Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Umur

39 Berdasarkan tabel 5.4., sebanyak 78 orang responden 78 memiliki tingkat pengetahuan baik.

5.3.1. Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Hasil crosstabulation tingkat pengetahuan responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada tabel 5.5. di bawah ini. Tabel 5.5. Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Tingkat Pengetahuan Baik Sedang Kurang n n n Total Jenis Laki-laki 34 43.6 9 64.3 4 50 47 Kelamin Perempuan 44 56.4 5 35.7 4 50 53 Total 78 14 8 100 Berdasarkan tabel 5.5., diketahui bahwa tingkat pengetahuan paling banyak di kategori baik terdapat pada jenis kelamin perempuan yaitu sebanyak 44 orang 56.4.

5.3.2. Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Umur

Sementara itu, hasil crosstabulation tingkat pengetahuan berdasarkan tingkatan umur responden dapat dilihat pada tabel di bawah ini. Universitas Sumatera Utara 40 Tabel 5.6. Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Umur Tingkat Pengetahuan Baik Sedang Kurang Total n n n Umur `15-19 20-24 25-29 30-34 35-39 40-44 45 6 8 6 13 13 13 19 7.7 2 14.3 1 12.5 9 10.3 1 7.1 2 25 11 7.7 2 14.3 1 12.5 9 16.7 1 7.1 1 12.5 15 16.7 16.7 24.4 3 21.4 1 12.5 17 4 28.6 1 12.5 18 1 7.1 1 12.5 21 Total 78 14 8 100 Berdasarkan tabel 5.6., tingkat pengetahuan baik paling banyak adalah responden yang termasuk dalam kelompok umur 45 tahun yaitu sebanyak 19 orang 24.4.

5.3.3. Tingkat Pengetahuan Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan