Kurikulum Kelompok Bermain Anggrek

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id BidangAspek Perkembangan Ranah Perkembangan Alokasi Waktu Kompetensi Inti KI Kompetensi Dasar KD fungsi, dan ciri-ciri lain- nya melalui berbagai hasil karya 4.7 Menyajikan berbagai karyanya dalam bentuk gambar, bercerita, ber- nyanyi, gerak tubuh, dll tentang lingkungan sosi- al kelurga, teman, tem- pat tinggal, tempat iba- dah, budaya, transpor- tasi 4.8 Menyajikan berbagai karyanya dalam bentuk gambar, bercerita, ber- nyanyi, gerak tubuh, dll tentang lingkungan alam hewan, tanaman, cua-ca, tanah air, batu-batuan, dll Seni KI.4: Menunjukkan yang diketahui, dirasakan, dibutuhkan, dan dipikirkan melalui bahasa, musik, gerakan, dan karya secara produktif, serta mencerminkan perilaku anak berakhlak mulia 4.9 Menggunakan tekno- logi sederhana peralat- an rumah tangga, pera- latan bermain, peralatan pertukangan dll untuk menyelesaikan tugas dan kegiatannya 4.10 kemampuan berba- hasa reseptif menyimak dan membaca 4.11 Menunjukkan ke- mampuan berbahasa ekspresif mengungkap- kan bahasa secara verbal dan non verbal 4.12 Menunjukkan ke- mampuan keaksaraan awal dalam berbagai bentuk karya digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id BidangAspek Perkembangan Ranah Perkembangan Alokasi Waktu Kompetensi Inti KI Kompetensi Dasar KD 4.13 Menunjukkan reaksi emosi diri secara wajar 4.14 Mengungkapkan kebutuhan, keinginan dan minat diri dengan cara yang tepat 4.15 Menunjukan karya aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media

5. Kondisi Pendidik dan Peserta Didik

a. Kondisi guru Jumlah tenaga pendidik dan kependidikan di KB Anggrek pada tahun ajaran 2016-2017 berjumlah 4 orang yang berpendidikan S1 dan 1 orang tenaga kependidikan untuk membantu administrasi KB Anggrek yang berpendidikan Madrasah Aliyah. Tabel 3.6 Data Pendidik dan Tenaga Kependidikan KB Anggrek Tahun pelajaran 2016-2017 No Nama TTL LP Pend. Terakhir Jabatan 1. Rosyidah Arfiyati, S.H Madiun, 05061970 P S1 Kepala 2. Ahsanun Nihayah, S.PdI Gresik, 18081975 P S1 Guru 3. Dra. Endang Tri Budi Utami Gresik, 19041968 P S1 Guru 4. Sri Wahyu Widiyati, S.Pd Gresik, 25121974 P S1 Guru 5. Susia Hariyani Gresik, 15111977 P MA Adm digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id b. Kondisi siswa Peserta didik yang ada di Kelompok Bermain Anggrek pada tahun ajaran 2016-2017 berjumlah 65 anak, yang dibagi menjadi 4 kelompok, yaitu: kelompok cerdas laki-laki, kelompok cerdas perempuan, kelompok ceria laki-laki dan kelompok ceria perempuan. Tabel 3.7 Data Jumlah Peserta Didik KB Anggrek Tahun pelajaran 2016-2017 NO NAMA KELOMPOK JUMLAH MURID L P JML 1 Cerdas 19 14 33 2 Ceria 20 12 32 JUMLAH 39 26 65

6. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana yang digunakan dalam proses pembelajaran di KB Anggrek meliputi: a. Ruang Kegiatan belajar mengajar b. Ruang pendidik dan administrasi c. Perpustakaan d. Halaman tempat bermain Berikut adalah data sarana dan prasarana KB Anggrek tahun pelajaran 2016-2017. Tabel 3.8 Data Sarana dan Prasarana KB Anggrek digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id No Sarana dan Prasarana Volume Kondisi 1 Gedung 1 lokal Baik 2 Kelas 2 ruang Baik 3 Kantor 1 ruang Baik 4 Meja 5 buah Baik 5 Kursi 6 buah Baik 6 Perpustakaan 1 lokal Baik 7 Kamar mandi 2 ruang Baik 8 Washtafel 2 buah Baik 9 Cermin 1 buah Baik 10 Tape recorder 1 buah Baik 11 CD Player 1 buah Baik 12 Kotak P3K 2 buah Baik 13 Papan tulis 3 buah Baik 14 Almari 3 buah Baik 15 Kipas angin 3 buah Baik 16 Pengeras suara 1 set Baik 17 Etalase 1 buah Baik 18 Loker 2 buah Baik 19 Meja anak 20 buah Baik Alat peraga edukasi APE dalam a. Area Balok 1 Balok unit 3 set Baik 2 Balok geometri 2 set Baik 3 Balok jumbo warna 1 set Baik 4 Leggo 2 set Baik 5 Maze 2 buah Baik 6 Assesoris balok binatang 1 buah Baik 7 Assesoris balok perumahan 1 buah Baik b. Area Ibadah 1 Mukena 5 buah Baik 2 Sajadah 5 buah Baik 3 Peci 4 buah Baik 4 Kerudung 4 buah Baik 5 Maket tata cara wudhu 1 set Baik 6 Maket tata cara shalat 3 set Baik 7 Maket tempat ibadah 1 set Baik 8 Maket pemuka agama 1 set Baik 9 Poster do’a 6 buah Baik 10 Papan huruf hijaiyah 1 buah Baik 11 Poster huruf hijaiyah 1 buah Baik 12 Poster rukun Islam dan rukun Iman 1 buah Baik 13 Kaligrafi surat al-Ikhlas 1 buah Baik c. Area Berhitung digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 1 Kepingan geometri 2 set Baik 2 Pasak geometri 3 set Baik 3 Lambang bilangan 5 set Baik 4 Kartu angka 5 set Baik 5 Puzzel angka 3 set Baik 6 Penjepit angka 1 set Baik 7 Poster angka 1 buah Baik 8 Pensil 20 buah Baik 9 Buku tulis 65 paket Baik 10 Penggaris 5 buah Baik 11 Stempel angka 1 set Baik d. Area Bahasa 1 Kartu huruf 5 set Baik 2 Fantastic book 1 buah baik 3 Kartu pintar membaca 1 set Baik 4 Puzzle alphabet 4 set Baik 5 Papan magnet huruf 1 set Baik 6 Poster huruf 1 buah Baik 7 Majalah 20 buah Baik 8 Buku cerita 244 buah Baik 9 Stempel huruf 1 set Baik e. Area Musik 1 Angklung 1 set Baik 2 Drum 3 buah Baik 3 Gitar 1 buah Baik 4 Rebana 3 buah Baik 5 Tamborin 1 buah Baik 6 Piano 1 buah Baik f. Area Seni 1 Manik-manik 1 set Baik 2 Alat Menjahit 5 buah Baik 3 Alat Membatik 10 buah Baik 4 Alat Mencocok 20 set Baik 5 Menganyam 20 buah Baik 6 Stempel aneka hewan 1 set Baik 7 Stempel alat transportasi 1 set Baik 8 Gunting 1 lusin Baik 9 Spidol 20 buah Baik 10 Crayon 65 set Baik g. Area IPA 1 Menara donat 4 set Baik 2 Menara geometri 1 set Baik 3 Puzzle karakter 20 buah Baik 4 Meronce bentuk geometri 1 set Baik digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id 5 Aneka buah mainan 1 set Baik 6 Aneka sayur mainan 1 set Baik 7 Piring mainan 1 lusin Baik Alat peraga edukasi APE luar 1 Papan peluncur 1 buah Baik 2 Tangga setengah lingkaran 1 buah Baik 3 Tangga kubah majemuk 1 set Baik 4 Ayunan 1 buah Baik

C. Kegiatan Pembelajaran Berbasis Sentra di KBM NU 73 Al Fithriyah Peganden Manyar Gresik

Berikut ini paparan tentang kegiatan pembelajaran di KBM NU 73 Al Fithriyah dari hasil pengamatan. Pembelajaran dimulai pada pukul 08.00 sampai pukul 10.00, dengan urutan sebagai berikut: 1. Kegiatan Penyambutan 07.30 WIB-08.00 WIB Guru menyambut kedatangan siswa dengan dengan sopan, mengucapkan salam, menjabat tangan anak-anak, dan senyuman ramah. Setelah itu anak-anak dapat mengikuti kegiatan ekstra mengaji dan membaca sebelum melaksanakan jurnal pagi. 2. Jurnal Pagi 08.00 WIB-08.30 WIB Anak-anak berbaris dengan rapi di tempat yang sudah disediakan, membaca ikrar yaitu dua kalimat syahadat dan doa masuk kelas, yang dipimpin oleh bu guru. Kegiatan dilanjutkan dengan senam pagi atau bermain permainan tradisional. Permainan tradisional dilaksanakan diluar kelas seperti: cublek-cublek suweng, petak umpet, ular naga dan lain-lain. Dalam kegiatan senam pagi anak menirukan gerakan senam yang diiringi musik, dan dipimpin oleh bu guru. Setelah senam atau permainan selesai,

Dokumen yang terkait

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN SENTRA PADA ANAK USIA DINI DI KELOMPOK BERMAIN UNIVERSAL ANANDA PENGELOLAAN PEMBELAJARAN SENTRA PADA ANAK USIA DINI DI KELOMPOK BERMAIN UNIVERSAL ANANDA DESA PURWOKERTO KECAMATAN PATEBON KABUPATEN KENDAL.

0 3 17

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN SENTRAPADA ANAK USIA DINI DI KELOMPOK BERMAIN UNIVERSAL ANANDA PENGELOLAAN PEMBELAJARAN SENTRA PADA ANAK USIA DINI DI KELOMPOK BERMAIN UNIVERSAL ANANDA DESA PURWOKERTO KECAMATAN PATEBON KABUPATEN KENDAL.

0 4 12

PENDAHULUAN PENGELOLAAN PEMBELAJARAN SENTRA PADA ANAK USIA DINI DI KELOMPOK BERMAIN UNIVERSAL ANANDA DESA PURWOKERTO KECAMATAN PATEBON KABUPATEN KENDAL.

0 3 4

IMPLEMENTASI NILAI – NILAI PERSATUAN DAN GOTONG ROYONG PADA PETANI (Studi Kasus pada Kelompok Tani Subur Makmur di Desa Implementasi Nilai – Nilai Persatuan Dan Gotong Royong Pada Petani (Studi Kasus pada Kelompok Tani Subur Makmur di Desa Lempong Kecam

0 7 19

SENTRA PERSIAPAN SEBAGAI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PADA ANAK KELOMPOK BERMAIN DI PAUD TERPADU ZAKI’S Implementasi Pembelajaran Sentra Persiapan Pada Anak Kelompok Bermain Di Paud Terpadu Zaki’s Club Gemolong Tahun Ajaran 2015/2016.

1 6 17

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN SENTRA PERSIAPAN PADA ANAK KELOMPOK BERMAIN DI PAUD TERPADU ZAKI’S CLUB Implementasi Pembelajaran Sentra Persiapan Pada Anak Kelompok Bermain Di Paud Terpadu Zaki’s Club Gemolong Tahun Ajaran 2015/2016.

0 3 16

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN SENTRA BALOK DI KELOMPOK BERMAIN Implementasi Model Pembelajaran Sentra Di Kelompok Bermain Taman Pendidikan Prasekolah (TPP)Al Firdaus Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2015 / 2016.

0 6 18

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN SENTRA DI KELOMPOK BERMAIN TAMAN PENDIDIKAN PRASEKOLAH (TPP) AL FIRDAUS Implementasi Model Pembelajaran Sentra Di Kelompok Bermain Taman Pendidikan Prasekolah (TPP)Al Firdaus Kota Surakarta Tahun Pelajaran 2015 / 2016.

0 4 16

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN NILAI MORAL DALAM PENGEMBANGAN PERILAKU SOSIAL ANAK USIA DINI : Studi pada Kelompok Bermain Rancage Kabupaten Sumedang.

1 4 50

POLA PENGENALAN NILAI-NILAI BUDAYA LOKAL PADA ANAK USIA DINI DI KELOMPOK BERMAIN “ BENISO ” RANDUBELANG BANGUNHARJO SEWON BANTUL.

0 2 128