Fungsi Partai Politik Partai Politik .1 Pengertian dan Tujuan Partai Politik

Berdasarkan uraian di atas, maka untuk memperjelas gambaran dalam penelitian ini, penulis menggambarkannya dalam diagram kerangka pikir sebagai berikut : Gambar 2.1. Bagan Kerangka Pikir Variabel X Sikap Masyarakat a. Kognitif b. Afektif c. Konatif Variabel Y Program-program calon anggota DPRD Kabupaten Pringsewu dalam pemilu 2014 1. Pendidikan 2. Kesehatan 3. Pertanian 4. Pembangunan

III. METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Menurut Arikunto 2013: 234 penelitian deskriptif merupakan penelitian yang dimaksudkan untuk mengumpulkan informasi mengenai status suatu gejala yang ada, yaitu keadaan gejala menurut apa adanya pada saat penelitian dilakukan. Penelitian deskriptif tidak dimaksudkan untuk menguji hipotesis tertentu, tetapi hanya menggambarkan apa adanya tentang suatu variabel, gejala atau keadaan. Penggunaan metode deskriptif dalam penelitian ini dengan maksud untuk menggambarkan objek yang menjadi sasaran penelitian serta memaparkan hasil penelitian serta memaparkan hasil penelitian secara menyeluruh berdasarkan data-data yang telah diperoleh baik dari lapangan, maupun dari kajian pustaka. Berdasarkan definisi di atas, maka penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif karena dalam penelitian ini peneliti akan menggambarkan dan menjelaskan objek penelitian sesuai dengan apa adanya dengan tujuan memaparkan sikap masyarakat terhadap program-program calon anggota DPRD Kabupaten Pringsewu.

3.2 Langkah-Langkah Penelitian

Langkah-langkah penelitian merupakan suatu upaya persiapan yang sifatnya sistematis yang meliputi perencanaan, prosedur hingga teknis pelaksanaan di lapangan, hal ini dimaksudkan agar penelitian yang akan dilaksanakan dapat berjalan sesuai dengan apa yang telah direncanakan, adapun langkah-langkah penelitian yang peneliti lakukan secara garis besar dapat di deskripsikan sebagai berikut :

3.2.1 Persiapan Pengajuan Judul

Langkah awal yang peneliti lakukan dalam penelitian ini adalah menunjukkan judul kepada Dosen Pembimbing Akademik PA yang terdiri dari dua alternatif judul, selanjutnya tanggal 08 Januari 2014 salah satu judul yang diajukan disetujui oleh Dosen Pembimbing Akademik. Langkah selanjutnya judul diajukan kepada Ketua Program Studi PPKn jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung dan mendapat persetujuan pada 09 Januari 2014, sekaligus menetapkan pembimbing utama dan pembimbing pembantu yang akan membimbing penulis selama penyusunan skripsi ini.

3.2.2 Penelitian Pendahuluan

Setelah judul penelitian disetujui oleh Pembimbing Akademik dan Ketua Program Studi PPKn dan peneliti mendapat surat penelitian pendahuluan dari Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung Nomor 108UN263PL2014, maka peneliti mulai melaksanankan peneliti di Kelurahan Pringsewu Selatan,

Dokumen yang terkait

Peran Elite Lokal Dalam Pemilu Legislatif Tahun 2014 (Studi Deskriptif: Elite Partai Golkar Di Kabupaten Padang Lawas)

1 49 102

EFEKTIVITAS PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS) DI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU ( Studi kasus Puskesmas Gadingrejo)

0 2 2

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PROGRAM MINAPOLITAN DALAM MENUNJANG KESEJAHTERAAN MASYARAKAT SEKITAR ( Studi Pada Pelaksanaan Kebijakan Minapolitan di Kecamatan Pagelaran Kabupaten Pringsewu)

16 109 82

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PROGRAM RUMAH PANGAN LESTARI DI DESA PUJIHARJO KECAMATAN PAGELARAN KABUPATEN PRINGSEWU ABSTRAK

0 31 77

EVALUASI KELAYAKAN USAHA DAN NILAI TAMBAH AGROINDUSTRI TEMPE (Studi Kasus pada Agroindustri Tempe di Pekon Podomoro dan Kelurahan Pringsewu Selatan, Kecamatan Pringsewu, Kabupaten Pringsewu)

6 46 87

KEEFEKTIFAN KOMUNIKASI KELOMPOK DALAM PENERAPAN PROGRAM JARWBANGPLUS DI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU

5 15 95

KEPERCAYAAN MASYARAKAT TERHADAPCALON LEGISLATIF PADA PEMILU 2014 Kepercayaan Masyarakat Terhadap Calon Legislatif Pada Pemilu 2014 (Studi Kasus di Dusun Geneng Kelurahan Sringin Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar).

0 3 18

KEPERCAYAAN MASYARAKAT TERHADAPCALON LEGISLATIF PADA PEMILU 2014 Kepercayaan Masyarakat Terhadap Calon Legislatif Pada Pemilu 2014 (Studi Kasus di Dusun Geneng Kelurahan Sringin Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar).

0 1 12

Pilihan Pemilih terhadap Calon Anggota DPRD Kabupaten Pati dalam Pemilu Legislatif 2009.

0 0 101

Verifikasi Persyaratan Administrasi Calon Anggota DPRD Kabupaten Probolinggo dan Sidoarjo pada Pemilu Legislatif Tahun 2014 : Studi Kelemahan Verifikasi Persyaratan Administrasi Calon dalam Perspektif Pemilu Berintegritas Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 16