Analisa Data Pengolahan dan Analisa Data

2. Pengetahuan Responden

Tabel 5.2 Distribusi responden berdasarkan pernyataan tentang tingkat pengetahuan ibu pasca salin terhadap perawatan luka perineum di Klinik Fajar Tahun 2015 No Pernyataan Benar Salah Nifas dan Perawatan Luka Perineum f f 1 Nifas adalah masa setelah kelahiran bayi, selama tubuh ibu beradaptasi kekeadaan sebelum hamil 41 95.3 2 4.7 2 Dianggap telah bersih dan boleh bekerja selama 6 minggu 34 79.1 9 20.9 3 kepulihan secara menyeluruh alat-alat genetalia yang lamanya 6-8 minggu 29 67.4 14 32.6 4 Pada masa nifas ibu boleh makan apa saja yang dia inginkan 31 72.1 12 27.9 5 Luka perineum adalah luka yang terjadi antara vagina dan anus pada ibu setelah bersalin 32 74.4 11 25.6 6 Pada perawatan luka perineum cukup mengganti pembalut sekali saja dalam satu hari 31 72.1 12 27.9 7 Perawatan perineum ditunjukan untuk pencegahan infeksi organ—organ reproduksi yang disebabkan oleh masuknya kuman melalui vagina 27 62.8 16 37.2 8 Kemampuan ibu dalam membersihkan dan merawat luka perineum akan sangat mempengaruhi proses penyembuhannya 29 67.4 14 32.6 9 Membersihkan luka perineum boleh dari segi manapun tidak mesti dari depan kebelakang 31 72.1 12 27.9 10 Ibu boleh membubuhi obat-obat tradisional pada bagian luka perineum 32 74.4 11 25.6 11 Perawatan perineum sebaiknya dilakukan dikamar mandi dengan posisi ibu jongkok jika ibu telah mampu atau berdiri dengan kaki terbuka 33 76.7 10 23.3 12 Pada saat membersihkan luka perineum ibu tidak perlu mencuci tangan 29 67.4 14 32.6 13 Gizi terutama protein akan sangat mempengaruhi terhadap proses penyembuhan luka 26 60.5 17 39.5 14 Makan buah-buahan yang banyak megandung vitamin C untuk mempercepat penyembuhan luka 32 74.4 11 25.6 15 Ibu harus menggunakan antiseptik pada bagian luka perineum 30 69.8 13 30.2 16 Alat yang digunakan saat melakukan perawatan luka perineum adalah botol, baskom dan gayung atau shower air hangat dan handuk bersih 24 55.8 19 44.2 17 Bahan yang dipakai saat membersihkan luka perineum adalah air hangat, pembalut nifas baru dan antiseptik 31 72.1 12 27.9 18 Tidak perlu mencuci keseluruahan vagina dengan air hangat dan mengeringkan dengan tissue 34 79.1 9 20.9 19 Perineum tidak lembab, posisi pembalut tepat, ibu merasa nyaman 30 69.8 13 30.2 20 Ibu mesti banyak mengkonsumsi vitamin, terutama vitamin C 32 74.4 11 25.6 Berdasarkan tabel 5.2 dari 43 responden pilihan jawaban pengetahuan ibu didapatkan bahwa mayoritas ibu menjawab pernyataan benar yaitu pada pernyataan nomor 1 sebanyak 41 orang 95.3 , dan sedangkan ibu yang banyak menjawab salah yaitu pada pernyataan nomor 16 sebanyak 19 orang 44,2 . Tabel 5.3 Distribusi responden berdasarkan pengetahuan ibu melakukan Perawatan luka perineum di Klinik Fajar Tahun 2015 Kategori F