Penggunaan Media Media Pembelajaran

25 Menurut Musfiqon 2012:74 menyatakan bahwa ada beberapa kelebihan tentang penggunaan media gambar : 1. Sifatnya konkret ; gambar foto lebih realistis yang menunjukkan pokok masalh di banding dengan media verbal semata. 2. Gambar dapat mengatasi ruang dan waktu. Tidak semua benda, obyek atau peristiwa dapat dibawa di kelas, dan tidak selalu bisa dibawa ke obyek peristiwa tersebut. 3. Media gambar foto dapat mengatasi keterbatasan pengamatan kita. 4. Foto dapat memperjelas suatu masalah, dan bidang apa saja dan untuk tingkat usia berapa saja, sehingga dapat mencegah atau membetulkan kesalahpahaman. 5. Foto harganya murah dan gampang didapat serta digunakan tanpa memerlukan peralatan khusus. Media gambar dapat dimanfaatkan sesuai dengan materi yang akan diajarkan. Media gambar dapat dibuat oleh siapa saja. Media gambar dapat dibuat oleh siswa dan pada pelaksanaan pembelajaran bisa dipakai sebagai alat bantu guru dalam mengajar. Media gambar mudah untuk didapat. Keuntungan dari media gambar tersebut dapat memperjelas suatu kendala misalnya ingin melihat objek dengan jelas yang berhubungan dengan kecepatan dan bentuk suatu benda yang kecil atau sebaliknya, dengan bantuan gambar semua dapat teratasi dengan mudah. Dalam menggunakan media gambar tentunya ada beberapa kendala dan hambatan dalam penggunaan media gambar, dan kelemahan pada saat proses belajar mengajar menggunakan media gambar. Penggunaan media gambar tentu sangat mudah untuk dilakukan. Dari gambar yang mudah didapat dan waktu untuk mempersiapkan juga lebih sedikit. Namun, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi dalam pembuatan 26 media gambar tersebut. Pembuatan gambar yang baik dan dapat dijadikan media pembelajaran. Menurut Sadiman dalam bukunya Musfiqon 2012 : 75 Ada 6 syarat yang perlu dipenuhi dalam pembuatan media gambar yaitu : a Otentik. Gambar harus secara jujur melukiskan situasi seperti kalau orang melihat benda sebenarnya. b Sederhana Komposisi gambar hendaknya cukup jelas menunjukkan pokok pokok dalam gambar. c Ukuran relatif. Gambar dapat memperbesar atau memperkecil objek benda d Gambar mengandung unsur gerak atau perbuatan Gambar yang baik tidaklah menunjukkan objek dalam keadaan diam tetapi memperlihatkan aktivitas tertentu. e Gambar yang bagus belum tentu baik untuk mencapai tujuan pembelajaran Walaupun dari segi mutu kurang, gambarfoto karya siswa sendiri sering kali lebih baik. f Tidak setiap gambar yang bagus merupakan media yang bagus. Sebagai media yang baik, gambar hendaklah bagus dari sudut seni sesuai dengan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai. Pemilihan media gambar sangat banyak dan mudah untuk didapat. Namaun dengan adanya persyaratan yeng harus dilakukan dalam pembuatan media gambar, maka perlu diperhatikan apakah media yang akan digunakan

Dokumen yang terkait

PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) SD NEGERI DI DABIN II KECAMATAN BREBES TAHUN 2009.

0 1 107

(ABSTRAK) PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) SD NEGERI DI DABIN II KECAMATAN BREBES TAHUN 2009.

0 0 2

PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) SD NEGERI DI DABIN IV KECAMATAN JATIBARANG TAHUN 2009.

0 1 80

Persepsi Guru Non Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PENJASORKES) terhadap Kinerja Guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PENJASORKES) SD Negeri di Dabin IV Kecamatan Jatibarang tahun 2009.

0 2 81

(ABSTRAK) PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) SD NEGERI DI DABIN IV KECAMATAN JATIBARANG TAHUN 2009.

0 0 2

(ABSTRAK) PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) SD NEGERI DI DABIN VII KECAMATAN BREBES TAHUN 2009.

0 0 2

PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN (PENJASORKES) SD NEGERI DI DABIN VII KECAMATAN BREBES TAHUN 2009.

0 1 112

Persepsi Guru Non Pendidikan Jasmani, olahraga dan kesehatan (Penjasorkes) Terhadap kinerja Guru Pendidikan Jasmani, olahraga dan kesehatan (Penjasorkes) SD Negeri Di Kecamatan Dukuhturi Kabupaten Tegal Tahun 2009.

0 1 70

PENGGUNAAN MEDIA DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN IMOGIRI KABUPATEN BANTUL.

0 0 170

PERSEPSI GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA SE-KABUPATEN MAGELANG TERHADAP MEDIA GAMBAR DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN.

0 2 123