Jumlah Surat Pemberitahuan Tahunan Yang Direkam Hambatan Dalam Proses Perekaman Surat Pemberitahuan

Account Representative lalu menyerahkan KSPT dan SPT ACC 2 kepada Petugas TPT untuk kemudian diproses oleh petugas TPT sesuai dengan SPT ACC yang lengkap. Seksi PDI menerima SPT ACC 2 dan batch SPT. Kemudian SPT ACC dan di- input dan direkam ke dalam server KPP. Kemudian Seksi PDI mencetak kembali batch SPT yang sudah direkam. SPT Tahunan dan batch SPT diserahkan kepada Seksi Pelayanan.

B. Jumlah Surat Pemberitahuan Tahunan Yang Direkam

No Tahun SPT tahunan masuk SPT tahunan direkam SPT tahunan belum di rekam 1 2010 20.227 20.136 91 2 2011 26.818 26.664 154 3 2012 24.952 7.415 Catatan data per 17062013 masih dalam proses perekaman Universitas Sumatera Utara 1. Pada tahun 2010 terdapat SPT tahunan yang masuk di kantor pelayanan pajak pratama binjai sebanyak 20.227 dan SPT tahunan yang direkam oleh kantor pelayanan pajak pratama binjai sebanyak 20.136 jadi terdapat selisih SPT tahunan yang belum direkam oleh kantor pelayanan pajak pratama binjai sebanyak 91 . 2. Pada tahun 2011 terjadi peningkatan SPT tahunan yang masuk sebanyak 26.818 dan SPT tahunan yang direkam oleh kantor pelayanan pajak pratama binjai sebanang direkam oleh kantor pelayanan pajak pratama binjai sebanyak 26.664 dan SPT tahunan orang pribadi yang belum direkam yaitu sebanyak 154 . 3. Pada tahun 2012 jumah SPT tahunan yang masuk di kantor pelayanan pajak pratama binjai sebanyak 24.952 dan SPT tahunan yang belum direkam masih dalam proses perekaman . 5000 10000 15000 20000 25000 30000 2010 2011 2012 SPT tahunan Masuk SPT tahunan direkam SPT belum direkam Universitas Sumatera Utara

C. Hambatan Dalam Proses Perekaman Surat Pemberitahuan

adapun yang menjadi hambatan dalam proses perekaman data surat pemberitahuan tahunan di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai yaitu ; 1. Hambatan internal a. Jangka waktu perekaman data ditetapakan 6 bulan sejak SPT terakhir dimasukkan bagi fiskus jangka waktu yang diberikan tersebut tidak cukup dalam proses perekaman SPT. b. Surat pemberi tahunan tidak lengkap maka diserahkan ke AR Account Representative untuk meminta kelengkapan SPT kepada Wajib Pajak melalui pengiriman pos. Namun, apabila Wajib Pajak tidak menanggapi atau tidak melengkapi SPT yang diminta oleh AR dalam jangka waktu 30 hari, Wajib Pajak dianggap tidak menyampaikan SPT. c. Memisahkan antara SPT Tahunan Wajib Pajak yang terdaftar pada KPP sendiri dengan Wajib Pajak yang terdaftar pada KPP lain. d. Koneksi jaringan internet yang bermasalah. 2. Hambatan eksternal a. Ketidak pahaman wajib pajak dalam pengisian SPT sehingga ada penelitian dari fiskus. b. Keterlambatan wajib pajak dalam penyampaian surat pemberitahuan tahunan. Universitas Sumatera Utara

D. Upaya Dalam Mengatasi Hambatan Dalam Perekaman Data