Menganalisa Sistem Berjalan Identifikasi Masalah

33

4.1.1.3. Struktur Organisasi SMK Saradan

Gambar 2 Struktur Organisasi SMK Saradan

4.1.2. Menganalisa Sistem Berjalan

Pada tahap ini penulis melakukan observasi pada objek yang diteliti. Kemudian penulis gunakan gambar untuk menjelaskan hasil observasi yang menunjukan proses pelaporan keluhan oleh staff karyawan ke bagian IT. Berikut tampilan gambarnya. 34 1. Ketika user mengalami masalah yang berhubungan dengan perangkat keras atau perangkat lunak ,maka ia akan menghubungi teknisi IT yang bersangkutan dengan masalah tersebut. user dapat melaporkan masalahnya melalui telepon maupun bertemu langsung dengan teknisi tersebut. 2. Teknisi akan menghubungi user untuk mengkonfirmasikan masalah yang diinformasikan oleh user. Setelah masalah tersebut terkonfirmasi,baru kemudian teknisi menindaklanjuti Gambar 3Menganalisa Sistem Berjalan 35 permasalahan tersebut. 3. User menunggu perbaikan yang diproses oleh teknisi IT. 4. Jika masalah sudah diselesaikan oleh teknisi, maka teknisi akan menginformasikan user bahwasanya permasalahanya sudah berhasil diperbaiki. 5. Setelah masalahnya terselesaikan, maka user akan mengecek kembali permasalahan yang dikerjakan oleh teknisi. 6. User menghubungi kembali teknisi bahwasanya permasalahannya sudah terselesaikan. Dari penjelesan yang disajikan melalui gambar 4.1 dapat disimpulkan bahwasanya penanganan masalah yang dilakukan teknisi pada obyek penelitian yang penulis teliti masih bersifat konvesional. Apabila ada dua orang atau lebih melaporkan masalahnya dalam waktu yang bersamaan, maka permasalahan tersebut tidak dapat terselesaikan pada waktu yang tepat.

4.1.3. Identifikasi Masalah

Berdasarkan hasil wawancara dan observasi yang dilakukan oleh penulis, dapat diidentifikasikan bahwa tempat penelitian yang penulis teliti belum memiliki suatu media yang dapat memberi kemudahan interaksi antara user dengan tim teknisi IT dalam membantu menyelesaikan masalah yang telah diajukan oleh staff pengajarkaryawan. Sehingga staff pengajarkaryawan sering mengalami kesulitan dalam mendapatkan informasi tentang solusi yang dihadapinya. Permasalahan yang terindikasi diantarannya; 1. proses pencatatan keluhan oleh user masih terjadi kendala apabila 36 informasi dari terputus dan menunggu dihubungi oleh tim helpdesk yang terkait dengan proses menyelesaikan masalahnya. 2. Keluhan yang sudah ditindaklanjuti tidak dibukukan secara manual maupun digital. Sehingga apabila terjadi keluhan dengan permsalahan yang sama user kembali menghubungi tim helpdesk tanpa menyelesaikan sendiri 3. User yang masih belum mandiri tidak bisa menyelesaikan permasalahannya sendiri sehinggan masih membutuhka tim helpdesk untuk menyelesaikannya

4.1.4. Usulan Penyelesain Masalah