Jangan menganggap pencobaan sebagai hal yang lumrah. Lawanlah dengan perkataanmu!

Jangan menganggap pencobaan sebagai hal yang lumrah. Lawanlah dengan perkataanmu!

dengar firman Tuhan mengenai keuangan, lakukan firmanNya dan bertekun dalam iman, kemudian lihat bagaimana situasi itu berubah sesuai dengan iman anda.

Kalau anda mau menaklukkan dan menguasai pekerjaan atau bisnis anda, maka dengarkan firman Tuhan, lakukan, bertekun, dan lihat bagaimana promosi, pertambahan, serta pelebaran bisnis akan terjadi dalam kehidu- pan anda.

Kalau anda mau berkuasa atas kehidupan keluarga anda, maka anda harus mendengarkan firman Tuhan mengenai keluarga, melakukannya, tetap melakukannya meskipun pasangan hidup atau anak-anak anda kelihatan tidak berubah, dan saksikan keselamatan yang datang dari Tuhan!

Jangan berlaku seperti Adam dan Hawa! Mereka bersekutu dengan Tuhan, mendengarkan firmanNya, tetapi tidak melakukan firmanNya sehingga mereka kehilangan otoritas atas bumi ini.

Ketika anda mendengar firman Tuhan, anda diperlengkapi den- gan selengkap senjata Allah yang penuh kuasa. Apa yang akan anda lakukan dengan senjata itu? Saat anda bertatapan muka dengan iblis, apakah anda akan gunakan untuk melawannya atau anda justru akan lari tunggang langgang, atau anda malah akan bercakap-cakap dengan dia? Menurut Efesus 6:10-17, anda harus menggunakan selengkap senjata itu untuk bertahan MELAWAN tipu daya iblis. Yang harus menggunakan senjata, yaitu firman Tuhan, dalam melawan iblis, adalah anda dan saya, bukan Tuhan!

Jadi, dimana Tuhan ketika anda mengalami pencobaan? Di dalam hati anda! Roh Kudus berada di dalam hati anda, berarti Tuhan ada di dalam hati anda ketika anda menghadapi pencobaan. Tetapi kalau mata kita lebih tertuju kepada masalah (sama seperti mata Adam dan Hawa tertuju kepada masalah—buah pohon terlarang dan iblis), maka suara Roh Kudus, yang mengingatkan kita akan firman Tuhan, tidak akan terdengar. Tetapi kalau mata kita tetap tertuju kepada Tuhan, maka kita akan dengan mudah mendengarkan suara Roh Kudus yang akan meluruskan jalan kita.Tubuh anda adalah bait Allah, tempat kediaman Roh Allah. Roh Kudus selalu memberitahu hal-hal yang akan datang dan mengajarkan serta mengingatkan apa yang Tuhan pernah kata- kan kepada kita (Yohanes 14:26, 16:13). Saat ini Roh Kudus sedang melakukan tugasnya untuk kebaikan anda (Yesaya 48:17).

Anda dan saya adalah penakluk dan penguasa bumi. Dalam nama Yesus dan dengan melakukan firmanNya, K IT D A maka dengan mudah kita dapat menaklukkan dan menguasainya (Yohanes 16:33; Filipi 2:9-10). Ketika kita me-

A J naati firmanNya, maka kuasaNya dapat termanifestasi di alam nyata untuk mengubah situasi, a.l. mendatang-

D A IL

kan pekerjaan, menuntun kita ke dalam pernikahan ilahi, mendatangkan damai dalam keluarga, dll. H T

Ketika anda mengalami pencobaan, Tuhan dan kuasa urapanNya ada di dalam firmanNya yang ada di -E dalam mulut dan hati anda (Ro-ma 10:8). KuasaNya tidak dapat bekerja jika anda tidak membuka mulut

D IS

I anda dan memperkatakan firmanNya kepada situasi atau kesulitan yang iblis bawa ke dalam kehidupan 2 / 2014 anda (Markus 11:23; Efesus 1:19, 3:20; Roma 1:16). F

SuARA IM

WT, Jakarta

Tidak ada yang mustahil bagi Tuhan. Sebab itu, ja-

S saya akan ke Eropa dan saya selalu berkata suatu MM, Tangerang Selatan

aya mempunyai teman yang tinggal di

ngan bergeser dari pengharapan Injil, dan Dia yang

negara Belgia di benua Eropa. Kami aktif

berjanji adalah setia. Amin.

berhubungan melalui surel ataupun media sosial. Beberapa kali dia bertanya kapan

saat saya akan ke sana, meskipun saya tidak memiliki

kembali komunikasi. Suatu hari dia berjanji akan da- S

udah lama saya ingin memiliki mobil sendiri,

dana khusus untuk bepergian ke Belgia. Jika saya ke

bahkan saya mengisi undian berhadiah mo-

Belgia teman saya janji akan menjemput, menjamu

bil. Suatu hari teman saya yang sudah lama

dan menawarkan saya untuk menginap di rumahnya.

tidak bertemu menelpon dan sejak itu kami

Sebagai orang percaya saya telah melakukan bagian

tang ke kantor saya dan kami bercerita banyak.

saya, yaitu menabur agar menerima tiket untuk per- jalanan ke Eropa tersebut. Baru-baru ini, teman saya

Ketika itu dia bertanya sekarang saya naik apa ke

itu kembali bertanya kapan saya akan mengunjungi

kantor? Mengetahui rumah saya di Tangerang Sela-

dia. Karena saya sudah menabur, meskipun saya

tan dan kantor saya di Jakarta Pusat. Saya jawab naik

belum ada dana untuk bepergian ke Belgia, dengan

bus dan taxi.

iman saya berjanji saya akan berkunjung.

Tanpa saya minta, dia langsung menawarkan mobil-

IS I 1 / 2014 Tiba-tiba teman saya itu meminta saya untuk menan-

nya kepada saya untuk digunakan. Saya bisa meng-

D yakan harga tiket karena dia akan mengirimkan uang

endarai mobil tanpa sewa. Bahkan biaya perawatan

-E

A N G tiket bagi saya serta undangan untuk mengurus visa.

mobil akan ditanggung teman saya.

T Puji Tuhan!

A H IL

Menurut Firman, “Tuhan akan memberikan keingi-

D A Itulah pekerjaan Tuhan kita. Saya tidak pernah mem-

nan hati saya” dan hal yang baik semua berasal dari

J inta dan memberitahukan bahwa saya tidak memiliki

Tuhan. Dan Firman-Nya adalah amin, terimakasih

N G K IT

dananya. Tetapi ini semua adalah upah untuk mereka

Tuhan Yesus!

A B yang mencari Dia dengan sungguh-sungguh.

IMANMu

hari itu adalah hari terahir pendaftaran! Luar biasa, setiap langkah orang benar Tuhan yang pimpin.

Kami mendaftar, dan anak saya dites, dan dia lulus dengan nilai baik, seh- ingga biaya masuk mendapatkan po- tongan harga. Sebelumnya pamannya berjanji akan membayar biaya masuk anak ini ke perguruan tinggi, dan ketika

dilaporkannya, beliau langsung men-

VL, Bekasi

girimkan uangnyar, dan biaya pendaftaran keseluru-

tetapi dia tidak diterima. Satu tahun sebelumnya P OSPEK, puji Tuhan.

utra terakhir saya tahun ini Lulus SMA de-

han terbayar lunas.

ngan nilai yang baik dan dia ikut ujian masuk Perguruan Tinggi Negeri. Dia telah

Masih ada bonus lagi, karena hari itu adalah hari

belajar sungguh-sungguh untuk ikut test

terakhir pendaftaran, anak saya tidak perlu mengikuti

anak saya ini dengan tekun mendengar Firman di televisi dari seorang hamba Tuhan dari Singapura.

Sekarang dia sudah kuliah dan sangat bersemangat, Dia menyerap firman yang adalah kehidupan itu se-

baru disadari oleh ayahnya, bahwa ketika setiap kali cara konsisten. Saya tidak menyadari bahwa firman

di doakan, yang diperkatakan ayahnya adalah anak yang didengarnya itu membangun fondasi dan mem-

ini akan masuk ke perguruan tinggi yang baik dan se- beri kekuatan kepada putra saya ini menghadapi ke

luruh biayanya terbayar lunas! Tidak dikatakan atau depannya.

di doakan untuk masuk perguruan tinggi negeri! Dan kami percaya bahwa universitas dimana dia sekarang

Ketika pengumuman ujian, ternyata nama anak saya kuliah adalah yang terbaik bagi dia. Kami sadari bah- tidak tercantum, artinya dia tidak diterima di pergu- B A

wa, “kami akan mendapatkan apa yang kami katakan”

ruan tinggi negeri. dan “doa orang benar sangat besar kuasanya”, Amin. K IT D A N J

Yang sungguh luar biasa, dia tidak kecewa, dia tidak

sakit hati, dia bahkan meminta maaf kepada saya ibu-

A IL H

nya dan ayahnya, bahwa dia tidak lulus. T Kesaksian anda dapat anda sampaikan

G -E Apa yang harus kami buat? Sementara banyak uni-

melalui pos ke

P.o. Box 255/CPA-Hu, Tangerang 15421

versitas swasta telah menutup pendaftaran? Tiba-ti-

IS

atau surel ke

I 2 / 2014

ba saya teringat Universitas Tarumanegara di Grogol.

info@tabitha-ministry.org

Pergilah saya dengan anak saya ke sekolah itu, dan

Pengirim: Tabitha Ministries, P.O. Box 255/CPA-HU, Tangerang 15421

32 www.tabitha-ministry.org | info@tabitha-ministry.org

Gratis Gratis

Tabitha Ministries mengirimkan majalah rohani Bangkit dan Jadilah Terang secara cuma-cuma bagi anda yang bermukim di Indonesia.

Untuk berlangganan atau memberitahukan alamat baru anda, silahkan mengisi* formulir di bawah ini dan kirimkan kepada Tabitha Ministries, P.O. Box 255/CPA-HU, Tangerang 15421 atau email ke info@ tabitha-ministry.org.

Kiranya berkat Tuhan berlimpah dalam kehidupan anda!

Nama: _________________________________________________________ **Alamat: ______________________________________________________

______________________________________________________ Kota, Propinsi: ___________________________________________________

I 1 / 2014

Kode Pos: _________________

D IS

G N -E

Ini adalah perubahan alamat Ya Tidak

H A T IL

Email: __________________________________________________________

D A *Mohon menulis dengan jelas **Lengkapi dengan RT/RW jika perlu

IT K G A N B