Ruang lingkup BAIK APLIKASI SISTEM MONITORING DAN EVALUASI PELAKSANAAN PEKERJAAN DAN PENGHITUNGAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG (MONEV KINERJA ONLINE).

7

1.6 Ruang lingkup

Ruang lingkup sistem Monev Kinerja Online dapat dijelaskan seperti pada Gambar 2. TUPOKSI ORGANISASI TUPOKSI INDIVIDU PNS TUPOKSI UNIT · Objektif · Terukur · Akuntabel · Partisiipatif · Transparan SKP PERILAKU KERJA PENILAIAN KINERJA HASIL PENILAIAN PERILAKU KERJA Pengamatan · Orientasi Pelayanan · Integritas · Komitmen · Disiplin · Kerjasama · Kepemimpinan PRESTASI KERJA Kontrak Kinerja = SKP. · Kuantitas, Kualitas, Waktu, Biaya FEEDBACK HASIL PENILAIAN BAIK BURUK REWARDS · PEMBINAAN · PUNISHMENT TINDAKLANJUT HASIL PENILAIAN Gambar 2. Sistem Penilaian Prestasi Kinerja Penilaian prestasi kerja PNS bertujuan untuk menjamin objektivitas pembinaan PNS yang dilakukan berdasarkan sistem prestasi kerja dan sistem karier yang dititikberatkan pada sistem prestasi kerja. Unsur perilaku kerja yang mempengaruhi prestasi kerja yang dievaluasi harus relevan dan berhubungan dengan pelaksanaan tugas pekerjaan dalam jenjang jabatan setiap Pegawai Negeri Sipil yang dinilai. Diharapkan pada akhirnya nanti, feedback hasil dari penilaian dapat ditindaklanjuti oleh SKPD terkait untuk perbaikan mutu kualitas pegawai-nya. Sebagai contoh Pejabat penilai memberikan rekomendasi berdasarkan hasil penilaian prestasi kerja sbb: ü Untuk peningkatan kemampuan dengan mengikutsertakan diklat teknis, e.g. diklat komputer, kenaikan pangkat, pensiun, kehumasan, sekretaris, dsb. ü Untuk menambah wawasan pengetahuan dalam bidang pekerjaan, perlu dilakukan rotasi pegawai ü Untuk kebutuhan pengembangan, perlu peningkatan pendidikan dan peningkatan karier promosi

1.7 Proses Bisnis Sistem

Pada bagian ini akan dijelaskan Proses Bisnis aplikasi Sistem Monev Pelaksanaan Pekerjaan dan Penghitungan Tunjangan Kinerja Pegawai Monev Kinerja Online di Pemda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Berdasarkan hasil analisa, maka kami 8 mencoba mengembangkan skema sistem Monev Kinerja Online seperti yang terlihat pada Gambar 3. Formulasi Intranet Internet Server Aplikasi Dinas Kominfo Database Aplikasi Database Pegawai SKPD A SKPD B SKPD … Z Pegawai 1 Pegawai 2 Pegawai 3 Pegawai 4 Pegawai 5 Pegawai 6 Pegawai 7 Pegawai 8 Pegawai 9 Kontrak dan Update SKP Update Harian Kontrak dan Update SKP Update Harian Kontrak dan Update SKP Update Harian Absensi Absensi Absensi Tunjangan Kinerja · Absensi · Capaian SKP · Capaian Harian · Ketersediaan Anggaran Gambar 3 Skema Besar Sistem Monev Kinerja Online Berdasarkan Gambar 3 terlihat bahwa sistem menggunakan intranet intranet yang eksisting dimana server ditempatkan pada Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. User dalam hal ini Pegawai di lingkungan SKPD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dapat mengakses sistem Monev Kinerja di tempat mereka bekerja. Sehingga sangat efektif dalam menunjang produktivitas. Terlihat pada gambar tersebut, pegawai diwajibkan untuk melakukan login dan logout pada sistem sebagai authentifikasi absensi datang dan pulang dari tempat kerja. Authentifikasi ini penting mengingat menjadi faktor perhitungan dalam penentuan besaran kinerja disamping faktor isian tugas pokok dan tugas tambahan harian. Sistem yang dikembangkan terlihat seperti siklus, karena memang inputan dari masing-masing pegawai akan menentukan besaran nilai tunjangan yang diterima tiap bulannya oleh pegawai yang bersangkutan. Pemisahan database aplikasi dan pegawai menjadi penting mengingat setiap perubahan aplikasi harapannya tidak ikut merubah 9 database pegawai yang sudah ada. Sehingga data yang ada tetap terjaga dan masing- masing memiliki slot tersediri jika kemudian hari ada perubahan pada salah-satunya.

1.7.1 Alur Aplikasi Sistem Monev Kinerja Online

Berdasarkan Gambar 3, kemudian kami mengembangkan alur-nya guna mempermudah dalam proses pengerjaan. Alur Aplikasi Monitoring dan Evaluasi Kinerja Pegawai Admin DinasUnit Pimpinan Admin Mulai Konfigurasi · Tahun, · UMRP, · Index tunjangan ITKDP · Nilai rata-rata jabatan Entry Struktur Organisasi, unit, jabatan Entry pegawai, beban kerja jabatan Identifikasi kelas jabatan dan Rp. Tunjangan ITKDP per-kelas Entry Tugas Pokok Mengajukan Kontrak Kerja SKP Login tiap hari Perilaku Kerja Absensi harian Masuk Pulang Update dan entry tugas harian Buku harian TPP setiap bulan flat 80 Form Capaian Penilaian akhir tahun Validasi Pimpinan Selesai y Rekapitulasi absensi akhir tahun dan persentase perilaku kerja Rekapitulasi capaian prestasi kerja Validasi Pimpinan n Formulasi TPP Gambar 4. Alur Aplikasi Sistem Monev Kinerja Online Terlihat seperti pada Gambar 4 alur melibatkan empat elemen utama dalam sistem, yaitu : 1 Admin Superuser; 2 Admin Dinas Admin Lokal Dinas Unit; 3 Pimpinan Kepala Dinas Kabag Kasubbag; 4 Pegawai. Masing-masing elemen tersebut memiliki hak dan tanggung jawab seperti yang dijelaskan pada Gambar 4. 10 Penilaian prestasi kerja PNS dilaksanakan oleh Pejabat Penilai sekali dalam 1 tahun akhir Desember tahun bersangkutan akhir Januari tahun berikutnya. Unsur perilaku kerja yang mempengaruhi prestasi kerja yang dievaluasi harus relevan dan berhubungan dengan pelaksanaan tugas pekerjaan dalam jenjang jabatan setiap Pegawai Negeri Sipil yang dinilai. Penilaian prestasi kerja PNS bertujuan untuk menjamin objektivitas pembinaan PNS yang dilakukan berdasarkan sistem prestasi kerja dan sistem karier yang dititikberatkan pada sistem prestasi kerja. Gambar 6 adalah contoh dari tampilan aplikasi yang akan sedang dibangun. Terlihat pada Gambar 6 data yang dinilai dan pejabat penilai. Pegawai diwajibkan untuk mengisi isian form SKP yaitu Tugas Pokok pada poin 2,4,5,6, dan 7 jika fungsional diawal tahun sebagai kontrak kerja. Selanjutnya apabila memang terdapat tugas tambahan, maka pegawai-pun dapat mengisikan tugas tambahan dengan persetujuan atasan terlebih dahulu. Isian yang terakhir merupakan rekap absen yang merupakan rekap otomatis kehadiran berdasarkan absensi online pada sistem Monev yang memang dipersiapkan dari awal. Penilaian Prestasi Kerja PNS terdiri atas: Sasaran Kerja Pegawai SKP = 60 Perilaku Kerja PK = 40 Gambar Error No text of specified style in document..5. Komponen Prestasi Kerja PNS 11 Gambar 6. Contoh Tampilan isian SKP Struktural Setelah seluruh isian terisi, maka tiap hari pegawai wajib mengupdate progres kontrak kerja yang disepakati dengan menampilkan hasil terbaik. Isian seperti ini akan terus dijalankan hingga 12 bulan kedepan. Sehingga pada akhir bulan, pegawai akan mendapatkan rekap hasil kinerja yang diinputkan oleh pribadinya seperti yang ditunjukkan pada Gambar 7. Berdasarkan gamber tersebut, pegawai dapat langsung melihat hasil realisasi yang meliputi capaian Kuantitas, Kualitas, Waktu dan Biaya untuk selanjutnya masuk ke proses perhitungan. Sistem kemudian akan melakukan rekapitulasi hasil realisasi berdasarkan target yang ditetapkan sebelumnya. Untuk melihat tampilan hasil proses perhitungan, kami ilustrasikan pada Gambar 8. pada bagian yang berwarna biru, terlihat rekap masing-masing pekerjaan. Rekap disini menggunakan formula yang ditetapkan oleh PERKABKN No.01 Tahun 2013. Sehingga terlihat posisi masing-masing capaian dan rekap keseluruhannya seperti terlihat pada Gambar 8. NO NO 1 Nama 1 Nama 2 NIP 2 NIP 3 PangkatG ol.Ruang 3 PangkatGol. Ruang 4 Jabatan 4 Jabatan 5 Unit Kerja 5 Unit Kerja Kual Mutu Waktu Biaya Kual Mutu Waktu Biaya 1 2 3 5 6 7 8 10 11 12 1 Menetapkan persetujuan kenaikan pangkat gol.ruang IIId ke bawah Prov. Kep. Bangka Belitung dan instansi vertikal. - 5000 Nota 100 12 - - 2 Menetapkan persetujuan peninjauan masa kerja gol.ruang IIId ke bawah Provinsi Kep. Bangka Belitung dan Instansi vertikal - 25 Nota 100 12 - - 3 Menetapkan persetujuan mutasi lain- lain gol.ruang IIId ke bawah Provinsi Kep. Babel dan instansi Vertikal - 20 Nota 100 12 - - 4 Membuat konsep SK pindah Instansi pusat dan daerah - 30 Nota 100 12 - - 5 Membuat laporan kenaiakn pangkat, PMK, mutasi lain dan pindah instansi pusat dan daerah - 2 Lap 100 12 - - 1 Absensi C.TUGASKREATIFITAS40 1920 A.TUGASPOKOK60

B. TUGAS TAMBAHAN 0 Kuant output

Kuant output 4 9 NO

I. Kegiatan Tugas Pokok Jabatan AK

TARGET AK REALISASI Pembina IV.a Penata Tk I IIId Kabid Kepangkatan dan Mutasi Kasubbag Mutasi Kepegawaian Direktorat Kepangkatan Direktorat Kepangkatan

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

Heru Nurasa Elisya, SH 196803051999042000 196803051999042000 12 Gambar 7. Gambar Tampilan Realisasi SKP Formula Rumusan Penilaian Capaian SKP, berdasarkan aspek : a. Aspek Kuantitas: = _ _ 100 b. Aspek Kualitas : = _ _ 100 c. Aspek Waktu : = − 100 Nilai Tertimbang = 1.76 NO NO 1 Nama 1 Nama 2 NIP 2 NIP 3 PangkatG ol.Ruang 3 PangkatGol. Ruang 4 Jabatan 4 Jabatan 5 Unit Kerja 5 Unit Kerja Kual Mutu Waktu Biaya Kual Mutu Waktu Biaya 1 2 3 5 6 7 8 10 11 12 1 Menetapkan persetujuan kenaikan pangkat gol.ruang IIId ke bawah Prov. Kep. Bangka Belitung dan instansi vertikal. - 5000 Nota 100 12 - - 5000 Nota 85 12 - 2 Menetapkan persetujuan peninjauan masa kerja gol.ruang IIId ke bawah Provinsi Kep. Bangka Belitung dan Instansi vertikal - 25 Nota 100 12 - - 25 Nota 80 12 - 3 Menetapkan persetujuan mutasi lain- lain gol.ruang IIId ke bawah Provinsi Kep. Babel dan instansi Vertikal - 20 Nota 100 12 - - 20 Nota 80 12 - 4 Membuat konsep SK pindah Instansi pusat dan daerah - 30 Nota 100 12 - - 30 Nota 85 12 - 5 Membuat laporan kenaiakn pangkat, PMK, mutasi lain dan pindah instansi pusat dan daerah - 2 Lap 100 12 - - 2 Lap 80 12 - 1 Absensi C.TUGASKREATIFITAS40 1920 1900 A.TUGASPOKOK60

B. TUGAS TAMBAHAN 0 Kuant output

Kuant output 4 9 NO

I. Kegiatan Tugas Pokok Jabatan AK

TARGET AK REALISASI Pembina IV.a Penata Tk I IIId Kabid Kepangkatan dan Mutasi Kasubbag Mutasi Kepegawaian Direktorat Kepangkatan Direktorat Kepangkatan

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

Heru Nurasa Elisya, SH 196803051999042000 196803051999042000 NO NO 1 Nama 1 Nama 2 NIP 2 NIP 3 PangkatG ol.Ruang 3 PangkatGol. Ruang 4 Jabatan 4 Jabatan 5 Unit Kerja 5 Unit Kerja NILAI CAPAIAN Kual Mutu Waktu Biaya Kual Mutu Waktu Biaya Capaian Kuant output Capaian Kual Mutu Capaian Waktu Capaian Biaya SKP 1 2 3 5 6 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18 1 Menetapkan persetujuan kenaikan pangkat gol.ruang IIId ke bawah Prov. Kep. Bangka Belitung dan instansi vertikal. - 5000 Nota 100 12 - - 5000 Nota 85 12 - 100 85 76 261.00 87.0 2 Menetapkan persetujuan peninjauan masa kerja gol.ruang IIId ke bawah Provinsi Kep. Bangka Belitung dan Instansi vertikal - 25 Nota 100 12 - - 25 Nota 80 12 - 100 80 76 256.00 85.3 3 Menetapkan persetujuan mutasi lain- lain gol.ruang IIId ke bawah Provinsi Kep. Babel dan instansi Vertikal - 20 Nota 100 12 - - 20 Nota 80 12 - 100 80 76 256.00 85.3 4 Membuat konsep SK pindah Instansi pusat dan daerah - 30 Nota 100 12 - - 30 Nota 85 12 - 100 85 76 261.00 87.0 5 Membuat laporan kenaiakn pangkat, PMK, mutasi lain dan pindah instansi pusat dan daerah - 2 Lap 100 12 - - 2 Lap 80 12 - 100 80 76 256.00 85.3 1,290.00 430.0

86.0 51.6

- 1 Absensi 98.96 98.96 39.58

91.18 BAIK

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

Heru Nurasa 196803051999042000 Pembina IV.a Kabid Kepangkatan dan Mutasi Direktorat Kepangkatan A.TUGASPOKOK60

B. TUGAS TAMBAHAN 0 C.TUGASKREATIFITAS40

1920 1900 Formulasi Target vs Realisasi 98.96 TOTAL A RERATA A RERATA A 60 Kuant output Satuan Kuant output Satuan 4 9 PENGHITUN GAN TOTALB TOTAL C 40 NO I. Kegiatan Tugas Pokok Jabatan AK TARGET AK REALISASI Penata Tk I IIId Kasubbag Mutasi Kepegawaian Direktorat Kepangkatan TOTAL A+B+C

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

Elisya, SH 196803051999042000 1 4 Untuk aspek waktu, maka terdapat beberapa kriteria hasil sebagai berikut : i. Jika kegiatan tidak dilakukan maka realisasi waktu 0 nol ii. Jika aspek waktu yang tingkat efisiensinya ≤ 24 diberikan nilai baik sampai dengan sangat baik iii. Jika aspek waktu yang tingkat efisiensinya 24 diberikan nilai cukup sampai dengan buruk Untuk menghitung presentase tingkat efisiensi waktu dari target waktu, menggunakan rumus = 100 − 100 d. Biaya, faktor biaya dibutuhkan untuk jabatan fungsional, maka rumus yang digunakan adalah : = 100 i. Jika Kegiatan tidak dilakukan maka realisasi biaya 0 nol ii. Jika Tingkat efisiensi ≤ 24 bernilai baik - sangat baik iii. Jika Tingkat efisiensi 24 diberikan nilai cukup sampai dengan buruk iv. Untuk menghitung presentase tingkat efisiensi biaya dari target biaya = 100 − 100 Nilai capaian SKP dinyatakan dengan angka dan keterangan sbb: a. 91 – ke atas :Sangat baik b. 76 – 90 : Baik c. 61 – 75 : Cukup d. 51 – 60 : Kurang e. 50 – ke bawah : Buruk 15

1.8 Fitur Tiap Elemen

Dokumen yang terkait

Model Peningkatan Stok Cumi Cumi (Photololigo Chinensis) Di Perairan Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

5 59 150

EVALUASI SISTEM TUNJANGAN KINERJA PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG.

28 160 104

Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Birokrasi Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.

0 1 2

Pergub Nomor 27 Tahun 2013

0 0 11

PENGARUH PEMBERDAYAAN PEGAWAI, KOMITMEN, IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS KOPERASI DAN USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

0 0 21

Pengaruh pemberdayaan pegawai, komitmen, iklim kerja terhadap kinerja pegawai Dinas Koperasi Dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung - Repository Universitas Bangka Belitung

0 0 26

PENGARUH KOMUNIKASI ORGANISASI, KERJASAMA TIM, DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PEKERJAAN UMUM PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

0 14 22

Pengaruh komunikasi organisasi, kerjasama tim, dan pengalaman kerja terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kepulauan Bangka Belitung - Repository Universitas Bangka Belitung

0 1 39

Pengaruh audit kinerja, pengawasan fungsional dan pelaporan kinerja terhadap akuntabilitas publik. (studi kasus pada inspektorat Provinsi Kepulauan Bangka Belitung) - Repository Universitas Bangka Belitung

0 0 19

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAERAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG ( Studi Kasus Laporan Keuangan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Tahun 2010-2016 )

0 0 18