Korelasi paparan benzene melalui pengukuran kadar trans-trans Muconic Acid (t,t-MA) dengan kadar enzim transaminase dan total protein pada pekerja SPBU Pertamina kota Medan

75

Lampiran 1.
PENJELASAN MENGENAI PENELITIAN:
LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

Selamat pagi/siang Bapak/Ibu/Saudara/i,
Nama saya Musthari dan akan melakukan penelitian dengan judul:
Korelasi Paparan Benzena Melalui Pengukuran Kadar Trans-trans Muconic
Acid (ttMA) Dengan Kadar Enzim Transaminase dan Total Protein pada
Pekerja SPBU Pertamina Kota Medan.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi paparan benzena melalui
pengukuran kadar trans-trans muconic acid (ttMA) sebagai hasil olahan tubuh bila
terpapar benzena, dengan kadar enzim transaminase dan total protein yang ada
dalam darah.
Dengan diketahuinya korelasi maka hasil dari penelitian ini diharapkan dapat
berguna sebagai informasi awal untuk dapat dilakukan tindakan pencegahan dan
peningkatan keselamatan di lingkungan kerja
Jika Bapak/Ibu/Saudara/i bersedia mengikuti penelitian ini dan penelitian lainnya
yang terkait maka akan dilakukan pemeriksaan terhadap Bapak/Ibu/Saudara/i
dengan cara melakukan


pengambilan air kencing sebanyak kurang lebih

seperempat gelas dan darah sebanyak kurang lebih satu sendok teh ( 3 cc ) untuk
diperiksa di laboratorium.
Adapun cara pengambilan air kencing, bapak/ibu/saudara/i diminta untuk
menampung air kencing didalam kamar mandi dengan cara terlebih dahulu
membuang sedikit air kencing kemudian ditahan sebentar lalu selanjutnya
ditampung menggunakan tempat penampungan yang telah disediakan sampai
tanda batas yang telah ditentukan. Kemudian untuk pengambilan darah akan
dilakukan oleh orang yang ahli dengan cara menggunakan jarum suntik, darah

76

diambil dari salah satu pembuluh darah pada lengan tangan. Pengambilan darah
ini akan menimbulkan sedikit rasa sakit seperti digigit nyamuk, dan setelah

pengambilan darah kemungkinan akan menimbulkan rasa nyeri dan juga dapat
menimbulkan memar ( warna kebiruan pada kulit) pada daerah bagian tempat
bekas pengambilan darah, tetapi hal ini tidak membahayakan dan dapat diatasi

dengan cara melakukan pengomperesan dengan air hangat.
Kami sangat mengharapkan keikut sertaan Bapak/Ibu/Saudara/i dalam penelitian
ini, karena selain bermanfaat untuk diri sendiri, juga bermanfaat untuk orang lain.
Selama penelitian ini, Bapak/Ibu/Saudara/i tidak dibebankan biaya apapun. Semua
data/keterangan dari Bapak/Ibu/Saudara/i bersifat rahasia, tidak diketahui orang
lain. Apabila keberatan, Bapak/Ibu/Saudara/i bebas untuk menolak mengikuti
penelitian ini, tanpa resiko apapun.
Jika

sudah

mengerti

dan

bersedia

mengikuti

penelitian


ini

maka

Bapak/Ibu/saudara/i dapat mengisi lembar persetujuan (Informed Consent).
Pemeriksaan yang akan dilakukan diatas pada lazimnya tidak akan menimbulkan
hal yang berbahaya bagi Bapak/Ibu/Saudara/i sekalian, Namun bila terjadi hal-hal
yang tidak diinginkan yang disebabkan oleh perlakuan penelitian ini, maka
Bapak/Ibu/Saudara/i dapat menghubungi saya,
Nama
Alamat kantor
Alamat rumah

: Musthari
: Poltekkes Kemenkes RI, Jl. Bunga Lau Chi, Medan.
: Jl. Kutilang X, No. 326, Perumnas Mandala (0217358029)

Demikian penjelasan ini saya sampaikan, kiranya hasil dari penelitian ini
bermanfaat bagi kita semua.

Medan,.................................
Peneliti,

77

Lampiran 2.
LEMBAR PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN
(INFORMED CONSENT)

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama

:........................................................................

Umur

:........................................................................

Jenis kelamin


: Lk / Pr

Alamat

:........................................................................

No.Telp./ HP

:........................................................................

Setelah mempelajari dan mendapatkan penjelasan yang sejelas-jelasnya
mengenai penelitian yang berjudul:
Korelasi Paparan Benzena Melalui Pengukuran Kadar Trans-trans
Muconic Acid (ttMA) Dengan Kadar Enzim Transaminase dan Total
Protein pada Pekerja SPBU Pertamina Kota Medan,
dan setelah mengetahui dan menyadari sepenuhnya risiko yang mungkin terjadi,
dengan ini saya menyatakan bahwa saya bersedia dengan sukarela menjadi subjek
penelitian tersebut dan patuh akan ketentuan-ketentuan yang dibuat peneliti. Jika
sewaktu-waktu ingin berhenti, saya berhak untuk tidak melanjutkan mengikuti
penelitian ini tanpa ada sanksi apapun.

Medan,
Saksi

2015

Peserta Penelitian,

( ....................................)

(...................................)
Peneliti,
(Musthari)

78

Lampiran 3
KUESIONER PENELITIAN
Kode :

Nama

Jenis Kelamin
Umur
(Tgl/Bln/Thn).
Pekerjaan

Alamat
MasaKerja
No. Tel/HP

: ……………………………………………………..
:L/P*
: ………… Tahun. Tgl Lahir: ………………………
: Karyawan SPBU Pertamina: Merak Jingga /Yos Sudarso
*
 Operator Pengisian
 Administrasi
 Lainnya: ………….
: ………………………………………………………
: ……………… Bulan/Tahun*
: ………………………………………………………


Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar baik, jujur dan benar!
Isi dengan centang (√) bila mengalami.
1. Apakah selama bekerja sebagai karyawan di SPBU saudara mengalami hal
pusing, dan gangguan tidak nyaman berikut?
□ Ya
□ Tidak
Bila Ya, centang di bawah ini:
 Denyut jantung meningkat
 Sulit konsentrasi
 Sakit kepala/pusing
 Pingsan
 Tremor/gemetaran
2. Apakah anda memiliki pekerjaan sampingan selain di SPBU, seperti
tukang cat, mekanik di bengkel, atau lain?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, sebutkan di bawah ini:
Jenis pekerjaan:……….………………………...………………………….
3. Apakah saudara pernah menderita penyakit kelainan Hati/Liver?

□ Ya
□Tidak
Bila Ya, centang di bawah ini:
 Sirosis
 Hepatitis (peradangan sel hati)
(gangguan fungsi
 Gangguan empedu dan sakit kuning
hati)
 Hemochromatis (kelainan metabolisme hati)  Kanker hati
Jika sedang dalam pengobatan, obat apa serta dosis bagaimana yang
digunakan?

79

Nama obat………………………….Dosis………………….
4. Apakah saudara pernah mengalami penyakit kelainan darah?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, centang di bawah ini:
 Hemophilia

 Anemia
 Varises
 Hipertensi (darah tinggi)
 Leukemia
 Hipotensi (darah rendah)
Jika sedang dalam pengobatan, obat apa serta dosis bagaimana yang
digunakan?
Nama obat: ……………………………., Dosis:
……………………..…….
5. Apakah saudara mengalami penyakit system Imunitas (seperti diare
berkepanjangan, gatal-gatal dikulit/koreng/bisul yang tidak sembuhsembuh, batuk yang berkepanjangan, penurunan berat badan yang drastis,
mudah sakit)?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, sebutkan di bawah ini:
Nama obat:……….………………………...,
Dosis:………………………….
6. Apakah saudara pernah mengalami penyakit kelainan Ginjal?
□ Ya
□Tidak

Bila Ya, centang di bawah ini:
 Gagal Ginjal Akut
 Gagal Ginjal Kronik
7. Apakah saudara pernah mengalami atau sedang dalam pengobatan
penyakit gula (Diabetes)?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, sebutkan di bawah ini:
Nama obat: …………………………………, Dosis:
………….……………….
8. Apakah saudara pernah mengalami penyakit kelainan Jantung?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, sebutkan di bawah ini:
Nama obat: ………………………….Dosis: ………………….
9. Apakah saudara sedang mengkonsumsi hal berikut secara rutin?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, jenisnya:
 Obat
 Suplemen makanan
Nama obat: …………………………… Dosis: ………………….

80

10. Adakah saudara selalu mengkonsumsi makanan yang mengandung
mentega, keju, roti, saus, sosis, makanan kaleng, dan makanan lain dengan
pengawet?
□ Ya
□Tidak
Bila Ya, jenis makanan tersebut: …………………………, banyaknya:
…… potong
11. Apakah saudara seorang Perokok?
□ Ya
□Tidak
JikaYa, berapa batang per hari?................................................................
Sudah berapa lama/sejak kapan………………….
12. Apakah saat ini saudara sedang pada masa menstruasi? (khusus wanita)
□ Ya
□Tidak
13. Apakah saat ini saudara sedang hamil? (khusus wanita)
□ Ya

□Tidak

Tandatangan :
Catatan :
*coret yang tidak perlu.

 Centang salah satu.

81

82

83

84

LAMPIRAN : 7
Data Subjek hasil laboratorium pekerja SPBU Pertamina Kota
Medan
No

No. Kode

L/P

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33

S1
S2
S3
S4
S5
S6
S7
S8
S9
S10
S11
S12
S13
S14
S15
S16
S17
S18
S19
S20
S21
S22
S23
S24
S25
S26
S27
S28
S29
S30
S31
S32
S33

L
L
P
L
L
L
L
L
P
P
L
P
P
P
L
P
P
P
L
L
P
L
L
L
L
L
P
P
P
P
L
L
L

Umur
(tahun)
27
36
25
24
26
33
22
23
21
21
22
20
20
27
23
20
19
20
20
21
33
28
25
22
22
22
20
22
21
19
18
19
18

Kadar AST
(U/L)
17
27
13
43*
30
18
20
13
20
15
13
20
15
18
27
17
13
14
20
19
16
19
36*
28
20
24
15
13
13
13
13
20
12

Kadar ALT
(U/L)
20
60*
13
80*
52*
20
13
12
18
12
19
16
08
10
45
10
08
13
19
25
09
15
43
67*
30
42
11
08
13
12
08
35
10

Kadar
T.Protein
(gr/dl)
7.45
7.45
8.12
8.04
7.66
7.57
7.54
7.35
7.70
8.55*
7.99
7.80
7.51
8.21
8.00
7.46
7.34
7.04
7.22
7.48
7.69
7.13
8.19
7.86
7.74
7.65
7.19
7.4
7.35
8.48*
7.42
7.99
7.57

85

34
35
36
37
38
39
40
41
42
43

S34
S35
S36
S37
S38
S39
S40
S41
S42
S43

L
P
P
L
L
P
P
L
L
L

Ket : Nilai Normal

21
25
21
19
25
21
22
31
24
22

16
15
13
20
14
14
19
25
19
19

08
11
10
20
17
12
11
33
21
33

: AST < 30 U/L , ALT < 50 U/L
: Total Protein ; 6.40 - 8.30 gr/dl

8.21
7.94
7.49
8.07
7.8
7.19
7.96
6.94
7.35
7.59

86

Lampiran : 7
Data Subjek hasil laboratorium pekerja SPBU
Pertamina Kota Medan
No

No. Kode

Sample

Responden

01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32

S1
S2
S3
S4
S5
S6
S7
S8
S9
S10
S11
S12
S13
S14
S15
S16
S17
S18
S19
S20
S21
S22
S23
S24
S25
S26
S27
S28
S29
S30
S31
S32

L/P

Umur
(tahun)

L
L
P
L
L
L
L
L
P
P
L
P
P
P
L
P
P
P
L
L
P
L
L
L
L
L
P
P
P
P
L
L

27
36
25
24
26
33
22
23
21
21
22
20
20
27
23
20
19
20
20
21
33
28
25
22
22
22
20
22
21
19
18
19

ttMA

Creatinine

Unit:
µg/mL
0.12
0.08
0.16
6.18
0.17
0.14
0.15
0.13
0.08
0.15
0.16
0.14
1.38
0.13
0.12
0.12
0.13
4.93
0.09
0.09
0.09
0.09
0.09
0.09
0.13
0.09
0.08
0.10
0.33
2.03
2.73
0.12

Unit:
g/mL
0.0012
0.0009
0.0022
0.0023
0.0025
0.0016
0.0017
0.0029
0.0013
0.0019
0.0029
0.0027
0.0012
0.0021
0.0013
0.0020
0.0034
0.0011
0.0019
0.0011
0.0011
0.0009
0.0013
0.0015
0.0041
0.0012
0.0011
0.0017
0.0005
0.0012
0.0004
0.0028

ttMA in
Urine
(µg/g
Creatinine)
100
89
73
2687
68
88
88
45
62
79
55
52
1150
62
92
60
38
4482
47
82
82
100
69
60
32
75
73
59
660
1692
6825
43

87

33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43

S33
S34
S35
S36
S37
S38
S39
S40
S41
S42
S43

L
L
P
P
L
L
P
P
L
L
L

18
21
25
21
19
25
21
22
31
24
22

0.10
0.17
2.68
0.09
0.12
0.11
0.09
4.41
0.10
0.17
2.92

0.0012
0.0032
0.0014
0.0012
0.0024
0.0023
0.0014
0.0022
0.0012
0.0031
0.0019

83
53
1914
75
50
48
64
2005
83
55
1537

Ket : kadar tt-MA normal < 500 ug/g creatinine
( 0,5 mg/g creatinine)

88

Lampiran 8

SPSS
Frequencies
Statistics
jenis kelamin responden
N

Valid

43

Missing

0

jenis kelamin responden

Frequency Percent
Valid laki-laki

Valid
Percent

Cumulative Percent

25

58.14

58.14

58.14

perempuan

18

41.86

41,86

100.0

Total

43

100.0

100.0

RECODE umur (18 thru 24=1) (25 thru 31=2) (32 thru 38=3) INTO umur_1.
VARIABLE LABELS umur_1 'klasifikasi umur'.
EXECUTE.
FREQUENCIES VARIABLES=umur_1
/STATISTICS=STDDEV VARIANCE MINIMUM MAXIMUM MEAN MEDIAN MO
DE SKEWNESS SESKEW KURTOSIS SEKURT
/BARCHART PERCENT
/ORDER=ANALYSIS.

89

Statistics
klasifikasi umur
N

Valid

43

Missing

0

Mean

1.3488

Median

1.0000

Mode

1.00

Std. Deviation

.61271

Variance

.375

Skewness

1.593

Std. Error of Skewness

.361

Kurtosis

1.524

Std. Error of Kurtosis

.709

Minimum

1.00

Maximum

3.00

klasifikasi umur

Frequency

Percent

Valid Percent

Cumulative
Percent

Valid 18-24

31

72.10

72.10

72.10

25-31

9

20.92

20.92

93.0

32-38

3

6,98

6,98

100.0

90

klasifikasi umur

Frequency

Percent

Valid Percent

Cumulative
Percent

Valid 18-24

31

72.10

72.10

72.10

25-31

9

20.92

20.92

93.0

32-38

3

6,98

6,98

100.0

43

100.0

100.0

Total

Statistics
riwayat
merokok
N

Valid

43

Missing

0

riwayat merokok
Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent
Valid ya

11

25.58

25.58

25.58

tidak

32

74.42

74.42

100.0

Total

43

100.0

100.0

91

Statistics
klasifikasi masa kerja
N

Valid

43

Missing

0

klasifikasi masa kerja

Frequency Percent

Valid
Percent

Cumulative Percent

Valid 1

30

69,77

69.77

100.0

Total

43

100.0

100.0

Case Processing Summary
Cases
Valid

kadar ttma urine

Missing

Total

N

Percent

N

Percent

N

Percent

43

100.0%

0

.0%

43

100.0%

Descriptives
Statistic

kadar ttma
urine

Mean
95% Confidence

586.88
Lower Bound

178.63

Std. Error

202.297

92

Interval for Mean

Upper Bound

995.14

5% Trimmed Mean

347.53

Median

75.00

Variance

1.760

Std. Deviation

1.327

Minimum

32

Maximum

6825

Range

6793

Interquartile Range

45

Skewness

3.358

Statistics
kadar ttma urine
N

Valid
Missing

43
0

Mean

586.88

Mode

55a

Std. Deviation

1.327

Variance

1.760

Skewness

3.358

Std. Error of Skewness

.361

.361

93

Kurtosis

12.527

Std. Error of Kurtosis

.709

Minimum

32

Maximum

6825

a. Multiple modes exist. The smallest value is shown

Case Processing Summary
Cases
Valid

kadar
AST

Missing

Total

N

Percent

N

Percent

N

Percent

43

100.0%

0

.0%

43

100.0%

Descriptives
Statistic
kadar
AST

Mean
95% Confidence
Interval for Mean

18.7907
Lower Bound

16.7753

Upper Bound

20.8060

5% Trimmed Mean

18.0245

Median

18.0000

Variance

42.884

Std. Deviation

6.54857

Std. Error
.99865

94

Minimum

12.00

Maximum

43.00

Range

31.00

Interquartile Range

6.00

Skewness

1.806

.361

Kurtosis

3.947

.709

Case Processing Summary
Cases
Valid
N
kadar
ALT

Percent
43

100.0%

Missing
N

Total

Percent
0

.0%

N

Percent
43

100.0%

Descriptives
Statistic Std. Error
kadar
ALT

Mean
95% Confidence
Interval for Mean

22.1395
Lower Bound

16.8186

Upper Bound

27.4605

5% Trimmed Mean

20.1240

Median

15.0000

2.63665

95

Variance

298.932

Std. Deviation

17.2897

Minimum

8.00

Maximum

80.00

Range

72.00

Interquartile Range

19.00

Skewness

1.754

.361

Kurtosis

2.682

.709

Case Processing Summary
Cases
Valid

kadar T.Protein

Missing

Total

N

Percent

N

Percent

N

Percent

38

88.4%

5

11.6%

43

100.0%

Descriptives
Statistic Std. Error
kadar
T.Protein

Mean
95% Confidence
Interval for Mean

5% Trimmed Mean

7.61
Lower Bound

7.50

Upper Bound

7.72
7.61

.056

96

Median

7.56

Variance

.118

Std. Deviation

.343

Minimum

7

Maximum

8

Range

1

Interquartile Range

1

Skewness

.178

.383

Kurtosis

-.810

.750

Correlations
Nonparametric Correlations
Correlations
kadar tt-MA
urine
Spearman's rho kadar tt-MA
urine

Correlation
Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

kadar ALT

Correlation
Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

kadar alt

1.000

-.030

.

.847

43

43

-.030

1.000

.847

.

43

43

97

Correlations
kadar tt-MA urine kadar AST

Spearman's rho kadar t,t-MA
urine

Correlation
Coefficient

1.000

-.046

.

.768

43

43

-.046

1.000

.768

.

43

43

Sig. (2-tailed)
N
kadar AST

Correlation
Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

Correlations
kadar tt-MA
urine
Spearman's rho kadar tt-MA
urine

Correlation
Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

kadar Total
Protein

Correlation
Coefficient
Sig. (2-tailed)
N

kadar
T.Protein

1.000

-.147

.

.379

43

38

-.147

1.000

.379

.

38

38

98

Case Processing Summary
Cases
Valid

kadar tt-MA
urine

Missing

Total

riwayat
merokok

N

Percent

N

Percent

N

Percent

ya

11

100.0%

0

.0%

11

100.0%

tidak

32

100.0%

0

.0%

32

100.0%

Descriptives

riwayat merokok
kadar tt-MA
urine

ya

Statistic

Mean
95% Confidence
Interval for Mean

5% Trimmed Mean

Std.
Error

923.64 635.800
Lower
Bound

493.01

Upper
Bound

2340.29
644.60

Median

83.00

Variance

4.447

Std. Deviation

21.09

Minimum

45

Maximum

6825

Range

6780

99

Interquartile Range

tidak

50

Skewness

2.678

.661

Kurtosis

7.213

1.279

Mean

471.12 167.303

95% Confidence
Interval for Mean

5% Trimmed Mean

Lower
Bound

129.91

Upper
Bound

812.34
324.17

Median

73.00

Variance

8.957

Std. Deviation

94.640

Minimum

32

Maximum

4482

Range

4450

Interquartile Range

41

Skewness

2.955

.414

Kurtosis

10.014

.809

NPar Tests
Mann-Whitney Test
Ranks

100

kadar tt-MA
urine

riwayat
merokok

N

Mean Rank

Sum of Ranks

ya

11

23.91

263.00

tidak

32

21.34

683.00

Total

43

Test Statisticsb

kadar tt-MA urine
Mann-Whitney U

155.000

Wilcoxon W

683.000

Z

-.585

Asymp. Sig. (2-tailed)

.559

Exact Sig. [2*(1-tailed Sig.)]

.573a

a. Not corrected for ties.
b. Grouping Variable: riwayat merokok

T-Test
Group Statistics

kadar tt-MA
urine

klasifi
kasi
masa
kerja

N

1

Mean

Std.
Deviation

Std. Error
Mean

13

1177.31

210.761

58.454

30

331.03

69.750

12.734

101

Independent Samples Test

Levene's Test
for Equality
of Variances

t-test for Equality of Means

95% Confiden
Diff
F

kadar Equal
tt-MA variances
urine assumed
Equal variances
not assumed

11.097

Sig.

t

.002 1.988

df

Sig. (2tailed)

Mean
Difference

Std. Error
Difference

41

.054

846.274

425.778

1.415 13.154

.180

846.274

598.259

Lower

13.602

444.651

102

Klasifikasi masa kerja

Case Processing Summary
Cases

kadar tt-MA
urine

klasifika
si masa
kerja

N

Percent

N

Percent

N

Percent

1

30

100.0%

0

.0%

30

100.0%

Valid

Missing

Total

Descriptives

klasifikasi masa kerja
kadar tt-MA
urine

1

Maximum

6825.00

Range

6793.00

Interquartile Range

1364.50

Skewness

2.158

.616

Kurtosis

4.103

1.191

Mean
95% Confidence
Interval for Mean

5% Trimmed Mean

331.03 127.346
Lower
Bound

70.5812

Upper
Bound

59.149
22.893

Median

73.00

Variance

48.65

Std. Deviation

69.750

Minimum

38.00

Maximum

2687.00

Range

2649.00

Interquartile Range

33.25

Skewness

2.506

.427

Kurtosis

5.118

.833

104

Independent Samples Test
Levene's Test
for Equality of
Variances

t-test for Equality of Means

95% Confidence In

Differen
F

kadar Equal
tt-MA variances
urine assumed

11.097

Sig.

.002

t

1.988

df

Sig. (2-tailed)

41

Mean

Std. Error

Difference

Difference

.054

846.27436

425.77822

.180

846.27436

598.25887

Lower

13.602
20

Equal
variances
not
assumed

1.415

13.15
4

444.65
067

Up

105

T-Test
Group Statistics

kadar tt-MA
urine

jenis
kelamin
responden

N

laki-laki
perempuan

Mean

Std.
Deviation

Std. Error
Mean

25

502.16

14.429

28.859

18

704.56

11.759

27.718

106

Independent Samples Test
Levene's
Test for
Equality of
Variances

F
kadar tt- Equal
MA
variance
.084
urine
s
assumed
Equal
variance
s not
assumed

Sig.

t-test for Equality of Means

t

Std.
95% Confidence In
Error
Differen
Sig. (2Mean
Differe
tailed) Difference
nce Lower
Up

df

41

.627

202.396

413.83 1038.1
0
42

.506 40.294

.616

202.396

400.14 1010.9
2
29

.774 .489

Dokumen yang terkait

Korelasi paparan benzene melalui pengukuran kadar trans-trans Muconic Acid (t,t-MA) dengan kadar enzim transaminase dan total protein pada pekerja SPBU Pertamina kota Medan

0 0 13

Korelasi paparan benzene melalui pengukuran kadar trans-trans Muconic Acid (t,t-MA) dengan kadar enzim transaminase dan total protein pada pekerja SPBU Pertamina kota Medan

0 3 9

Korelasi paparan benzene melalui pengukuran kadar trans-trans Muconic Acid (t,t-MA) dengan kadar enzim transaminase dan total protein pada pekerja SPBU Pertamina kota Medan

6 17 31

Korelasi paparan benzene melalui pengukuran kadar trans-trans Muconic Acid (t,t-MA) dengan kadar enzim transaminase dan total protein pada pekerja SPBU Pertamina kota Medan

0 1 8

Korelasi Paparan Sulfur Dioksida Dengan Kadar Protein C-Reaktif, Nilai VEP1, KVP, Rasio VEP1 KVP Dan AEP 25-75% Pada Pekerja SPBU Di Kecamatan Medan Amplas Kota Medan

0 0 20

Korelasi Paparan Sulfur Dioksida Dengan Kadar Protein C-Reaktif, Nilai VEP1, KVP, Rasio VEP1 KVP Dan AEP 25-75% Pada Pekerja SPBU Di Kecamatan Medan Amplas Kota Medan

0 0 2

Korelasi Paparan Sulfur Dioksida Dengan Kadar Protein C-Reaktif, Nilai VEP1, KVP, Rasio VEP1 KVP Dan AEP 25-75% Pada Pekerja SPBU Di Kecamatan Medan Amplas Kota Medan

0 0 9

Korelasi Paparan Sulfur Dioksida Dengan Kadar Protein C-Reaktif, Nilai VEP1, KVP, Rasio VEP1 KVP Dan AEP 25-75% Pada Pekerja SPBU Di Kecamatan Medan Amplas Kota Medan

0 5 37

Korelasi Paparan Sulfur Dioksida Dengan Kadar Protein C-Reaktif, Nilai VEP1, KVP, Rasio VEP1 KVP Dan AEP 25-75% Pada Pekerja SPBU Di Kecamatan Medan Amplas Kota Medan

0 2 9

Korelasi Paparan Sulfur Dioksida Dengan Kadar Protein C-Reaktif, Nilai VEP1, KVP, Rasio VEP1 KVP Dan AEP 25-75% Pada Pekerja SPBU Di Kecamatan Medan Amplas Kota Medan

0 0 38