Materi Pembelajaran Bumbu Dasar Putih

Di buat oleh : Amaliah Maulani Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen tanpa ijin tertulis dari SMK Pius X Magelang Diperiksa oleh : SMK PIUS X KOTA MAGELANG RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Semester I PERSIAPAN PENGOLAHAN MASAKAN INDONESIA Hal. 1 dari 4 G . FORMAT PENILAIAN PRAKTIK LIPATAN DAUN No Nama Siswa Persiapan Aspek yang dinilai Skor Total Kedisiplinan Proses praktikum Kerjasama kelompok Hasil Magelang, Guru Pembimbing Mahasiswa Praktikan Dra.Ch Dyah Wijayanti Amaliah Maulani Mengetahui Kepala SMK PIUS X Magelang Dra. D Anjar Wulansari Kata garnish berasal dari Bahasa Perancis yang artinya hiasan hidangan. Garnish pada suatu hidangan adalah untuk memberi daya tarik serta keindahan pada suatu hidangan tersebut. Pengertian Garnish Garnish adalah hiasan yang digunakan untuk makanan maupun minuman yang umumnya bisa dimakan dan dibuat sedemikian rupa sehingga menunjang penampilan suatu hidangan, sekaligus menggugah selera makan seseorang. Syarat-syarat : 1. Bahan yang dipakai harus bahan yang segar, dapat dimakan. Tidak berulat dan bersih. 2. Harus mengetahui jenis makanan yang akan dihias, sehingga bahan yang akan dipakai sesuai bahan yang akan dimasak. 3. Penggunaan warna yang mencolok dan menarik 4. Alat-alat yang digunakan sesuai dengan kebutuhan agar hasilnya bagus dan rapi, indah, dan mempesona 5. 5. Besar hiasan dan hidangan yang akan dihias harus seimbang dengan besar ruangan dan tahu persis dimana hiasan itu akan diletakkan. 6. Makanan harus kelihatan menarik dan tekstur lebih baik 7. Memberi variasi makanan yang memang, mempunyai warna yang kurang menarik agar lebih terlihat menarik Fungsi – Fungsi Garnish 1. Agar makanan terlihat menarik Hal ini adalah fungsi garnish yang utama, karena jika makanan tidak menarik akan menimbulkan rasa malas untuk memakan. 2. Membangkitkan selera makan seseorang yang memakan. 3. Menambah Rasa Aroma yang Lezat. Jenis- jenis Garnish 1. Simple Garnish, adalah garnish yang terdiri dari satu bahan atau lebih, biasanya terbuat dari sayur- sayuran, cereal atau makanan-makanan yang sudah jadi, seperti crouton, bread, tart, dan sebagainya. 2. Composite Garnish, adalah garnish yang terdiri dari bermacam-macam bahan sebagai hiasan yang sesuai dengan makanan dasar. Bahan-bahan tersebut harus mempunyai perpaduan rasa dan aroma dengan makanan pokok atau bahan satu dengan yang lainnya. Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat garnish 1. Bahan Pangan a. Buah-buahan : tomat, apel, alpukat, anggur, jeruk, strawberry, ketimun, begkuang, labu, cherry, cabai merah, cabai hijau, b. Sayuran : wortel, selada, sawi putih, lobak, bawang bombay, kol c. Daun-daun : parsley, seledri, kemang, daun mint