Komunikasi Non Verbal bupati (3)

KOMUNIKASI NON VERBAL
Kelompok 3 :
Ahmad Fahrudin
4441141904
Anggia Ramanda
4441141753
Helma Agnestasia P
4441140689
Neni Wahyuni
4441140687
Nurul Fadillah
4441140795
Komala Eka Sari
4441140936
Peni Patmawati
4441140641
Siti Maryamah
4441140717

APA ITU KOMUNIKASI NON
VERBAL ?

Komunikasi
nonverbal
adalah
proses
komunikasi
dimana
pesan
disampaikan
menggunakan symbol, gerak isyarat, bahasa
tubuh,
ekspresi
wajah
dan kontak mata,
penggunaan objek seperti pakaian, potongan
rambut, dan sebagainya, simbol-simbol, serta cara
berbicara seperti intonasi, penekanan, kualitas
suara, gaya emosi, dan gaya berbicara.

KOMUNIKASI NONVERBAL
MENURUT PARA

AHLI :
Menurut Larry A. Samovar dan Richard E.
Secara sederhana pesan nonverbal adalah
semua isyarat yang bukan berupa kata-kata.
b.Menurut Edward T.Hall, ia menamai bahasa
nonverbal ini sebagai “bahasa diam” (silent
language) dan “dimensi tersembunyi” (hidden
dimension) suatu budaya
 

KLASIFIKASI PESAN NON
VERBAL
1. Bahasa Tanda
Contoh : acungan jempol
2. Bahasa Tindakan
Contoh : berjalan
3. Bahasa Objek
Contoh : pertunjukan benda

BAHASA TUBUH ( KINESIKA

)

Menurut Ray L Birdwhistell
setiap anggota tubuh seperti wajah
termasuk senyuman dan pandagan mata,
tangan, kepala, kaki dan tubuh secara
keseluruhan dapat digunakan sebagai
isyarat simbolik

CONTOH-CONTOH BAHASA
TUBUH :

1. Isyarat tangan
2. Gerakan kepala
3. Ekspresi wajah dan tatapan mata

5 PESAN NON VERBAL YANG DILUKISKAN
OLEH MATA MENURUT PAUL EKMAN:
1. Emblem. Gerakan mata tertentu merupakan symbol
yang memiliki kesetaraan dengan symbol verbal.

Kedipan mata dapat mengatakan, “Saya tidak
sungguh-sungguh.”
2. Ilustrator.Pandangan kebawah dapat menunjukan
depresi atau kesedihan.
3. Regulator. Kontak mata berarti saluran percakapan
terbuka.
Memalingkan
muka
menandakan
ketidaksediaan berkomunikasi.
4. Pentesuai. Kedipan mata yang cepat meningkat
ketika orang berada dalam tekanan. Itu merupakan
respons tidak disadari yang merupakan upaya tubuh
untuk mengurangi kecemasan.
5. Affect
Display. Pembesaran
manik
mata (pupil
dilation) menunjukan peningkatan emosi. Isyarat


TIGA PERBEDAAN POKOK ANTARA KOMUNIKASI
VERBAL DAN KOMUNIKASI NONVERBAL:

a. Pertama, sementara
perilaku
verbal
adalah
saluran
tunggal,
perilaku
nonverbal bersifat multisaluran.
b. Kedua, pesan
verbal
terpisah-pisah,
sedangkan
pesan
nonverbal
tersinambung.
c. Ketiga, komunikasi
nonverbal

mengandung lebih banyak muatan
emosional dari pada komunikasi verbal.

CONTOH LAIN DARI
KOMUNIKASI NON VERBAL
Sentuhan ( Toucing ) Menurut bentuknya
sentuhan badan dibagi tiga jenis, yaitu :
1) Kinesbetic
Ialah
isyarat
yang
ditunjukan
dengan
bergandengan tangan satu sama lain, sebagai
symbol keakraban dan kemesraan.
2) Sosiofugal
 
Ialah isyarat yang ditunjukan dengan jabat
tangan atau saling merangkul.


PENAMPILAN FISIK
1) Busana
Nilai-nilai agama, kebiasaan, tuntunan
lingkungan (tertulis atau tidak), nilai
kenyamanan, dan tujuan pencintraan,
semua itu mempengaruhi cara kita
berdandan
2) Karakteristik Fisik
Karakteristik fisik seperti daya tarik,
warna kulit, rambut, kumis, jenggot, dan
lipstick, jelas dapat mengkomunikasikan
sesuatu

 
BAU-BAUAN
Bau-bauan,
terutama
yang
menyenangkan
(wewangian,

seperti
deodoran, eau
de
toilette, eau
de
cologne, dab parfum) telah berabadabad digunakan orang, juga untuk
menyampaikan pesa, mirip dengan cara
yang juga yang dilakukan hewan. Sukusuku primitif di pedalaman telah lama
menggunakan
tumbuh-tumbuhan
sebagai bahan wewangian

ORIENTASI RUANG DAN JARAK
PRIBADI
1. Ruang Pribadi vs Ruang Publik
2. Posisi Duduk dan Pengaturan Ruangan

KONSEP WAKTU

Waktu menentukan hubungan antar

manusia. Pola hidup manusia dalam waktu
dipengaruhi
oleh
budayanya.
Waktu
berhubungan erat dengan perasaan hati
dan
perasaan
manusia.
Kronemika  (chronemics) adalah studi dan
interpreyasi atas waktu sebagai pesan.

DIAM
Ruang dan waktu adalah bagian
dari lingkungan kita yang juga
dapat diberi makna. John Cage
mengatakan, tidak ada sesuatu
yang disebut ruang kosong atau
waktu kosong.


WARNA
Kita sering menggunakan warna untuk
untuk
menunjukkan
suasana
emosional, cita rasa, afiliasi politik, dan
bahkan mungkin keyakinan agama
kita, seperti ditinjukkan  kalimat atau
frase berikut: wajahnya merah, koran
kuning,feeling blue, matanya hijau
kalau melihat duit, kabinet ijo royoroyo, dan sabagainya

ARTEFAK
Artefak adalah benda apa saja yang
dihasilkan
kecerdasan
manusia.
Aspek ini merupakan perluasan lebih
jauh dari pakaian dan penampilan.
Benda –benda yang digunakan untuk

memenuhi kebutuhan hidup manusia
dan dalam interaksi manusia, sering
mengandung makna-makna tertentu

Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FAKTOR–FAKTOR YANG MENJADI DAYA TARIK PENYIAR RADIO MAKOBU FM (Studi pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2003 UMM)

0 72 2

PENGARUH PENILAIAN dan PENGETAHUAN GAYA BUSANA PRESENTER TELEVISI TERHADAP PERILAKU IMITASI BERBUSANA (Studi Tayangan Ceriwis Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang Jurusan Komunikasi Angkatan 2004)

0 51 2

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

Komunikasi antarpribadi antara guru dan murid dalam memotivasi belajar di Sekolah Dasar Annajah Jakarta

17 110 92

Pengaruh Rasio Kecukupan Modal dan Dana Pihak Ketiga Terhadap Penyaluran Kredit (Studi Kasus pada BUSN Non Devisa Konvensional yang Terdaftar di OJK 2011-2014)

9 104 46

Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK) dan Non Performing Loan (NPL) Terhadap Return On Assets (ROA) Pada Sektor Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013

3 30 59

Perilaku Komunikasi Waria Di Yayasan Srikandi Pasundan (Studi Deskriptif Mengenai Perilaku Komunikasi Waria di Yayasan Srikandi Pasundan di Kota Bandung)

3 50 1

Daya Tarik Komunikasi Sales Promotion Girl Kosmetik Pond's Di Istana Plaza Dalam Meningkatan Jumlah Pembelinya

0 15 1

Peranan Komunikasi Antar Pribadi Antara Pengajar Muda dan Peserta Didik Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar ( Studi pada Program Lampung Mengajar di SDN 01 Pulau Legundi Kabupaten Pesawaran )

3 53 80