Teknik Pengumpulan Data METODOLOGI PENELITIAN

Alfa Mitri Suhara, 2013 Keefektifan Model Vak Visualization Auditory Kinestetic Dalam Pembelajaran Menulis Deskriptif Studi Eksperimen Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Lawang Kidul,Sumatera Selatan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data pada penelitian ini mengacu pada penelitian kualitatif. Adapun tekinik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, angket, dan tes.

1. Observasi

Observasi dibuat untuk melakukan pengamatan langsung terhadap objek atau situasi yang diteliti. Dalam hal ini pengamatan langsung terhadap berbagai kejadian atau situasi nyata di kelas, sehingga melalui teknik ini peneliti dapat merekam atau mencatat secara teliti dan utuh peristiwa dalam situasi yang berkaitan dengan penelitian. Observasi dalam penelitian ini dilakukan untuk mengamati aktivitas yang terkait dengan pelaksanaan pendekataan kontekstual dalam pembelajaran bercerita. Secara khusus, observasi ini dilakukan untuk mencermati beberapa hal yang berkaitan dengan proses belajar mengajar dengan menggunkan model pengajaran VAK Visualization Audiotory Kinestetic, antara lain: 1 kegiatan pengajaran dari mulai pembukaan, kegiatan inti, dan akhir pengajaran dengan menggunakan model pembelajaran VAK Visualization Audiotory Kinestetic, 2 aktivitas berinteraksi proses belajar mengajar antara guru dengan siswa, antara siswa, serta partisipasi siswa dalam pembelajaran, dan 3 penerapan model pembelajaran VAK Visualization Audiotory Kinestetic dalam proses belajar mengajar.

2. Angket

Angket atau koesioner merupakan alat penelitian berupa daftar pertanyaan untuk memperoleh keterangan dari jumlah responden. Keterangan yang dinginkan terkandung dalam pikiran, perasaan, sikap atau kelakuan manusia yang dapat dipancing melaui angket. Alfa Mitri Suhara, 2013 Keefektifan Model Vak Visualization Auditory Kinestetic Dalam Pembelajaran Menulis Deskriptif Studi Eksperimen Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Lawang Kidul,Sumatera Selatan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Angket yang dipergunakan dalam penelitian ini merupakan angket respon secara tertutup karena jawaban pertanyaan telah disertakan atau disediakan oleh penulis di dalam angket tersebut. Angket diberikan sesudah perlakuan penerapan model pembelajaran VAK Visualization Audiotory Kinestetic. Tujuannya yaitu untuk mengetahui respon siswa terhadap penerapan model pembelajaran dengan model VAK Visualization Audiotory Kinestetic dalam pembelajaran menulis.

3. Tes

Tes pada umumnya digunakan untuk menilai dan mengukur hasil belajar siswa, terutama hasil belajar yang berkenaan dengan penguasaan bahan pengajaran serta tujuan pengajaran. Tes ini dilakukan penulis untuk memperoleh data dan informasi tentang prestasi hasil belajar siswa pada pokok bahasan tertentu dalam kegiatan belajar mengajar. Bentuk tes yang digunakan adalah bentuk tes uraian, yaitu bentuk tes yang terdiri atas pertanyaan atau suruhan yaitu menuliskan paragraf deskripsi. Tes dilakukan dalam bentuk tes awal dan tes akhir. Tes awal digunakan untuk mengukur kemampuan menulis siswa sebelum diberikan pembelajaran perlakuan, dan tes terakhir digunakan untuk mengukur keberhasilan siswa setelah diberikan pembelajaran menulis dengan menggunakan model pembelajaran VAK Visualization Audiotory Kinestetic. Pengumpulan data dilakukan oleh penulis dan dibantu oleh guru Bahasa Indonesia sebagai guru. Model pembelajaran VAK Visualization Audiotory Kinestetic dalam pembelajaran menulis mulai dari tes awal, tiap siklus pembelajaran, dan tes akhir. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan teknik-teknik yang merupakan rangkaian proses berupa langkah-langkah yang sesuai dengan rencana dan sistematika untuk mendapatkan data dalam memecahkan masalah.

E. Instrumen Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SAVI (SOMATIC, AUDITORY, VISUALIZATION, INTELECTUALLY) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS PARAGRAF PERSUASI OLEH SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 BANDAR KHALIPAH TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015.

0 3 27

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI PECAHAN MELALUI MODEL PENDEKATAN PEMBELAJARAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI PECAHAN MELALUI MODEL PENDEKATAN PEMBELAJARAN VISUALIZATION, AUDITORY DAN KINESTETIC (VAK) PADA SISWA KELAS V

0 0 16

PENDAHULUAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI PECAHAN MELALUI MODEL PENDEKATAN PEMBELAJARAN VISUALIZATION, AUDITORY DAN KINESTETIC (VAK) PADA SISWA KELAS V SD NEGERI III PONDOK NGADIROJO WONOGIRI TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 2 9

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN VISUALIZATION Penerapan Model Pembelajaran Visualization Auditory Kinestetic Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Pada Siswa Kelas VI SDN 02 Pablengan Tahun 2011 / 2012.

0 0 16

Penerapan Model Visualization Auditory Kinestetic (VAK) dengan Multimedia dalam Peningkatan Hasil Belajar IPS tentang Perkembangan Teknologi pada Siswa Kelas IV SDN 5 Kebumen Tahun Ajaran 2015/2016.

0 0 17

EFFECTIVENESS VAK MODEL (VISUALIZATION AUDITORY KINESTETIC) IN DESCRIPTIVE LEARNING.

0 0 9

KEEFEKTIFAN STRATEGI WEBBING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 NGEMPLAK SLEMAN.

0 2 252

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN SINEKTIK DALAM KETERAMPILAN MENULIS PUISI SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 YOGYAKARTA.

2 10 182

KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN TEKNIK PEREMBUKAN DALAM PEMBELAJARAN MENULIS ARGUMENTASI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 MINGGIR.

0 1 181

PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE VAK (VISUALIZATION AUDITORY KINESTETIC) DAN TIPE AIR (AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION) TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII MTS NEGERI GOWA

0 0 159