METODE PEMBELAJARAN KARAKTER YANG DIHARAPKAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Inti dengan perilaku kehidupan di masyarakat dan anak diminta menyimak penjelasan guru. eksplorasi 2. Guru menjelaskan tentang penggolongan hukum menurut bentuknya, isinya dan sifatnya. eksplorasi 3. Guru dan anak mendiskusikan tentang pentingnya norma hukum dalam kehidupan bernegara. eksplorasi 4. Guru menerangkan kepada anak peran yang akan dimainkan. eksplorasi 5. Anak diminta menampilkan peran yang telah dijelaskan dan guru membantu anak jika terjadi kesulitan dalam bermain peran. eksplorasi 6. Guru menghentikan kegiatan saat peran mulai klimaks dan anak diminta mendiskusikan kemungkinan penyelesaian masalah. eksplorasi 7. Guru dan anak melakukan tanya jawab mengenai materi yang telah dipelajari. eksplorasi 8. Guru meminta anak untuk menjelaskan pengertian hukum dengan bahasa sendiri. elaborasi 9. Guru meminta anak menjelaskan kembali dan memberi contoh pada setiap penggolongan hukum. elaborasi 10. Guru meminta anak menjelaskan pentingnya norma hukum dalam kehidupan bernegara dari kegiatan bermain peran yang telah dilakukan. elaborasi 11. Guru melakukan tanya jawab mengenai materi yang belum dipahami oleh anak. konfirmasi 12. Guru pemberian penguatan tentang materi yang telah dipelajari. konfirmasi 70 menit Kegiatan Penutup 1. Guru membimbing anak untuk menyimpulkan pembelajaran. 2. Guru melakukan refleksi atau penilaian terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.. 3. Salam dan do’a penutup. 5 Menit

J. SUMBER DAN MEDIA

1. Buku PKn kelas VII Faridy 2. Buku Pkn kelas VII Menumbuhkan nasionalisme dan patriotisme Lukman Surya Saputra 3. Buku Pkn kelas VII Dewi Aniaty Aviani Santi

K. PENILAIAN

1. Teknik Penilaian : tes tertulis dan pengamatan - Instumen tes tertulis Aspek Kognitif 1. Apa yang dimaksud dengan hukum? 2. Jelaskan penggolongan hukum menurut sifatnya? 3. Sebutkan contoh hukum menurut bentuknya? 4. Jelaskan pentingnya norma hukum dalam kehidupan di masyarakat? Nilai = 2. Rubrik penilaian pengamatan Aspek Psikomotor No Aspek yang dinilai Skor 1 2 3 1 Mampu menjelaskan konsep hukum dengan bahasa sendiri 2 Mampu menjelaskan tentang penggolongan hukum 3 Mampu menyebutkan contoh setiap hukum berdasarkan penggolongannya 4 Mampu menjelaskan pentingnya norma hukum Keterangan: 3 = apabila siswa dapat melakukan seluruhnya dengan benar. 2= apabila siswa dapat melakukan namun dengan bimbingan guru. 1= siswa tidak dapat melakukan. Nilai = 3. Penilaian melalui pengamatan Aspek Afektif No Sikap Belum terlihat Mulai terlihat Mulai berkembang Sudah terlihatMembudaya Ket 1. Dapat dipercaya 2. Rasa hormat dan