Analisis Yuridis Terdahap Pembatalan Pencabutan Izin Mendirikan Bangunan (StudiPutusan No. 30 B 2012 PT.TUN.Mdn)

ANALISIS YURIDIS TERHADAP PEMBATALAN
PENCABUTAN
IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN
(Studi Putusan Nomor 30/B/2012/PT.TUN.Mdn)

TESIS
Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Magister Hukum Dalam
Program Studi Magister Ilmu Hukum Pada Fakultas Hukum
Universitas Sumatera Utara
Oleh:
MISALINA BR. BUKIT
137005049/ILMU HUKUM

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

1


Universitas Sumatera Utara

2

LEMBAR PENGESAHAN
JUDUL TESIS

: ANALISIS YURIDIS TERHADAP
PEMBATALAN
PENCABUTAN
IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN
(Studi
Putusan
Nomor
30/B/2012/PT.TUN.Mdn)
: MISALINA BR BUKIT
: 137005049
: ILMU HUKUM

NAMA MAHASISWA

NIM
PROGRAM STUDI

Menyetujui:
Komisi Pembimbing

Dr. Pendastaren Tarigan, SH., M.S
Ketua

Dr. Jusmadi Sikumbang, SH., M.S
Anggota

Ketua Program Studi Ilmu Hukum

Prof. Dr. Suhaidi, SH, M.H

Dr.Edy Ikhsan,SH.M.A
Anggota

Dekan


Prof. Dr. Runtung, SH, M.Hum

Universitas Sumatera Utara

3

Tanggal Lulus: 24 Agustus 2015
Telah Lulus Diuji Pada
Tanggal 24 Agustus 2015

Panitia Penguji Tesis

Ketua

: Dr. Pendastaren Tarigan, SH, M.S

Anggota

: Dr. Jusmadi Sikumbang, SH, M.S

Dr. Edy Ikhsan, SH, M.A
Dr. Agusmidah, SH, M.Hum
Dr. Mirza Nasution, SH, M.Hum

Universitas Sumatera Utara

4

PERNYATAAN
ANALISIS YURIDIS TERHADAP PEMBATALAN
PENCABUTAN
IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN
(Studi Putusan Nomor 30/B/2012/PT.TUN.Mdn)

TESIS

Denganinisayamenyatakanbahwadalamtesisinitidakterdapatkarya

yang


pernahdiajukanuntukmemperolehgelarkesarjanaandisuatuperguruantinggi
dansepanjangpengetahuansayajugatidakterdapatkaryaataupendapat yang
pernahdituliskanatauditerbitkanoleh

orang

lainkecualisecaratertulisdikutipdalamnaskahinidandisebutkandalamdaftar
pustaka.

Medan,

Agustus 2015
Penulis,

Universitas Sumatera Utara

5

Misalina Br. Bukit


ABSTRAK
Dr. Pendastaren Tarigan, SH.,M.S 1
Dr. Jusmadi Sikumbang, SH.,M.S 2
Dr. Edy Ikhsan, SH.,M.A 3
Misalina Br. Bukit, SH 4
Izin Mendirikan Bangunan yang diberikan oleh Bupati dan
dicabut kembali oleh Bupati Kab.Deli Serdang, keputusan TUN yang
tidak berlandaskan asas-asas umum pemerintahan yang baik yaitu asas
kepastian hukum dan asas kecermatan sebagaimana terlihat dari putusan
yang penulis analisis putusan (No. 30/B/2012/PT.TUN.Mdn) jelas
membawa kerugian bagi warga masyarakat pemilik IMB dan tidak sesuai
dengan tujuan dari pengaturan IMB itu sendiri. Keputusan TUN tersebut
menjadi kasus yang sangat perlu diteliti dan dianalisis.
Permasalahan yang diangkat dalam tesis ini adalah bagaimana
proses dan ketentuan pemberian IMB sesuai Perda Kabupaten Deli
Serdang, bagaimana hukum memberikan perlindungan terhadap
pencabutan IMB yang dilakukan oleh Kepala Daerah Kab. Deli Serdang,
bagaimana pertimbangan Hakim terhadap pembatalan pencabutan surat
izin mendirikan bangunan dalam putusan (No. 30/B/2012/PT.TUN.Mdn).
Metode yang digunakan dalam tesis ini adalah metode penelitian yuridis

normatif yang bersifat deskriptif. Metode normatif sebagai penelitian
doktrin yaitu suatu penelitian yang menganalisis hukum yang tertulis di
dalam buku. Dengan menggunakan bahan hukum primer, sekunder dan
tersier yang akan dianalisis secara kualitatif.
Hasil Penelitian menunjukkan bahwa pertimbangan hukum hakim yang
membatalkan pencabutan IMB pada hakikatnya merupakan gambaran bagi
Pejabat TUN bahwa dalam mengeluarkan keputusan TUN harus sesuai dengan
asas-asas umum pemerintahan yang baik dan sebagaimana pertimbangan hukum
hakim antaralain didukung oleh fakta bahwa pemilik IMB sudah mentaati dalam
membongkar bangunan sesuai dengan instruksi yang diberikan, sehingga tidak
1

Ketua Komisi Pembimbing
Dosen Pembimbing Kedua
3
Dosen Pembimbing Ketiga
4
Mahasiswa Pasca Sarjana Ilmu Hukum Universitas Sumatera Utara
2


Universitas Sumatera Utara

6

tepat jika pada keputusan TUN dilakukan pencabutan IMB.Peneliti menyarankan
agar dalam putusan hakim dapat memuat ganti rugi sehingga menimbulkan efek
jera bagi Pejabat TUN untuk bertindak lebih hati-hati dan memperhatikan asasasas umum pemerintahan yang baik khususnya asas kepastian hukum dan asas
kecermatan dalam mengeluarkan keputusan TUN.
Kata Kunci: Pembatalan Pencabutan Izin Mendirikan Bangunan
ABSTRACT
Dr. Pendastaren Tarigan, SH., M.S 5
Dr. Jusmadi Sikumbang, SH., M.S 6
Dr. Edy Ikhsan, SH., M.A 7
Misalina Br. Bukit, SH 8
IMB Building permit given by Regent and was revoked by the
Regent of Deli Serdang District. The Ruling of TUN (State Administrative
Court) which was not based on the principle of good governance, the
principle of legal certainty and prudence as it is found in the Ruling No.
30/B/2012/PT.TUN.MDN) which harmed the IMB owners and was not in
line with the regulation on IMB itself. This Ruling was highly needed to

be analyzed.
The Building permits which were analyzed in this research were
as follows: how about the process and the provision of giving IMB which
were in line with Perda (Regional Regulation) of Deli Serdang District
Administration, how about legal protection for the revocation of IMB by
the Regent of Deli Serdang, and how about the judge’s legal
consideration on the revocation of IMB in the Ruling No.
30/B/2012/PT.TUN.MDN. The research used judicial normative and
descriptive methods which were aimed to analyze written jurisdiction in
books, using primary, secondary, and tertiary legal materials.
The result of the research showed that judge’s legal consideration
which revoked IMB is actually the picture of TUN officials. Their rulings
should be in line with the principle of good governance and supported by
the fact that IMB owners has complied with the rule in which breaking
down a building should be in line with the instruction so that the Ruling
of TUN on the revocation of IMB was not correct. It is recommended that
judge’s verdict should contain compensation so that it will cause
intimidated effect. The TUN officials should be careful and pay attention
1


Chairperson of Supervision Committee
Second Supervisor
3
Third Supervisor
4
Student of the Graduate School of Law, University of Sumatera Utara
2

Universitas Sumatera Utara

7

to the principle of good governance, especially the principle of legal
certainty and prudence in giving a ruling of TUN.
Keywords: Revocation of Building Permit

Universitas Sumatera Utara

8


KATA PENGANTAR
Segala Puji syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha
Esa, atas berkat dan kasihNYA sehingga Penulis dapat menyususun dan
menyelesaikan penulisan tesis ini yang berjudul “Analisis Yuridis
Terdahap Pembatalan Pencabutan Izin Mendirikan Bangunan
(StudiPutusan No. 30/B/2012/PT.TUN.Mdn)”, tesis ini merupakan
tugas yang harus diselesaikan untuk melengkapi syarat memperoleh gelar
Magister Hukum di Universitas Sumatera Utara.
Penulis telah banyak mendapat bantuan, bimbingan dan arahan dari
berbagai pihak dalam penyusunan tesis ini, karenanya penulis
mengucapkan terimaksih dengan penghargaan setinggi-tingginya kepada:
Orang tua penulis Alm. Ayah Saya J. Bukit dan Ibu Mery Br Pelawi
yang dengan tulus mencintai dan menyayangi penulis dan selalu
sabar,perhatian dan juga selalu mendoakan dan memberi semangat yang
tiada henti kepada penulis. Penulis juga mengucapkan terimaksih kepada:
1.

Bapak Prof. Dr. Runtung, SH.,M.Hum. Selaku Dekan Fakultas Hukum
Universitas Sumatera Utara.

2.

Bapak Prof. Dr. Suhaidi, SH., M.H. Selaku Ketua Program Studi
Magister Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

3.

Bapak Dr. Mahmul Siregar, SH., M.H selaku sekretaris Program Studi
Magister Ilmu Hukum Fakults Hukum Universitas Sumatera Utara.

Universitas Sumatera Utara

9

4.

Bapak Dr. Pendasteran Tarigan, SH.,M.S. selaku Ketua Komisi
Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu untuk membimbing
penulis dan memberikan banyak ilmu terhadap penulis dalam penyelesaian
tesis ini.

5.

Bapak Dr. Jusmadi Sikumbang, SH.,M.S. Selaku Dosen pembimbing
kedua yang juga telah banyak meluangkan waktu untuk membimbing
penulis dan mmeberikan banyak ilmu terhadap penulis dalam penyelesaian
tesis ini.

6.

Bapak Dr. Edy Ikhsan, SH., M.A. selaku Dosen Pembimbing ketiga
yang telah banyak meluangkan waktu dan dengan sabar membimbing
penulis dan memberikan banyak ilmu terhadap penulis dalam penyelesaian
tesis ini.

7.

Ibu Dr. Agusmidah, SH., M.Hum. Selaku Dosen Penguji dan juga dapat
dikatakan selaku

Dosen Pembimbing di luar komisi yang telah

memberikan banyak masukan, kritikan dan bimbingan yang membangun
dalam penyempurnaan tesis ini.
8.

Bapak Dr. Mirza Nasution, SH.,M.Hum. Selaku Dosen Penguji yang
telah memberikan banyak masukan dan kritikan yang membangun dalam
penyempurnaan tesis ini.

9.

Bapak Klelung Bukit, SH dan Ibu Maria Kaban, SH., M.Hum, selaku
Dosen Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Terimakasih atas

Universitas Sumatera Utara

10

perhatian, dukungan, doa dan pengetahuan yang telah diberikan kepada
Penulis.
10.

Seluruh staf tata usaha Program Studi Magister Ilmu Hukum Fakultas
Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan bantuan dalam
proses administrasi mulai pada saat memasuki kuliah hingga perkuliahan
selesai.

11.

Terimakasih kepada saudara yang saya kasihi ketiga abang-abang saya
Gemawanta Bukit, ST, Janwinner Bukit, Bripka Juni Bukit Atas segala
perhatian doa dan dukungannya.

12.

Terimakasih kepada Eda yang tersayang Indri Br Pelawi Pribadi, SE dan
Domu Serepta Br Ginting Atas segala doa, dukungan dan semangat yang
diberikan kepada penulis.

13.

Terimakasih kepada yang saya kasihi Moses Ritz Owen Tarigan, SH, atas
segala dukungan, perhatian, doa dan semangat yang tiada henti diberikan
kepada penulis.

14.

Terimakasih kepada sahabat-sahabatsaya sekaligus saudara-saudara saya,
Olga Fransisca Simatupang, SH., M.H, Alfrina Winda Nasution, SH, Lani
Sujiagnes Panjaitan, SH., M.H, Meisy Layasina Sembiring, ST, Rachel
Sheila, SH., MKn, Christy Ananda Ginting, SH atas doa, dukungan,
perhatian dan semangat yang diberikan kepada penulis.

15.

Terimakasih kepada yang saya kasihi teman-teman saya, Fitriani,
SH.,M.H, Sonya Airini Batubara, SH.,M.H, bang Ismail, SH.,M.H, kak

Universitas Sumatera Utara

11

Deliana Simanjuntak, SH.,M.H, dek Julia Agnetha Agnesta Barus,
SH.M.H dan Syaiful Hasibuan, SH.,M.H, dek Budi Bahreisy, SH,.M.H,
dek Azis Alsa, SH.,M.H, Jamil Siagian, SH, bang Jhon Tyson Pelawi,
SH.,M.H, bang Lincoln Sirait, SH, bang Boni Simanjuntak, SH, bang
Gabriel Berahmana, SH, bang Yowa Abardani, SH, M.H, kak Rika
Marbun SH, kak Sarah Tobing, SH.,M.H, bang Jhonson Siallagan,
SH.,M.H.,bang Hanawi SH, Inggrid Hutabarat, Okta Vianta Sembiring,
SE, bang Syamsir Tampubolon, SH, bang Hariman Siregar, SH, Akim
Ginting, bang Dinas Ginting, Terimakasih untuk dukungan, doa,
kebersamaan dan semangatnya selama ini.
16.

Terimakasih kepada teman dan saudara-saudara saya anak IMKA Fakultas
Hukum Sumatera Utara, Rezky Diapani Bangun, SH, Enos Sipahutar, SH,
Rully Daely, SH, SH, Egie Tarigan, SH dan seluruh anggota IMKA FHUSU atas dukungan dan doa-doanya.

17.

Seluruh teman-teman seperjuangan Pascasarjana Ilmu Hukum Regular B
dan

Jurusan

Hukum

Administrasi

Negara,

terimakasih

untuk

kebersamaannya selama ini.
18.

Seluruh teman-teman seperjuangan angkatan 2013 Pascasarjana Ilmu
Hukum Universitas Sumatera Utara, terimakasih untuk kebersamaannya
selama ini.

19.

Seluruh keluarga Besar Bukit dan Pelawi yang berada di Medan dan di luar
kota Medan, terimakasih untuk segala doa dan dukungannya selama ini.

Universitas Sumatera Utara

12

Penulis menyadari akan ketidaksempurnaan hasil penelitian tesis ini karena
kesempurnaan hanya milik Tuhan, oleh sebab itu besar harapan Penulis kepada
semua pihak untuk memberikan saran dan kritik yang membangun guna
menghasilkan sebuah karya ilmiah yang lebih baik bagi substansi maupun
penulisannya dimasa yang akan datang.
Semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi yang memerlukannya. Akhir Kata
saya ucapkan terimakasih dan Tuhan Memberkati.
Medan,

Misalina Br Bukit

Universitas Sumatera Utara

13

DAFTAR ISI

ABSTRAK .............................................................................................................. i
ABSTRACT ............................................................................................................ ii
KATA PENGANTAR ............................................................................................ iii
DAFTAR RIWAYAT HIDUP .............................................................................. vii
DAFTAR ISI .......................................................................................................... viii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ................................................................................................. 1
B. Rumusan Masalah ............................................................................................ .2
C. Tujuan Penelitian .............................................................................................. .2
D. Manfaat penelitian ............................................................................................ .2
E. Keaslian Penelitian ........................................................................................... .3
F. Kerangka Teori dan Kerangka Konsepsi .......................................................... .3
1. Kerangka Teori .......................................................................................... .3
2. Landasan Konsepsi .................................................................................... .4
G. Metode Penelitian ............................................................................................ .6
1. Jenis dan Sifat Penelitian .......................................................................... .6
2. Sumber Bahan Hukum .............................................................................. .7
3. Teknik Pengumpulan Data ......................................................................... .8
4. Analisis Bahan Hukum .............................................................................. .8
BAB II

PROSES

DAN

MENDIRIKAN

KETENTUAN

BANGUNAN

PEMBERIAN

MENURUT

IZIN

PERATURAN

DAERAH KABUPATEN DELI SERDANG ............................................... 9
A. Aturan Hukum Pemberian Izin Mendirikan Bangunan ................................... 9
B. Tata Cara Memperoleh Izin Mendirikan Bangunan (IMB) di Daerah
Kabupaten Deli Serdang

............................................................................. 9

1. Prosedur Dan Perolehan IMB ................................................................... 9
2. Penolakan, Penundaan Dan Pembatalan IMB........................................... 10
3. Akibat Hukum Diperolehnya IMB .......................................................... 10

Universitas Sumatera Utara

14

4. Perda Nomor 16 Tahun 2006 Kabupaten Deli Serdang Tentang IMB
Dan Lahirnya IMB Nomor 503.648/3790/Bg .......................................... 11
BAB III

PERLINDUNGAN

HUKUM

TERHADAP

PENCABUTAN

IZINMENDIRIKAN BANGUNAN NOMOR 503.648/3790/Bg OLEH
PEMERINTAH KABUPATEN DELI SERDANG .................................... 12
A. Perlindungan Hukum ..................................................................................... 12
1. Pengertian Perlindungan Hukum ............................................................. 12
2. Pengertian Perlindungan Hukum Adminstrasi Negara ............................. 12
B.

Pembatalan Pencabutan Izin Mendirikan Bangunan (IMB) ......................... 13
1. Pembatalan IMB ...................................................................................... 13
2. Pencabutan IMB ....................................................................................... 14

C. Perlindungan Hukum Terhadap Pencabutan Izin Mendirikan Bangunan No.
503.648/3790/Bg ............................................................................................. 14
BAB IV

PERTIMBANGAN

HAKIM

TERHADAP

PEMBATALAN

PENCABUTAN SURAT IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN PADA
PUTUSAN NO. 30/B/2012/PT.TUN.Mdn .................................................. 15
A. Putusan Hakim PTUN No. 72/G/2011/PTUN-Mdn PTUN dan Putusan
banding No.30/B/2012/PT.TUN-Mdn............................................................. 15
B. Analisis Yuridis Pertimbangan Hukum Hakim Terhadap Putusan Nomor
30/B/2012/PT.TUN.Mdn ................................................................................ 16
C. Analsis Yuridis Terhadap Putusan Nomor 30/B/2012/PT.TUN.Mdn ............. 17

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN 19
A. Kesimpulan ................................................................................................. 19
B. Saran

................................................................................................... 20

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 21

Universitas Sumatera Utara