Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi Penelitian Sampel Penelitian

commit to user

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Penelitian ini menggunakan jenis penelitian observasional analitik yaitu penelitian yang berupaya mencari hubungan antar variabel yang kemudian dilakukan analisis terhadap data yang telah terkumpul. Berdasarkan pendekatannya, maka penelitian ini menggunakan pendekatan cross sectional karena variabel sebab dan akibat yang terjadi pada objek penelitian diukur atau dikumpulkan dalam waktu yang bersamaan dan dilakukan pada situasi saat yang sama Soekidjo Notoatmojo, 2010.

B. Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian dilaksanakan di unit logistik PT. Indo Acidatama Tbk Kemiri Kebakkramat di Karanganyar pada bulan Februari-Juni 2011.

C. Populasi Penelitian

Anggota populasi adalah tenaga kerja di unit logistik PT. Indo Acidatama Tbk Kemiri Kebakkramat di Karanganyar 25 orang. D. Teknik Sampling Teknik sampling yang digunakan adalah Nonprobability Sampling yaitu teknik sampling yang tidak memberi peluang atau kesempatan sama bagi setiap anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel Sumardiyono, 2010. Pendekatan yang digunakan adalah Purposive Sampling, yang merupakan teknik yang mengambil sampel dari populasi yang commit to user mempunyai ciri-ciri tertentu sampai jumlah quota yang diinginkan. Sumardiyono, 2010.

E. Sampel Penelitian

Sampel penelitian adalah tenaga kerja di unit logistik PT. Indo Acidatama Tbk. Berdasarkan teknik sampling yang digunakan maka diperoleh sampel sebanyak 20 orang tenaga kerja secara Purposive Sampling. Dengan pertimbangan 5 orang tenaga kerja dari 25 orang, hanya melakukan kegiatan adsministrasi di unit logistik. Dengan pertimbangan sesuai dengan kriteria : 1. Kriteria Inklusi a. Tenaga kerja laki-laki b. Umur 25 – 50 Tahun c. Masa kerja 5 tahun d. Kesehatan fisik baik tidak sedang sakit e. Bekerja angkat-angkut 2. Kriteria eksklusi a. Subjek mengundurkan diri atau tidak kooperatif. b. Subjek sedang sakit. commit to user

F. Desain Penelitian

Dokumen yang terkait

ANALISIS PEMAPARAN INTENSITAS KEBISINGAN DI UNIT COMPRESSOR DAN UNIT COOLING TOWER PT. INDO ACIDATAMA TBK, KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 6 55

IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DI PT. INDO ACIDATAMA Tbk, KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

13 60 79

PENGARUH PEKERJAAN ANGKAT ANGKUT TERHADAP KELELAHAN KERJA PADA WAKTU AKTIVITAS PENGISIAN ACETIC ACID KEDALAM JERIGEN DI UNIT FILLING PT. INDO ACIDATAMA Tbk, KEMIRI KEBAKKRAMAT KARANGANYAR

0 5 50

HUBUNGAN TEKANAN PANAS DENGAN TEKANAN DARAH PADA KARYAWAN DI UNIT FERMENTASI PT. INDO ACIDATAMA. Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 5 60

HUBUNGAN KEBISINGAN DENGAN TEKANAN DARAH PADA KARYAWAN UNIT COMPRESSOR PT.INDO ACIDATAMA. Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR

0 2 75

PENGARUH IKLIM KERJA TERHADAP DEHIDRASI PADA KARYAWAN UNIT WORKSHOP PT. INDO ACIDATAMA Pengaruh Iklim Kerja Terhadap Dehidrasi Pada Karyawan Unit Workshop Pt. Indo Acidatama Tbk, Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 15

PENDAHULUAN Pengaruh Iklim Kerja Terhadap Dehidrasi Pada Karyawan Unit Workshop Pt. Indo Acidatama Tbk, Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 2 5

PENGARUH IKLIM KERJA TERHADAP DEHIDRASI PADA KARYAWAN UNIT WORKSHOP PT. INDO ACIDATAMA Pengaruh Iklim Kerja Terhadap Dehidrasi Pada Karyawan Unit Workshop Pt. Indo Acidatama Tbk, Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar.

0 3 17

PENDAHULUAN Pengaruh Musik Kerja Terhadap Tingkat Kelelahan Dan Produktivitas Kerja Karyawan Unit Filling Pt. Indo Acidatama Tbk, Kemiri, Kebakramat, Karanganyar.

0 3 6

PENGARUH CAHAYA SILAU DAN SINAR UV LAS LISTRIK TERHADAP KELELAHAN MATA PADA MEKANIK PENGELASAN UNIT WORKSHOP PT. INDO ACIDATAMA Tbk. KEMIRI, KEBAKKRAMAT, KARANGANYAR.

1 1 12