Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar Tema : Aku Bangga kepada Orang Tuaku Standar Kompetensi : 5. Mendengarkan Kompetensi Dasar : Kegiaan Pembelajaran: Bagian I

III. Materi PokokPembelajaran

 Bacaan berjudul “Pak Pos ” dan “Siap Bekerja”  Teks yang diperdengarkan “Dokter Hewan tidak Sekadar Mengobati Hewan Sakit”.  Ringkasan buku

IV. Kegiatan Pembelajaran

Membaca:  Bertanya jawab tentang cita-cita dengan teman kelompoknya.  Membaca bacaan “Pak Pos ” dan “Siap Bekerja”  Menjelaskan garis besare isi bacaan  Membandingkan isi bacaan Mendengarkan:  Mendengarkan cerita “Dokter Hewan tidak Sekadar Mengobati Hewan Sakit”.  Mencatat pokok-pokok cerita yang didengar  Menanggapi cerita yang didengarkan Menulis:  Membaca contoh ringkasan buku.  Tugas membaca buku tentang tokoh.  Menulis ringkasan buku.  Memperbaiki ringkasan buku atas pendapat temanguru.

V. Indikator

Membaca:  Siswa mampu menjawab pertanyaan bacaan berdasarkan isi dua teks tentang pekerjaan.  Siswa mampu menuliskan kesan setelah membaca dua teks tentang pekerjaan Mendengarkan:  Siswa mampu menuliskan pokok-pokok cerita yang didengar.  Siswa mampu memberikan tanggapan secara lisan atas peristiwa yang didengar. Menulis:  Siswa mampu menemukan pokok-pokok isi buku yang dibaca.  Siswa mampu membuat ringkasan isi buku yang telah dibaca.

VI. Penilaian

 tertulis  kinerja  penilaian produk

VII. Alokasi Waktu

o 10 X 35 menit

VIII. Sumber Belajar

Buku “Saya Senang Berbahasa Indonesia” Penerbit Erlangga, Jakarta, halaman 153-162. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PELAJARAN XV Sekolah Dasar : Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia KelasSemester : V1I Alokasi Waktu : 10 × 35 6 × pertemuan Minggu 29, 30

I. Tema : Aku Bangga kepada Orang Tuaku

II. Standar Kompetensi : 5. Mendengarkan

Memahami cerita tentang suatu peristiwa dan cerita pendek anak yang disampaikan secara lisan. 7. Membaca Memahami teks dengan membaca sekilas, membaca memindai, dan membaca cerita anak. 8. Menulis Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi, dan fakta secara tertulis dalam bentuk ringkasan , laporan dan puisi bebas.

III. Kompetensi Dasar :

Mendengarkan: 5.1 Menanggapi cerita tentang peristiwa yang terjadi di sekitar yang disampaikan secara lisan. Indikator: a. Siswa mampu menuliskan pokok-pokok cerita yang didengar. b. Siswa mampu memberikan tanggapan secara lisan atas peristiwa yang didengar. Membaca: 7.1 Membandingkan isi dua teks yang dibaca sekilas Indikator: a. Siswa mampu menjawab pertanyaan bacaan berdasarkan isi dua teks tentang pekerjaan. b. Siswa mampu menuliskan kesan setelah membaca dua teks tentang pekerjaan Menulis: 8.1 Meringkas isi buku yang dipilih sendiri dengan memperhatikan penggunaan ejaan. Indikator: a. Siswa mampu menemukan pokok-pokok isi buku yang dibaca. b. Siswa mampu membuat ringkasan isi buku yang telah dibaca. . .

IV. Kegiaan Pembelajaran: Bagian I

1. Membaca Pertemuan pertama: a. Siswa diminta membuka Buku Sasebi hal. 152. b. Siswa diminta bertanya jawab tentang cita-cita dengan teman kelompoknya. c. Siswa diminta membaca bacaan “Pak Pos” dan “Siap Bekerja”. d. Siswa diminta menjawab pertanyaan bacaan. e. Siswa diminta mengadakan tanya jawab tentang kedua bacaan dengan teman kelompoknya. Pertemuan kedua: a. Siswa diminta membuka Buku Sasebi hal. 155. b. Siswa diminta menuliskan pokok-pokok isi bacaan “Pak Pos” dan “Siap Bekerja”. c. Siswa diminta mencari persamaan dan perbedaan kedua teks tersebut. d. Siswa diminta menuliskan persamaan dan perbedaan kedua teks tersebut dalam sebuah paragraf. Bagian II 2. Mendengarkan Pertemuan ketiga: a. Siswa diminta mendengarkan bacaan “Dokter Hewan tidak Sekadar Mengobati Hewan Sakit”. b. Siswa diminta mencatat pokok-pokok bacaan yang didengarkan. c. Siswa diminta memberikan tanggapan atas isi bacaan yang didengar. 8.1 Meringkas isi buku yang dipilih sendiri dengan memperhatikan penggunaan ejaan. Membaca: 7.1 Membandingkan isi dua teks yang dibaca sekilas Tema: Aku Bangga kepada Orang Tuaku Mendengarkan: 5.1 Menaggapi cerita tentang peristiwa yang terjadi di sekitar yang disampaikan secara lisan. Bagian III 3. Menulis Pertemuan keempat: a. Siswa diminta membuka Buku Sasebi hal. 157. b. Siswa diminta menemukan kalimat yang berhubungan dengan lapangan kerja dari bacaan, buku , dll. c. Siswa diminta membuat kalimat yang berhubungan dengan lapangan kerja dari kata yang ditemukan. d. Siswa diminta membaca contoh kalimat majemuk setara. e. Siswa diminta menemukan kalimat majemuk setara dari teks. f. Siswa diminta menggabungkan dua kalimat menjadi kalimat majemuk setara. Bagian IV 4. Menulis Pertemuan kelima: a. Siswa diminta membuka Buku Sasebi hal. 159. b. Siswa diminta membaca contoh ringkasan buku. c. Siswa diminta menulis pokok-pokok dalam ringkasan buku. d. Siswa ditugasi membaca buku sesuai pilihannya. Pertemuan keenam: a. Siswa diminta membuka Buku Sasebi hal. 159. b. Siswa diminta membuat ringkasan buku yang telah dibaca sesuai pilihannya. c. Siswa diminta menukarkan pekerjaannya dengan teman kelompoknya untuk diberikan saran perbaikan. d. Siswa diminta memajangkan ringkasan yang telah diperbaiki pada papan pajangan.

V. Alat dan Sumber Bahan