Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

Rika Wijayanti, 2014 Pengaruh Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based Leadership Kepala Sekolah terhadap Disiplin Kerja Guru di SD Negeri Se-Kecamatan Kejaksaan Kota Cirebon Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu sehingga berimbas pada kinerjanya dan produktivitas sekolah. untuk itu saran yang dapat diberikan penulis yakni : a. Teladan pimpinan berdasarkan perhitungan dan analisis mempunyai pengaruh yang sangat besar dalam menegakkan disiplin sebab pimpinan adalah pola anutan dan sorotan dari bawahannya. Dengan demikian alangkah lebih baik jika dalam menekan disiplin kerja guru, kepala sekolah memberikan pengaruh yang positif dengan memperlihatkan potensi dan Nilai – nilai postif yang dimilikinya. b. Komunikasi personal yang dibangun oleh kepala sekolah pada setiap angota sekolah pada kenyataanya membawa pola keakraban yang terjalin antara pimpinan dan bawahan dan memperkecil tingkat kesalahan dalam penyamapaian delegasi. Dengan Duduk bersama dan menjadi bagian dalam pekerjaan pada hakikatnya akan lebih meningkatkan loyalitas ketimbang perintah. Sehingga kepala sekolah sekiranya dapat meningkatkan pola komunikasi personal yang efektif dalam membangun disiplin kerja guru

2. Saran Bagi Guru di SD Negeri di Kecamatan Kejaksan Kota Cirebon

a. Berdasarkan perhitungan Variabel disiplin kerja guru, sub indikator Tingkat efisiensi merupakan sub indikator yang terendah dibandingkan dengan sub indikator yang lain, meskipun begitu Sub indikator ini masih tergolong kategori yang sangat baik . Efisiensi berkaitan dengan ketepatan waktu terhadap penyelesaian tugas, sehingga tugas yang harus diselesaikan tidak melebihi batas waktu yang ditentukan. Dalam hal ini alangkah lebih baik apabila guru dapat meningkatkan efisiensi dalam mengerjakan tugas dengan penggunaan manajemen waktu yang tepat agar tidak terjadi pemborosan waktu dalam pelaksanaan tugas dan tidak berimbas pada tugas yang menumpuk di akhir. Rika Wijayanti, 2014 Pengaruh Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based Leadership Kepala Sekolah terhadap Disiplin Kerja Guru di SD Negeri Se-Kecamatan Kejaksaan Kota Cirebon Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu b. Kesadaran diri sebagai pemahaman diri bahwa disiplin dianggap penting bagi kebaikan dan keberhasilan dirinya. Selain itu, kesadaran diri menjadi motif yang sangat kuat terwujudnya disiplin. Karena Kesadaran dalam diri atau self awaraness merupakan pengembangan disiplin kerja yang paling tinggi, maka dari itu alangkah lebih baik jika guru sebagai pendidik lebih meningkatkan lagi kesadaran diri yang dimilikinya dalam bekerja dan melaksanakan tugasnya sebagai pendidik

3. Bagi Peneliti selanjutnya

a. Bagi peneliti selanjutnya yang tertarik membahas tentang Kepemimpinana berbasis Nilaidapat dimediasi dengan variabel lain selain Disiplin Kerja, peneliti dapat meguji penelitian dengan menambahkan variabel lain seperti komitmen motivasi, kinerja, produktivitas dll b. Peneliti selanjutnya dapat mengguanakn metode atau teknik lain untuk membuktikan kebenaran di lapangan bahwa dengan menggunakan teknik atau metode lain, Kepemimpinan Berbasis Nilai berpengaruh positif dan signifikan terhadap Disiplin Kerja Guru

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KOMITMEN KERJA GURU SMP NEGERI DI KECAMATAN MEDAN KOTA.

0 0 44

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN DISIPLIN KERJA GURU DEGAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DI SD NEGERI KECAMATAN PATUMBAK KABUPATEN DELI SERDANG.

0 0 22

PENGARUH PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH, KOMUNIKASI INTERPERSONAL, MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU(STUDY EMPIRIK DI SD NEGERI SE-KECAMATAN BINJAI UTARA).

0 1 42

KONTRIBUSI IKLIM ORGANISASI DAN KEPEMIMPINAN SITUASIONAL KEPALA SEKOLAH TERHADAP SEMANGAT KERJA GURU SD NEGERI SE-KECAMATAN MEDAN DENAI.

0 1 24

PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, MOTIVASI KERJA, DAN KETRAMPILAN MENGAJAR TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU SD NEGERI SE-KECAMATAN GROGOL KABUPATEN SUKOHARJO.

0 1 12

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, IKLIM ORGANISASI, DAN TINGKAT PENGHASILAN GURU TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU DI SD SEGUGUS MAJAPAHIT KECAMATAN KARTASURA.

0 1 9

PENGARUH BEBERAPA FAKTOR KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SMP NEGERI KECAMATAN JEBRES.

0 0 22

Pengaruh Orientasi Perilaku Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Iklim Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru.

0 1 26

Hubungan Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Motivasi Kerja dengan Disiplin Kerja pada Guru SD di Kecamatan Bantul.

0 0 2

PENGARUH KEPEMIMPINAN BERBASIS NILAI(VALUE - BASEDLEADERSHIP) KEPALA SEKOLAH TERHADAP DISIPLIN KERJA GURU DI SD NEGERI SE-KECAMATAN KEJAKSAN KOTA CIREBON - repository UPI S ADP 1002973 Title

0 0 5