KERANGKA BERPIKIR HIPOTESIS TINDAKAN

Persamaan penelitian Suaningrum dengan peneliti adalah pada kelas subjek yang diteliti dan model yang digunakan yaitu pada siswa kelas IV dengan model round table. Perbedaannya adalah model yang digunakan. Peneliti menggunakan media buku zig-zag dalam pembelajaran menulis karangan narasi, sedangkan penelitian tersebut menggunakan media gambar seri dalam pembelajaran Bahasa Indonesia. Berdasarkan kajian empiris tersebut model round table dengan media buku zig-zag dapat meningkatkan keterampilan menulis karangan narasi pada siswa kelas IVA SDN Pudakpayung 01 Kota Semarang.

2.3 KERANGKA BERPIKIR

Kemampuan siswa kelas IVA SDN Pudakpayung 01 Kota Semarang dalam menulis karangan narasi masih rendah. Hal ini disebabkan karena perilaku siswa yang kurang antusias dan tidak bersemangat mengikuti pembelajaran menulis karangan narasi. Permasalahan tersebut diperkuat dengan hasil belajar siswa kelas IVA diketahui bahwa dari 40 siswa hanya 11 siswa 27,5 yang mendapatkan nilai diatas kriteria ketuntasan minimal KKM yaitu 64, sedangkan sisanya 29 siswa 72,5 nilainya di bawah KKM. Berdasarkan kondisi tersebut, peneliti merencanakan tindakan untuk perbaikan pembelajaran melalui model round table dengan media buku zig-zag. Penerapan model round table dengan media buku zig-zag dalam pembelajaran Bahasa Indonesia diharapkan dapat meningkatkan keterampilan menulis karangan narasi pada siswa dan perubahan perilaku siswa. Alur berpikir dalam penelitian ini dapat dilihat pada bangan sebagai berikut: ‘ Bagan 2.1 Bagan Kerangka Berpikir

2.4 HIPOTESIS TINDAKAN

Berdasarkan pada kerangka berpikir di atas, maka dapt dirumuskan hipotesis tindakan sebagai berikut: melalui penerapan model round table dengan media buku zig-zag, keterampilan menulis karangan narasi meningkat pada siswa kelas IVA SDN Pudakpayung 01 Kota Semarang. Kondisi awal Keterampilan menulis karangan narasi siswa rendah Perilaku siswa rendah Penerapan model round table dengan media buku zig-zag pada keterampilan menulis karangan narasi Kondisi akhir Keterampilan menulis karangan narasi siswa meningkat Perilaku siswa meningkat Pelaksanaan 43

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 SUBJEK PENELITIAN

Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IVA SDN Pudakpayung 01 Kota Semarang yang berjumlah 40 siswa, 16 siswa perempuan dan 24 siswa laki-laki.

3.2 VARIABEL PENELITIAN

3.2.1 Variabel Masalah

Variabel masalah pada penelitian ini adalah keterampilan menulis karangan narasi dan perubahan perilaku siswa.

3.2.2 Variabel Tindakan

Variabel tindakan pada penelitian ini adalah penggunaan model round table dengan media buku zig-zag.

3.3 RANCANGAN PENELITIAN

Rancangan pada penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas PTK. Aqib, dkk. 2014:8 mengemukakan bahwa langkah-langkah dalam PTK merupakan satu daur atau siklus yang meliputi merencanakan perbaikan, melaksanakan tindakan, mengamati, dan melakukan refleksi. Prosedur penelitian tindakan kelas dapat digambarkan sebagai berikut.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MODEL THINKTALK WRITE DENGAN MEDIA VIDEO PADA SISWA KELAS IVC SD ISLAM HIDAYATULLAH

0 3 218

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MIND MAPPING BERBANTUAN GAMBAR PADA SISWA KELAS IVD SDN NGALIYAN 01 SEMARANG

0 12 231

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi dengan Model Examples Non Examples Melalui Media Gambar Animasi Pada Siswa Kelas IV SDN Kalisari Batang

1 20 177

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MODEL THINK PAIR SHARE DENGAN AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN KANDRI 01

15 135 234

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL CONCEPT SENTENCE DENGAN MEDIA ROLL THE CAN PADA SISWA KELAS IVB SDN PUDAKPAYUNG 01

1 29 159

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MENGGUNAKAN MODEL PICTURE AND PICTURE PADA SISWA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 01 SEMARANG

0 4 177

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI TEKNIK MENERUSKAN CERITA SISWA KELAS V Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Teknik Meneruskan Cerita Siswa Kelas V SDN 02 Alastuwo Kabupaten Karanganyar Ta

0 1 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENGALAMAN PRIBADI DENGAN METODE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Pengalaman Pribadi Dengan Metode Kontruktivisme Pada Siswa Kelas X 2 SMA Negeri 01 Pulokulon Grobogan Tahu

0 1 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENGALAMAN PRIBADI DENGAN METODE Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Pengalaman Pribadi Dengan Metode Kontruktivisme Pada Siswa Kelas X 2 SMA Negeri 01 Pulokulon Grobogan Tahun

0 1 17

PENGGUNAAN MODEL ROUND TABLE DENGAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI PADA SISWA KELAS IV SDN 1 KARANGSARI TAHUN AJARAN 20172018

1 1 18