Nama Arus Data : PO Purchase Order Nama Arus Data : Desain Nama Arus Data : Nota PembelianNota Pembelian Bahan Baku

76

4.2.3.4. Kamus Data

Kamus data atau data dictionary adalah katalog data tentang fakta dan kebutuhan kebutuhan informasi dari suatu sistem informasi. Dengan menggunakan kamus data, analisis sistem dapat mengidentifikasikan data yang mengalir dalam sistem dengan lengkap. Kamus data dibuat berdasarkan arus data yang ada di data flow diagram. Arus data yang ada di data flow diagram sifatnya adalah global, hanya ditujukan arus datanya saja. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat di bawah ini :

1. Nama Arus Data : PO Purchase Order

Alias : - Bentuk Data : Dokumen atau formulir Aliran Data : Konsumen – Proses 1.0, Konsumen – Proses 1.1 Penjelasan : Barang pesanan yang dipesan oleh konsumen Periode : Setiap transaksi Elemen data : nama_barang_pesan, jenis_barang_pesan, sex_pesan, ukuran_pesan, jumlah_pesan

2. Nama Arus Data : Desain

Alias : - Bentuk Data : Dokumen Aliran Data : Pimpinan – Proses 3.1 – F. Bahan Baku Penjelasan : Untuk membuat stok barang SS Screaming Soul Periode : - Elemen data : nama_barang, jenis_barang, sex, ukuran, stok 77

3. Nama Arus Data : Nota PembelianNota Pembelian Bahan Baku

Alias : - Bentuk Data : Dokumen Aliran Data : Pemasok – Proses 2.0, Pemasok – Proses 2.2 – Proses 2.4 Penjelasan : Untuk mengetahui detail pembelian Periode : Setiap Transaksi Elemen data :nama_pemasok, alamat_pemasok, tlp_pemasok, nama_bahan, jenis_bahan, jum_bahan_beli, harga_beli, subtotal. 4. Nama Arus Data : Nota PemesananBon Pembayaran Alias : Nota Pesanan Bentuk Data : Dokumen cetakan komputer Aliran Data : Proses 1.0 – Konsumen, Proses 1.2 – Konsumen, Proses 1.7 - Konsumen Penjelasan : Untuk mengetahui detail pemesanan Periode : Setiap Transaksi Pemesanan Elemen data :Id_pemesan, nama_pemesan, alamat, Telepon, nama_barang, jenis_barang, sex, ukuran, jum_brg, Grand_total, Potongan, DP, sisa. 5. Nama Arus Data : Data Bahan Baku Alias : - Bentuk Data : File 78 Aliran Data : Proses 1.4 – F. Bahan Baku, F. Bahan Baku – Proses 1.5, F. Bahan Baku – Proses 2.1, Proses 2.3 – F. Bahan Baku, Proses 3.1 – F. Bahan Baku, F. Bahan Baku – Proses 3.2 Penjelasan : Untuk mengetahui stok bahan baku Periode : - Elemen data : kode_bahan,nama_bahan, jenis_bahan, warna_bahan, stok_bahan, satuan_bahan 6. Nama Arus Data : Data Barang SS Screaming Soul Alias : - Bentuk Data : File Aliran Data : Proses 3.2 – Proses 3.3 – F.Barang, F. Barang- Proses 3.5, Proses 3.7 – F. Barang Penjelasan : Untuk mengetahui stok barang Periode : - Elemen data : kode_barang, nama_barang, jenis_barang, sex, ukuran, harga_jual, stok

7. Nama Arus Data : Data Produksi

Dokumen yang terkait

Sistem Pencatatan Pendapatan Dan Belanja Daerah Dengan Menggunakan Sistem Informasi Pengolahan Keuangan Daerah (SIPKD) Di Dinas Tenaga kerja Dan Transmigrasi Provinsi Jawa Barat

0 13 53

Peranan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangna Daerah (SIPKD) Terhadap Pendekatan User Usability Di Dinas Pemerintahan Wilayah Bandung Tengah Provinsi Jawa Barat

9 50 180

Tinjauan Atas Prosedur Pengelolaan Keuangan Daerah Dengan Menggunakan SIPKD Pada Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat

9 34 60

Implementasi Kebijakan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD) Di Dinas Pengelolaan Keuangan Pendapatan Dan Aset Kabupaten Pandeglang

8 71 207

ANALISIS PENGARUH IMPLEMENTASI APLIKASI SIPKD (SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH) TERHADAP PENINGKATAN AKUNTABILITAS KEUANGAN DAERAH PADA PEMDA PROVINSI LAMPUNG

10 92 52

Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD) Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pajak Daerah dan Pengelolaan Keuangan (DPDPK) Kota Yogyakarta.

0 1 16

MODEL KONSEPTUAL PENGARUH INOVASI TERHADAP PENERIMAAN PENGGUNA PADA SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH (SIPKD) DI PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN

0 0 6

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT DINAS PENDIDIKAN CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH IX

0 0 5

DETERMINAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH (SIPKD) PADA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH DENGAN PENDEKATAN TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) - Unika Repository

0 0 15

KUESIONER DETERMINAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH (SIPKD) PADA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH DENGAN PENDEKATAN TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) Identitas Responden

0 0 20