Menyanyi dengan Pola Irama Bervariasi pada Alat Musik Ritmik Menceritakan Isi Lagu Satu Nusa Satu Bangsa Penilaian: Observasi pengamatan

RPP Kelas II Semester 1 Tema 1 : Hidup Rukun

a. Menyanyi dengan Pola Irama Bervariasi pada Alat Musik Ritmik

Penilaian: Unjuk Kerja Rubrik Menyanyi dengan Pola Irama Bervariasi pada Alat Musik Ritmik No Kriteria Baik Sekali 4 Baik 3 Cukup 2 Perlu Bimbi- ngan 1 1. Penguasaan Lagu. Konsisten menyanyi dengan nada yang tepat tanpa bimbingan guru. Terkadang kurang konsisten menyanyi dengan nada yang tepat tanpa bimbingan guru. Terkadang kurang konsisten menyanyi dengan nada yang tepat walaupun telah dibimbing guru. Menyanyi dengan nada yang tidak tepat walaupun telah dibimbing guru. 2. Kemampuan melakukan pola irama bervariasi pada alat musik ritmik saat bernyanyi. Sangat mampu melakukan pola irama bervariasi pada alat musik ritmik saat bernyanyi. Mampu melakukan pola irama bervariasi pada alat musik ritmik saat bernyanyi dengan bimbingan guru. Mengalami kesulitan dalam melakukan pola irama bervariasi pada alat musik ritmik saat bernyanyi. Tidak mampu sama sekali melakukan pola irama bervariasi pada alat musik ritmik saat bernyanyi

b. Menceritakan Isi Lagu Satu Nusa Satu Bangsa

Penilaian: Unjuk Kerja Rubrik Menceritakan Isi Lagu Satu Nusa Satu Bangsa No Kriteria Baik Sekali 4 Baik 3 Cukup 2 Perlu Bimbi- ngan 1 1. Kemampuan Bercerita Siswa bercerita dengan lancar Setengah bagian cerita disampaikan dengan lancar Kurang dari setengah bagian cerita disampaikan dengan lancar Belum mampu bercerita 2. Volume suara. Terdengar sampai seluruh ruang kelas Terdengar sampai setengah ruang kelas Terdengar hanya bagian depan ruang Suara sangat pelan atau tidak terdengar alfalahtalun.blogspot .com 167 RPP Kelas II Semester 1 Tema 1 : Hidup Rukun kelas

c. Penilaian: Observasi pengamatan

Membuat Pertanyaan dari Gambar yang diamati Lembar Pengamatan Kegiatan Bertanya No . Kriteria Terlihat  Belum Terlihat 

1. Menggunakan kata tanya yang sesuai

2. Penggunaan tanda baca pada kalimat tanya

3. Kesesuaian pertanyaan dengan gambar yang diamati 4. Menggunakan kata tanya yang bervariasi Hasil Pengamatan Membuat Pertanyaan dari Gambar yang Diamati No Nama Siswa Kriteria 1 Kriteria 2 Kriteria 3 T  BT  T  BT  T  BT  1. Ekal 2. Aisy 3. Zidan 4. ………

d. Memperagakan Ucapan Permohonan Maaf