ANALISIS PENERAPAN ORNAMEN TRADISIONAL SEBAGAI TATA HIAS DI RUAS JALAN KOTA MEDAN DITINJAU DARI PRINSIP ESTETIKA.

ANALISIS PENERAPAN ORNAMEN TRADISIONAL
SEBAGAI TATA HIAS DI RUAS JALAN
KOTA MEDAN DITINJAU DARI
PRINSIP ESTETIKA

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat
Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
Oleh:

WIRATAMA
NIM. 209151029

JURUSAN PENDIDIKAN SENI RUPA
FAKULTAS BAHASA DAN SENI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2015

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat
dan karunia yang telah diberikan-Nya bagi penulis, sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini merupakan karya ilmiah yang harus
diselesaikan sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan di
Fakultas Bahasa dan Seni, Unimed.
Penulis menyadari sepenuhnya Skripsi ini belum mencapai hasil yang
maksimal, untuk itu sangat diharapkan saran dan masukan yang membangun dari
pembaca. Semoga Skripsi ini bisa memberi kontribusi terhadap pengetahuan.
Penulis juga menyadari bahwa banyak hambatan dan kesulitan yang dialami
dalam menyelesaikan Skripsi ini, tetapi keberhasilan penulis dalam menyelesaikan
sebuah karya ilmiah tidaklah terwujud tanpa bantuan dari semua pihak, baik
dukungan moral, materi, fasilitas dari lembaga berperan dalam kelancaran
penyusunan Skripsi ini.
Pada kesempatan yang berbahagia ini dengan segala kerendahan dan
ketulusan hati penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. Prof. Dr. Syawal Gultom, M.Pd, Rektor Universitas Negeri Medan.
2. Dr. Isda Pramuniati, M.Hum, Dekan Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Negeri Medan.
3. Dr. Wahyu Tri Atmojo, M.Hum, Ketua Jurusan Pendidikan Seni Rupa
sekaligus Penguji.
4. Drs. Mesra, M.Sn, Sekretaris Jurusan Pendidikan Seni Rupa.
5. Drs. Sri Wiratma, M.Si, Pembimbing Skripsi.

6. Drs. Nelson Tarigan, M.Si, Pembimbing Akademik dan Penguji.
7. Drs. Heri Soeprayogi, M.Si, Penguji.
8. Seluruh Bapak/Ibu Dosen dan Staf Jurusan Pendidikan Seni Rupa serta
Administrasi dan perlengkapan di lingkungan FBS Universitas Negeri
Medan.
9. Kedua Orang Tua penulis Ibu Tuti Rahayu dan Bapak Sofyan Effendi,
atas bantuan doa, materi, moral dan motivasinya.
10. Kedua adik penulis, Ayu Pratiwi dan Indah Prantia atas dukungannya.
11. Dinas Pertamanan Kota Medan, beserta staf-staf yang terkait yang
telah membantu dalam menyelesaikan Skripsi ini.
12. Badan Penelitian dan Pengembangan yang telah membantu dalam
menyelesaikan Skripsi ini.
13. Seluruh pihak keluarga yang turut mendoakan dan memberi dukungan
dalam penyusunan Skripsi ini.
14. Teman – teman stambuk 2009 terima kasih atas kebersamaan, bantuan,
dukungan dan doanya selama penulis menyusun Skripsi ini.
15. Serta pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

ii


Demikian yang dapat penulis sampaikan, semoga Skripsi ini
bermanfaat bagi peneliti dan perkembangan ilmu pengetahuan khususnya
dalam bidang Seni Rupa.
Medan, September 2015
Penulis,

Wiratama
NIM. 209151029

iii

ABSTRAK
Wiratama, NIM 209151029. Analimim Penerapan Ornamen Tradimional Sebagai Tata
Hiam Di Ruam Jalan Kota Medan Ditinjau Dari Prinmip Emtetika, Program Studi
Pendidikan Seni Rupa, Fakultam Bahama dan Seni, Univermitam Negeri Medan, 2015.
Penelitian ini bertujuan untuk membahas jenis, bentuk, motif dari ornamen
tradisional Sumatera Utara yang diaplikasikan sebagai hiasan di taman median jalan di
beberapa jalan protokol di kota Medan yang ditinjau dari prinsip-prinsip estetika yang
diterapkan pada ornamen. Terdapat 9 jenis ornamen tradisional yang ada di jalan-jalan
kota Medan yang terbagi di 11 kecamatan yang ada di kota Medan.

Untuk memperoleh data mengenai analisis ornamen yang diterapkan sebagai
hiasan di taman median jalan di kota Medan dilakukan pengumpulan data melalui
instrumen penelitian observasi, dokumentasi, penilaian dan wawancara.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan ornamen sebagai hiasan di taman
median jalan kota Medan cukup memenuhi standar yang ditentukan oleh prinsip-prinsip
estetika yang telah diterapkan. Standar dari penilaian ditentukan oleh 3 dosen ahli yaitu,
Drs. Brisman Silaban, M.Si, Drs. Misgiya, M.Hum, Drs. Sofian Sagala. Hasil penilitian
menunjukkan 7 jenis ornamen memiliki nilai 70 ke atas dan masuk ke dalam kategori
baik, 2 jenis ornamen lainnya memiliki nilai 60 ke atas yang masuk ke dalam kategori
cukup baik.

Kata Kunci : Ornamen Tradisional, Ruas Jalan Kota Medan.

i

DAFTAR ISI

ABSTRAK ...............................................................................................

Halaman


i

KATA PENGANTAR ............................................................................

ii

DAFTAR ISI ...........................................................................................

iv

DAFTAR TABEL ...................................................................................

vi

DAFTAR GAMBAR ..............................................................................

vii

DAFTAR LAMPIRAN ...........................................................................


ix

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah .............................................................

1

B. Identifikasi Masalah....................................................................

4

C. Batasan Masalah .........................................................................

5

D. Rumusan Masalah.......................................................................

5


E. Tujuan Penelitian ........................................................................

5

F.

6

Manfaat Penelitian ......................................................................

BAB II KERANGKA TEORITIS DAN KERANGKA KONSEPTUAL
A. Kerangka Teoritis........................................................................

7

1.

Pengertian Analisis...............................................................

7


2.

Pengertian Penerapan...........................................................

8

3.

Pengertian Ornamen.............................................................

8

4.

Prinsip-Prinsip Estetika........................................................

11

a....Kesatuan.........................................................................


12

b....Keseimbangan................................................................

13

c....Irama...............................................................................

14

d....Keselarasan.....................................................................

15

e....Aksentuasi......................................................................

16

f.... Kesederhanaan................................................................


17

Kota Medan..........................................................................

17

5.

iv

B. Kerangka Konseptual..................................................................

19

BAB III METODE PENELITIAN
A. Lokasi Penelitian.........................................................................

22


B. Metode Penelitian........................................................................

22

C. Populasi dan Sampel Penelitian ..................................................

23

D. Instrumen Penelitian....................................................................

25

E. Teknik Pengumpulan Data..........................................................

26

F. Teknik Analisis Data...................................................................

31

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN
A. Hasil Penelitian ...........................................................................

34

B. Analisis Hasil Penelitian .............................................................

52

a....Hasil Penilaian.......................................................................

52

b....Klasifikasi Data.....................................................................

61

C. Analisis Hasil Wawancara ..........................................................

66

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan .................................................................................

69

B. Saran ...........................................................................................

71

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................

72

LAMPIRAN............................................................................................

74

v

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1

: Jadwal Penelitian ...............................................................

22

Tabel 3.2

: Format Penilaian Ornamen................................................

29

Tabel 4.1

: Hasil Penilaian Oleh Drs. Brisman Silaban, M. Si ...........

51

Tabel 4.2

: Hasil Penilaian Oleh Drs. Misgiya, M. Sn.........................

54

Tabel 4.3

: Hasil Penilaian Oleh Drs. Sofian Sagala ...........................

57

Tabel 4.4

: Hasil Akumulasi Penilaian Ornamen.................................

60

Tabel 4.5

: Kategori Hasil Penilaian....................................................

63

vi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.01

: Gambar Ornamen Perbunga Rintua..............................

34

Gambar 4.02

: Gambar Penampakan Perbunga Rintua.........................

35

Gambar 4.03

: Denah Lokasi Perbunga Rintua.....................................

35

Gambar 4.04

: Gambar Ornamen Tapak Raja Sulaiman.......................

36

Gambar 4.05

: Gambar Penampakan Tapak Raja Sulaiman.................

37

Gambar 4.06

: Denah Lokasi Tapak Raja Sulaiman.............................

37

Gambar 4.07

: Gambar Ornamen Bindu Natogog ................................

38

Gambar 4.08

: Gambar Penampakan Bindu Natogog...........................

39

Gambar 4.09

: Denah Lokasi Bindu Natogog.......................................

39

Gambar 4.10

: Gambar Ornamen Khat Kufi.........................................

40

Gambar 4.11

: Gambar Penampakan Khat Kufi...................................

41

Gambar 4.12

: Denah Lokasi Khat Kufi...............................................

41

Gambar 4.13

: Gambar Ornamen Ricih Wajid......................................

42

Gambar 4.14

: Gambar Penampakan Ricih Wajid................................

43

Gambar 4.15

: Denah Lokasi Ricih Wajid............................................

43

Gambar 4.16

: Gambar Ornamen Pucuk Rebung..................................

44

Gambar 4.17

: Gambar Penampakan Pucuk Rebung............................

45

Gambar 4.18

: Denah Lokasi Pucuk Rebung........................................

45

Gambar 4.19

: Gambar Ornamen Bunga Ros.......................................

46

Gambar 4.20

: Gambar Penampakan Ornamen Bunga Ros..................

47

Gambar 4.21

: Denah Lokasi Ornamen Bunga Ros..............................

47

Gambar 4.22

: Gambar Ornamen Bunga Hambili.................................

48

Gambar 4.23

: Gambar Penampakan Ornamen Bunga Hambili...........

49

Gambar 4.24

: Denah Lokasi Bunga Hambili.......................................

49

vii

Gambar 4.25

: Gambar Ornamen Jenggar Samosir...............................

50

Gambar 4.26

: Gambar Penampakan Jenggar Samosir.........................

51

Gambar 4.27

: Denah Lokasi Jenggar Samosir.....................................

51

viii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

:

Rancangan Awal Proyek Ornamen ............................74

Lampiran 2

:

Biodata Narasumber ...................................................75

Lampiran 3

:

Lampiran Daftar Pertanyaan....................................... 76

Lampiran 4

:

Dokumentasi Foto Proses Wawancara........................77

Lampiran 5

:

Lembar Penilaian ....................................................... 78

Lampiran 6

:

Surat Izin Penelitian dari Fakultas ............................. 80

Lampiran 7

:

Surat Rekomendasi dari Banlitbang............................91

Lampiran 8

:

Surat Balasan dari Dinas Pertamanan Kota Medan.... 92

ix

BAB B
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
Dalam pembangunan dan penataan sebuah kota diperlukan rancangan yang
mencakup kebijakan, strategi, dan rencana tata ruang dari instasi-instasi terkait.
Perencanaan yang matang dapat mewujudkan terciptanya kota yang nyaman.
Kewenangan dan kebijakan perihal penataan kota diberikan sepenuhnya kepada
pemerintah

daerah

sesuai

dengan

otonomi

daerah.

Dalam

rancangan

pembangunan dan penataan kota, pemerintah diharuskan menyediakan lahan
untuk digunakan sebagai ruang terbuka hijau.
Ruang terbuka hijau merupakan elemen penting yang tidak bisa dipisahkan
dari struktur pembentuk sebuah kota, dimana ruang terbuka hijau kota memiliki
fungsi utama sebagai penunjang ekologis kota yang juga diperuntukkan sebagai
ruang terbuka penambah dan pendukung nilai kualitas lingkungan dan budaya
suatu kawasan. Ruang terbuka hijau memiliki dua fungsi utama, yaitu fungsi
intrinsik sebagai penunjang ekologis dan fungsi ekstrinsik yaitu fungsi arsitektural
atau estetika.
“Proporsi 30% luasan ruang terbuka hijau kota merupakan ukuran minimal
untuk menjamin keseimbangan ekosistem kota baik keseimbangan sistem
hidrologi dan keseimbangan mikroklimat, maupun sistem ekologis lain yang dapat
meningkatkan ketersediaan udara bersih yang diperlukan masyarakat, ruang
terbuka bagi aktivitas publik serta sekaligus dapat meningkatkan nilai estetika
kota” (Hakim, 2004).
Seperti halnya di kota-kota besar lainnya, agar memenuhi proporsi 30% luas
ruang terbuka hijau, Pemerintah Kota Medan melalui dinas-dinas terkait seperti
Dinas Tata Ruang dan Tata Bangunan serta Dinas Pertamanan, selain

1

2

menyediakan beberapa taman kota, Dinas Pertamanan juga memanfaatkan ruang
di pembatas jalan menjadi taman-taman berukuran mini di beberapa ruas jalan
protokol Kota Medan.
Pemanfaatan ruang di pembatas jalan sebagai taman memiliki berbagai fungsi
dan manfaat. Manfaat pertama untuk menjaga keseimbangan udara agar tidak
tercemar polusi yang disebabkan oleh gas karbon monoksida yang berasal dari
buangan kendaraan bermotor. Manfaat yang kedua ialah taman berukuran mini
tersebut memiliki fungsi estetika, warna hijau yang dominan pada taman dapat
secara psikologis membantu pengendara agar tetap rileks.
Disamping hijaunya taman, pemerintah juga berinisiatif menambah hiasan
yang mengapit lampu-lampu jalan dan tiang listrik di beberapa ruas jalan tersebut.
Hiasan dekoratif yang dimaksud berupa ornamen. Ornamen atau ragam hias
merupakan seni dekoratif yang digunakan untuk fungsi dan tujuan yang beragam
dengan bentuk-bentuk dan warna yang diterapkan ke berbagai media seperti, baju
adat, rumah adat, serta peralatan-peralatan yang digunakan dalam acara adat dan
masih banyak lagi media lainnya. Ornamen memiliki bentuk dan motif yang
sangat beragam yang difungsikan sebagai hiasan, maupun sebagai penanda status
sosial sebuah keluarga, pelindung rumah dari gangguan makhluk halus, media
pengobatan serta sebagai kelengkapan ritual-ritual keaagamaan, namun pada masa
sekarang telah terjadi peralihan fungsi yaitu sebagai hiasan dekoratif yang bernilai
estetika.
Setiap suku di Indonesia memiliki ciri dan keunikan ragam hiasnya masingmasing yang dapat ditemukan pada motif batik, tenunan, anyaman, tembikar,

3

ukiran kayu, dan pahatan batu. Ragam hias ini muncul dalam bentuk-bentuk dasar
yang sama namun dengan variasi yang khas untuk setiap daerah. Setiap ornamen
memiliki bentuk, motif dan warna yang berbeda sesuai dengan makna dari
ornamen tersebut.
Ornamen-ornamen yang terdapat di beberapa ruas jalan Kota Medan ini
merupakan ornamen tradisional Sumatera Utara. Hal ini merupakan upaya dari
pemerintah untuk tetap menjaga dan melestarikan budaya daerah Sumatera Utara.
Ornamen-ornamen yang menghiasi beberapa ruas jalan di Kota Medan adalah
ornamen yang berasal dari berbgai suku dan daerah yang terdapat di Sumatera
Utara, seperti

Batak Toba, Batak Karo, Batak Simalungun, Batak angkola

Mandailing, Batak Pakpak Dairi, Melayu dan Nias.
Ornamen-ornamen yang ada di taman jalan Kota Medan, belum menampilkan
nilai-nilai

estetis

seperti

yang

seharusnya

malah

terlihat

mengganggu

pemandangan. Hal ini mungkin disebabkan kurangnya riset yang dilakukan
pemerintah terhadap ornamen yang akan dibuat sebagai hiasan tersebut, serta
penerapan prinsip estetika yang kurang memadai. Dalam penciptaan sebuah karya
seni, demi mewujudkan sebuah karya seni yang memiliki nilai estetika maka
diperlukan penerapan prinsip-prinsip estetika. Namun dalam penerapannya
sebagai hiasan dekoratif, ornamen-ornamen tersebut masih memiliki nilai estetika
yang rendah. Guna mencari tahu aspek prinsip estetika mana yang belum dipenuhi
maka akan dilakukan penilaian oleh para pakar di bidang ragam hias ditinjau dari
prinsip estetikanya. Berdasarkan latar belakang masalah di atas, penulis tertarik
untuk melakukan penelitian yang berjudul “Analisis Penerapan Ornamen

4

Tradisional Sebagai Tata Hias di Ruas Jalan Kota Medan Ditinjau dari Prinsip
Estetika“. Sehingga dapat disimpulkan melalui pendapat dan penilaian dari para
responden yang kompeten dalam hal ornamen tradisional.

B. Bdentifikasi Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas terdapat
masalah yang terjadi terhadap bentuk ornamen, motif dan warna, maka
identifikasi masalah yang ada pada penelitian ini adalah
1. Masih kurangnya lahan hijau di Kota Medan.
2. Pemanfaatan lahan untuk ruang terbuka hijau kurang efektif.
3. Ornamen kurang estetis.
4. Dalam pembuatan ornamen tidak melakukan riset mendalam terlebih
dahulu.
5. Pewarnaan ornamen tidak sesuai ornamen aslinya.
6. Bentuk ornamen melenceng dari bentuk ornamen aslinya.
7. Penerapan ornamen tradisional Sumatera Utara di taman jalan di jalanjalan protokol kota Medan belum menerapkan prinsip estetika.
8. Perawatan ornamen kurang diperhatikan.

5

C. Pembatasan Masalah
Berdasarkan identifikasi masalah yang telah diuraikan di atas maka yang
menjadi fokus penelitian adalah ornamen ditinjau dari prinsip estetika yang
terdapat di taman jalan protokol di Kota Medan.

D. Rumusan Masalah
Rumusan masalah merupakan suatu titik dari pada penelitian yang hendak
dilakukan. Berdasarkan identifikasi dari latar belakang masalah, identifikasi
masalah, dan pembatasan masalah, maka permasalahan di atas dapat dirumuskan
pada :
Bagaimana penerapan ornamen tradisional Sumatera Utara sebagai tata hias di
taman jalan Kota Medan ditinjau dari prinsip-prinsip estetika ?

E. Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian adalah hal yang paling penting untuk merumuskan suatu
kegiatan penelitian, guna mencapai tujuan, yaitu untuk mengetahui lebih jauh lagi
tentang penerapan prinsip estetika pada ornamen tradisional Sumatera Utara yang
terdapat pada taman jalan yang berada di Kota Medan.

6

F. Manfaat Penelitian
Adapun manfaat penelitian adalah sebagai berikut:
1. Bagi peneliti sendiri sebagai bahan pengetahuan dalam pencapaian
penerapan prinsip estetika pada ornamen khas Sumatera Utara pada taman
jalan di Kota Medan, Sumatera Utara.
2. Sebagai ilmu pengetahuan, khusus bagi pendidikan seni rupa dan lembagalembaga lainnya.
3.

Sebagai tambahan literatur bagi Jurusan Seni rupa UNIMED

4.

Sebagai bahan referensi Perspustakaan Wilayah Sumatera Utara, Dinas
Pertamanan, Dinas Tata Ruang dan Tata Bangunan dan pihak – pihak yang
berwenang dalam penataan landmark Kota Medan.

BAB B
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil analisis data penelitian terhadap ornamen tradisional
Sumatera Utara sebagai penghias halan di Kota Medan ditinhau dari prinsip
estetika.
1. Ornamen-ornamen tradisional Sumatera Utara yang dibuat oleh Dinas
Pertamanan Kota Medan cukup baik dilihat dari penilaian para responden
yang menyatakan 2 ornamen, yaitu Ornamen Bunga Ros dan Ornamen
Bunga Sambili dalam kategori cukup baik dan sisanya merupakan
kategori baik.
2. Menurut penilaian dari ketiga responden Ornamen Perbunga Rintua,
memiliki kelemahan pada aspek irama. Namun ornamen ini memiliki
keunggulan pada aspek keseimbangan, keselarasan, dan kesederhanaan.
3. Menurut penilaian dari ketiga responden Ornamen Tapak Raha Sulaiman,
memiliki nilai yang cukup merata pada setiap aspek penilaian.
U. Menurut penilaian salah satu responden, Ornamen Bindu Natogog
memiliki kelemahan pada aspek keselarasan, namun pada aspek lainnya
penilaian cukup merata.
5. Menurut penilaian dari ketiga responden Ornamen Khat Kufi memiliki
nilai yang cukup merata pada masing-masing aspek estetikanya.

69

70

6. Menurut penilaian salah satu responden Ornamen Ricih Wahid memiliki
kelemahan pada aspek irama dan harmonisasi, dan untuk aspek lainnya
sudah cukup merata.
7. Menurut penilaian ketiga responden Ornamen Pucuk Rebung memiliki
nilai yang merata pada setiap aspek estetikanya.
8. Menurut penilaian salah satu responden Ornamen Bunga Ros memiliki
kelemahan pada aspek keseimbangan, dan keselarasan, sedangkan aspek
lainnya sudah cukup merata.
9. Menurut penilaian salah satu responden Ornamen Bunga Sambili
memiliki kelemahan pada hampir setiap aspek estetikanya.
10. Menurut penilaian ketiga responden Ornamen Jenggar Samosir memiliki
nilai yang merata pada setiap aspek estetikanya.
11. Berdasarkan penilaian oleh para responden maka dapat ditarik kesimpulan
bahKa penggunaan prinsip estetika sudah diaplikasikan dalam pembuatan
ornamen-ornamen Kalaupun belum maksimal, dibuktikan dengan adanya
kesenhangan nilai dari beberapa unsur estetika dengan unsur yang lainnya
dalam satu henis ornamen.
12. Berdasarkan KaKancara langsung terhadap narasumber maka dapat
disimpulkan bahKa pemberdayaan ahli atau pakar seni budaya khususnya
seni rupa dalam proses pembuatan ornamen masih kurang.

71

B. Saran
Berdasarkan hasil penelitian terhadap ornamen tradisional Sumatera Utara

sebagai penghias halan di Kota Medan ditinhau dari prinsip estetika., yakni sebagai
berikut :
1. Kepada dinas pemerintahan agar melakukan riset yang mendalam sebelum
memulai proyek yang berkaitan dengan kesenian dan kebudayaan.
2. Kepada dinas pemerintahan agar memperhatikan prinsip estetika dalam
pengerhaan suatu proyek yang berkaitan dengan kesenian dan budaya.
3. Kepada dinas-dinas pemerintahan lainnya untuk turut melibatkan pakar-pakar
dalam bidang seni maupun kebudayaan.

DAFTAR PUSTATA
Azmi. 2012. Rumah Panggung Melayu Deli. Medan: UNIMED Press
Ching, D.K. Francis. 2000. Arsitektur Bentuk Ruang Dan Tatanan. Jakarta:
Erlangga.
Endraswara, Suwardi. 2006. Metode Penelitian Kebudayaan. Yogyakarta: Gajah
Mada University Press.
Ensiklopedia Nasional Indonesia. 1991.
Hakim, Rustam. 2004. Arsitektur Lansekap, Manusia, Alam dan Lingkungan.
Jakarta: FALTL Universitas Trisakti.
Hutauruk, Indra dan Zulkifli. 2012. Analisis Semiotika Ornmaen Batak Toba pada
Gereja Katolik Kristus Raja Semesta Alam Stasi Sarudik Sibolga.
JurnalGorga.Wordpress.com
Indonesia, Ensiklopedia. Kamus Ensiklopedia Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka.
KBBI. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi ke-3, Jakarta: Balai Pustaka
KBBI. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ke-3, Jakarta: Balai Pustaka
Kartini, Ayu. 2014. Analisis Penerapan Ornamen Bernuansa Melayu Ditinjau
Dari Bentuk Dan Warna Di Kota Medan.Universitas Negeri Medan.
Manik, Ragat. 2008. Buku Gerga/Okir Pakpak. Pakpak Bharat.
Manurung, P. 2007. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta
Nawawi, 1983. Pengantar Metode Penelitian. Jakarta: Gajah Mada University.
Nazir, Moh. 2005. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia.
Pusat Bahasa. 2004. Ensiklopedi Nasional Indonesia AN AZ 2. Jakarta: PT Delta
Pamungkas.
Preble, Sarah and Duane.1994. Art Form:An Itroduction to the Visual Art. New
York: Harper Collins Publisher.
Sirait, Baginda. 1980. Laporan Penelitian Pengumpulan dan Dokumentasi
Ornamen Tradisional di Sumatera Utara. Medan: Medan.

72

SP. Gustami. 1980. Nukilan Seni Ornamen Indonesia. Yogyakarta: Sekolah
Tinggi Seni Rupa Indonesia ASRI.
Sobur, Alex. 2003. Semiotika Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Sony Kartika, Dharsono. 2004. Seni Rupa Modern. Bandung: Rekayasa Sains.
Suardi, Dedy. 2000. Ornamen Geometris. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Sugiono, 2009. Metode Penelitian Pendidikan (Pendeketan, Kuantitatif,
Kualitatif, dan R&D). Bandung : Alfabeta.
Sulastianto, Harry. 2008. Seni Budaya Untuk Kelas IX Sekolah Menengah
Pertama. Bandung: Grafindo Media Pratama.
Sulastri. 2014. Analisis Kain Songket Melayu Siak Ditinjau Dari Bentuk Ornamen,
Warna, Dan Makna Simbol. Universitas Negeri Medan.
Sunaryo. Aryo. 2009. Ornamen Nusantara. Semarang: Dahara Prize.
Team Pustaka Phoenix. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Media
Pustaka Phoenix.
http://id.wikipedia/org/wiki/Medan
www.brainly.co.id/tugas/50824
www.senibudayasenirupaa.blogspot.com/2013/12/definisi-tentang-warna.html
www.elangfida.wordpress.com

73