Tujuan Dampak Intruksional Dampak Pengiring

IPA pada materi pengaruh matahari bagi bumi, b Menganalisis penggunaan alat peraga bermacam-macam gambar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Media Gambar 1. Pengertian Sanjaya 2006, dan Sumantri dan Permana 19981999 mengemukakan bahwa gambar adalah cara penyajian pelajaran dengan memperagakan dan mempertunjukkan pada siswa tentang suatu proses, situasi atau benda tertentu yang sedang dipelajari baik dalam bentuk sebenarnya maupun dalam bentuk tiruan yang dipertunjukkan oleh guru atau sumber belajar lain yang ahli dalam tiruan yang dipertunjukkan oleh guru atau sumber belajar lain yang ahli dalam topik bahasan yang harus didemontrasikan. Media Gambar biasanya berkenaan dengan tindakan- tindakan atau prosedur yang dilakukan misalnya : proses mengerjakan sesuatu, proses menggunakan sesuatu, membandingkan suatu cara dengan cara lain, atau mengetahuimelihat kebenaran sesuatu.

2. Tujuan

Media gambar digunakan dengan tujuan 1 Mengajarkan suatu proses atau prosedur yang harus dikuasai oleh siswa, 2 Mengkongkritkan informasi atau penjelasan kepada siswa, 3 Mengembangkan kemampuan pengamatan kepada para siswa secara bersama-sama.

3. Dampak Intruksional

Pada umumnya ditinjau dari segi ketercapaian tujuan pembelajaran yakni terjadi perubahan perilaku murid sesuai dengan tujuan pembelajaran, seperti terkuasainya pengetahuan-pengetahuan kognitif, terkuasainya ketrampilan yang diinginkan psikomotorik dan atau terjadinya perubahan sikap dan wawasan afektif.Dampak instruksional inilah yang banyak diukur ketercapaiannya melalui evaluasi hasil belajar.

4. Dampak Pengiring

Yakni sesuatu yang ikut tercapai di dalam pembelajaran meskipun di luar kawasan tujuan pembelajaran, sesuatu yang ikut tercapai, utamanya melalui format belajar yang terjadi dalam pembelajaran, seperti kemampuan berfikir kritis yang tumbuh dalam tanya-jawabdiskusi, kemampuan kerja sama dalam kelompok, dsb. Di samping itu, terdapat dampak pengiring yang sangat penting yakni tumbuhnya meta-kognisi dalam diri murid, yakni kesadaran akan kemampuan belajar dan kemampuan untuk mengendalikan proses kognitif itu. Hal terakhir ini sangat penting dalam rangka menumbuhkan kemampuan dan kemauan untuk belajar seumur hidup. B. METODE PENELITIAN Penelitian ini dilakukan selama tahun pelajaran 20122013 di SD Negeri 1 Mlese, Kecamatan Gantiwarno, Kabupaten Klaten. Objek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas II SD Negeri 1 Mlese Kecamatan Gantiwarno, Kabupaten Klaten yang berjumlah 23 siswa, terdiri dari 11 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan dengan tingkat intelegensi yang heterogen dan objek penelitiannya merupakan unit atau satuan kelas. Prosedur penelitian dalam penelitian ini diuraikan sebagai berikut : Siklus I 1. Tahap Perencanaan a. Permintaan ijin kepada Kepala Sekolah untuk mengadakan Penelitian Tindakan Kelas PTK di kelas SD Negeri 1 Mlese. b. Observasi untuk mendapatkan gambaran awal KBM di kelas II SD Negeri 1 Mlese c. Menelaah standar kompetensi, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran, materi pokok dan sumber belajar yang tercntum dalam silabus kemudian dituangkan dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP. d. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. e. Membuat Lembar Pengamatan Rencana dan pelaksanaan kegiatan pembelajaran. f. Merancangan pembelajaran dengan pemanfaatan media gambar. g. Menggunakan media gambar.

2. Tahap Pelaksanaan Tindakan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MENGGUNAKAN PENDEKATAN TEMATIK DENGAN ALAT PERAGA GAMBAR PADA SISWA KELAS II SDN 1 RAWA LAUT BANDAR LAMPUNG

0 10 37

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 4 BRANTI RAYA

0 18 16

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA GAMBAR PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 5 BAGELEN GEDUNGTATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

2 10 48

ENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA GAMBAR PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 5 BAGELEN GEDUNGTATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 5 50

UPAYA PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV (EMPAT) SDN 3 TEGALSARI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

23 110 52

UPAYA PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV (EMPAT) SDN 3 TEGALSARI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 5 53

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS V DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA GAMBAR DI SDN 1 PRINGSEWU TIMUR KECAMATAN PRINGSEWU KABUPATEN PRINGSEWU LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 6 61

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN ALAT PERAGA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV SDN 2 SUMBEREJO BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 22 37

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS I SD NEGERI 2 REJOSARI KECAMATAN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2012/ 2013

0 8 62

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SDN 1 BUMI AGUNG KECAMATAN TEGINENENG KABUPATEN PESAWARAN

0 3 97