KESIMPULAN HUBUNGAN ANTARA FUNGSI KOGNITIF DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN SKIZOFRENIA

tersebut dapat memberikan pengaruh yang berbeda-beda terhadap fungsi kognitif. 2. Bagi peneliti lain yang tertarik dengan penelitian yang berhubungan dengan fungsi kognitif dan kualitas hidup pasien skizofrenia, diharapkan untuk dapat pula menyertakan keparahan gejala psikotik sebagai variabel bebasnya sehingga dapat diketahui faktor manakah yang lebih berpengaruh terhadap kualitas hidup pasien skizofrenia. 3. Bagi petugas kesehatan untuk dapat memprioritaskan intervensi psikososial menggunakan CBT dalam upaya meningkatkan fungsi kognitif dan kualitas hidup pasien Skizofrenia . 55 DAFTAR PUSTAKA Aloba, O., Fatoye, O., Mapayi, B., Akinsulore, S. 2013. A Review of Quality of Life Studies in Nigerian Patients with Psychiatric Disorders. African Journal of Psychiatry, 16. 333-337. Chambon, V., Franck, N., Koechlin, E., Fakra, E., Ciuperca, G., Azorin, J.M., Farrer, C. 2008. The Architecture of Cognitive Control in Schizophrenia. Brain, 131. 962 - 970 Eack, S.M., Newhill, C.E. 2007. Psychiatric Symptoms and Quality of Life in Schizophrenia: A Meta-Analysis. Schizophrenia Bulletin: Oxford Journals, 33. 1225-1237. Eniarti. 2008. Perbedaan Skor Kualitas Hidup Pasien Skizoprenia yang Mendapat Terapi Kerja Berorientasi Token Economy dengan Terapi Aktifitas Kelompok. Tesis, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Eriyanto. 2007. Teknik Sampling Analisis Opini Publik. Yogyakarta: LKiS Yogyakarta. Galuppi, A., Turola, M.C., Nanni, M.G., Mazzoni, P., Grassi, L. 2010. Schizophrenia and Quality of Life: How Important are Symptoms and Funtioning?. International Journal of Mental Health Systems. 1-8. Garrido, G., Barrios, M., Penades, R., Enriquez, M., Garolera, M., Aragay, N.,et al. 2013. Computer-Assisted Cognitive Remediation Therapy : Cognition, Self-Esteem and Quality of Life in Schizophrenia. Schizophrenia Research. Gladis, M.M., Gosch, E.A., Dishuk, N.M., Crits-Christoph, P. 1999. Quality of Life: Expanding the Scope of Clinical Significance. Journal of Consulting and Clinical Psychology, 67. 1-19. Goldberg, T.E., Green, M.F. 2002. Neurocognitive Functioning in Patients with Schizophrenia: An Overview. In K.L. Davis, D. Charney, J.T. Coyle, C. Nemeroff Eds.. Neuropsychopharmacology: The Fifth Generation of Progress. Los Angeles : American College of Neuropsychopharmacology. Green, M.F., Harvey, P.D. 2014. Cognition in Schizophrenia: Past, Present and Future. Schizophrenia Research: Cognition, 1 1. 1-22. Green, M.F., Kern, R.S., Braff, D.L., Mintz, J. 2000. Neurocognitive Deficits And Functional Outcome in Schizophrenia : Are We Measuring The “Right Stuff”?. Schizophrenia Buletin, 26 1, 119 – 136 Halgin, R.P., Whitbourne, S.K. 2011. Abnormal Psychology : Clinical Perspectives on Psychological Disorders 6 th ed.A. Tusya’ni, L.S. Sembiring, P.G. Gayatri, P.N. Sofyan, Trans.. Jakarta: Salemba Humanika. Original work published 2009. Herdaetha, A. 2009. Keefektifan Terapi Remediasi Kognitif dengan Bantuan Komputer terhadap Disfungsi Kognitif Pasien Skizofrenia Kronis di Panti rehabilitasi Budi Makarti Boyolali. Tesis, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Heslegrave, R.J., Awad, A.G., Voruganti, L.N. 1997. The Influence of Neurocognitive Deficits and Symptoms on Quality of Life in Schizophrenia. Journal of Psychiatry Neuroscience, 22. 235-243. Horacek, J., Bubenikova-Valesova, V., Kopecek, M., Palenicek, T., Dockery, C., Mohr, P., et al. 2006. Mechanism of Action of Atypical Antipsychotic Drugs and the Neurobiology of Schizophrenia. CNS Drugs, 20 5. 389 - 409 Keefe, R.S.E, Harvey, P.D. 2012. Cognitive Impairment in Schizophrenia. In M.A. Geyer G. Gross Eds.. Novel Antischizophrenia Treatments. Berlin: Springer-Verlag Berlin Heidelberg. Keefe, R.S.E., Poe, M., Walker, T.M., Kang, J.W., Harvey, P.D. 2006. The Schizophrenia Cognition Rating Scale: An Interview-Based Assessment and Its Relationship to Cognition, Real-World Functioning and Functional Capacity. Am J Psychiatry, 163. 426-432. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2013. Riset Kesehatan Dasar 2013. Jakarta. Kuperberg, G. Heckers, S. 2000. Schizophrenia and Cognitive Function. Current Opinion in Neurobiology, 10. 205 – 210 Lehman, A.F. 1996. Measures of Quality of Life Among Persons with Severe and Persistent Mental Disorder. Social Psychiatry and Psychiatric Epidemiology, 31. 78-88. Lysaker, P.H., Buck, K.D. 2007. Neurocognitive Deficits As A Barrier to Psychosocial Function in Schizophrenia : Effects on Learning, Coping, Self-concept. J. Psychosoc. Nurs. Ment. Health Serv, 45 7. 24 – 30 Maramis, W.F. 2009. Catatan Ilmu Kedokteran Jiwa 2 nd ed.. Surabaya: Airlangga University Press. Maslim, R. 2013. Diagnosis Gangguan Jiwa, Rujukan Ringkas PPDGJ-III dan DSM-5. Jakarta: Bagian Ilmu Kedokteran Jiwa FK-Unika Atmajaya. Matsui, M., Sumiyoshi, T., Arai, H., Higuchi, Y., Kurachi, M. 2007. Cognitive Functioning Related to Quality of Life in Schizophrenia. Neuro- Psychopharmacology Biological Psychiatry, 32. 280 – 287 McGrath, J., Saha, S., Chant, D., Welham, J. 2008. Schizophrenia: A Concise of Incidence, Prevalence and Mortality. Epidemiologic Reviews, 30. 67-76 Murray, R.M., Dean, K. 2008. Schizophrenia and Related Disorder. In R.M. Murray, K.S. Kendler, P. McGuffin, S. Wessely, D.J. Castle Eds., Essential Psychiatry. Cambridge: Cambridge University Press. O’carrol, R. β000. Cognitive Impairment in Schizophrenia. Advances in Psychiatric Treatment, 6. 161 - 168 Rosita, H. 2011. Keefektifan Konseling Eklektik untuk Meningkatkan Kapasitas Fungsi Sosial dan Kualitas Hidup pada Pasien Skizofrenia. Jurnal Kedokteran Indonesia, 2. 58-65. Rubbyana, U. 2012. Hubungan antara Strategi Koping dengan Kualitas Hidup pada Penderita Skizofrenia Remisi Simptom. Jurnal Psikologi Klinis dan Kesehatan Mental, 1. 59-66. Sadock, B.J., Sadock, V.A., Ruiz, P. 2009. Kaplan Sadock’s Comprehensive Textbook of Psychiatry 9 th ed.. Philadelphia: Lippincott Williams Wilkins Sadock, B.J., Sadock, V.A., Ruiz, P. 2015. Kaplan Sadock’s Synopsis of Psychiatry 11 th ed.. Philadelphia: Wolters Kluwer. Saha, S., Chant, D., Welham, J., McGrath, J. 2005. A Systematic Review of The Prevalence of Schizophrenia. PloS Medicine, 2 5. 413-433 Sajatovic, M., Ramirez, L.F. 2012. Rating Scales in Mental Health 3 rd ed.. Maryland: The John Hopkins University Press. Sastroasmoro, S., Ismael, S. 2008. Dasar-Dasar Metodologi Penelitian Klinis. Jakarta: CV Sagung Seto. Semple, D., Smyth, R. 2013. Oxford Handbook of Psychiatry. Oxford: Oxford University Press. Sigaudo, M., Crivelli, B., Castagna, F., Giugiario, M., Mingrone, C., Montemagni, C., et al. 2014. Quality of Life in Stable Schizophrenia : The Relative Contributions of Disorganization and Cognitive Dysfunction. Schizophrenia Research, 153. 196 – 203 Stahl, S.M. 2013. Stahl’s Essential Psychopharmacology 4 th ed.. Cambridge : Cambridge University Press Tolman, A.W. Kurtz, M.M. 2010. Neurocognitive Predictors of Objective and Subjective Quality of Life in Individuals with Schizophrenia : A Meta- Analytic Investigation. Schizophrenia Bulletin, 38 2. 304 – 315 Toulopoulou, T., Murray, R.M. 2004. Verbal Memory Deficit in Patients With Schizophrenia : An Important Future Target For Treatment. Expert. Rev. Neurother, 4 1. 43 – 52 Ueoka, Y., Tomotake, M., Tanaka, T., Kaneda, Y., Taniguchi, K., Nakataki, M., et al. 2010. Quality of Life and Cognitive Dysfunction in People with Schizophrenia. Progress in Neuro-Psychopharmacology Biological Psychiatry, 35. 53 - 59 World Health Organization. 1997. Measuring Quality of Life. Jenewa. World Health Organization. 1998. Schizophrenia and Public Health. Jenewa. World Health Organization. 2004. Disease Incident, Prevalence and Disability. Jenewa. 59 LAMPIRAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA Kepada Yth: Calon Responden Penelitian Dengan Hormat, Saya yang bertanda tangan di bawah ini; Nama dan NIM : Mutia Dian Vitasari, 20120310182 Adalah mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Saat ini saya sedang melakukan penelitian dengan judul : HUBUNGAN FUNGSI KOGNITIF DENGAN KUALITA“ HIDUP PA“IEN “KIZOFRENIA Penelitian ini akan dilakukan di : 1. Puskesmas Gondomanan Kota 2. Puskesmas Bambanglipuro Bantul 3. Puskesmas Wates Kulon Progo 4. Puskesmas Godean 1 Sleman 5. Puskesmas Gedangsari 2 Gunung Kidul Pada penelitian ini, peneliti mengajak pasien skizofrenia untuk ikut bepartisipasi. Pasien yang telah memenuhi kriteria inklusi akan diwawancarai menggunakan lembar kuesioner yang telah disiapkan oleh peneliti, kemudian hasil kuesioner akan didata oleh peneliti untuk pengolahan data-data lebih lanjut.

A. Kesukarelaan dalam penelitian

Pasien berhak memilih untuk ikut berpartisipasi sebagai responden dalam penelitian ini tanpa ada unsur paksaan. Bila pasien sudah memutuskan untuk ikut berpartisipasi lalu berubah pikiran, maka pasien bebas untuk mengundurkan diri tanpa ada denda ataupun sanksi. Apabila pasien telah bersedia untuk ikut berpartisipasi dalam penelitian ini, maka pasien akan diminta untuk menandatangani lembar informed consent untuk disimpan oleh peneliti sebagai barang bukti. B. Prosedur penelitian Penelitian dilakukan dengan mewawancarai pasien skizofrenia dengan menggunakan kuesioner SCORS dan kuesioner kualitas hidup Lehman.

C. Kewajiban partisipan penelitian

Sebagai partisipan dalam penelitian ini, pasien berkewajiban untuk mengikuti aturan atau petunjul penelitian sesuai dengan yang telah disebutkan di atas.

D. Resiko efek samping dan ketidaknyamanan

Penelitian ini tidak menimbulkan akibat yang merugikan bagi pasien sebagai responden.

E. Kerahasiaan

Kerahasian semua informasi yang diberikan akan dijaga dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian.

F. Informasi tambahan

Responden dapat menanyakan atau mengkonfirmasi hal-hal yang berhubungan dengan penelitian ini dengan menghubungi peneliti sendiri atas nama Yoga Yudhistira pada No. HP : +6289638634626 SURAT PERSETUJUAN UNTUK MENJADI RESPONDENHUBUNGAN ANTARA FUNGSI SOSIAL DENGAN KUALITAS HIDUP PASIEN SKIZOFRENIA Saya yang bertanda tangan dibawah ini, menyatakan bersedia untuk menjadi responden penelitian yang dilakukan oleh Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UMY bernama Yoga Yudhistira dengan judul Hubungan antara Fungsi Kognitif dengan Kualitas Hidup Pasien Skizofrenia . Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah rehabilitasi psikososial efektif terhadap harga diri pasien skizofrenia. Bantul, Mei 2015 ………………………. Tanpa nama teranginisial