PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE TPS (THINK PAIR-SHARE) BERBASIS PETA PIKIRAN DENGAN BERBASIS PETA KONSEP DALAM RANAH KOGNITIF DAN AFEKTIF TENTANG SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI KELAS XI IA SMA NEGERI 1 TANJUNG TIRAM BAT

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE
KOOPERATIF TIPE TPS (THINK PAIR-SHARE) BERBASIS PETA PIKIRAN
DENGAN BERBASIS PETA KONSEP DALAM RANAH KOGNITIF DAN
AFEKTIF TENTANG SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI KELAS XI
IA SMA NEGERI 1 TANJUNG TIRAM BATU BARA
TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013

Oleh:
Fitri Rahmadani
NIM 409341025
Program Studi Pendidikan Biologi

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidikan

JURUSAN BIOLOGI
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
MEDAN
2013


PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE
KOOPERATIF TIPE TPS (THINK PAIR-SHARE) BERBASIS PETA PIKIRAN
DENGAN BERBASIS PETA KONSEP DALAM RANAH KOGNITIF
DAN AFEKTIF TENTANG SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI
KELAS XI IA SMA NEGERI 1 TANJUNG TIRAM BATU
BARA TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013

Fitri Rahmadani
(NIM. 409341025)

ABSTRAK
Quasi Eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan hasil belajar
siswa dengan menggunakan metode kooperatif tipe TPS (Think-Pair-Share)
berbasis peta pikiran dengan berbasis peta konsep dalam ranah kognitif dan afektif
tentang sistem ekskresi manusia di kelas XI IA SMA Negeri 1 Tanjung Tiram
Batu Bara Tahun Pembelajaran 2012/2013.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IA SMA
Negeri 1 Tanjung Tiram yang terdiri atas 3 kelas dengan jumlah siswa sebanyak
108 siswa. Sedangkan sampel penelitian diambil secara acak (random sampling)

yang terdiri dari 2 kelas, dimana kelas XI IA1 dijadikan sebagai kelas eksperimen I
dengan menggunakan metode kooperatif tipe TPS berbasis peta pikiran dengan
jumlah siswa sebanyak 36 siswa dan kelas XI IA2 dijadiakn sebagai kelas
eksperimen II dengan menggunakan metode kooperatif tipe TPS berbasis peta
konsep dengan jumlah siswa sebanyak 36 siswa, sehingga jumlah sampel dalam
penelitian sebanyak 72 orang.
Berdasarkan hasil uji persyaratan data, baik data hasil belajar siswa pada
kelas eksperimen I maupun kelas eksperimen II dinyatakan berdistribusi normal
dan memiliki varians yang seragam (homogen). Sementara berdasarkan hasil
analisis data penelitian, terlihat adanya perbedaan hasil belajar yang signifikan
antara kelas eksperimen I dengan kelas eksperimen II, rata – rata hasil belajar
siswa pada kelas eksperimen I sebesar 88,55 sedangkan hasil belajar siswa pada
kelas eksperimen II adalah sebesar 78,00. Kemudian pada lembar observasi
afektif Pada kelas eksperimen I dengan menggunakan metode kooperatif tipe TPS
berbasis peta pikiran lebih tinggi yaitu 78,6% dibandingkan kelas eksperimen II
yaitu 77,5%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan hasil belajar
siswa dengan menggunakan metode kooperatif tipe TPS (Think-Pair-Share)
berbasis peta pikiran dengan berbasis peta konsep dalam ranah kognitif dan afektif
tentang sistem ekskresi manusia di kelas XI IA SMA Negeri 1 Tanjung Tiram
Batu Bara Tahun Pembelajaran 2012/2013.


iii

STUDENTS WITH LEARNING DIFFERENCES USING COOPERATIVE
TYPE TPS (THINK PAIR-SHARE) BASED MAP OF MIND WITH
THE CONCEPT MAP BASED COGNITIVEAND AFFECTIVE
EKSKRESI SYSTEM OF HUMAN IN CLASS XI IA 1
SMA NEGERI 1 TANJUNG TIRAM BATU BARA
LEARNING YEAR 2012/2013

Fitri Rahmadani
(NIM. 409 341 025)

ABSTRACT
Experiment Quasy aims differences to determine in learning of the
students by using a type of cooperative methods TPS (Think-Pair-Share) based
mind map with maps concept based on cognitive and affective domains of the
human excretory system in class XI IA SMA Negeri 1 Tanjung Tiram Batu Bara
learning year 2012/2013.
This type is experimental research by using objective tests as a tool to

obtain of research data. The population in this study with all students in class XI
IA SMA Negeri 1 Tanjung Tiram Learning Year 2012/2013 consisting of 3
classes with the number of students much as 108 students. random sampling
which consists of 2 class, where class XI IA1 as the experimental class using
cooperative methods based TPS with type mind map with many as 36 students,
class XI 1A1 and IA2 as experimental class II with TPS cooperative method based
map concept with the students of 36 students, so the samples in the study were 72
students.
Based on the results of test data requirements, data of the student learning
in the experimental class I and class experiments II revealed distribution normal
and have a uniform variance (homogeneous). While based on the analysis of
research data, there has been a significant difference in learning between the
experimental class I and class experiment II, the learning of the students in the
experimental class I is 88.55 while the learning of students in the experimental
class II is 78,00. So is the observation sheet affective in experimental class using
cooperative methods mind map-based type of TPS which is 78.6%, while the
experimental class II with cooperative method by using maps concept based TPS
77.5% It can be concluded that there is a difference learning of the students by
using a type of cooperative methods TPS (Think-Pair-Share) based mind map
with concept maps based on cognitive and affective.


iv

vii

DAFTAR ISI
Halaman
LembarPengesahan
RiwayatHidup
Abstrak
Abstract
Kata Pengantar
Daftar Isi
DaftarGambar
DaftarTabel
DaftarLampiran

i
ii
iii

iv
v
vii
ix
x
xi

BAB I PENDAHULUAN
1.1. LatarBelakangMasalah
1.2. IdentifikasiMasalah
1.3. BatasanMasalah
1.4. RumusanMasalah
1.5. TujuanPenelitian
1.6. ManfaatPenelitian
1.7. Definisi Operasional

1
1
4
5

5
6
7
7

BAB II :TINJAUAN PUSTAKA
2.1.
Kerangkateoritis
2.1.1. Pengertian belajar
2.1.2
Hasil Belajar siswa
2.1.3
Definisi pembelajaran kooperatif (Cooperatif Learning)
2.1.3.1 Metode Kooperatif Tipe TPS (Think – Pair – Share)
2.1.3.2. Langkah- langkah pembelajaran kooperatif
2.1.3.3. TipePembelajaranKooperatif
2.13.4. KeunggulandanKelemahanPembelajaranKooperatif
2.1.3.5. Pembelajaran Kooperatif tipe TPS (Think – Pair – Share)
2.1.4. Peta Pikiran (Mind map)
2.1.5. Peta Konsep

2.2.
MateriPelajaranSistem Ekskresi Manusia
2.2.1. Pendahuluan
2.2.2. Sistem Ekskresi Manusia
2.2.2.1. Ginjal
2.2.2.2. Paru paru
2.2.2.3. Hati
2.2.2.4. Kulit
2.2.2.5. Gangguan Pada Alat Ekskresi
2.3.
Kerangka Konseptual
2.4.
HipotesisPenelitian

9
9
9
10
12
12

13
14
14
16
18
19
25
25
25
25
32
33
35
37
40
41

viii

BAB III :METODE PENELITIAN

3.1.
Lokasi Dan WaktuPenelitian
3.1.1. Lokasi
3.1.2. Waktu
3.2.
Populasi Dan Sampel
3.2.1. Populasi
3.2.2. Sampel
3.3.
VariabelPenelitian
3.4.
Rancangan/ Desaian Penelitian
3.5.
Tehnik Pengumpilan Data dan Prosedur Penelitian
3.6.
InstrumenPenelitian
3.6.1. Uji Validitas Tes
3.6.2. Uji Reliabilitas Tes
3.6.3. Uji Indeks ( Tingkat)Kesukaran Soal
3.6.4. Uji Daya Beda

3.7.
TeknikAnalisis Data
3.7.1. Uji Normalitas
3.7.2. Uji Homogenitas
3.7.3. Uji Hipotesis
3.8.
Parameter yang di Ukur
3.8.1. Hasil Belajar
3.8.2. Ketuntasan Belajar Secara Perorangan dan Klasial
3.8.3. Tingkat Penguasaan Materi Siswa

42
42
42
42
42
42
42
42
43
44
49
49
50
51
51
52
52
53
54
54
55
56
57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1.
HasilPenelitian
4.1.1. DeskripsiDataPenelitian
4.1.2. DeskripsiNilaiPretesSiswa
4.1.3. DeskripsiNilaiPostesSiswa
4.1.4. Pengamatan Afektif Siswa
4.1.5. UjiPersyaratanAnalisis Data
4.3.
Pengujian Hipotesis
4.4.
Deskripsi Parameter yang di Ukur
4.5
Pembahasan Hasil Penelitian
4.5.1. Aspekkognitif
4.5.2. Ketuntasanbelajar
4.5.3. AfektifSiswa

58
58
58
59
60
62
64
65
66
72
73
74
77

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1.
Kesimpulan
5.2.
Saran

78
78
78

DAFTAR PUSTAKA

80

ix

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 2.1 Letak Organ Ginjal

26

Gambar 2.2.Struktur Ginjal

27

Gambar 2.3.Irisan Melintang Struktur dalam Ginjal

28

Gambar 2.4. Jalur Pembentukan Urin Pada Ginjal

30

Gambar 2.5. Stuktur Paru – Paru

33

Gambar 2.6. Organ Hati

34

Gambar 2.7. Sistem Integumen

35

Gambar 2.8. Skema Kerja Antara Hipotalamus dan Kelenjer Keringat

36

Gambar 4.1.Diagram Perbandingan Nilai Pre test

60

Gambar 4.2. Diagram Perbandingan Nilai Pos test

61

Gambar 4.3. Diagram Perbandingan Nilai Pre test dan Pos test

62

Gambar 4.4.PengamatanAfektifSiswa

64

x

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 2.1. Fase Pembelajaran Kooperatif

13

Tabel.2.2. Perbedaan Peta Pikiran dan Peta Konsep

24

Tabel 2.3. Komposisi Utama Urin Primer

29

Tabel 2.4. Gangguan Pada Alat Ekskresi

37

Tabel 3.1. Randomized Pre test – Pos tes Kontrol Design

43

Tabel 3.2. Kisi – Kisi Soal

44

Tabel 3.3. Kriteria Validitas Tes

49

Tabel 4.1. Perbedaan Nilai Pre test Siswa

59

Tabel 4.2. Perbandingan Nilai Pos test Siswa

61

Tabel 4.3. Persentasi Pengamatan Afektif Siswa

63

Tabel 4.4. Pengujian Normalitas Data Penelitian

65

Tabel 4.5. Pengujian Homogenitas Data Penelitian

65

Tabel 4.6. Perbandingan Persentasi Aspek Kognitif (C1 – C6)

67

Tabel 4.7. Ringkasan Data Ketercapaian Aspek Kognitif (C1 – C6)

68

Tabel 4.8. Tingkat Penguasaan Materi

71

xi

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1. Silabus

81

Lampiran 2. RPP

84

Lampiran 3. Soal Tes Hasil Belajar ( sebelum di validkan)

126

Lampiran 4. Kunci Jawaban

139

Lampiran 5. Soal Tes Hasil Belajar ( sesudah di validkan)

140

Lampiran 6. Kunci Jawaban

146

Lampiran 7.Validitas Tes

147

Lampiran 8. Perhitungan Validitas Tes

148

Lampiran 9. Reliabilitas Tes

151

Lampiran 10. Perhitungan Reliabilitas Tes

152

Lampiran 11. Tingkat Kesukaran Soal

153

Lampiran 12. Perhitungan Tingkat Kesukaran Soal

154

Lampiran 13. Daya Beda Soal

157

Lampiran 14. Perhitungan Daya Beda Soal

158

Lampiran 15. Data Hasil Belajar Siswa Eksperimen I

160

Lampiran 16. Data Hasil Belajar Siswa Eksperimen II

162

Lampiran 17.Rata – Rata, Standar Deviasi Dan Varians Nilai Prete

164

Lampiran 18. Rata – Rata, Standar Deviasi Dan Varians Nilai Postes

166

Lampiran 19. Uji Normalitas Data Penelitian

168

Lampiran 20. Uji Homogenitas Data Penelitian

171

Lampiran 21. Uji Hipotesis

174

Lampiran 22.Lembar Obsevasi Afektif Pertemuan I Eksperimen I

177

Lampiran 23.Lembar Obsevasi Afektif Pertemuan II Eksperimen I

180

Lampiran 24. Skor Afektif Siswa Pertemuan I dan II IA 1

183

Lampiran 25.Lembar Obsevasi Afektif Pertemuan I Eksperimen II

186

Lampiran 26.Lembar Obsevasi Afektif Pertemuan I Eksperimen II

189

Lampiran 27.Skor Afektif Siswa Pertemuan I dan II IA 2

192

Lampiran 28. Penjelasan Skala Penilaian Afektif

195

Lampiran 29.Rekapitulasi Pre test Eksperimen I

197

xii

Lampiran 30. Rekapitulasi Pre test Eksperimen II

198

Lampiran 31.Rekapitulasi Post test Eksperimen I

199

Lampiran 32. Rekapitulasi Post test Eksperimen II

200

Lampiran 33. Rekapitulasi Jumlah Siswa Yang Menjawab Benar Pos test 201
Lampiran 34.Data Ketercapaian Aspek Kognitif C1-C6Eksperimen I

203

Lampiran 35.Data Ketercapaian Aspek Kognitif C1-C6Eksperimen II

204

Lampiran 36. Perbandingan Aspek Kognitip C1-C6

205

Lampiran 37. Ketutusan Belajar Secara Perorangan dan Klasial

207

Lampiran 38.Tingkat Penguasaan Materi Siswa

211

Lampiran 39. Rekapitulasi Data Ketercapaian Aspek Kognitif C1-C6

215

Lampiran 40. Dokumentasi

217

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi antara siswa yang menggunakan pembelajaran kooperatif teknik think pair share dan teknik think pair squre

0 4 174

Perbandingan hasil belajar biologi dengan menggunakan metode pembelajaran cooperative learning tipe group investigation (GI) dan think pair share (TPS)

1 5 152

Perbedaan hasil belajar biologi siswa menggunakan model Rotating Trio Exchange (RTE) dengan Think Pair Share (TPS) pada konsep virus

1 7 181

Peningkatan Hasil Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Thinks Pair Share Pada Siswa Kelas V Mi Manba’ul Falah Kabupaten Bogor

0 8 129

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN MULTIMEDIA PADA SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI KELAS XI IPA SMA NEGERI 4 TAKENGON TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014.

0 1 13

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA RANAH KOGNITIF DAN AFEKTIF MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER NHT DENGAN TIPETHINK PAIR AND SHARE TPS TENTANG SISTEM GERAK TUMBUHAN DI KELAS VIIISMP NEGERI 1 BAKTIRAJA TAHUN PEMBELAJARA.

0 2 21

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) DENGAN TIPE TPS (THINK PAIR SHARE) PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA DI KELAS XI IPA SMA NEGERI 1 BABALAN.

0 0 20

PERBEDAAN HASIL BELAJAR SISWA YANG MENGGUNAKAN METODE EKSPOSITORI BERBASIS PETA PIKIRAN DENGAN BERBASIS PETA KONSEP PADA SUB MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI KELAS XI IA SMA NEGERI I KISARAN TP 2011/2012.

0 1 15

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL THINK PAIR SHARE (TPS) MENGGUNAKAN STRATEGI PETA KONSEP DAN PETA PIKIRAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATERI IKATAN KIMIA KELAS XI SMA NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 1 18

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL THINK PAIR SHARE (TPS) MENGGUNAKAN STRATEGI PETA KONSEP DAN PETA PIKIRAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATERI IKATAN KIMIA KELAS XI SMA NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2013 2014 | Wardhani | Jurnal Pendidikan Kim

0 0 9