Kinerja Usaha Terkini Rencana Perusahaan

3. Administrasi Kredit Mempunyai tugas pokok melaksanakan pengadministrasian seluruh kepentingan debitur-debitur bank. f. Internal Audit 1. Melakukan pemeriksaan terhadap unsur-unsur neraca dan laporan laba rugi operasional 2. Memeriksa secara tidak langsung kegiatan Teller dalam pelaksanaan yang dilakukan service assisten. 3. Memeriksa persediaan buku cheque IBG 4. Memeriksa buku catatan keluar masuk

E. Kinerja Usaha Terkini

Secara umum pencapaian Kinerja Tahun 2008 dapat terlihat pada tabel dibawah : Tabel 1.1 Perkiraan Rencana Realisasi Pencapaian Pembiayaan yang diberikan Rp 9.904.242 Rp 9.573.422 96.66 Tabungan Rp 6.771.843 Rp 7.994.836 118.06 Deposito Rp 5.491.700 Rp 4.320.700 78.68 Modal Setor Rp 3.010.750 Rp 3.010.750 100.00 Laba Rp 126.104 Rp 336.731 267.03 Aset Rp14.673.710 Rp 15.009.150 102.29 Universitas Sumatera Utara Perbandingan realisasi pencapaian operasional tahun 2008 dibandingkan tahun 2007: Tabel 1.2 Realisasi Tahun 2007 Tahun 2008 Pencapaian Pembiayaan yang diberikan Rp 8.411.940 Rp 9.573.422 113.81 Tabungan Rp 6.075.293 Rp 7.994.836 131.60 Deposito Rp 4. 591.700 Rp 4.320.700 94.10 Modal Setor Rp 1.089.750 Rp 3.010.750 276.28 Laba Rp 945.892 Rp 336.731 35.60 Aset Rp12.968.386 Rp 15.009.150 115.74 Berdasarkan data-data tersebut diatas dan kondisi ekonomi yang terjadi akhir- akhir ini maka dalam penyusunan kinerja tahun 2009 ini kami menetapkan asumsi peningkatan usaha dibandingkan tahun 2008 pada tabel berikut: Tabel 1.3 Pos Perkiraan Tahun 2008 Tahun 2009 Pencapaian Pembiayaan yang diberikan Rp 9.573.422 Rp 10.390.435 108.53 Tabungan Rp 7.994.836 Rp 8.691.387 108.71 Deposito Rp 4. 320.700 Rp 5.220.700 120.83 Modal Setor Rp 3.010.750 Rp 3.010.750 100.00 Laba Rp 336.731 Rp 391.187 116.17 Aset Rp15.009.150 Rp 16.901.382 112.61 Universitas Sumatera Utara

F. Rencana Perusahaan

Selanjutnya BPR Syari’ah menguraikan lebih rinci Rencana Kerja Tahun 2009 beserta lampiran yang merupakan Perangkat Pengawasan dalam Pelaksanaan Rencana Kerja Tahun 2009, yang terdiri dari Rencana Penghimpunan Dana dan Rencana Penyaluran Dana. Sasaran penghimpunan dana pada tahun kerja 2009 tetap diarahkan pada masyarakatpengusaha muslim, perorangan, badan usaha maupun yayasan. Masyarakat perorangan umumnya merupakan pedagang, pengusaha industri, pelajar, dsb. Sedangkan Badan Usaha meliputi perusahaan-perusahaan yang dikelola dimiliki pengusaha muslim dan yayasan umumnya yang bergerak dibidang pendidikan, sosial dan lainnya. Strategi Opersional dalam menghimpun dana dilakukan dengan: a. meningkatkan kemampuan petugas karyawan GPRS Gebu Prima dan mentargetkan setiap karyawan untuk menjaring penabung setiap bulan. b. Dewan Komosaris, Dewan Syari’ah serta para pemegang saham diharapkan data mengarahkan baik keluarga dekat, koneksi, rekan dan lain-lain untuk menabung sebgai nasabah jama’ah tabungan dan deposan kepada kami. c. Mengadakan pendekatan kepada sekolah-sekolah, yayasan-yayasan pendidikan Serta Badan Usaha Milik Negara BUMN Pertumbuhan asset direncanakan hingga akhir tahun 2009 mencapai 12.05 dengan rata-rata setiap bulannya 1.04. Rencana Penghimpunan dana pada tahun 2009 lihat lampiran I Dalam bentuk Tabungan dan Deposito Universitas Sumatera Utara ditargetkan peningkatan 12.96 dibandingkan tahun 2008 sedangkan Rencana penyaluran dana melalui pembiayaan, BPR Syari’ah Gebu Prima memproyeksikan sebesar Rp 10.390.435,- lebih tinggi 08.53 dari realisasi tahun 2008 yaitu Rp 9.573.422,- sebagaimana terlihat pada lampiran II. Produk Pembiayan lainnya seperti Mudharabah, Bai Salam dan Musyarakah hingga akhir tahun Anggaran ini tidak ditargetkan sama sekali dalam penyaluran dana, mengingat belum adanya permintaan yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Universitas Sumatera Utara BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Tingkat Kesehatan Bank