Alat Pengumpul Data METODE PENELITIAN

pada lembar pengumpulan data kuesioner yang diisi oleh responden. Kerahasiaan informasi yang diberikan oleh responden dijamin oleh peneliti Nursalam, 2003.

F. Alat Pengumpul Data

Penelitian ini menggunakan data primer yang diperoleh dari pengumpulan data dengan metode angket atau kuesioner tertutup berisi pertanyaan yang disusun oleh peneliti dengan berpedoman pada tinjauan pustaka. Kuesioner terdiri dari empat bagian yaitu : bagian pertama terdiri dari pertanyaan tentang data umum terdiri dari umur, pendidikan,pelatihan APN, masa kerja. Bagian kedua terdiri dari daftar pertanyaan berkaitan dengan pengetahuan tentang APN, bagian ketiga terdiri dari pertanyaan yang berkaitan dengan motivasi bidan, dan bagian keempat terdiri dari pelaksanaan APN. Untuk lebih jelas dapat dilihat pada tabel kisi kisi penyusunan kuesioner sebagai berikut : Tabel 4.2 Tabel kisi – kisi penyusunan kuesioner No Variabel Indikator No Item Jenis soal dan Penilaian 1 Pelaksanaan APN Pencegahan infeksi Kala I Kala II Kala IIIBBL Kala IV 1, 2 3, 4, 5, 6, 7 8, 9,10, 11,12,13,14 15, 16, Pilihan berganda Pertanyaan positif : 5= SLL 4 = SRG 3= KK 2= J 1= TP Pertanyaan negatif : 1= TP 2= J 3= KK 4= SRG 5= SLL Universitas Sumatera Utara 2 Pengetahuan Pengertian dan tujuan Pencegahan infeksi Kala I Kala II Kala III Kala IV 1, 2 3, 4, 5,6, 7, 8, 9, 10,11,12,13,14,15,16 17,18 19, 20 Pilihan Ganda Benar = nilai 1 Salah = nilai 0

3 Motivasi

Peran dari diri sendiri Peran dari atasan Peran dari organisasi 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10 11, 12, 13, 14, 15 Pilihan berganda Pertanyaan positif : 5= SS 4= S 3= RR 2= KS 1= TS Pertanyaan negatif : 1= TS 2= KS 3= RR 4= S 5= SS a. Uji validitas Uji validitas digunakan untuk mengetahui kelayakan butir-butir dalam suatu daftar konstruk pertanyaan. Kuesioner dikatakan valid jika pertanyaan kuesioner mampu mengungkapkan apa yang seharusnya diukur Agung Nugroho,2005. Asumsi yang digunakan adalah r hitung lebih besar dari r tabel maka item dikatakan valid. Langkah – langkah dalam uji validitas yaitu : 1. Menentukan nilai r table dengan menggunakan tabel product moment, yaitu melalui df degree of freedom = N – 2 = 20-2 = 8. Nilai r tabel pada df 18 dan p=0.05 adalah 0,468 2. Mencari r hitung, yaitu mencari corrected Item – total Correlation dengan menggunakan computer. Universitas Sumatera Utara 3. Mengambil keputusan Suatu butir dikatakan valid jika r hitung yang merupakan nilai dari corrected Item – total Correlation r tabel. Hasil Uji Validitas Tabel 4.2 Hasil Uji Validitas Variabel Penelitian No item r tabel Pengetahuan Motivasi Pelaksanaan APN r hitung Ket r hitung ket r hitung ket 1 0.468 .546 valid .751 valid .588 valid 2 0.468 .479 valid .060 t.valid .682 valid 3 0.468 .631 valid .549 valid .468 t.valid 4 0.468 .654 valid .667 valid .686 valid 5 0.468 .474 valid .578 valid .512 valid 6 0.468 .568 valid .272 t.valid .741 valid 7 0.468 .504 valid .565 valid .587 valid 8 0.468 .647 valid .675 valid .580 valid 9 0.468 .513 valid .715 valid .579 valid 10 0.468 .564 valid .691 valid .765 valid 11 0.468 .127 t.valid .746 valid .280 t.valid 12 0.468 -.217 t.valid .823 valid .586 valid 13 0.468 .479 valid .839 valid .646 valid 14 0.468 .671 valid .902 valid .641 valid 15 0.468 .595 valid .833 valid .466 t.valid 16 0.468 .631 valid .752 valid .525 valid 17 0.468 .477 valid .681 valid .620 valid 18 0.468 .579 valid .674 valid 19 0.468 .795 valid .868 valid 20 0.468 .568 valid 21 0.468 .479 22 0.468 .687 Berdasarkan output dari pengujian validitas dan reliabilitas dengan menggunakan program komputer pada tiap variabel ternyata ada pertanyaan memiliki nilai tidak valid karena korelasi butir tersebut dibawah nilai r table. Item pertanyaan yang tidak valid ini dikeluarkan dan diuji kembali Situmorang dkk,analisis data penelitian 2008:44. Universitas Sumatera Utara b. Reliabilitas Reliabilitas keandalan merupakan ukuran suatu kestabilan dan konsistensi responden dalm menjawab hal yang berkaitan dengan konstruk pertanyaan yang merupakan dimensi suatu variabel dan disusun dalam suatu bentuk kuesioner. Agung Nugroho, 2005. Pengujian ini dilakukan dengan uji alpha croanbac. Untuk perhitungan dapat dilakukan menggunakan computer. Apabila nilai croanbach’s Alpha dari hasil pengujian 0,6 maka dapat dikatakan konstruk atau variable itu adalah reliabel. Dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4.3 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Penelitian No. Variabel Item Cronbach’s Alpha Keterangan 1. Pengetahuan 20 0,753 Reliabel 2. Motivasi 15 0,740 Reliabel 3. Pelaksanaan 16 0,733 Reliabel

G. Prosedur Pengumpulan Data