Uji Hipotesis 2 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

65

b. Uji Hipotesis 2

Hipotesis kedua dalam penelitian ini adalah “Terdapat hubungan antara nilai MKK terhadap minat menjadi guru”. Untuk hipotesis tersebut maka digunakan analisis regresi sederhana. Tabel 28. Ringkasan Hasil Regresi Sederhana X 3 -Y 1 Variabel Koefisien X 3 0,271 Konstanta -0,184 r x3y1 0,541 r 2 x3y1 0,292 Variabel Koefisien t hitung 4,454 t tabel 2,010 Sig. 0,000 1 Persamaan Garis Regresi Berdasarkan table di atas, maka persamaan regresi dapat dinyatakan sebagai berikut: Y = a + bX Y = -0,184 + 0,271X Persamaan tersebut menunjukkan bahwa nilai koefisien X1 sebesar 0,271 yang berarti apabila nilai MKK X 3 meningkat 1 satuan maka nilai minat menjadi guru Y 1 akan meningkat sebesar 0,271 satuan. 2 Koefisien Determinasi Koefisien determinasi menunjukkan tingkat ketepatan garis regresi. Garis regresi digunakan untuk menjelaskan proporsi dari ragam minat menjadi guru Y 1 yang diterangkan oleh variabel independennya. Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan program SPSS versi 19, menunjukkan r 2 x3y sebesar 0,292. Nilai tersebut berarti 29,2 perubahan pada variabel minat menjadi guru Y 1 dapat diterangkan 66 oleh variabel nilai MKK X 1 , sedangkan 70,8 dijelaskan oleh variabel lain. 3 Pengujian signifikan regresi sederhana dengan uji t Berdasarkan tabel diatas, diketahui bahwa besarnya nilai t test = 4,454. kemudian menentukan Tingkat signifikansi menggunakan a = 5,Menentukan t table Tabel distribusi t dicari pada a = 5 : 2 = 2,5 uji 2 sisi dengan derajat kebebasan df n-k-1 atau 50-1-1 = 48 n adalah jumlah kasus dan k adalah jumlah variabel independen. Dengan pengujian 2 sisi signifikansi = 0,025 hasil diperoleh untuk t tabel sebesar 2,010 • Kriteria Pengujian Ho diterima jika -t tabel t hitung t table Ho ditolak jika -t hitung -t tabel atau t hitung t tabel Membandingkan t hitung dengan t tabel Nilai t hitung t tabel 4,454 2,010 maka Ho ditolak • Kesimpulan Oleh karena Nilai t hitung t tabel 4,454 2,010 maka Ho ditolak, artinya secara parsial ada hubungan yang signifikan antara nilai MKK dengan minat menjadi guru.

c. Uji Hipotesis 3