Tujuan Pembelajaran Menanya • Peserta

Kegiatan Syntax Diskripsi kegiatan Strategi Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber Referensi Kegiatan peserta didik Kegiatan guru digunakan untuk bangunan industri.

2. Menanya • Peserta

didik membaca materi pada power point yang ditampilkan guru dan dari sumber lain. • Peserta didik yang belum mengerti tentang materi gawai pengaman dan • Mengkondisikan situasi belajar untuk membiasakan mengajukan pertanyaan secara aktif dan mandiri tentang gawai pengaman dan pengamanan terhadap bahaya arus bocor pada instalasi listrik tiga fasa yang digunakan untuk bangunan industri. • Guru memberikan penjelasan kepada peserta didik yang Tanya Jawab 30 Menit Power Point Kegiatan Syntax Diskripsi kegiatan Strategi Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber Referensi Kegiatan peserta didik Kegiatan guru pengamanan terhadap bahaya arus bocor pada instalasi listrik tiga fasa yang digunakan untuk bangunan industri bisa bertanya kepada teman bila tidak mungkin bisa bertanya kepada guru. • Peserta didik menjawab pertanyaan dari guru tentang materi gawai pengaman dan pengamanan terhadap bahaya arus bocor pada instalasi listrik tiga fasa yang digunakan untuk bangunan industri. bertanya,baik secara individu maupun kelompok. • Guru bertanya gawai pengaman dan pengamanan terhadap bahaya arus bocor pada instalasi listrik tiga fasa yang digunakan untuk bangunan industri. Kegiatan Syntax Diskripsi kegiatan Strategi Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber Referensi Kegiatan peserta didik Kegiatan guru

3. Mengumpulkan

informasi • Peserta didik duduk sesuai kelompok masing-masing. • Peserta didik berdiskusi mengenai permasalahan yang diberikan • Guru memberikan permasalahan untuk didiskusikan kelompok • Guru membentuk kelompok dan peserta didik duduk sesuai kelompok • Guru mengamati aktifitas peserta didik dan mengendalikan situasi bila dipandang perlu, serta melaksanakan penilaian. Diskusi 30 Menit

4. Mengasosiasikan • Peserta didik mencatat hasil

diskusi dan memberikan kesimpulan atas pemecahan dari permasalahan yang diberikan. • Guru memonitoring siswa seberapa besar daya penangkapan siswa tentang tentang materi gawai pengaman dan pengamanan terhadap bahaya arus bocor Diskusi 30 Menit Kegiatan Syntax Diskripsi kegiatan Strategi Pembelajaran Alokasi Waktu Sumber Referensi Kegiatan peserta didik Kegiatan guru pada instalasi listrik tiga fasa yang digunakan untuk bangunan industri.

5. Mencipta

• Peserta didik membuat soal sekaligus penyelesaiannya. • Guru meminta setiap peserta didik membuat kesimpulan tentang materi yang diberikan. Proyek 30 Menit Penutup • Peserta didik menanyakan sesuatu yang belum jelas. • Peserta didik mengerjakan soal • Peserta didik memperhatikan penjelasan guru tentang pelajaran lebih lanjut. • Guru memberi kesempatan peserta didik untuk menanyakan yang belum jelas. • Guru memberikan soal evaluasi kepada peserta didik • Guru memberikan informasi tentang materi yang akan dibahas minggu depan dan mengingatkan peserta didik Tes tulis 20 Menit