37. Keluhan Nasabah atas pelayanan dari Perusahaan wajib disampaikan secara tertulis kepada Customer Service di kantor pusat.
38. Saya telah mendapat penjelasan dari PT Mega Capital Indonesia sehubungan dengan pembukaan rekening Efek, serta syarat dan
ketentuan transaksi Efek yang berlaku, dan Saya telah mengerti atas penjelasan tersebut.
39. Dalam hal Nasabah membuka rekening Efek pembiayaan Rekening Margin, maka berlaku perjanjian margin yang khusus dibuat untuk
keperluan tersebut. Diantaranya isi perjanjian adalah bahwa Perusahaan untuk setiap saat tanpa memberikan alasan atau pemberitahuan atau
memperoleh persetujuan terlebih dahulu dari nasabah menjual atau membeli Efek atau mengambil tindakan lain yang disepakati dengan
Nasabah jika Nasabah tidak memenuhi Permintaan Pemenuhan Jaminan sesuai waktu yang ditentukan.
40. Penggunaan Online Trading pada PT Mega Capital Indonesia
1 Dalam hal Nasabah menggunakan fasilitas Online trading pada Perusahaan, maka Nasabah telah mengetahui dan menyetujui cara
kerja system serta mengakui catatan elektronik yang dihasilkan oleh system Online pada Perusahaan sebagai bukti aktivitas yang dilakukan
Nasabah. 2 Nasabah mengetahui dan menyetujui bahwa persyaratan
perdagangan melalui fasilitas online, berlaku dan mengikat Nasabah, dalam hal perintah Nasabah disampaikan dengan menggunakan
fasilitas tersebut. 3 Nasabah bertanggung jawab atas kebenaran dan keabsahan data
pesanan yang disampaikan atau ditujukan kepada Perusahaan berdasarkan data pesanan yang diterima oleh fasilitas Online, dan
karenanya diakui oleh Nasabah tanpa diperlukan tanda tangan Nasabah serta merupakan satu - satunya bukti yang sah dan
mengikat Nasabah dan Perusahaan. 4 User id dan atau password yang telah diberikan kepada Nasabah
menjadi tanggung jawab Nasabah yang bersangkutan. Nasabah berkewajiban menjaga keamanan user id dan atau password dan
membebaskan Perusahan dari segala tuntutan, tanggung jawab, gugatan, denda, kehilangan dan kerugian yang mungkin timbul, baik
dari pihak lain yang berwenang maupun nasabah sendiri sebagai akibat penyalahgunaan dari user id dan atau password.
5 Penggunaan user id dan password dalam setiap perintah atas transaksi Efek Nasabah adalah juga merupakan pemberian kuasa dari Nasabah
kepada Perusahaan untuk melaksanakan transaksi Efek Nasabah. 41. Force Majeur Keadaan Memaksa : Dalam hal terjadinya kondisi darurat,
yaitu suatu keadaan atau peristiwa yang terjadi diluar kehendak dan atau kemampuan Perusahaan, yang menyebabkan fasilitas online trading
tidak dapat berfungsi sebagaimana mestinya, maka Perusahaan dibebaskan dari segala tuntutan, tanggung jawab atau denda dari
Nasabah. Jenis-jenis kondisi darurat dapat disebabkan oleh hal-hal dan tidak terbatas pada sebagai berikut:
• Bencana, antara lain: gempa bumi, banjir, kebakaran • Terjadinya ganguan keamanan, sosial dan politik, antara lain:
pemberontakan, ledakan bom, kerusuhan, huru-hara, sabotase, pemogokan, epidemic.
•Terjadinya ganguan terhadap infrastruktur sosial seperti telekomunikasi. • lain-lain.
. 42. Dalam hal terjadi perselisihan sehubungan dengan rekening Efek ini,
maka perselisihan tersebut akan diselesaikan secara musyawarah untuk mufakat oleh Perusahaan dan Nasabah Para Pihak. Apabila penyelesaian
secara musyawarah untuk mufakat tersebut tidak dapat dicapai, maka Para Pihak sepakat untuk menyelesaikan perselisihan melalui Badan
Arbitrasi Pasar Modal Indonesia “BAPMI”. Keputusan BAPMI akan mengikat secara mutlak dan dalam tingkat terakhir bagi Para Pihak.
Ketentuan ini tidak mengurangi hak dan wewenang Perusahaan untuk memohon Pelaksanaan eksekusi atau mengajukan tuntutangugatan
hukum terhadap Nasabah berdasarkan Perjanjian ini, di depan pengadilan lain di wilayah Republik Indonesia.
Customer complaints on the services of the company shall be submitted in writing to Customer Service at Head Office.
I have received an explanation from PT Mega Capital Indonesia in connection with the opening of securities accounts, as well as the terms and conditions prevailing on
securities transactions, and I have understood the explanation In terms of customer open financing securities account Margin Account, then
applicable margin agreements that are specially made for this purpose. Among the contents of the agreement is that company for at any time without giving any
reason or notification or obtain prior approval from the customer to sell or buy the Securities or take other actions agreed with the customer if the customer does not
meet the Request Fulfillment Guarantee at the time determined.
Use of Online Trading at PT Mega Capital Indonesia
In terms of customers using the online trading facilities at the company, means the Customer already know and agree the workings of the system and recognize
electronic records generated by online systems at the company as evidence of activities undertaken by customers.
Customer acknowledges and agrees that the terms of trade through online facilities, valid and binding on the customer, in terms of customer orders
submitted using the facility. Customer is responsible for the accuracy and validity of the order data which
delivered or addressed to the company based on order data received by the online facilities, and therefore recognized by customers without necessary of customer
signature and is the only evidence that is valid and binding customers and the company.
User id and or password that was given to customers is the responsibility of the customer. The Customer is obliged to maintain security of user id and or
password and frees the company from all demands, liability, claims, fines, loss and losses that may arise, either from other authorities party as well as customers
themselves as a result of misuse of a user id and or password. The use of user id and password in every orders on customer securities
transaction is also an authorization from the customer to the company to execute customer securities transactions.
Force Majeur : In the event of an emergency condition, a condition or event that happens outside the will and or the ability of the company, which led to the online
trading facilities can not function properly, then the company was released from all claims, liability, claims and or fines from the customer. The types of emergencies
can be caused by any but not limited to as follows: • Disaster, among others: earthquakes, floods, fires.
• The occurrence of security problems, social and political, among others: Rebellion, explosions, riots, civil commotion, sabotage, strikes and epidemics.
• The occurrence of disturbances in social infrastructure such as telecommunications.
• etc. In case of a dispute with respect to this Securities Account, such dispute shall be
settled by mutual consultation between Company and Customer the Parties. If the settlement by the aforesaid mutual consultation fails to be reached, the Parties
shall agree to refer the dispute to Badan Arbitrasi Pasar Modal “ BAPMI “ Indonesian Capital Market Arbitration Board for settlement thereof. Any decision
of BAPMI shall be final and conclusive binding upon the Parties.This provision shall not be prejudicial to the right and authority of the Company to request the
execution thereof or institute legal proceedings against the Customer hereunder before another court in the territory of the Republik of Indonesia.
Paraf ............
mufakat oleh Perusahaan dan Nasabah Para Pihak. Apabila penyelesaian secara musyawarah untuk mufakat tersebut tidak dapat dicapai, maka
Para Pihak sepakat untuk menyelesaikan perselisihan melalui Badan Arbitrasi Pasar Modal Indonesia “BAPMI”. Keputusan BAPMI akan
mengikat secara mutlak dan dalam tingkat terakhir bagi Para Pihak. Ketentuan ini tidak mengurangi hak dan wewenang Perusahaan untuk
memohon Pelaksanaan eksekusi atau mengajukan tuntutangugatan hukum terhadap Nasabah berdasarkan Perjanjian ini, di depan
pengadilan lain di wilayah Republik Indonesia. 43. Disclaimer : Investasi saham mengandung resiko, sebelum memutuskan
untuk berinvestasi saham calon investor wajib membaca dan memahami serta menyetujui Syarat dan Ketentuan Pembukaan Rekening di
Perusahaan sebagaimana tertera dalam Formulir Pembukaan Rekening Efek ini. Nasabah menyatakan tunduk dan terikat pada semua ketentuan
yang ditetapkan termasuk untuk setiap kemungkinan perubahan di kemudian hari oleh Perusahaan atau peraturan di Pasar Modal. Biaya dan
seluruh transaksi perdagangan pembelian penjualan terkait dengan transaksi tersebut bukan menjadi tanggung jawab PT Mega Capital
Indonesia. Segala resiko yang timbul akibat dari transaksi tersebut merupakan tanggung jawab Nasabah sepenuhnya, dengan demikian PT.
Mega Capital Indonesia dibebaskan dari segala bentuk tuntutan yang menjadi tanggung jawab dan resiko Nasabah.
44. Apabila terjadi perbedaan penafsiran diantara terjemahan dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, maka yang berlaku adalah penafsiran dalam
Bahasa Indonesia. 45. Saya telah membaca, memahami dan menyetujui Syarat dan ketentuan
Pembukaan Rekening di Perusahaan sebagaimana tertera dalam Formulir Pembukaan Rekening Efek ini, dan Saya menyatakan tunduk dan terikat
pada semua ketentuan yang ditetapkan termasuk untuk setiap kemungkinan perubahan dikemudian hari oleh Perusahaan atau
peraturan di Pasar Modal. In case of a dispute with respect to this Securities Account, such dispute shall be
settlement by the aforesaid mutual consultation fails to be reached, the Parties shall agree to refer the dispute to Badan Arbitrasi Pasar Modal “ BAPMI “
Indonesian Capital Market Arbitration Board for settlement thereof. Any decision of BAPMI shall be final and conclusive binding upon the Parties.This provision shall
not be prejudicial to the right and authority of the Company to request the execution thereof or institute legal proceedings against the Customer hereunder
before another court in the territory of the Republik of Indonesia. Disclaimer: Investment in stocks has risks, before deciding to invest in shares the
potential investors must read and understand and agree to the Terms and Conditions Account Opening in the Company as set forth in this Securities Account
Opening Form. Customer complies and bound subject to all the conditions as set forth including for any possible changes in the future by the company or the
regulations in the capital market. Costs and all trade transactions purchases and sales associated with these investments is not the responsibility of PT Mega Capital
Indonesia. All the risks that arise as a result of these investments is the responsibility of the customer fully, thus PT. Mega Capital Indonesia exempt from any kind of
claims that are the responsibility and risk of the customer.
In case of any differences in interpretation between Bahasa Indonesia and English version, then the interpretation of the Indonesian version shall prevail.
I have read, understood and agreed to The Terms Conditions of the Account Opening in the Company as written in this Securities Account Opening Form, and I
declare to be subject and bound to all provisions stipulated including to any possible amendment in the future by the Company or regulation in Capital Market.
Paraf ............
Admin
Validasi Data
Nama Nasabah Kode Nasabah
CS KYC
Paraf ............ :
:
Catatan Note :
Input Data Base oleh by CS
Data Input Approval Authorized Officer CS
Persetujuan Approval
Input ke sistem
1.Deposit Awal
Ÿ
Minimum deposit awal : Rp. 1.000.000,- satu juta rupiah
Ÿ
Mengirimkan bukti transfer atau setoran dana
Ÿ
Pada saat melakukan transfer atau setoran dana, Anda wajib mencamtukan nama jelas sesuai dengan nama yang tertera pada formulir
pembukaan rekening efek
·
Info Rekening Mega Capital Indonesia
2 .Fee Biaya 1. Fee transaksi Beli 0,175 dan Jual 0,275 sudah termasuk PPH 0,1
2. Biaya tarik tunai : akan dibebankan sesuai dengan biaya yang ditetapkan Bank RTGS, kliring, dll Biaya transaksi luar bursa mutasi keluar masuk saham dari ke broker lain, dikenakan sesuai dengan biaya yang ditetapkan
oleh pihak KSEI yaitu : Rp. 22.000,- per 1 satu nama saham include pajak 10.
3. Settlement BeliJual
1. Settlement beli