PENGARUH TINGKAT KEMASAKAN BUAH DAN LAMA DERAAN UAP ETANOL PADA VIABILITAS BENIH TANAMAN TOMAT (Lycopersicon esculentum Mill.) KULTIVAR MUTIARA

(1)

PENGARUH TINGKAT KEMASAKAN BUAH DAN LAMA DERAAN UAP ETANOL PADA VIABILITAS BENIH TANAMAN TOMAT

(Lycopersicon esculentum Mill.) KULTIVAR MUTIARA

(Skripsi)

Oleh

INDAH PUSPASARI

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS LAMPUNG

BANDAR LAMPUNG 2012


(2)

PENGARUH TINGKAT KEMASAKAN BUAH DAN LAMA DERAAN UAP ETANOL PADA VIABILITAS BENIH TANAMAN TOMAT

(Lycopersicon esculentum Mill.) KULTIVAR MUTIARA

Oleh

INDAH PUSPASARI

Skripsi

Sebagai Salah Satu Syarat untuk Mencapai Gelar SARJANA PERTANIAN

Pada

Program Studi Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Lampung

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS LAMPUNG

BANDAR LAMPUNG 2012


(3)

Indah Puspasari

ABSTRAK

PENGARUH TINGKAT KEMASAKAN BUAH DAN LAMA DERAAN UAP ETANOL PADA VIABILITAS BENIH TANAMAN TOMAT

(Lycopersicon esculentum Mill.) KULTIVAR MUTIARA

Oleh Indah Puspasari

Tanaman tomat (Lycopersicon esculentum Mill.) merupakan salah satu komoditas sayuran yang memiliki nilai ekonomi cukup tinggi. Untuk mendapatkan viabilitas benih yang tinggi, diperlukan panen buah tomat yang tepat dari suatu pertanaman produksi benih tomat. Viabilitas benih setelah dipanen diuji dengan pengusangan cepat uap etanol jenuh. Viabilitas benih yang paling tinggi akan dimiliki oleh benih yang dipanen saat masak fisiologis maksimum walaupun benih diusangkan dalam waktu yang lama.

Percobaan ini dilaksanakan di Desa Pajaresuk Kecamatan Pringsewu untuk mendapatkan benih tomatdan pengujian viabilitas benih dilakukan di

Laboratorium Benih dan Pemuliaan Tanaman Fakultas Pertanian Universitas Lampung. Rancangan perlakuan yang digunakan adalah faktorial 3x3. Rancangan percobaan yang digunakan adalah rancangan petak terbagi dalam rancangan kelompok teracak sempurna dengan tiga kelompok. Faktor pertama yang merupakan petak induk yaitu lama deraan uap etanol. Lama deraan uap etanol terdiri dari tiga taraf yaitu 0, 25, dan 50 menit. Faktor kedua merupakan anak petak yaitu tingkat kemasakan buah tomat yang terdiri dari tiga taraf tingkat kemasakan yaitu m1 (50%), m2 (100%), dan m3 (100% + 5 hari).

Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) pengaruh tingkat kemasakan menghasilkan kecepatan perkecambahan, kecambah normal kuat, kecambah normal total, dan panjang hipokotil tertinggi dari tingkat kemasakan 100% + 5 hari dan terendah dari tingkat kemasakan 50%. (2) pengaruh pengusangan cepat uap etanol tidak berpengaruh pada viabilitas benih tomat varietas Mutiara. (3) viabilitas benih tomat kultivar Mutiara dari tingkat kemasakan 100% + 5 hari menghasilkan viabilitas paling tinggi pada lama deraan uap etanol selama 25 menit.


(4)

Judul Penelitian : PENGARUH TINGKAT KEMASAKAN BUAH DAN LAMA DERAAN UAP ETANOL PADA VIABILITAS BENIH TOMAT (Lycopersicon esculentum Mill.) KULTIVAR MUTIARA Nama Mahasiswa : Indah Puspasari

Nomor Pokok Mahasiswa: 0714011038 Program Studi : Agroteknologi Fakultas : Pertanian

MENYETUJUI 1. Komisi Pembimbing

Ir. Eko Pramono, M.S. Ir. Ermawati, M.S.

NIP 196108141986091001 NIP 196101011987032003

2. Ketua Program Studi Agroekoteknologi

Dr. Ir. Kuswanta Futas Hidayat, M.P. NIP 196411181989021002


(5)

MENGESAHKAN

1. Tim Penguji

Ketua : Ir. Eko Pramono, M.S.

Sekretaris : Ir. Ermawati, M.S.

Penguji

Bukan Pembimbing: Ir. M. Syamsoel Hadi, M.Sc.

2. Dekan Fakultas Pertanian

Prof. Dr. Ir. Wan Abbas Zakaria, M.S. NIP 196108261987021001


(6)

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Kota Pringsewu, Kabupaten Pringsewu pada tanggal 9 Juni 1988, putri pertama dari empat bersaudara dari pasangan Bapak Slamet Riadi dan Ibu A. Waniati. Penulis merupakan kakak dari Ferdy Aryanda Prasetya, Dyah Novitasari, dan Kristian Aji Nugroho.

Pendidikan pertama Penulis adalah di Taman Kanak-kanak (TK) Fransiskus Pringsewu dan diselesaikan pada tahun 2000, Sekolah Dasar (SD) Penulis selesaikan pada tahun 2001 di SD Fransiskus Pringsewu, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Penulis selesaikan di SLTP Negeri 1 Pringsewu pada tahun 2004, dan Sekolah Menengah Atas (SMA) di SMA Negeri 1 Pagelaran pada tahun 2007. Selama di pendidikan SMA, Penulis pernah aktif menjadi Paskriba (Pasukan Pengibar Bendera) pada tahun 2005 dan 2006 tingkat kecamatan Pagelaran serta pernah menjabat sebagai Ketua OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) di SMAN 1 Pagelaran periode 2006/2007.

Pada tahun 2007, Penulis terdaftar sebagai mahasiswa Program studi Agronomi Fakultas Pertanian Universitas Lampung ( saat ini menjadi Program studi Agroteknologi) melalui jalur UMPTN (Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri). Selama menjadi mahasiswa Penulis pernah menjadi asisten praktikum Teknologi Benih, dan aktif menjadi anggota PERMAET (Persatuan Mahasiswa


(7)

Agroteknologi). Pada tahun 2010 Penulis melakukan Praktik Umum di Balai Penelitian Tanaman Sayuran (Balitsa) Lembang, Bandung. Penulis pernah menjadi juara tiga pada kategori lomba poster pertanian pada acara BDP English Week pada tahun 2007 dan pernah mengikuti lomba proposal bisnis BEM

Universitas Lampung pada tahun 2011 dan masuk dalam jajaran 10 besar proposal bisnis terbaik.


(8)

Karya sederhana ini aku persembahkan untuk Bapak dan Ibuku tercinta yang dengan segala kesabaran dan ketulusannya memberikan dukungan moriil maupun materiil, doa yang tiada henti, serta nasehat

terbaik untuk masa depan putra putrinya tercinta.

Adik-adikku tercinta yang kelak harus lebih berjuang memberikan senyuman lagi untuk Bapak dan Ibu.

Almamaterku tercinta, Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Lampung.


(9)

Do all things with love (Indah Puspasari).

Apalah artinya menit, hitunglah waktu dengan sensasi, bukan dengan kalender, maka setiap saat adalah satu hari.

(Benjamin Disraeli).

Hati memiliki alasannyasendiri yang tidak dikenal oleh akal

(Blaise Pascal).

Di masa muda kita belajar, di masa tua kita mengerti (Marie Ebner-Eschenbach).

Jika kita mencari sisi baik dalam diri orang lain, kita akan menemukan sisi terbaik dalam diri kita (Martin Walsh).


(10)

SANWACANA

Puji syukur Penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah yang dicurahkan pada Penulis hingga skripsi ini diselesaikan. Dalam kesempatan ini Penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Ir. Eko Pramono, M.S., atas ide, saran, bimbingan, nasehat, kritik, arahan, koreksi, dan perhatian yang diberikan kepada penulis selama melakukan penelitian dan dalam rangka penyelesaian skripsi.

2. Ibu Ir. Ermawati, M.S., atas saran, bimbingan, nasehat, kritik, arahan, koreksi, dan perhatian yang diberikan kepada penulis selama melakukan penelitian dan dalam rangka penyelesaian skripsi.

3. Bapak Ir. M. Syamsoel Hadi, M.Sc, atas saran, nasehat, kritik, arahan, koreksi, dan perhatian yang diberikan kepada penulis selama melakukan penelitian dan dalam rangka penyelesaian skripsi.

4. Ibu Dr. Ir. Yusnita, M.Sc. selaku Pembimbing Akademik atas nasehat, saran, motivasi, dan perhatiannya kepada penulis selama penulis menjadi mahasiswa di Universitas Lampung.

5. Bapak Dr. Ir. Kuswanta Futas Hidayat, M.P. selaku Ketua Jurusan Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Lampung atas saran dan koreksi kepada penulis.


(11)

6. Bapak Prof. Dr. Ir. Wan Abbas Zakaria, M.S. selaku Dekan Fakultas Pertanian Universitas Lampung.

7. Orang tua dan keluarga penulis yang telah memberikan kasih sayang, motivasi, waktu, semangat, dan perhatiannya kepada penulis.

8. Sri Purwanti Agustini, Theresia Nining Handayani, S.P., Titiani Pertiwi, S.P., dan I Made Ratna Diane, S.P, yang telah memberikan saran, motivasi, waktu, dan perhatian kepada penulis.

9. Sahabat-sahabat penulis Agroteknologi angkatan 2007 atas persaudaraan, persahabatan, dan perjuangan selama ini.

10. Keluarga keduaku Mbah Siti Kodijah (almh), bulek nana, om tomo, adek angga dan ajeng. Terima kasih atas dukungan, doa, dan semangat yang diberikan.

11. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu per satu.

Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat.

Bandar Lampung, 20 Pebruari 2012 Indah Puspasari


(12)

23

III. BAHAN DAN METODE

3.1 Tempat dan Waktu Penelitian

Percobaan ini dilaksanakan di desa Pajaresuk Kecamatan Pringsewu Kabupaten Pringsewu untuk mendapatkan benih tomat dan di Laboratorium Benih dan Pemuliaan Tanaman Fakultas Pertanian Universitas Lampung untuk menganalisis viabilitas benih tomat. Penelitian ini dilaksanakan dari bulan Juli sampai dengan Nopember 2011.

3.2 Alat dan Bahan

Bahan yang digunakan adalah benih sumber tomat kultivar Mutiara berasal dari Balai Penelitian Tanaman Sayuran (Balitsa) Bandung, lahan seluas 320 m2, dan larutan etanol 95%.

Alat yang digunakan adalah nampan plastik, air, tanah humus, plastik label, kantong plastik ukuran 12x8 cm, pisau, ember plastik ukuran 10 liter, timbangan Ohaus (sensitivitas 1,0 g; 0,1 g; dan 1,0 mg), gelas ukur, akuades, kertas merang, cawan petri, alat pengusang cepat tipe IPB 77-1, alat pengecambah benih tipe IPB 73-2A, kertas milimeter, alat pengukur panjang, kamera digital, dan alat tulis.


(13)

24

3.3 Metode Penelitian

Penelitian ini menggunakan rancangan perlakuan faktorial 3x3 dalam split plot rancangan kelompok teracak sempurna (RKTS). Faktor pertama yang merupakan petak induk yaitu lama deraan uap etanol. Lama deraan uap etanol terdiri dari tiga taraf yaitu 0, 25, dan 50 menit. Faktor kedua merupakan anak petak yaitu tingkat kemasakan buah tomat yang terdiri dari tiga taraf yaitu tingkat kemasakan buah 50% buah berwarna hijau dengan sedikit warna merah (m1), 100% buah berwarna merah (m2), dan 100% + 5 hari buah berwarna merah padam (m3).

Homogenitas ragam antarperlakuan diuji dengan uji Bartlett pada taraf 5%, dan uji Tukey pada taraf 5% untuk melihat kemenambahan data. Analisis ragam data sahih bila asumsi terpenuhi. Nilai beda nyata jujur (BNJ) digunakan untuk melihat perbedaan nilai tengah antarperlakuan tingkat kemasakan buah dan lama penderaan uap etanol. Pengujian dilakukan pada taraf nyata 5%.

3.4 Pelaksanaan Penelitian

3.4.1 Persemaian

Benih tomat kultivar Mutiara merupakan benih sumber yang didapatkan dari Balai Penelitian Tanaman Sayuran (Balitsa) Lembang–Bandung. Benih didapatkan dengan kualitas benih yang masih baik yang ditunjukkan oleh nilai daya berkecambah yang masih tinggi yaitu 90%. Benih tomat varietas Mutiara disemai dan diberikan perlakuan dengan perendaman dalam air hangat sekitar 300C terlebih dahulu selama tiga jam untuk memunculkan bakal kecambah benih tomat. Media persemaian yang digunakan adalah tanah lapisan bagian atas (top


(14)

25

soil) yang mengandung banyak humus. Tanah tersebut disiapkan dalam wadah nampan plastik, tanah diayak terlebih dahulu agar strukturnya lebih lembut. Benih tomat kemudian ditaburkan secara merata di atas tanah, setelah itu benih disiram dengan air dan benih ditutup kembali dengan tanah setebal satu sentimeter. Benih dipastikan telah tertutup tanah semua dan disiram lagi dengan air yang bertujuan memberikan kelembaban pada tanah sehingga memacu benih untuk berkecambah.

Bila benih tomat mulai tumbuh dan berumur sekitar 7—10 hari maka kecambah tomat dipindahkan dari persemaian ke plastik kecil bening ukuran 12x8 cm. Kecambah yang telah dipindahkan ke plastik diletakkan pada area persemaian yang diberi naungan yang dibuat dari bambu dengan atap dari daun pisang. Pemberian naungan bertujuan agar bibit tidak terkena sinar matahari secara langsung dan rusak karena hujan. Penyiraman pada bibit tomat dilakukan secara rutin setiap hari pada pagi dan sore hari

3.4.2 Penanaman

Bibit tomat dapat dipindahkan ke lapang pada umur 20 hari atau tiga minggu setelah dipindahkan ke plastik. Bila bibit tanaman tomat telah cukup umur, bibit dipilih yang sehat dengan kriteria bibit seragam yaitu bibit sama tinggi sekitar 15—20 cm dan bibit tidak terserang hama dan penyakit. Bibit tersebut diangkut ke lahan pertanaman dan ditanam ke dalam lubang tanam ukuran 5x5x10 cm yang telah disediakan. Bibit diusahakan dalam posisi tegak dan lubang ditutup dengan tanah sekitarnya serta ditekan sedikit setelah itu tanaman disiram.


(15)

26

3.4.3 Pemeliharaan

Tanaman tomat merupakan tanaman yang tidak memerlukan banyak air.

Tanaman ini tidak perlu terlalu sering disiram bila musim penghujan. Bila musim kemarau penyiraman harus dilakukan secara intensif yaitu tiga kali dalam

seminggu. Penyiraman tanaman tomat bertujuan untuk memberi tambahan air yang diperlukan tanaman, mengganti air yang telah menguap dan mengembalikan kekuatan tanaman. Pengairan pada tanaman tomat diperlukan tanaman mulai dari perkecambahan, stadium awal vegetatif, masa pembungaan, dan masa pemasakan buah pada umur 30—80 hari setelah tanam.

Penyulaman tanaman dilakukan bila terdapat bibit yang mati di lapang. Tanaman yang telah bertambah tinggi dapat dilakukan pemasangan ajir atau turus bambu dengan ukuran tinggi 80—100 sentimeter untuk menopang pertumbuhan tanaman tomat. Tanaman yang mulai agak besar yaitu sekitar umur 2—3 minggu di lapang dapat dilakukan penyiangan gulma secara manual, dan tanaman diberi pupuk susulan berupa pupuk NPK 16:16:16. Pemberian pupuk susulan dengan cara melarutkan pupuk dalam air lalu disiramkan ke setiap lubang tanam yang berisi tanaman tomat. Pupuk NPK 16:16:16 dosis 180 g dilarutkan dalam 50 liter air dan diberikan pada tanaman tomat dengan volume 200 ml per tanaman.

Penyemprotan dengan fungisida Dithane M-45 yang berbahan aktif mankozeb dan insektisida Buldok yang berbahan aktif beta siflutrin dilakukan bila tanaman terserang hama dan penyakit. Penyemprotan pestisida diaplikasikan dengan sprayer pada bagian tanaman seperti batang dan daun yang terserang penyakit dengan dosis anjuran fungisida mankozeb yaitu 1,6-2,4 kg per hektar, sedangkan


(16)

27

untuk insektisida beta siflutrin menggunakan dosis anjuran 5-6 ml per 10 liter air. Dosis insektisida yang digunakan 2 cc per 5 liter air dan untuk fungisida 2 g per 5 liter air.

Pemangkasan pada tanaman tomat dilakukan dengan tujuan untuk

memaksimalkan produksi tanaman tomat. Pemangkasan dilakukan pada tunas-tunas air yang muncul di ketiak cabang tanaman tomat serta pada cluster yaitu buah paling ujung pada tandan buah. Tanaman tomat kultivar Mutiara mulai berbunga pada umur 20—23 hari setelah tanam. Pada saat tanaman mulai berbunga pelabelan (taging) dilakukan terhadap bunga yang mekar sempurna sesuai dengan tiga taraf kemasakan.

3.4.4 Panen

Buah tanaman tomat varietas Mutiara dapat mulai dipanen pada umur 53—63 hari. Pemanenan buah tomat ditandai dengan pecahnya warna pada buah dari hijau menjadi merah yaitu buah masak 50% (m1) ditandai dengan warna merah yang baru pecah dan buah belum seluruhnya tertutupi warna merah, buah masak 100% (m2) yang ditandai dengan warna merah merata pada buah, dan buah masak 100% + 5 hari (m3) ditandai dengan warna merah yang semakin gelap (Gambar 2).

3.4.5 Pengolahan benih

Buah tomat dipanen sesuai dengan tingkat kemasakannya, kemudian buah diproses untuk diambil benihnya. Buah tomat yang telah dicuci di air yang mengalir kemudian dibelah secara membujur lalu dikeluarkan bijinya dari daging


(17)

28

buahnya, biji ditampung dalam wadah berisi air bersih. Wadah tempat

menampung biji ditutup rapat dan disimpan selama 24 jam supaya biji berpisah dari lendirnya.

Gambar 3. Buah tomat dengan tiga tingkat kemasakan yang berbeda.

Benih tomat yang telah ditampung kemudian difermentasi selama 24 jam, bila telah difermentasi 24 jam wadah dibuka dan diaduk agar homogen dan proses fermentasi sempurna. Benih kemudian dibilas dengan air bersih dan dipisahkan dari benih-benih yang hampa pilih benih yang bernas saja. Benih yang hampa akan terapung dalam air sedangkan benih yang bernas akan tenggelam dalam air. Benih selanjutnya dikeringkan dengan cara dikeringanginkan selama 2—3 tiga hari pada sinar matahari. Benih dikeringkan sampai kadar airnya normal yaitu 6—9%. Benih diletakkan dan diratakan dalam nampan yang telah dialasi kertas koran, kemudian dijemur pada panas matahari selama kurang lebih 2 hari sampai mencapai kadar air yang sesuai yaitu 6—9% untuk benih tomat yang didapatkan


(18)

29

dari menguji kadar air benih dengan oven sampai benih mencapai kadar air konstan (Sumpena, 2005).

Benih diproses dan dikeringkan hingga mencapai kadar air minimum yaitu 6—9% untuk benih tomat yang berukuran kecil, maka benih mulai diuji dengan metode pengusangan cepat menggunakan uap etanol. Benih dilembabkan selama 24 jam dalam kertas merang. Kemudian alat pengusangan cepat ditutup dan

dihembuskan uap etanol ke dalamnya selama 15 menit sampai seluruh ruangan berisi uap etanol jenuh. Benih dimasukkan dalam wadah berisi benih tomat ke dalam alat pengusangan benih secara cepat dan tutup kembali untuk menghindari uap etanol keluar.

3.4.6 Pengujian di laboratorium

Benih yang telah diekstraksi dan mencapai bobot kering maksimal benih maka benih tomat siap untuk diuji dalam laboratorium. Tata cara kerja pengujian benih tomat pada metode pengusangan cepat uap etanol:

a. Benih tomat disiapkan sesuai tingkat kemasakan buah tomat yaitu 50%, 100%, dan 100% + 5 hari (Gambar 3).

b. Kertas merang dan cawan petri disiapkan sesuai kebutuhan untuk setiap perlakuan, kertas merang dipotong bulat menyerupai dasar cawan petri. c. Benih tomat diimbibisikan dalam kertas merang lembab untuk mengaktifkan

organ benih dan mengaktifkan metabolisme benih.

d. Benih tomat yang telah dilembabkan kemudian diberi perlakuan penderaan etanol jenuh 95% dengan intensitas pengusangan selama 0 menit, 25 menit, dan 50 menit dengan cara menyusun benih tomat dalam sarangan mesin pengusang cepat sesuai tingkat kemasakan benih yaitu 50%, 100%, dan 100%


(19)

30

+ 5 hari dan taraf pengusangan 0 menit, 25 menit, dan 50 menit. Pada setiap ulangan benih diletakkan dalam dua susun sarangan, susunan pertama untuk intensitas pengusangan selama 25 menit dan susunan kedua untuk intensitas pengusangan 50 menit. Benih disusun sesuai dalam tata letak percobaan, kecuali perlakuan pengusangan 0 menit karena pada perlakuan ini benih tidak diusangkan dalam mesin pengusang cepat melainkan langsung ditanam pada cawan petri. Cara kerja mesin pengusangan cepat uap etanol ini adalah dengan memompakan etanol yang diuapkan dari cairan etanol dalam tabung gelas yang diternpatkan di luar mesin dan diberi elemen pemanas bersuhu 400C pada benih diletakkan pada trays dalam keadaan tersebar satu lapis. e. Benih dikeluarkan dari mesin pengusang setelah intensitas pengusangan

berakhir.

f. Benih yang telah mendapat perlakuan pengusangan cepat uap etanol ditanam pada cawan petri yang telah diberi kertas merang lembab dengan metode uji di atas kertas (UDK). Pengujian uji kecepatan perkecambahan (UKP)

dilakukan sebanyak tiga perlakuan pengusangan pada tiga tingkat kemasakan yaitu 0 menit, 25 menit, dan 50 menit yang diulang tiga kali masing-masing perlakuan. Pengamatan dilakukan untuk uji kecepatan perkecambahan pada 5—9 hari setelah tanam. Pada uji keserempakan perkecambahan (UksP) juga dilakukan sebanyak tiga kali ulangan setiap ulangan ditanam 25 butir benih tomat sesuai perlakuan tiga tingkat kemasakan dan tiga taraf pengusangan cepat. Benih yang telah diberikan deraan etanol ditanam satu per satu di atas kertas merang lembab yang diletakkan di dalam cawan petri, setelah itu cawan-cawan petri dimasukkan ke dalam alat pengecambah benih tipe IPB


(20)

31

73-2A. Pada uji keserempakan perkecambahan pengamatan dilakukan pada tujuh hari setelah tanam. Beberapa peubah yang diukur dalam uji ini

mencakup persen kecambah normal kuat, persen kecambah normal lemah, persen kecambah normal total, persen benih mati, persen kecambah

abnormal, rata-rata bobot kering kecambah normal, panjang akar primer, dan panjang tajuk.

g. Benih yang telah ditanam pada cawan petri kemudian dimasukkan dalam alat pengecambah benih tipe IPB – A2.

Gambar 4. Sketsa mesin pengusangan cepat tipe IPB 77-1 dan bagian-bagiannya.

Keterangan: Tampak sisi-depan (A) yaitu (a) ruang penderaan, (b) pipa saluran uap etanol, (c) rak benih, (d) saklar "ON-OFF" dan lampu, (e) pengatur lama penghembusan uap etanol, (f) pengatur lama benih dalarn alat, (g) alarm, (h) pengunci pintu, (j) karet pelapis, (k) fiber-glass'; sedangkan tampak belakang (B) yaitu (1) pompa penghembus udara, (m) tabung saringan udara, (n) tabung pemanas etanol, dan (o) tabung penyalur uap etanol (Sadjad, 1991).


(21)

32

3.5 Pengamatan

Pengamatan dilakukan pada peubah-peubah sebagai berikut:

a. Uji kecepatan perkecambahan variabel yang diamati adalah persentase kecambah normal total

b. Uji keserempakan perkecambahan variabel yang diamati adalah kecambah normal kuat, kecambah normal lemah, kecambah normal total, kecambah abnormal, benih mati, bobot kering kecambah normal, panjang hipokotil, dan panjang akar primer.

3

3..55..11 Kecepatan perkecambahan benih

K

Keecceeppaattaannppeerrkkeeccaammbbaahhaannddiiaammaattiiddeennggaannuujjiikkeecceeppaattaannppeerrkkeeccaammbbaahhaann((UUKKPP)),, h

haallyyaannggddiiaammaattiiaaddaallaahhjjuummllaahhkkeeccaammbbaahhyyaannggmmuunnccuullsseettiiaapphhaarriiddaarriimmuullaaiihhaarrii k

kee--55sseetteellaahhttaannaammssaammppaaiihhaarriikkee--99sseetteellaahhttaannaamm.. JJuummllaahhkkeeccaammbbaahhyyaanngg m

muunnccuullkkeemmuuddiiaannddiirraattaa--rraattaakkaannddaannddiihhiittuunnggppeerrsseennttaasseekkeeccaammbbaahhnnoorrmmaallsseettiiaapp h

haarrii. Kecepatan perkecambahan dihitung dengan menggunakan rumus: .

Keterangan: KP = kecepatan perkecambahan benih (%/hari)

Pi = persen kecambah yang muncul dari hari i-1 ke hari i-1 Ti = jumlah hari setelah tanam pada pengamatan hari ke-i

3.5.2 Kecambah normal total

P

Peerrsseennkkeeccaammbbaahhnnoorrmmaallttoottaall aaddaallaahhppeerrsseen nkkeeccaammbbaahhyyaannggbbeerrkkeeccaammbbaahhnnoorrmmaall d

daarrii2255bbuuttiirrbbeenniihhttoommaattvvaarriieettaassMMuuttiiaarraa yyaannggddiittaannaamm.. PPaaddaaaakkhhiirrppeerriiooddeeuujjii

7

7xx2244jjaammddiillaakkuukkaannppeenngghhiittuunnggaann.. KKrriitteerriiaakkeeccaammbbaahhttoommaattyyaannggnnoorrmmaallaaddaallaahh

b


(22)

33 p

peerraakkaarraannyyaannggbbaaiikk,,mmeemmppuunnyyaaiiaakkaarrpprriimmeerrddaannsseemmiinnaall,,ppeerrkkeemmbbaannggaann h

hiippookkoottiillsseemmppuurrnnaa,,pplluummuullaaaattaauubbaakkaallddaauunnyyaannggmmeekkaarrsseemmppuurrnnaa,,ddaauunn b

beerrwwaarrnnaahhiijjaauu,,eeppiikkoottiillsseemmpprrnnaa,,kkuunnccuuppnnoorrmmaall,,ddaannppuunnyyaakkoottiilleeddoonn((ssaattuuuunnttuukk

m

moonnookkoottiillddaanndduuaauunnttuukkddiikkoottiill))sseehhiinnggggaammeennuunnjjuukkkkaannbbeenniihhaakkaannmmeennjjaaddii k

keeccaammbbaahhyyaanngg normal (Gambar 5).

Gambar 5. Kecambah normal kuat dan kecambah normal lemah benih tomat kultivar Mutiara.

3

3..55..33 Kecambah abnormal

Kecambah abnormal dihitung dari jumlah kecambah abnormal yang muncul pada perkecambahan dalam kertas merang pada metode uji di atas kertas (UdK). Kecambah abnormal tidak memperlihatkan potensi untuk berkembang menjadi tanaman normal bila ditumbuhkan di tanah dengan kondisi yang sesuai yaitu kecambah dengan hipokotil melintir, hipokotil tidak tumbuh sempurna, dan akar primer tidak muncul (Gambar 6).

Kecambah normal kuat

Kecambah normal


(23)

34

Gambar 6. Kecambah abnormal benih tomat kultivar Mutiara.

3.5.4 Benih Mati

Benih-benih yang tidak berkecambah setelah ditanam pada kertas merang dihitung sebagai benih mati. Niillaaiippeerrsseennttaasseebbeenniihhmmaattiisseemmaakkiinnttiinnggggii,,mmaakkaammuuttuubbeenniihh

a

akkaannsseemmaakkiinnrreennddaahh..

3.5.5 Kecambah normal kuat

Kecambah normal kuat (KNK) merupakan salah satu indikator dari uji keserempakan perkecambahan. Kecambah normal kuat dilihat dari jumlah kecambah normal kuat yang muncul pada saat pengujian keserempakan dan dinyatakan dalam persen (%).

K

Krriitteerriiaakkeeccaammbbaahhnnoorrmmaallkkuuaattaaddaallaahhkkeeccaammbbaahhnnoorrmmaallyyaannggmmeennuunnjjuukkkkaann k

kiinneerrjjaasseeccaarraavviissuuaalllleebbiihhvviiggoorrddaarriippaaddaakkeeccaammbbaahhnnoorrmmaallllaaiinnnnyyaayyaannggkkuurraanngg v


(24)

35 s

seetteellaahhttaannaamm.. KKeesseerreemmppaakkaannppeerrkkeeccaammbbaahhaannddiihhiittuunnggbbeerrddaassaarrkkaannppeerrsseennttaassee k

keeccaammbbaahhnnoorrmmaallkkuuaattddeennggaannmmeenngggguunnaakkaannrruummuuss::

K

Keesseerreemmppaakkaannppeerrkkeeccaammbbaahhaann((%%))== 11 xx110000%%

3.5.6 Bobot kering kecambah normal

Pengamatan dilakukan dengan menggunakan kecambah hasil pengamatan keserempakan berkecambah benih. Pengukuran bobot kering kecambah normal (BKKN) dilakukan setelah kecambah dipisahkan dari kotiledonnya. Kecambah tersebut dikeringkan hingga mencapai bobot kering konstan dengan menggunakan oven pada suhu 1050C selama 24 jam, kemudian bobot kering kecambah

ditimbang. Bobot kering kecambah normal dinyatakan dalam satuan miligram. Bobot kering kecambah normal dihitung dengan rumus:

BKKN (mg) =

3.5.7 Panjang tajuk

Panjang tajuk diukur mulai dari pangkal batang sampai bagian paling atas

tanaman (daun). Panjang tajuk diukur dengan menggunakan kertas milimeter dan penggaris. Panjang tajuk dinyatakan dalam satuan sentimeter (Gambar 7).

3.5.8 Panjang akar primer

Panjang akar primer diukur dari pangkal akar ke arah bawah sampai bagian ujung akar primer. Panjang akar primer diukur dengan menggunakan kertas milimeter

BKKN dalam satu ulangan

Jumlah semua kecambah normal dalam satu ulangan

∑ Kecambah normal kuat


(25)

36

dan penggaris. Panjang akar primer dinyatakan dalam satuan sentimeter (Gambar 7).

Gambar 7. Panjang tajuk dan panjang akar primer kecambah benih tomat. Panjang akar primer


(26)

50

V. KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka diperoleh kesimpulan sebagai berikut:

1. Pengaruh tingkat kemasakan menghasilkan kecepatan perkecambahan, kecambah normal kuat, kecambah normal total, dan panjang hipokotil tertinggi dari tingkat kemasakan 100% + 5 hari dan terendah dari tingkat kemasakan 50%.

2. Pengaruh pengusangan cepat uap etanol tidak berpengaruh pada viabilitas benih tomat varietas Mutiara.

3. Viabilitas benih tomat kultivar Mutiara dari tingkat kemasakan 100% + 5 hari menghasilkan viabilitas paling tinggi pada lama deraan uap etanol selama 25 menit.


(27)

51 5.2 Saran

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan penulis menyarankan untuk meningkatkan taraf waktu pengusangan yang lebih lama dari 50 menit untuk lebih memberikan hasil yang lebih nyata terhadap kemunduran benih tomat yang didera uap etanol. Selain itu, perlunya menambahkan beberapa fase tingkat kemasakan sesuai dengan kriteria tingkatan kemasakan buah tomat agar lebih terlihat perbedaan hasil viabilitas benihnya.


(28)

DAFTAR GAMBAR

Gambar

Teks

Halaman

1. Skema kerangka pemikiran. ... 13

2. Konsep viabilitas Steinbauer-Sadjad. ... 17

3. Buah tomat dengan tiga tingkat kemasakan yang berbeda. ... 28

4. Sketsa mesin IPB 77-1 dan bagian-bagiannya. ... ... 31

5. Kecambah normal total dan kecambah normal lemah benih

tomat kultivar Mutiara. ... ... 33

6. Kecambah abnormal benih tomat kultivar Mutiara. ... .... 34

7. Panjang tajuk dan panjang akar primer benih tomat. ... ... 36

Lampiran

8. Tata letak percobaan. ... ... 56


(29)

(30)

DAFTAR ISI

Halaman

DAFTAR GAMBAR ………

vii

I. PENDAHULUAN ………

1

1.1 Latar Belakang dan Masalah………...……. 1

1.2 Tujuan Penelitian……….…. 5

1.3 Landasan Teori………... 5

1.4 Kerangka Pemikiran……….

9

1.5 Hipotesis………..…. 12

II. TINJAUAN PUSTAKA ……….……..

14

2.1 Keadaan Umum Tanaman Tomat ………..…. . 14

2.2 Karakteristik Benih Tomat……… 14

2.3 Morfologi dan Pertumbuhan Tanaman Tomat……….. 16


(31)

2.4 Kriteria Kemasakan Benih Tomat……… . 16

2.5 Viabilitas Benih...……… . 18

2.6 Metode Pengusangan Cepat... 21

III. BAHAN DAN METODE... . 23

3.1 Tempat dan Waktu Penelitian... . 23

3.2 Alat dan Bahan... . 23

3.3 Rancangan Percobaan dan Analisis Data... . 24

3.4 Pelaksanaan Penelitian... 24 3.4.1 Persemaian...

24

3.4.2 Penanaman... 25

3.4.3 Pemeliharaan... 26

3.4.4 Panen... 27

3.4.5 Pengolahan benih... 27

3.4.6 Pengujian di laboratorium... 29

3.5 Pengamatan... 32


(32)

3.5.1 Kecepatan perkecambahan benih ... 32

3.5.2 Kecambah normal total... 32

3.5.3 Kecambah abnormal... 33

3.5.4 Benih mati... 34

3.5.5 Kecambah normal kuat... 34

3.5.6 Bobot kering kecambah normal... 35

3.5.7 Panjang tajuk... 35

3.5.8 Panjang akar primer... 35

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN... .... 37

4.1 Hasil Penelitian... ... 37

4.1.1 Hasil analisis ragam... 37

4.1.2 Pengaruh tingkat kemasakan ... ... 38

4.1.3 Pengaruh pengusangan cepat uap etanol... 40

4.1.4 Pengaruh interaksi pengusangan cepat uap etanol dan tingkat kemasakan... ...


(33)

4.2 Pembahasan... ... 43

4.2.1 Tingkat kemasakan... ... 43

4.2.2 Pengusangan cepat uap etanol... .... 45

4.2.3 Interaksi antara pengusangan cepat uap etanol dan tingkat kemasakan... 46

V. KESIMPULAN DAN SARAN... .... 50

5.1 Kesimpulan... ... 50

5.2 Saran... ... 51

DAFTAR PUSTAKA... ... 52

LAMPIRAN... ... 55

Gambar 8... ... ... 56

Tabel 5—40 . ... ... 55


(34)

Judul Penelitian : PENGARUH TINGKAT KEMASAKAN BUAH DAN LAMA DERAAN UAP ETANOL PADA VIABILITAS BENIH TOMAT (Lycopersicon esculentum Mill.) KULTIVAR MUTIARA Nama Mahasiswa : Indah Puspasari

Nomor Pokok Mahasiswa: 0714011038 Program Studi : Agroteknologi Fakultas : Pertanian

MENYETUJUI 1. Komisi Pembimbing

Ir. Eko Pramono, M.S. Ir. Ermawati, M.S.

NIP 196108141986091001 NIP 196101011987032003

2. Ketua Program Studi Agroekoteknologi

Dr. Ir. Kuswanta Futas Hidayat, M.P. NIP 196411181989021002


(35)

MENGESAHKAN

1. Tim Penguji

Ketua : Ir. Eko Pramono, M.S.

Sekretaris : Ir. Ermawati, M.S.

Penguji

Bukan Pembimbing: Ir. M. Syamsoel Hadi, M.Sc.

2. Dekan Fakultas Pertanian

Prof. Dr. Ir. Wan Abbas Zakaria, M.S. NIP 196108261987021001


(36)

(37)

Karya sederhana ini aku persembahkan untuk Bapak dan Ibuku tercinta yang dengan segala kesabaran dan ketulusannya memberikan dukungan moriil maupun materiil, doa yang tiada henti, serta nasehat

terbaik untuk masa depan putra putrinya tercinta.

Adik-adikku tercinta yang kelak harus lebih berjuang memberikan senyuman lagi untuk Bapak dan Ibu.

Almamaterku tercinta, Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Lampung.


(38)

Do all things with love (Indah Puspasari).

Apalah artinya menit, hitunglah waktu dengan sensasi, bukan dengan kalender, maka setiap saat adalah satu hari.

(Benjamin Disraeli).

Hati memiliki alasannyasendiri yang tidak dikenal oleh akal

(Blaise Pascal).

Di masa muda kita belajar, di masa tua kita mengerti (Marie Ebner-Eschenbach).

Jika kita mencari sisi baik dalam diri orang lain, kita akan menemukan sisi terbaik dalam diri kita (Martin Walsh).


(39)

(40)

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Kota Pringsewu, Kabupaten Pringsewu pada tanggal 9 Juni 1988, putri pertama dari empat bersaudara dari pasangan Bapak Slamet Riadi dan Ibu A. Waniati. Penulis merupakan kakak dari Ferdy Aryanda Prasetya, Dyah Novitasari, dan Kristian Aji Nugroho.

Pendidikan pertama Penulis adalah di Taman Kanak-kanak (TK) Fransiskus Pringsewu dan diselesaikan pada tahun 2000, Sekolah Dasar (SD) Penulis selesaikan pada tahun 2001 di SD Fransiskus Pringsewu, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Penulis selesaikan di SLTP Negeri 1 Pringsewu pada tahun 2004, dan Sekolah Menengah Atas (SMA) di SMA Negeri 1 Pagelaran pada tahun 2007. Selama di pendidikan SMA, Penulis pernah aktif menjadi Paskriba (Pasukan Pengibar Bendera) pada tahun 2005 dan 2006 tingkat kecamatan Pagelaran serta pernah menjabat sebagai Ketua OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) di SMAN 1 Pagelaran periode 2006/2007.

Pada tahun 2007, Penulis terdaftar sebagai mahasiswa Program studi Agronomi Fakultas Pertanian Universitas Lampung ( saat ini menjadi Program studi Agroteknologi) melalui jalur UMPTN (Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri). Selama menjadi mahasiswa Penulis pernah menjadi asisten praktikum Teknologi Benih, dan aktif menjadi anggota PERMAET (Persatuan Mahasiswa


(41)

Agroteknologi). Pada tahun 2010 Penulis melakukan Praktik Umum di Balai Penelitian Tanaman Sayuran (Balitsa) Lembang, Bandung. Penulis pernah menjadi juara tiga pada kategori lomba poster pertanian pada acara BDP English Week pada tahun 2007 dan pernah mengikuti lomba proposal bisnis BEM

Universitas Lampung pada tahun 2011 dan masuk dalam jajaran 10 besar proposal bisnis terbaik.


(1)

(2)

Karya sederhana ini aku persembahkan untuk Bapak dan Ibuku tercinta yang dengan segala kesabaran dan ketulusannya memberikan dukungan moriil maupun materiil, doa yang tiada henti, serta nasehat

terbaik untuk masa depan putra putrinya tercinta.

Adik-adikku tercinta yang kelak harus lebih berjuang memberikan senyuman lagi untuk Bapak dan Ibu.

Almamaterku tercinta, Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Lampung.


(3)

Do all things with love (Indah Puspasari).

Apalah artinya menit, hitunglah waktu dengan sensasi, bukan dengan kalender, maka setiap saat adalah satu hari.

(Benjamin Disraeli).

Hati memiliki alasannyasendiri yang tidak dikenal oleh akal (Blaise Pascal).

Di masa muda kita belajar, di masa tua kita mengerti (Marie Ebner-Eschenbach).

Jika kita mencari sisi baik dalam diri orang lain, kita akan menemukan sisi terbaik dalam diri kita (Martin Walsh).


(4)

(5)

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Kota Pringsewu, Kabupaten Pringsewu pada tanggal 9 Juni 1988, putri pertama dari empat bersaudara dari pasangan Bapak Slamet Riadi dan Ibu A. Waniati. Penulis merupakan kakak dari Ferdy Aryanda Prasetya, Dyah Novitasari, dan Kristian Aji Nugroho.

Pendidikan pertama Penulis adalah di Taman Kanak-kanak (TK) Fransiskus Pringsewu dan diselesaikan pada tahun 2000, Sekolah Dasar (SD) Penulis selesaikan pada tahun 2001 di SD Fransiskus Pringsewu, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Penulis selesaikan di SLTP Negeri 1 Pringsewu pada tahun 2004, dan Sekolah Menengah Atas (SMA) di SMA Negeri 1 Pagelaran pada tahun 2007. Selama di pendidikan SMA, Penulis pernah aktif menjadi Paskriba (Pasukan Pengibar Bendera) pada tahun 2005 dan 2006 tingkat kecamatan Pagelaran serta pernah menjabat sebagai Ketua OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) di SMAN 1 Pagelaran periode 2006/2007.

Pada tahun 2007, Penulis terdaftar sebagai mahasiswa Program studi Agronomi Fakultas Pertanian Universitas Lampung ( saat ini menjadi Program studi Agroteknologi) melalui jalur UMPTN (Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri). Selama menjadi mahasiswa Penulis pernah menjadi asisten praktikum Teknologi Benih, dan aktif menjadi anggota PERMAET (Persatuan Mahasiswa


(6)

Agroteknologi). Pada tahun 2010 Penulis melakukan Praktik Umum di Balai Penelitian Tanaman Sayuran (Balitsa) Lembang, Bandung. Penulis pernah menjadi juara tiga pada kategori lomba poster pertanian pada acara BDP English Week pada tahun 2007 dan pernah mengikuti lomba proposal bisnis BEM

Universitas Lampung pada tahun 2011 dan masuk dalam jajaran 10 besar proposal bisnis terbaik.