PENGARUH KEPESERTAAN ASURANSI KESEHATAN DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN BEROBAT PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II.

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PENGARUH KEPESERTAAN ASURANSI KESEHATAN DAN
DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN
BEROBAT PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II

TESIS

Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister
Program Studi Magister Kedokteran Keluarga
Minat Utama Pendidikan Profesi Kesehatan

Oleh
TUTUS NOVITA DEWI

S541202162

PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA
2013
commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PENGARUH KEPESERTAAN ASURANSI KESEHATAN DAN
DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN
BEROBAT PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II

TESIS
Oleh:
TUTUS NOVITA DEWI

S541202162

Komisi
Pembimbing

Pembimbing I

Nama

Tanda Tangan

DR. Hari Wujoso, dr., Sp.F, MM

Tanggal

.....................

....Juli 2014

.....................

.....Juli 2014

NIP 19621022 199503 1 001
Pembimbing II DR.Nunuk Suryani,M.Pd

NIP 196611081990032001

Telah disetujui oleh tim pembimbing
pada tanggal.......Juli 2014
Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga
Program Pascasarjana UNS

DR. Hari Wujoso, dr., Sp.F, MM.
NIP 19621022 199503 1001
ii

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PENGARUH KEPESERTAAN ASURANSI KESEHATAN DAN
DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN
BEROBAT PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II

LEMBAR PENGESAHAN
Oleh
TUTUS NOVITA DEWI

S541202162
Jabatan

Nama

Tanda Tangan

Tanggal

Ketua

Dr. Sariyatun, M.Pd., M.hum
NIP 19610318 198903 2 001

.....................


....Juli 2014

Pembimbing I

Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F, MM.
NIP 19621022 199503 1 001

.....................

....Juli 2014

.....................

....Juli 2014

Pembimbing II Dr. Nunuk Suryani, M.Pd
NIP 19661108 199003 2 001

Telah dipertahankan di depan penguji
Dinyatakan telah memenuhi syarat

Pada tanggal.......Juli 2014
Direktur Program Pascasarjana UNS

Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga

Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS
NIP. 19610717 198601 1 001

Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F, MM.
NIP 19621022 199503 1 001
iii

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ISI TESIS
Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa :

1. Tesis yang berjudul “PENGARUH
KESEHATAN
TINGKAT

DAN

KEPESERTAAN

ASURANSI

DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP

KEPATUHAN

BEROBAT

PENDERITA

DIABETES


MELITUS TIPE II ” ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas
plagiat, serta tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain
untuk memperoleh gelar akademik serta tidak terdapat karya atau pendapat
yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis
digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber
acuan serta daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti terdapat plagiat
dalam karya ilmiah ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan
peraturan perundang-undangan (Permendiknas No. 17 Tahun 2010).
2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi tesis pada jurnal atau forum ilmiah
lain harus seijin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan PPs
UNS sebagai institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu
semester (enam bulan sejak pengesahan tesis) saya tidak melakukan publikasi
dari sebagian atau keseluruhan Tesis ini, maka Prodi Magister Kedokteran
Keluarga UNS berhak mempublikasikannya pada jurnal ilmiah yang
diterbitkan oleh Prodi Magister Kedokteran Keluarga UNS. Apabila saya
melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi ini, maka saya bersedia
mendapatkan sanksi akademik yang berlaku.
Surakarta, Juli 2014

Tutus Novita Dewi

S 541202162
iv

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas
limpahan rahmat dan karunia-Nya akhirnya penulis dapat menyelesaikan tesis
yang berjudul “Pengaruh Kepesertaan Asuransi Kesehatan dan Dukungan
Keluarga Terhadap Kepatuhan Berobat Penderita Diabetes Melitus Tipe II”.
Penulis menyadari bahwa tesis ini masih banyak kekurangan, untuk itu
penulis akan senang hati menerima kritik dan saran dari pembaca. Dan tak lupa
pada kesempatan ini penulis menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih
yang tak terhingga kepada:
1. Prof. DR. Ravik Karsadi, MS., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret
Surakarta yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menimba

ilmu di Universitas Sebelas Maret Surakarta
2. Prof. DR. Ir. Ahmad Yunus, MS., selaku Direktur Program Pascasarjana
Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kesempatan
fasilitas

kepada kami untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan

Program Pasca Sarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta
3. DR. Hari Wujoso, dr., Sp.F., MM., selaku Ketua Program Studi Magister
Kedokteran Keluarga Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret
Surakarta dan selaku Pembimbing I, yang telah memberikan masukan
berharga untuk penyusunan penelitian ini.
v

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id


4. DR. Nunuk Suryani, M.Pd, selaku pembimbing II yang telah dengan sabar
meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan arahan kepada
penulis dalam menyelesaikan penyusunan penulisan tesis ini.
5. dr. Sasongko, Sp.A, selaku Direktur RSUD dr. Soedono Madiun, yang telah
memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian untuk
kepentingan bersama.
6. Seluruh Dosen Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Minat Utama
Pendidikan Profesi Kesehatan Program Pascasarjana Universitas Sebelas
Maret Surakarta yang telah membagikan ilmunya kepada penulis.
7. Suamiku Dede Muliawarman dan kedua anakku tercinta Syabbrina Annastasia
Muliawarman,

Zhafran

Aryasatya Cuseno

Muliawarman

yang telah

memberikan support dan doanya, sehingga penulis tetap semangat untuk
segera menyelesaikan tugas akhir ini.
8. Kedua Orangtuaku, Bapak dan Ibu , Kakak-adikku , Mertuaku, terima kasih
atas doa-doanya, jasa kalian semua tidak ternilai harganya.
9. Teman – teman Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Minat Utama
Pendidikan Profesi Kesehatan Program Pascasarjana Universitas Sebelas
Maret Surakarta Angkatan Tahun 2012 kelas Madiun yang telah memberikan
dukungan dan membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan tesis.

vi

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

10. Bapak Dasrial, SE,MM,AAAK selaku Kepala Cabang BPJS Kesehatan Kantor
Cabang Utama Kediri serta teman teman di Kantor Cabang Utama Kediri yang
telah memberikan dukungan dalam menyelesaikan penulisan tesis.
11. Teman-teman di RSUD dr. Soedono Madiun, yang telah membantu dan
memberikan informasi yang dibutuhkan penulis.
12. Semua pihak yang terlibat dalam penyusunan tesis ini yang tidak penulis
sebutkan, terima kasih atas bantuan dan dukungannya.
Semoga Tuhan YME membalas budi baik semua pihak yang telah
memberikan kesempatan, dukungan dan bantuan dalam menyelesaikan tesis ini.

Surakarta, Juli 2014

Penulis

vii

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK
Tutus Novita Dewi, S541202162, 2014. Pengaruh Kepesertaan Asuransi
Kesehatan dan Dukungan Keluarga terhadap Tingkat Kepatuhan Berobat
Penderita Diabetes Melitus Tipe II. Pembimbing I: Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F,
MM. Pembimbing II: Dr.Nunuk Suryani,M.Pd. Program Studi Kedokteran
Keluarga Minat Utama Pendidikan Profesi Kesehatan, Program Pascasarjana,
Universitas Sebelas Maret Surakarta
Latar Belakang : Pengobatan Diabetes memerlukan waktu yang lama sehingga
membutuhkan biaya yang tidak sedikit serta pasien membutuhkan dukungan
keluarga untuk proses penyembuhan penyakitnya. Untuk pasien yang telah
mengikuti kepersertaan asuransi akan terbantu dalam segi biaya, sedangkan
dukungan keluarga menjadi faktor psikologis untuk membantu proses
penyembuhan.
Tujuan : untuk menganalisis pengaruh kepesertaan Asuransi Kesehatan dan
dukungan keluarga terhadap kepatuhan berobat penderita Diabetes Melitus Tipe II
Metode : Tempat penelitian di Rumah Sakit Umum dr. Soedono Madiun.
Penelitian ini menggunakan metode observasi dengan pendekatan Cross
Sectional. Populasi terjangkau penelitian ini adalah seluruh penderita Diabetes
Melitus yang berobat di RSUD dr.Soedono Madiun. Sampel penelitian sebanyak
60 orang. Teknik sampling penelitian menggunakan teknik purposive sampling.
Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi logistik.
Hasil : Terdapat hubungan antara kepesertaan asuransi dan dukungan keluarga
dengan kepatuhan berobat. Pasien yang ikut dalam kepesertaan asuransi memiliki
kepatuhan berobat 5,60 kali lebih baik dari pada pasien yang tidak ikut dalam
kepesertaan asuransi. Hubungan antara kepesertaan asuransi dengan kepatuhan
berobat secara statistik signifikan (OR 5,60; CI 95 % = 1,12 – 27,94; p