Kompetensi Dasar Indikator PENUTUP

yang ada disekitar kita  Mengeksplorasi: - Guru membimbing siswa membentuk kelompok. Kemudian guru memberikan lembar kerja peserta didik kepada masing-masing kelompok. - Guru membagikan alat dan bahan untuk praktikum diantaranya korek api, kertas, dan lilin - Peserta didik melakukan praktikum sesuai petunjuk yang ada di lembar kerja peserta didik. - Peserta didik melakukan diskusi terkait data yang diperoleh dari hasil praktikum  Mengasosiasi: Guru membimbing siswa untuk menganalisis data hasil praktikum dan diskusi  Mengkomunikasikan: Guru meminta peserta didik untuk mempresentasikan hasil praktikum dan diskusinya di depan kelas. 3 Penutup  Guru bersama-sama dengan peserta didik melakukan refleksi materi yang telah dibahas.  Dari hasil diskusi dan praktikum guru membimbing peserta didik untuk membuat kesimpulan.  Guru melakukan evaluasi dengan 30 menit memberikan soal postest untuk memeriksa pemahaman peserta didik  Guru memberikan tindak lanjut mengenai pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan berikutnya  Guru menutup dengan salam

I. Penilaian Hasil Pembelajaran

1. Penilaian sikap

No Nama Siswa Sikap Spiritual Sikap Sosial Jumlah Mensyukuri Jujur Kerjasama Harga diri 1 2 3 4 5 6 Dst... Keterangan:

a. Sikap Spiritual

Indikator sikap spiritual “mensyukuri”:  Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan pembelajaran.  Memberi salam pada saat awal dan akhir presentasi sesuai agama yang dianut.  Saling menghormati, toleransi.  Memelihara baik dengan sesama teman sekelas. Rubrik pemberian skor:  4 = Jika peserta didik melakukan 4 empat kegiatan tersebut.  3 = Jika peserta didik melakukan 3 empat kegiatan tersebut.  2 = Jika peserta didik melakukan 2 empat kegiatan tersebut.  1 = Jika peserta didik melakukan salah satu empat kegiatan tersebut.

b. Sikap Sosial

1. Sikap Jujur Indikator sikap sosial “jujur”  Tidak berbohong  Mengembalikan kepada yang berhak bila menemukan sesuatu.  Tidak menyontek dan tidak plagiarisme.  Terus terang. Rubrik pemberian skor:  4 = Jika peserta didik melakukan 4 empat kegiatan tersebut.  3 = Jika peserta didik melakukan 3 empat kegiatan tersebut.  2 = Jika peserta didik melakukan 2 empat kegiatan tersebut.  1 = Jika peserta didik melakukan salah satu empat kegiatan tersebut. 2. Sikap Kerja Sama Indikator sikap sosial “kerja sama”  Menghargai tugas masing-masing anggota kelompok.  Saling membantu dalam kelompok  Saling menghargai dengan karya teman.  Ramah dengan sesama. Rubrik pemberian skor:  4 = Jika peserta didik melakukan 4 empat kegiatan tersebut.  3 = Jika peserta didik melakukan 3 empat kegiatan tersebut.  2 = Jika peserta didik melakukan 2 empat kegiatan tersebut.  1 = Jika peserta didik melakukan salah satu empat kegiatan tersebut. 3. Sikap tanggungjawab Indikator sikap sosial “tanggungjawab”  Mengerjakan tugas dengan sungguh-sungguh.  Berusaha semaksimal mungkin.  Menyelesaikan tugas tepat waktu.  Peduli kepada sesama.