Kemampuan Fleksibilitas Kepemimpinan Dinas Kesehatan Kabupaten Kota di Provinsi Sumatera Utara

THEORITICAL MAPPING
Kemampuan Fleksibilitas Kepemimpinan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara
Author/Thn./Title/
Teks/ Artikel

Ruang Lingkup
Masalah/ Tujuan

1. Hubungan
Achmad Rifai
faktorkarakteristik
“Kemampuan
individu dangaya
Fleksibilitas
kepepemimpinan
Kepemimpinan
dengan kemampuan
Dinas Kesehatan
fleksibilitas
Kabupaten/Kota Di kepemimpinan
Provinsi Sumatera

dinas kesehatan
Utara.
kabupaten/Kota di
Provinsi Sumatera
Utara.
2. Hubungan capaian
program kesehatan
dengan kemampuan
fleksibilitas
kepemimpinan dinas
kesehatan
kabupaten/kota di
Provinsi Sumatera
Utara?
3. Adakah dimensi Adil
dari kemampuan
fleksibilitas
kepemimpinan pada
dinas kesehatan
kabupaten/kota di

Provinsi Sumatera
Utara.

Konsep, Teori/ Hipotesis
Teori kepemimpinan situasional
dikembangkan oleh Hersey dan
Blanchard(1998).Kepemimpinan
Situasional.
Teori model JalurTujuan (Path Goal
Model)
Oleh Robert J. (House,2008)
Teori Kontigensioleh Fiedler(1967).
Teori Situasionaloleh VroomJago(1998)
Tidak ada satupun teori kepemiminan
yang tepat untuk setiap situasi.
1)Ada hubungan gaya kepemimpinan
dan faktor karakteristik individu
dengan kemampuan fleksibilitas
kepemimpinan dDinas Kesehatan
Kabupaten/Kota di Provinsi

Sumatera Utara.
2) Adakah dimensi baru dalam
kemampuan fleksibilitas
kepemimpinan dinas kesehatan
kab/kotadi Prov.Sumut.

Nilai Ilmiah/Desain/Sampel dan
Uji Statistik
Deskriptif dan kualitatif dengan.
mengambil informan lansung dan tak
langsung.Total sampling 99 responden
setelah digabungkan menjadi 33
sampel. Mereka yang diteliti adalah
para Ka.dinas kesehatan
kabupaten/kota di Provinsi Sumatera
Utarayang masing masing dilakukan
second opinion berasal dari dua orang
staf eselon III secara acak.
Analisis data yang digunakan adalah ;
1) Analisis univariat: untuk melihat

gambaran masing-masing variabel
penelitian.
2) Analisis bivariat:untuk melihat
pengaruh variable independen
terhadap variable dependen.
3) Analisis Multivariatnyauntuk
melihat variable yang paling
berpengaruh terhadap variabel
dependen
Gaya Kepemimpinan dan Karateristik
individu yg paling berpengaruh
terhadapdimensibaru (Adil).

Hasil Penelitian

Saran

1.Ada hub.signifikan antara: umur, 1.Pemerintah Daerah Provinsi
pendidikan, pengalaman kerja, Sumatera Utaramenyelenggarakan
pengalaman organisasi,

hal hal sebagai berikut :
pembinaan
pendidikan penjenjangandengan a.Mengintensifkan
kemampuan fleksibilitas
LAKIP (Laporan Kinerja Instansi
kepemimpinan.
Pemerintah).
Kecuali jenis kelamin.
bMenyelenggarakan pemerintahan
2.Ada hubungan antara gaya
yang baik (good governance dan
kepemimpinan direktif, suportif, good
government)
berbasis
partisipatif, orientasi prestasi
teknologi
informasi
dengan
dengan kemampuan fleksibilitas memanfaatkan sistem aplikasi.
kepemimpinan

2..Merekomendasikan tambahan
3.Variabledominan
syarat kepala dinas kesehatan
yangberpengaruhterhadap
kabupaten /Kota.:
kemampuan fleksibilitas
Berpendidikan S-2 atau S-3
kepemimpinanDinkes
bidang kesehatan.
Kabupaten /Kota di Prov.Sumut a.Berpengalaman
kerja
≥10
adalah Gaya kepemimpinan
Tahun.
orientasi prestasi.
b.Berpengalaman organisasi≥10
tahun.
4.Variabel dominan yang
berpengaruh terhadap dimensi c.Berprestasi kerja.
adil adalah Gaya kepemimpinan d..Diutamakan yang paling bisa

orientasi prestasi.
berbuat adil.
5.Kemampuan fleksibilitas baru ( 3.Menyelenggarakan
(lelang
Novelty)adalah Adil. Sehingga jabatan) menggunakan sistem
kemampuan fleksibilitas
daring (on line)
sebelum : Focus, Fast, Flexi,
4.Peneliti lanjutandapat meneliti
Friendly (4F).Sekarang menjadi dimensi lain ditempat lain tetang
: Focus, Fast, Flexi, Friendly
fleksibilitas kepemimpinan
,Fair (5F).

229

Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN
KUISIONER

KEMAMPUAN FLEKSIBILITAS KEPEMIMPINAN DI DINAS KESEHATAN
KABUPATEN/KOTA SE-PROVINSI SUMATERA UTARA
Bapak/Ibu yang terhormat,
Dalam rangka penelitian untuk penyusunan tugas akhir pada program Studi S–III
Ilmu Kesehatan Masyarakat Administrasi Kebijakan Kesehatan Universitas
Sumatera Utara Medan, kami mohon kesediaan Bapak/Ibu untuk meluangkan
waktu untuk mengisi kuisioner ini.
Penelitian ini dijamin kerahasiaannya tidak berakibat dan berpengaruh buruk
terhadap kedudukan bapak/ibu/saudara. Karena hanya untuk kepentingan ilmiah
saja. Untuk itu dimohon dapat mengisi sesuai dengan keadaan sebenarnya tanpa
harus merekayasa.
Format A

: KARAKTERISTIK INDIVIDU

Format B

: PERNYATAAN GAYA KEPEMIMPINAN

Format C


: PERNYATAAN KEMAMPUAN FLEKSIBILITAS
KEPEMIMPINAN.

Petunjuk Pengisian Kuisioner :
Format A : Isilah jawabannya dikolom yang tersedia menurut saudara yang
paling sesuai dengan objek sasaran.
Format B : Isilah jawabannya yang paling sesuai dengan penjelasan dengan
memberi kode, satu pertanyaan satu kode, dan tidak boleh ada
duplikasi kode sebagai berikut;

Universitas Sumatera Utara

a)
b)
c)
d)

SS
S

TS
STS

= Sangat Setuju.
= Setuju.
= Tidak Setuju.
= Sangat Tidak Setuju.

Format C : Isilah jawabannya yang paling sesuai dengan penjelasan dengan
memberi kode, satu pertanyaan satu kode, dan tidak boleh ada
duplikasi kode sebagai berikut;
a)
b)
c)
d)

SS
S
TS
STS


= Sangat Setuju.
= Setuju.
= Tidak Setuju.
= Sangat Tidak Setuju.

Format D: Tuliskan unsur apa saja yang menurut Saudara dapat dikategorikan
menjadi pelengkap unsur kemampuan fleksibilitas kepemimpinan.
Format E:

Isilah jawabannya yang paling sesuai dengan penjelasan dengan
memberi kode, satu pertanyaan satu kode, dan tidak boleh ada
duplikasi kode sebagai berikut;

a)
b)
c)
d)

SS
S
TS
STS

= Sangat Setuju.
= Setuju.
= Tidak Setuju.
= Sangat Tidak Setuju.

Format F: Istilah jawabannya yang paling sesuai dengan keadaan yang terjadi
dengan memberi kode sebagai berikut;
a)
b)
c)
d)

SS
S
TS
STS

= Sangat Setuju.
= Setuju.
= Tidak Setuju.
= Sangat Tidak Setuju.

Format G: Pertanyaan ini ditujukan untuk para ahli kepemimpinan dalam

Universitas Sumatera Utara

mendukung unsur ADIL sebagai unsur baru dalam fleksibilitas
kepemimpinan dengan cara memberi kode sesuai dengan hak /
keilmuannya.
a)
b)
c)
d)

SS
S
TS
STS

= Sangat Setuju.
= Setuju.
= Tidak Setuju.
= Sangat Tidak Setuju.

Demikian atas perhatian dan kerjasama Bapak / Ibu, saya mengucapkan terima
kasih.

Universitas Sumatera Utara

FORMAT A
KARAKTERISTIK PEMIMPIN
Kabupaten / Kota :…………………..
1). Umur :…….Tahun
a. < 45 tahun
b. > 45 tahun
2 ). Jenis Kelamin : ………..
a. Laki-laki
b. Perempuan
3). Pendidikan :
a. S1 (Kesehatan)
b. S2 (Kesehatan)
4). Pengalaman kerja : a [

] < 10 Tahun b. [ ] > 10 Tahun.

5). Pengalaman organisasi : a [ ] > 10 tahun b. [ ] > 10 tahun.
6). Pelatihan Diklat Pim : a. [

] Diklat Pim III. b. [

] Diklat Pim II.

Universitas Sumatera Utara

FORMAT B
GAYA KEPEMIMPINAN
No

PERNYATAAN

SS

S

TS

STS

A. DIREKTIF
1

Pemimpin selalu memberikan perintah/pekerjaan
kepada bawahan
2
Pimpinan selalu memberitahukan dengan jelas apa
yang harus dikerjakan, dan bagimana
mengerjakannya
3
Pimpinan menetapkan hubungan kerja yang jelas
antara satu orang dengan yang lain
4
Pimpinan melakukan instruksi yang jelas kepada
pegawai
5
Keputusan pimpinan selalu diambil dari sudut
kepentingan banyak orang
B. SUPPORTIF
1
2
3
4
5

Pimpinan selalu melakukan evaluasi dua arah antara
pimpinan dan bawahan
Pimpinan selalu melakukan hubungan baik dengan
karyawan/pegawai
Pimpinan selalu memperhatikan konflik yang terjadi
pada anggota
Pimpinan menunjukkan hal-hal yang dapat menarik
minat kerja pegawai
Pimpinan memberi hadiah kepada para pegawai
agar mereka selalu bersemangat kerja

C. PARTISIPATIF
1
2
3

4
5

Pimpinan melibatkan partipasi anggota dalam setiap
kegiatan
Pimpinan berbuat sesuatu yang membuat anggota
menjadi senang bekerja
Pimpinan menggunakan partisipasi dari anggota
kelompok untuk melancarkan komunikasi antar
pegawai
Pimpinan lebih memperhatikan kerja kelompok dari
pada kompetensi individu
Pimpinan memberikan kesempatan kepada para

Universitas Sumatera Utara

No

PERNYATAAN

SS

S

TS

STS

pegawai untuk mendiskusikan masalah-masalah
dengan pemimpin
D. ORIENTASI PRESTASI
1

Pimpinan selalu mengingatkan pencapaian VISI dan
MISI organisasi kepada seluruh staf

2

Setiap pekerjaan ditetapkan target hasilnya oleh
pimpinan
Pimpinan secara terus menerus melakukan
monitoring perkembangan pencapaian target hasil.
Pimpinan selalu membandingkan target hasil dari
masa ke masa
Pimpinan melakukan penilaian terhadap seluruh
pelaksanaan tugas

3
4
5

Universitas Sumatera Utara

FORMAT : C
KEMAMPUAN FLEKSIBILITAS KEPEMIMPINAN
No

PERNYATAAN

SS

S

TS

STS

A. FOKUS
1

2
3
4
5
B.

Pimpinan
berkomitmen
seluruh
kegiatan
pelaksanaan tugas diarahkan kepada pencapaian
VISI dan MISI
Pemimpin dapat menyesuaikan dirinya dengan
cepat terhadap konflik terjadi dalam organisasi
Pimpinan mengendalikan program bilamana ada
kesalahan
Pimpinan menyelenggaraan koordinasi pelaksanaan
kegiatan program yang solid
Pimpinan melaksanakan evaluasi pencapaian tujuan
kegiatan program secara bertahap
LENTUR

1

Pimpinan menyesuaikan kegiatan program dengan
situasi dan kondisi
2
Pimpinan memanfaatkan perkembangan teknologi
untuk mempermudah pencapaian tujuan program
3
Pimpinan mengikutsertakan anggota organisasi
dalam mengambil keputusan
4
Pimpinan membuat program-program alternatif
yang lebih menguntungkan
5
Pimpinan berorientasi terhadap kepentingan stake
holder/pelanggan
C. CEPAT
1
Pimpinan menetapkan POA dalam pelaksanaan
kegiatan program
2
Pimpinan menetapkan target waktu yang harus
dicapai oleh setiap program
3
Pimpinan dapat mengambil keputusan yang lebih
mengutamakan kepentingan umum daripada pribadi
4
Pimpinan harus tanggap dan handal dalam
menyelesaikan permasalahan kegiatan program
5
Pimpinan mendukung komunikasi cepat untuk
pencapaian tujuan
D. RAMAH
1
Pemimpin harus ramah terhadap karyawan atau
bawahan yang berada dibawahnya
2
Pimpinan dapat berkomunikasi timbal balik yang
harmonis antara pimpinan dengan para pelaksana

Universitas Sumatera Utara

No

PERNYATAAN

SS

S

TS

STS

kegiatan program secara berjenjang.
3
Pemimpin dapat membantu anggotanya dalam
mencapai tujuan organisasi dengan memberikan
arahan dan dukungan kepada anggota organisasi
4
Pimpinan menyelenggaraan sosialisasi program
kepada lintas sektoral
5
Pemimpin bersifat ramah dan menunjukkan
keperdulian akan kebutuhan bawahan sama dan
menunjukkan tentang keberadaan mereka
E. ADIL
1
Pemimpin selalu memihak kepada hukum kebenaran
2
Pemimpin selalu bersikap proporsional / moderat.
3
Pemimpin tidak membedakan orang berdasarkan
keturunan, suku, golongan, agama dll
4
Pemimpin menugaskan staff sesuai dengan
kompetensinya dan keahliannya
5
Pemimpin tidak mengenal “anak emas” / staf
istimewa.
6
Pemimpin yang tidak menonjolkan sifat egoisme
pribadi maupun kelompok
7
Pemimpin berani mengucapkan kalimat yang benar
tanpa rasa takut selain takut kepada Tuhan.
8
Pemimpin melakukan pencegahan kecurangan
dilingkungannya.
9
Pemimpin selalu memberikan hak setiap yang
berhak secara lengkap tanpa lebih tanpa kurang
antara sesama yang berhak.
10
Pemimpin dalam menjalankan kebijakannya tidak
sewenang-wenang.
11
Pemimpin yang memiliki tinggi rasa empati /
tenggang rasa.
12
Pemimpin mengakui adanya kebenaran, kebaikan
dan dengan lapang dada membuka diri untuk belajar
13
Pemimpin mempertimbangkan masukan dari
kelompok ahli.

Universitas Sumatera Utara