,200 996,444,200 Budaya - - - Sosial Keagamaan - - - TOTAL 7,519,044,579 23,439,938,651 30,958,983,230 Fokus 2013 2014 Akumulasi Pangan 436,547,060 8,984,423,461 9,420,970,521 Energi 717,305,474 13,568,684,902 14,285,990,376 Kesehatan - - - EcoGrowth - 1,685,568,416 1,685,568,416 Tata Kelola - 298,933,260 298,933,260 Budaya - - - Sosial Keagamaan - - - TOTAL 1,153,852,534 24,537,610,039 25,691,462,573 www.gonitro.com 37 | L A P O R A N K I N E R J A L P D P T A H U N 2 0 1 4 Berikut adalah tabel pertumbuhan pendaftar dari tahun 2013 – 2014: Q 1 Q2 Smt 1 Q3 Q4 Tahun 2013 - 11.805 Pendaftar 14.603 Pendaftar 20.560 Pendaftar Tahun 2014 9.125 Pendaftar 15.877 Pendaftar 25.892 Pendaftar 33.896 Pendaftar Tingkat Pertumbuhan - 34,5 77,31 64.86 Dari data di atas, diperoleh grafik Perkembangan Pendaftar Beasiswa Tahun 2013 – 2014 Per 31 Desember 2014: b Potential Market Awareness Index Potential Market Awarenes Index adalah tingkat pengetahuan masyarakat khususnya potential market terhadap LPDP dan layanan-layanan yang diberikan. Potential Market Awareness Index diukur dengan melakukan survei menyebar kuesioner pasca sosialisasi. Para peserta sosialisasi diminta untuk mengisi kuesioner yang akan mengukur pengetahuan peserta terhadap LPDP dan layanan-layanan yang diberikan. Adapun indeksnya sebagai berikut:  Rendah 65 = 1  Cukup ≤ =  Ti ggi ≤ =  Ti ggi “ekali ≤ = 2013 2014 Akumulasi Profesi - 556 556 Disertasi 1,283 1,059 2,342 Tesis 2,396 2,796 5,192 Doktor 3,238 4,315 7,553 Magister 13,643 25,170 38,813 - 10,000 20,000 30,000 40,000 50,000 60,000 O ra ng TOTAL 20.560 33.896 54.456 www.gonitro.com 38 | L A P O R A N K I N E R J A L P D P T A H U N 2 0 1 4 Rekap survei dilaksanakan di 30 Tiga puluh kota dengan rincian: No Kota Total Responden Mengenal LPDP sebelum sosialisasi Pemahaman mengenai LPDP sesudah sosialisasi ya tidak tidak tahu tidak paham sedikit paham hingga sangat paham 1 Jakarta 118 81 19 - 2.60 97.40 2 Jayapura 112 34 66 - 27 73 3 Padang 120 34 66 - 49 51 4 Ternate 12 33 67 - 9 91 5 Pangkal Pinang 58 20 80 - 14 86 6 Manokwari 76 34 66 - 20 80 7 Bengkulu 128 33 67 - 18 82 8 Bandung 34 100 - 100 9 Yogyakarta 52 13 87 - 14 86 10 Mataram 122 36 64 - 10 90 Rata-rata Q1-Q2 83.64 11 Tangerang 110 69 31 - 4 96 12 Banjarmasin 40 33 68 - 10 90 13 Sumbawa Besar 58 38 62 - 3.45 96.55 14 Kuala Lumpur 43 81 19 - 100 15 Udayana 67 33 67 - 25.37 74.63 16 Palangkaraya 53 57 43 - 11.32 88.68 17 Surabaya 38 71 29 - 9.38 90.63 18 Singapore 61 64 36 - 19.67 80.33 19 Pontianak 56 34 66 - 7.14 92.86 20 Samarinda 115 37 63 - 12.17 87.83 21 Bandung 43 100 - 100 22 Bangkalan 41 85 15 - 9.76 90.24 23 Jambi 46 63 37 - 26.09 73.91 24 Yogyakarta 73 85 15 - 8.22 91.78 25 Aceh 87 87 13 - 4.60 95.40 26 UI Depok 70 77 13 10 4.29 95.71 27 Purwokerto 40 70 25 5 52.50 47.50 28 Makassar 84 56 43 1 10.71 89.29 29 Untan, pontianak 56 54 46 - 10.71 89.29 30 Tanjung Pinang 96 21 77 2 18.75 81.25 Rata-rata Q3-Q4 87.59 Rata-rata Q1-Q4 86.28 Dari hasil survei tersebut, maka dapat diperoleh informasi sebagai berikut:  Presentase masyarakat dalam mengenal LPDP sebelum sosialisasi adalah sebesar 54  Presentase masyarakat dalam memahami LPDP sesudah sosialisasi adalah sebesar 86,28

3.2.3 Seleksi yang Akurat