Metode Penelitian Tinjauan Pustaka

angka-angka dengan tujuan untuk mendapatkan gambaran yang jelas tentang sekumpulan data tersebut 3. Metode Pengolahan Data Data dianalisa menggunakan metode regresi linier berganda untuk melihat persamaan regresi liniernya dan untuk mengetahui hubungan setiap variabel digunakan analisi korelasi. Langkah-langkah yang dilakukan dalam pengolahan data adalah: 1. Mengelompokkan data menjadi variabel bebas X dan variabel terikat Y. 2. Menentukan hubungan antara variabel bebas X dengan variabel terikat Y sehingga didapat regresi Y atas X 1, X 2, ... , X k 3. Uji Regresi Linier berganda untuk mengetahui besarnya pengaruh variable bebas X secara bersama-sama terhadap variabel terikat Y. 4. Uji korelasi untuk mengetahui seberapa besar pengaruh hubungan variabel- variabel bebas tersebut terhadap variabel terikat.

1.6 Metode Penelitian

Ada pun metode-metode yang dilakukan dalam pengumpulan data faktor yang mempengaruhi tingkat tindak kejahatan di Tapanuli Selatan diantaranya adalah: 1. Metode Penelitian Kepusatakaan Studi literature Penelitian yang dilakukan dengan mengamati data yang telah tersedia, data tersebut diperoleh dengan membaca buku-buku serta bahan-bahan yang bersifat teoritis yang berasal dari perpustakaan dimana data itu diperoleh. 2. Metode Pengumpulan Data Pengumpulan data bersumber dari data sekunder yang diperoleh dari Bada Pusat Statistik BPS Provinsi Sumatera Utara Dan Dari Polres Tapanuli Selatan. Data yang dikumpulkan tersebut kemudian diatur, disusun dan disajikan dalam bentuk angka- Universitas Sumatera Utara angka dengan tujuan untuk mendapatkan gambaran yang jelas tentang sekumpulan data tersebut. 3. Metode Pengolahan Data Data dianalisa menggunakan metode regresi linier berganda untuk variable digunakan analisis korelasi. Langkah-langkah yang dilakukan dalam pengolahan data adalah: 1. Mengelompokkan data menjadi variable bebas X dan variable terikat Y. 2. Menentukan hubungan antara variable bebas X dengan variable terikat Y sehingga didapat regresi Y atas X 1 ,X 2 , … ,X k . 3. Uji Regresi Linier Berganda untuk mengetahui besarnya pengaruh variable bebas X secara bersama-sama terhadap variable terikat Y. 4. Uji Korelasi untuk mengetahui seberapa besar pengaruh hubungan variable- variabel bebas tersebut terhadap terikat.

1.7 Tinjauan Pustaka

Analisi regresi merupakan suatu metode yang digunakan untuk menganalisis hubungan antara variabel, hubungan tersebut dapat dikorespondensikan dalam bentuk persamaan yang menghubungkan variabel terikat defendent dengan satu atau lebih variabel bebas independent, maka pada regresi berganda digunakan lebih dari satu variabel bebas independent. Dengan semakin banyaknya variabel bebas berarti semakin tinggi pula kemampuan regresi yang dibuat untuk menerangkan variabel terikat, atau peran faktor- faktor lain diluar variabel bebas yang digunakan, yang dicerminkan oleh error semakin kecil. Studi yang menyangkut masalah ini dikenal dengan analisis regresi berganda. Persamaan Regresi Linier Berganda: Y=b + b 1 X 2 + b 2 X 3 + b 3 X 3 + ... + b k X k + ∑ Universitas Sumatera Utara di mana: Y : Variabel tak bebas variabel terikat X 1 , X 2 , ... X k : Variabel Bebas ∑ : Kesalahan b : Konstanta b , b 1 , b 2 , ... , b k : Koefisien variabel bebas Maka variabel-variabel penelitian dapat dimasukkan kedalam persamaan dengan:: Y = Tingkat Kejahatan X 1 = Jumlah Penduduk X 2 = Jumlah Penduduk Miskin X 3 = Jumlah pengeluaran dan konsumsi Penduduk Nilai koefisien korelasi Nilai koefisien korelasi merupakan nilai yang digunakan untuk mengukur kekuatan keeratan suatu hubungan antar variable. Koefisien korelasi biasanya disimbolkan dengan r. Universitas Sumatera Utara BAB 2 LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Regresi