UTANG LAIN-LAIN Lanjutan Ina ar2014

PT MINNA PADI INVESTAMA Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2014 DAN 2013 Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain 38

20. KOMPONEN EKUITAS LAINNYA

Rincian per 31 Desember sebagai berikut: 2 0 1 4 2 0 1 3 Keuntungan yang Belum Terealisasi atas Perubahan Nilai Wajar Portofolio Efek Tersedia untuk Dijual Saham Saldo Awal Tahun 7.622.728.686 9.416.018.508 Laba yang Direalisasi atas Penjualan Efek-efek Selama Tahun Berjalan Bersih - 1.797.289.822 Penambahan Laba Rugi yang Belum Direalisasi Selama Tahun Berjalan - Bersih 19.999.999 4.000.000 Saldo Akhir Tahun - Bersih 7.642.728.685 7.622.728.686 Reksadana Saldo Awal Tahun 24.452.747.945 19.511.608.072 Penambahan Laba Rugi yang Belum Direalisasi Selama Tahun Berjalan - Bersih 8.761.909.068 4.941.139.873 Saldo Akhir Tahun - Bersih 33.214.657.013 24.452.747.945 J u m l a h 25.571.928.328 16.830.019.259 Selisih Transaksi Perubahan Ekuitas Perusahaan Asosiasi 208.969.326 208.969.326 J U M L A H 25.362.959.002 16.621.049.933 Perubahan Nilai Selisih Transaksi Perubahan Ekuitas Perusahaan Asosiasi terjadi karena perubahan keuntungan kerugian yang belum terealisasi atas perubahan nilai wajar portofolio efek tersedia untuk dijual milik PT MPAM, Perusahaan Asosiasi akibat dari perubahan harga pasar saham dan nilai aset bersih per unit reksadana. 21. PENDAPATAN KEGIATAN PERANTARA PERDAGANGAN EFEK Rinciannya sebagai berikut: 2 0 1 4 2 0 1 3 Komisi Transaksi 13.065.923.850 22.368.993.245 Laba Realisasi atas Penjualan Efek 33.872.361.486 10.688.085.390 Rugi Belum Terealisasi atas Efek 40.470.096.036 14.107.534.212 Bunga Marjin 3.598.882.835 3.317.882.141 J u m l a h 10.067.072.135 22.267.426.564 Komisi transaksi merupakan komisi yang diperoleh dari aktivitas Perusahaan sebagai perantara perdagangan efek dengan jumlah sebesar 0,1 - 0,25 dari nilai transaksi. Bunga marjin merupakan bunga sehubungan dengan transaksi marjin yang dilakukan oleh nasabah melalui Perusahaan. Tingkat pendapatan marjin berkisar antara 18 - 21 per tahun. PT MINNA PADI INVESTAMA Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2014 DAN 2013 Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain 39

22. PENDAPATAN KEGIATAN PENJAMINAN EMISI EFEK

Akun ini merupakan imbalan jasa yang diterima Perusahaan sebagai penjamin emisi dan agen penjualan atas penawaran umum saham dan obligasi serta penawaran umum terbatas dengan hak memesan efek terlebih dahulu atas saham dan reksadana dengan jumlah masing-masing sebesar 0,25 dari nilai transaksi.

23. PENDAPATAN DIVIDEN DAN BUNGA

Rincian per 31 Desember sebagai berikut: 2 0 1 4 2 0 1 3 Pendapatan Reverse Repo 1.264.000.000 2.010.000.000 Pendapatan Bunga Obligasi 4.997.668.327 3.564.611.111 Pendapatan Dividen 160.540.435 11.641.068 Jumlah Pihak Ketiga 6.422.208.762 5.586.252.179

24. BEBAN KEPEGAWAIAN

Rinciannya sebagai berikut: 2 0 1 4 2 0 1 3 Gaji dan Tunjangan 5.317.201.638 5.009.911.400 K o m i s i 1.894.432.137 3.070.931.623 Bonus dan Tunjangan Lain-lain 963.447.477 598.313.312 Estimasi Imbalan Kerja 952.376.831 679.031.936 J a m s o s t e k 141.339.385 100.342.374 J u m l a h 9.268.797.468 9.458.530.645 25. BEBAN ADMINISTRASI DAN UMUM Rinciannya sebagai berikut: 2 0 1 4 2 0 1 3 Keperluan Kantor Lain 484.267.127 463.586.663 P e r i j i n a n 403.823.125 268.472.500 Listrik dan Air 297.317.854 355.217.596 T r a n s p o r t a s i 222.435.577 146.775.090 Alat Tulis dan Cetakan 207.728.295 208.819.393 Iuran OJK 174.673.617 - I n f o r m a s i 100.160.000 219.221.999 A s u r a n s i 97.815.674 97.563.028