INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENUTUP

E. METODE PEMBELAJARAN 1. Ceramah 2. Tanya jawab 3. Demonstrasi 4. Penugasan

F. ALATMEDIASUMBER PEMBELAJARAN

1. Media :Benda jadi macam-macam tusuk dasar hias 2. Alat :Jarum dan gunting 3. Bahan : Kain stremin dan benang 4. Sumber belajar : -Widjiningsih,dkk.1982. Desain Hiasan Busana dan RumahTangga. Yogyakarta:IKIP Yogyakarta -Enny Zuhny Khayati M.Kes. 2004 . Lembar Kerja RagamHias Tekstil .Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

N o Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu 1. Pendahuluan a. Mengawali pembelajaran dengan berdoa dan memberi salam religius b. Mempersiapkan kelas agar lebih kondusif dan lingkungan bersih untuk memulai proses KBM kerapian, kebersihan ruang kelas, menyediakan media dan alat serta buku yang diperlukan , disiplin c. Memantau kehadiran dengan mengabsen peserta didik disiplin d. Memotifasi peserta didik untuk lebih fokur dan semangat dalam mengikuti pembelajaran e. Menginformasikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang hendak dicapaiingintahu f. Menyampaikan cakupan materi secara garis besar. ingintahu 15 menit Inti a. Mengamati Fasilitator membimbing peserta didik untuk mengamati: 2 Mengamati gambar macam-macam tusuk dasar hias pada jobsheet yang sudang dibagikan ingin tahu 3 Mengamatibenda jadi macam-macamtusuk dasar hiassulamaningin tahu 4 Mengamati teknik pembuatan macam-macam tusuk dasar hiasingin tahu b. Menanya Melakukan tanya jawab tentang teknik membuat macam-macam tusuk dasar hiassulaman percayadiri, santun, jujur c. Asosiasi Menyimpulkan teknik membuat macam-macam tusuk dasar hiassulaman 60 menit N o Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu 3. Penutup a. Peserta didikdan Fasilitator membuat kesimpulan tentang teknik membuat macam-macam tusuk dasar hiassulaman percaya diri, jujur, santun A. menit b. Fasilitator meyampaikan informasi tentang pembelajaran untuk pertemuan berikutnya rasa ingin tahu c. Menutup pelajaran dengan salam religius H. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR 1. JenisTeknik Penilaian : a. Penilaian Sikap b. Unjuk kerja 2. Bentuk instrument dan instrumen : Bentuk instrumen : a. Lembar Pengamatan Penilaian Sikap Terlampir N o Nama Siswa KOMPONEN Responsif Disiplin Tanggung Jawab Sopan santun 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 4 5 6 1 : Kurang Baik 2 : Baik 3 : Sangat Baik Rubrik Penilaian Responsif 3 Dikatakan baik apabila siswa bertanya dan menjawab pertanyaan dengan benar 2 Dikatakan cukup baik apabila siswamenjawab pertanyaan dengan benar 1 Dikatakan kurang baik apabila siswa tida bertanya maupun menjawab Disiplin 3 Dikatakan baik apabila siswa membawa semua peralatan membuat macam tusuk dasar hias 2 Dikatakan cukup baik apabila siswa membawa peralatan membuat macam tusuk dasar hiastidak lengkap 1 Dikatakan kurang baik apabila siswa tidak membawa peralatan membuat macam tusuk dasar hias Tanggung jawab 3 Dikataian baik apabila siswa dapat menyelesaikan semua tugas. 2 Dikatakan cukup baik apabila siswa tidak dapat menyelesaikan semua tugas. 1 Dikatakan kurang baik apabila siswa tidak mengerjakan tugas. Sopan santun 3 Dikatakan baik apabila siswa berbicara dan berperilaku sopan serta menggunakan bahasa indonesia dengan baik dan benar 2 Dikatakan cukup baik apabila siswa berbicara dan berperilaku sopan 1 Dikatakan kurang baik apabila siswa berbicara dan berperilaku tidak sopan serta menggunakan bahasa indonesia dengan tidak baik. 3. Unjuk kerja Buatlah macam tusuk hias sebagai berikut: a. Tusuk jelujur b. Tusuk tikam jejak c. Tusuk tikam jejak berbelit d. Tusuk tangkai e. Tusuk feston f. Tusuk feston variasi g. Tusuk flanel h. Tusuk flanel berbelit i. Tusuk rantai j. Tusuk rantai bunga k. Tusuk rantai cincin l. Tusuk silang m. Tusuk pipih n. Tusuk cevron