Uji Reliabilitas Uji Coba Instrumen

berhubungan pada dasarnya adalah menggunakan F Test, yaitu estimate between groups variance atau mean-squares dibandingkan dengan estimate within groups variance atau secara rumus sebagai berikut: Total Varian dalam variabel dependen dapat dipandang memiliki dua 2 komponen, yaitu varian yang berasal dari variabel independen dan varian yang berasal dari faktor lainnya Ghozali, 2006. Varian dari faktor lain sering disebut dengan error atau residual variance. Varian dari variabel independen disebut dengan explained variance. Jika between group explained variance lebih besar dari within group residual variance, maka nilai F ratio akan tinggi, yang berarti perbedaan antara nilai means terjadi secara acak Ghozali, 2006. Menurut Ghozali 2006, within group variance atau sum-of-squares adalah jumlah varian dari grup atau kelompok. Sedangkan mean-square adalah jumlah sum-of-squares dibagi dengan degree of freedom. Degree of freedom adalah jumlah kasus dikurangi 1 satu pada setiap grup dengan menggunakan rumus berikut: Sedangkan betweem group variance dapat dihitung dengan rumus di bawah ini: 51

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sikap audience terhadap product placement pada musik video Lady Gaga “Bad Romance”. Pada bab ini akan menyajikan hasil penelitian yang meliputi: karakteristik responden, analisis deskriptif, pengkategorian variabel penelitian, pengujian prasyarat analisis, pengujian hipotesis, dan pembahasan.

A. Hasil Penelitian

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Data primer dalam penelitian ini diperoleh dengan cara menyebar kuesioner untuk mendapatkan data dari mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta terhadap product placement pada musik video Lady Gaga “Bad Romance”. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 138 responden. Adapun hasil penelitian yang diperoleh dari lapangan disajikan sebagai berikut.

1. Analisis Deskriptif

Analisis deskriptif dalam penelitian ini meliputi: analisis karakterisitik responden, analisis statisitik deskriptif yang terdiri dari: nilai maksimal, minimal, mean, dan standar deviasi, serta kategorisasi jawaban responden. Adapun pembahasan mengenai masing-masing analisis deskriptif disajikan sebagai berikut.

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Sikap Audience Terhadap Product/Brand Placement dalam Acara Televisi (Studi Kasus Pemirsa Bukan Empat Mata di Kota Medan)

3 45 162

KOMPARASI PRODUCT PLACEMENT DI DALAM VIDEO KLIP Studi Sinematik pada Video Klip B1A4 dan Video Klip Blueberry R. Siam

1 44 61

EFEKTIVITAS PRODUCT PLACEMENT DALAM GAME ONLINE(Studi Deskriptif Kuantitatif Efektivitas Product Placement Specs EFEKTIVITAS PRODUCT PLACEMENT DALAM GAME ONLINE(Studi Deskriptif Kuantitatif Efektivitas Product Placement Specs buktikan Indonesiamu pada Gam

0 2 15

Jalan kesucian Lady Gaga.

0 0 2

Kajian Posmodern Dalam Video Musik Lady Gaga Versi Judas | Suwiji | Jurnal DKV Adiwarna 1822 3479 1 SM

0 0 12

Analisa sikap Audience Terhadap Product/Brand Placement Apple pada Film Mission Impossible 4 : Ghost Protocol | Wisanto | Jurnal Strategi Pemasaran 458 815 1 SM

0 3 7

ANALISIS PERBEDAAN RESPON SIKAP AUDIENCE ATAS STRATEGI PROMOSI PRODUCT PLACEMENT DALAM FILM HABIBIE & AINUN - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 1 70

Analisa Sikap Audience Terhadap Product Placement dan Keputusan Pembelian (Studi Kasus Product Placement Indosat Mentari pada Reality Show Xfactor Indonesia) | Saputra | Jurnal Strategi Pemasaran 499 889 1 SM

0 0 9

GIRL POWER REPRESENTATION IN LADY GAGA’S MUSIC VIDEOS

0 0 105

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Sikap Audience Terhadap Product/Brand Placement dalam Acara Televisi (Studi Kasus Pemirsa Bukan Empat Mata di Kota Medan)

0 0 7