Keadaan Guru dan Siswa

e. Tugas tim, guru memberikan kuis kepada masing-masing tim untuk menyusun kerangka naskah narasi berdasarkan tema yang telah disediakan. f. Guru menugaskan kepada tiap tim untuk mengembangkan kerangka naskah narasi yang telah dibuat sebelumnya g. Tugas individu, guru membagikan tugas kepada masing-masing siswa dalam kelompok. h. Setiap anggota tim harus mengembangkan plot menjadi 1 – 2 paragraf narasi i. Siswa dengan anggota kelompoknya bekerja sesuai dengan strategi pembelajaran STAD, yaitu siswa yang mendapat soal plot yang sama agar bergabung dengan siswa kelompok lain untuk melakukan pembahasan. j. Setelah itu masing-masing siswa kembali ke kelompok semula untuk menyampaikan hasil kerja mereka kepada kelompok semula. Di dalam kelompok tersebut mereka berdiskusi saling memberi dan menerima laporan atas hasil kerja mereka masing-masing. k. Laporan disusun dan digunakan untuk presentasi. Setelah itu siswa mempresentasikan hasil kerja kelompoknya. Sedangkan yang lain menanggapi atas hasil kerja tersebut. l. Guru meminta perwakilan tim membacakan salah satu hasil kerangka naskah narasinya. m. Guru meminta siswa mengumpulkan hasil pekerjaan n. Guru bersama siswa mengevaluasi dan menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah berlangsung. 3. Observasi Peneliti mengamati proses pembelajaran menulis narasi dengan metode STAD yang berlangsung di kelas VII A SMP Negeri 5 Surakarta. Tabel 4.6. Nilai Proses Pembelajaran Menulis narasi pada Siklus I No Aspek Penilaian Frekuensi siswa yang menunjukkan aktivitas yang dimaksud 1 Minat 19 52,8 2 Keaktifan 18 50,0 3 Kerja sama 21 58,3 Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan persentase tiap aspek keaktifan dalam siklus I sebagai berikut. a. Siswa yang berminat terhadap kegiatan menulis narasi adalah sebesar sebanyak 19 siswa 52,8, sedangkan 17 siswa lainnya menunjukkan sikap kurang berminat atau kurang tertarik mengikuti pelajaran. b. Siswa yang memperhatikan penjelasan guru dan mengikuti kegiatan tanya jawab sebanyak 18 siswa 50, sedangkan 18 siswa kurang

Dokumen yang terkait

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

The Effectiveness Of Using The Student Teams Achievement Divisions (STAD) Technique Towards Students’ Understanding Of The Simple Past Tense (A Quasi-Experimental Study at the Eighth Grade Students of SMP Trimulia, Jakarta Selatan)

1 8 117

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI TEMPEL GATAK SUKOHARJO TAHUN AJARAN 200920

0 3 83

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS NARASI PADA SISWA KELAS VII E SMP NEGERI 1 NGEMPLAK BOYOLALI.

0 1 12

PEMANFAATAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK STUDENT TEAMS Pemanfaatan Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Student Teams Achievement Divisions (Stad) Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Narasi Pada Peserta Didik Kelas VII Di SMP Negeri 5

0 4 12

PENDAHULUAN Pemanfaatan Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Student Teams Achievement Divisions (Stad) Untuk Meningkatkan Kemampuan Menulis Narasi Pada Peserta Didik Kelas VII Di SMP Negeri 5 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 5 8

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA.

0 0 16