Program Studi Teknologi Hasil Perikanan Visi

50 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 50 Kurikulum SEMESTER I SEMESTER II N0. Kode Mata Kuliah SKS N0. Kode Mata Kuliah SKS 1 UNU 1100 Pendidikan Pancasila 20 1 UNU 1200 Pendidikan Kewarganegaraan 20 2 BDU 1105 Bahasa Indonesia 20 2 MKS 1201 Kimia Organik 20 3 MFS 1100 Fisika Dasar 20 3 MKS 1201P Praktikum Kimia Organik 01 4 MFS 1100P Praktikum Fisika Dasar 01 4 PNB 1241 Statistika 20 5 MKS 1100 Kimia Anorganik 20 5 PNB 1241P Praktikum Statistika 01 6 MKS 1100P Praktikum Kimia Anorganik 01 6 PIM 1221 Dasar-Dasar Penangkapan Ikan 20 7 MMS 1101 Matematika 30 7 PIB 1252 Iktiologi 21 8 PNE 1151 Dasar-Dasar Manajemen 20 8 PIM 1231 Sosiologi Perikanan 20 9 PIB 1151 Avertebrata Air 21 9 PIT 1221 Mikrobiologi 21 10 PIU 1101 Pengantar Ilmu Perikanan dan Kelautan 20 10 PIM 1211 Ekologi Perairan 21 Jumlah 20 Jumlah 21 SEMESTER III SEMESTER IV No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 BDU 2106 Bahasa Inggris 20 1 PIM 2232 Pengantar Ekonomi Perikanan 21 2 PNU 2102 Biokimia 20 2 PIB 2244 Pengantar Bioteknologi Perikanan 20 3 PNU 2102P Praktikum Biokimia 01 3 PIB 2211 Dasar-Dasar Akuakultur 20 4 PNB 2141 Perancangan Percobaan 21 4 PNE 2254 Kewirausahaan 20 5 PIB 2154 Biologi Laut 21 5 PIB 2241 Dasar-Dasar Genetika 21 6 PIT 2111 Dasar-Dasar Teknologi Ikan 20 6 PIT 2223 Kimia dan Biokimia Hasil Perikanan 21 7 PIM 2122 Biologi Perikanan 21 7 PIT 2212 Proses Thermal Hasil Perikanan 21 8 PIT 2123 Gizi Ikani 20 8 PIT 2213 Analisis Pangan 21 9 PIT 2112 Refrigerasi Hasil Perikanan 21 Mata Kuliah Pilihan Jumlah 21 Jumlah 21-24 SEMESTER V SEMESTER VI No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 UNU 310X Pendidikan Agama 20 1 PIM 3235 Manajemen Agribisnis Perikanan 20 2 PNU 3104 Metodologi Penelitian 20 2 PIM 3237 Perencanaan Usaha Perikanan 20 3 PNP 2100 Dasar-Dasar Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian 21 3 PIT 3217 Pengolahan Hasil Perikanan 21 4 PIM 3133 Pengolahan Data Perikanan 21 4 PIT 3219 Manajemen Industri Perikanan 21 5 PIT 3115 Penanganan Hasil Perikanan 21 5 PIT 3218 Teknik Pengujian Mutu Hasil Perikanan 02 6 PIT 3124 Mikrobiologi Hasil Perikanan 21 6 PIT 3226 Manajemen Limbah Industri Perikanan 21 7 PIT 3125 Pengendalian Mutu Hasil Perik 20 7 PIT 3080 Kerja Lapangan 02 8 PIT 3116 Tata Letak dan Penanganan Bahan 20 8 Mata Kuliah Pilihan 9 Mata Kuliah Pilihan Jumlah 20-24 Jumlah 17-24 SEMESTER VII SEMESTER VIII No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 PIT 4085 Seminar 01 1 PIT 4085 Seminar 01 2 PIT 4090 Skripsi 06 2 PIT 4090 Skripsi 06 3 UNU 4050 Kuliah Kerja Nyata 03 3 UNU 4050 Kuliah Kerja Nyata 03 4 Mata Kuliah Pilihan 4 Mata Kuliah Pilihan Jumlah 10-24 Jumlah 10-24 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 51 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 51 MATA KULIAH PILIHAN MATA KULIAH PILIHAN Semester ganjil Semester genap No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 PIM 3134 Studi Kelayakan Usaha Perikanan 20 1 PIT 4227 Toksikologi dan Higiene 20 2 TPP 3314 Sanitasi dan Keamanan Pangan 20 2 TPP 3115 Industri Jasa Boga 20 3 TPP 4319 Teknologi Fermentasi 20 3 PNM 3233 Pengantar Teknologi Enzim 20 4 TPP 4309 Praktikum Proses dan Teknologi Fermentasi 01 4 TPI 2004 Pengetahuan Bahan Industri Pertanian 30 5 PNM 2231 Pengantar Ensimologi 20 5 TPP 4824 Manajemen Mutu 20 6 TPP 3718 Alat dan Mesin Pengolahan 20 6 PIM 3244 Pembangunan Perikanan 20 7 PIM 4138 Tata Niaga Hasil Perikanan 20 7 HKU 4186 Hukum Perlindungan Konsumen 20 8 TPP 3715 Teknologi Pengawetan dan Pengemasan 20 8 PNM 3252 Keamanan Biologi 20 9 PIT 4128 Kapita Selekta 20 9 Mata Kuliah PS lain di UGM 10 TPI 3101 Pemasaran 20 11 Mata Kuliah PS lain di UGM Soft skill, non SKS wajib diikuti mahasiswa 52 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 52 VI.4. JURUSAN SOSIAL EKONOMI PERTANIAN VI.4.1. Program Studi Ekonomi PertanianAgrobisnis Program Studi Ekonomi PertanianAgrobisnis memiliki dua konsentrasi studi, yaitu Konsentrasi Studi Ekonomi Pertanian dan Konsentrasi Studi Agribisnis . Visi Menjadi program studi unggul nasional dan internasional dalam menghasilkan sumberdaya manusia yang berdaya saing kuat; mengembangkan, menciptakan ilmu pengetahuan, dan rekayasa ekonomi pertanianagribisnis; serta menerapkannya untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat. Misi 1. Menyelenggarakan pendidikan berbasis penelitian untuk menghasilkan lulusan yang kompeten dalam menerapkan, mengembangkan, dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan rekayasa ekonomi pertanianagribisnis; 2. Mengembangkan penelitian strategis yang berkesinambungan untuk mendukung pengembangan ilmu pengetahuan dan rekayasa ekonomi pertanianagribisnis; 3. Menyelenggarakan pelayanan kepada masyarakat dengan program yang berwawasan kerakyatan untuk pemberdayaan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat; 4. Mengembangkan program studi yang tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, kebijakan pemerintah, dan kebutuhan masyarakat nasional dan internasional. Tujuan 1. Pendidikan PS. Sosial Ekonomi PertanianAgrobisnis bertujuan untuk menghasilkan: Lulusan yang: 1 menguasai cara berpikir ilmiah, mempunyai kemampuan untuk melakukan penelitian, dan memiliki keterampilan dalam bidang ekonomi pertanianagribisnis; 2 mampu menggunakan ilmu pengetahuan dan keterampilan yang dimilikinya sebagai bekal untuk berkarya dan memecahkan masalah yang dihadapi masyarakat; dan 3 mampu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan rekayasa ekonomi pertanianagribisnis, baik nasional maupun internasional; 2. Penelitian PS. Sosial Ekonomi PertanianAgribisnis bertujuan untuk menghasilkan: Ilmu pengetahuan dan rekayasa ekonomi pertanianagribisnis yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat lokal, nasional, maupun internasional; 3. Pelayanan dan pengabdian masyarakat PS. Sosial Ekonomi PertanianAgribisnis bertujuan untuk menghasilkan: a. Model layanan masyarakat dan pembangunan pertanian dengan menerapkan ilmu pengetahuan dan rekayasa ekonomi pertanianagribisnis untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat; b. Layanan dan pengabdian masyarakat yang berkualitas dalam bidang ekonomi pertanianagribisnis melalui pelatihan, konsultasi, dan analisis. Profil Lulusan 1. Pakar agribisnis dan ekonomi pertanian 2. Perumus kebijakan agribisnis dan ekonomi pertanian 3. Wirausaha agribisnis 4. Fasilitator pengembangan agribisnis dan pembangunan pertanian 5. Penelitipengembang ilmu bertaraf internasional Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 53 Kompetensi Lulusan Berdasarkan Profil: leadership leadership Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 53 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 53 Kompetensi Lulusan Berdasarkan Profil: 1. Pakar Agribisnis dan Ekonomi Pertanian a. Mampu merancang alokasi sumber daya alam, manusia, modal dan sosial secara efisien untuk mendukung ketahanan pangan dan energi berkelanjutan. b. Mampu bekerjasama dalam tim yang multidisiplin. c. Memiliki etika keilmuan bidang agribisnis dan ekonomi pertanian yang berwawasan lingkungan. d. Memiliki jiwa leadership. 2. Perumus Kebijakan Agribisnis dan Ekonomi Pertanian a. Mampu berpikir analitis dan sintetis untuk mengevaluasi dan memberikan solusi pengembangan pada sistem operasi agribisnis dan pembangunan pertanian. b. Mampu merumuskan kebijakan berdasarkan kaidah keilmuan. c. Mampu mendiseminasikan kebijakan agribisnis dan ekonomi pertanian secara efektif kepada pemangku kepentingan. 3. Wirausaha Agribisnis a. Mampu merancang pengoperasian dan pengembangan unit usaha agribisnis yang inovatif, menciptakan nilai tambah, dan berwawasan lingkungan. b. Mampu mengidentifikasi, mengantisipasi, dan mengelola risiko pada sistem operasi agribisnis. c. Memiliki etika bisnis yang berwawasan lingkungan. d. Memiliki jiwa leadership dan mampu mengambil keputusan bisnis. 4. Agen Pengembangan Agribisnis dan Pembangunan Pertanian a. Memiliki kepekaan pada masalah sosial dan ekonomi terkait dengan pengembangan agribisnis dan pembangunan pertanian. b. Mampu merumuskan strategi dan kebijakan serta menggunakan metode dan sumberdaya dalam menghadapi tantangan pengembangan agribisnis dan pembangunan pertanian masa depan. c. Mampu bernegosiasi dan berkomunikasi secara efektif dengan pemangku kepentingan dalam pengembangan agribisnis dan pembangunan pertanian dengan memanfaatkan perkembangan teknologi informasi. 5. PenelitiPengembang Ilmu Bertaraf Internasional a. Memiliki kemampuan dalam penguasaan teori dan alat analisis. b. Memiliki kemandirian dalam proses pembelajaran dan mampu berbahasa internasional. 54 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 Panduan Akademik Program Sarjana, cetakan tahun 2015 54 Kurikulum Konsentrasi Studi Ekonomi Pertanian SEMESTER I SEMESTER II No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 UNU 1100 Pendidikan Pancasila 20 1 UNU 1200 Pendidikan Kewarganegaraan 20 2 BDU 1105 Bahasa Indonesia 20 2 PNA 1240 Dasar-Dasar Agronomi 21 3 MFS 1100 Fisika Dasar 20 3 PNT 1201 Dasar-Dasar Ilmu Tanah 21 4 MFS 1100P Praktikum Fisika Dasar 01 4 PNA 1220 Dasar-Dasar Ekologi 21 5 MKS 1100 Kimia Anorganik 20 5 MKS 1201 Kimia Organik 20 6 MKS 1100P Praktikum Kimia Anorganik 01 6 MKS 1201P Praktikum Kimia Organik 01 7 BIO 1101 Biologi Umum 21 7 PNP 1201 Sosiologi Pertanian 20 8 MMS 1101 Matematika 30 8 PNB 1241 Statistik 20 9 PNU 1101 Pengantar Ilmu Pertanian 20 9 PNB 1241P Praktikum Statistik 01 10 PNE 1151 Dasar-Dasar Manajemen 20 10 PNE 1221 Ekonomi Pertanian 20 Jumlah 20 Jumlah 21 SEMESTER III SEMESTER IV No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 PNB 2111 Dasar-Dasar Genetika 21 1 PNB 2221 Dasar-Dasar Pemuliaan Tanaman 21 2 BDU 2106 Bahasa Inggris 20 2 PNA 2200 Dasar-Dasar Fisiologi Tumbuhan 21 3 PNT 2122 Klimatologi Dasar 21 3 PNU 2203 Pengantar Bioteknologi Pertanian 20 4 PNH 2110 Dasar-Dasar Perlindungan Tanaman 20 4 PNH 2220 Dasar-Dasar Ilmu Hama Tanaman 21 5 PNU 2102 Biokimia 20 5 PNH 2230 Dasar-Dasar Ilmu Penyakit Tumbuhan 21 6 PNU2102P Praktikum Biokimia 01 6 PNE 2254 Kewirausahaan 20 7 PNP 2100 Dasar-Dasar Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian 21 7 PNE 2202 Ekonomi Matematika 30 8 PNB 2141 Perancangan Percobaan 21 8 PNE 2208 Ekonomi Mikro 30 9 PNE 2153 Manajemen Usaha Pertanian 20 Jumlah 21 Jumlah 22-24 SEMESTER V SEMESTER VI No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 PNA 3144 Budidaya Tanaman Semusim 21 1 PNT 3225 Pengelolaan Air Untuk Pertanian 21 2 PNT 3115 Kesuburan, Pemupukan dan Kesehatan Tanah 21 2 PNU 3205 Perencanaan dan Pengembangan Wilayah 30 3 PNE 3107 Pengantar Ilmu Pemasaran 20 3 PNA 3248 Budidaya Tanaman Tahunan 21 4 PNE 3155 Manajemen Agribisnis 20 4 PNE 3080 Kerja Lapangan 02 5 PNE 3105 Pengantar Ekonometrika 21 5 PNE 3296 Aplikasi Metode Penelitian Sosial 01 6 PNE 3106 Pengkajian Sosial Ekonomi Pertanian 02 6 Mata kuliah pilihan 7 PNU 3104 Metodologi Penelitian 20 8 PNE 3104 Ekonomi Makro 30 9 Mata kuliah pilihan Jumlah 12-24 Jumlah 20-24 SEMESTER VII SEMESTER VIII No Kode Mata Kuliah SKS No Kode Mata Kuliah SKS 1 UNU 310X Pendidikan Agama 20 1 PNE 4085 Seminar 01 2 PNE 4085 Seminar 01 2 PNE 4090 Skripsi 4-6 3 PNE 4090 Skripsi 4-6 3 UNU 4050 Kuliah Kerja Nyata 03 4 UNU 4050 Kuliah Kerja Nyata 03 4 Mata Kuliah Pilihan 5 Mata Kuliah Pilihan Jumlah 10-24 Jumlah 8-24 dapat diambil di semester genap atau ganjil