Kerangka Konsep Model Teoritis Variabel Operasional

berlangsung jika ada perhatian dari komunikan. Proses berikutnya komunikan mengerti. Kemampuan komunikan inilah yang melanjutkan proses berikutnya. Setelah komunikan mengolahnya dan menerimanya, maka terjadilah kesediaan untuk mengubah sikap Effendy, 2003 : 255.

I.6. Kerangka Konsep

Kerangka sebagai hasil pemikiran yang rasional merupakan uraian yang bersifat kritis dalam memperkirakan kemungkinan hasil penelitian yang dicapai dapat mengantar penelitian pada rumusan hipotesa Nawawi, 1995: 40. Menurut Suyanto dan Sutinah 2005: 49, konsep adalah suatu makna yang berada di alam pikiran atau di dunia kepahaman manusia yang dinyatakan kembali dengan sarana lambang perkataan atau kata-kata. Jadi, kerangka konsep adalah hasil pemikiran yang rasional dalam menguraikan rumusan hipotesis yang merupakan jawaban sementara dari masalah yang diuji kebenarannya. Agar konsep-konsep dapat diteliti secara empiris, maka harus dioperasionalkan dengan mengubahnya menjadi komponen - komponen. Komponen yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Myspace Komponen pertama dalam penelitian ini adalah situs Myspace. 2. Popularitas Komponen kedua yang digunakan dalam penelitian ini adalah popularitas band indie Medan. Universitas Sumatera Utara

I.7. Model Teoritis

Berdasarkan variabel-variabel yang telah dikelompokkan dalam kerangka konsep akan dibentuk menjadi suatu model teoritis sebagai berikut: Gambar 2 Model Teoritis Situs Myspace Karakteristik Responden Popularitas Band Indie Universitas Sumatera Utara

I.8. Variabel Operasional

Berdasarkan kerangka teori dan kerangka konsep di atas maka dibuat operasional variabel yang berfungsi untuk kesamaan dan kesesuaian dalam penelitian, yaitu sebagai berikut: Tabel 1 Variabel Operasional Variabel Teoritis Variabel Operasional Komponen Situs Myspace Indikator 1. Audio Streaming 2. Penampilan situs Myspace band indie 3. Kejelasan Informasi 4. Frekuensi update Myspace 5. Fasilitas – fasilitas yang tersedia Popularitas Band Indie 1. Jumlah pendengar audio streaming 2. Lama berdirinya band 3. Banyaknya teman di Myspace 4. Banyaknya komentar 5. Jadwal manggung bulanan 6. event yang pernah didatangi Karakteristik Responden 1. Usia 2. Jenis Kelamin 3. Pendidikan 4. Hobi 5. Sumber informasi tentang band indie 6. Perilaku ketika menonton band indie 7. Frekuensi menonton band indie Universitas Sumatera Utara

I.9. Definisi Variabel Operasional

Dokumen yang terkait

Komunitas Musik Indie (Studi Deskriptif Mengenai Perilaku Kolektif Musik Indie Di Kota Medan)

15 128 155

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BAND FSTVLST DALAM PERSAINGAN INDUSTRI MUSIK INDIE DI YOGYAKARTA PERIODE 2014 - 2015 (Studi Kualitatif Deskriptif tentang Strategi Komunikasi Pemasaran Band FSTVLST dalam Persaingan Industri Musik Indie di Yogyakarta Periode

11 77 208

PROSES INTERNET MARKETING BAND CRANIAL INCISORED MELALUI SITUS MYSPACE PROSES INTERNET MARKETING BAND CRANIAL INCISORED MELALUI SITUS MYSPACE.

0 4 15

PENDAHULUAN PROSES INTERNET MARKETING BAND CRANIAL INCISORED MELALUI SITUS MYSPACE.

0 2 21

KESIMPULAN DAN SARAN PROSES INTERNET MARKETING BAND CRANIAL INCISORED MELALUI SITUS MYSPACE.

0 4 29

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BAND INDIE FAST ROCK (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Komunikasi Pemasaran Band Strategi Komunikasi Pemasaran Band Indie Fast Rock (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Komunikasi Pemasaran Band Indie

0 2 17

PENDAHULUAN Strategi Komunikasi Pemasaran Band Indie Fast Rock (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Komunikasi Pemasaran Band Indie FAST ROCK Kota Surakarta).

1 7 32

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN BAND INDIE FAST ROCK (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Komunikasi Pemasaran Band Strategi Komunikasi Pemasaran Band Indie Fast Rock (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Strategi Komunikasi Pemasaran Band Indie

0 0 12

Pembuatan Situs Grup Band Indie "The Eden".

0 0 17

ANALISIS POPULARITAS SITUS WEB DI INDONE

0 0 10