PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS BELAJAR SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR HUMAS DAN KEPROTOKOLAN SISWA KELAS XI ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2017/2018 - UNS Institutional Repository

  

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS

BELAJAR SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR HUMAS DAN

KEPROTOKOLAN SISWA KELAS XI ADMINISTRASI

PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SURAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2017/2018

  

SKRIPSI

Oleh :

ADE MAYATIKA

K7514001

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

  

Juni 2018

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

  Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Ade Mayatika NIM : K7514001 Program Studi : Pendidikan Administrasi Perkantoran menyatakan bahwa skripsi saya berjudul

  “PENGARUH KETERAMPILAN

MENGAJAR GURU DAN FASILITAS BELAJAR SEKOLAH TERHADAP

HASIL BELAJAR HUMAS DAN KEPROTOKOLAN SISWA KELAS XI

ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SURAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2017/2018” ini benar-benar merupakan hasil karya saya

  sendiri. Sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

  Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

  Surakarta, 25 Juni 2018 Yang membuat pernyataan

  Ade Mayatika

  

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS

BELAJAR SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR HUMAS DAN

KEPROTOKOLAN SISWA KELAS XI ADMINISTRASI

PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SURAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2017/2018

  

Oleh :

ADE MAYATIKA

K7514001

  

Skripsi

Skripsi diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran

  

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Juni 2018

  

PERSETUJUAN

  Nama : Ade Mayatika NIM : K7514001 Judul Skripsi : Pengaruh Pengaruh Keterampilan Mengajar Guru dan Fasilitas

  Belajar Sekolah Terhadap Hasil Belajar Humas dan Keprotokolan Siswa Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018.

  Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  Surakarta, 30 Mei 2018 Persetujuan Pembimbing

  Pembimbing I, Pembimbing II, Dr. Andre N. Rahmanto, S.Sos, M.Si Susantiningrum, S.Pd., SE., MAB NIP 19770715 200501 1 002 NIP 19761229 200501 2 002

  

PENGESAHAN SKRIPSI

  Nama : Ade Mayatika NIM : K7514027 Judul Skripsi : Pengaruh Keterampilan Mengajar Guru dan Fasilitas Belajar

  Sekolah Terhadap Hasil Belajar Humas dan Keprotokolan Siswa Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018.

  Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta pada hari...., tanggal ........2018 dengan hasil LULUS/TIDAK LULUS dan revisi maksimal....... bulan. Skripsi telah direvisi dan mendapat persetujuan dari Tim Penguji, serta disahkan oleh Kepala Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran. Persetujuan hasil revisi oleh Tim Penguji:

  Nama Penguji Tanda l Tangan Tanggal

  Ketua : Dr. Tri Murwaningsih, M.Si Sekretaris : Dra. Patni Ninghardjanti, M.Pd Anggota I : Dr. Andre N. Rahmanto, S.Sos, M.Si Anggota II : Susantiningrum, S.Pd., SE., MAB.

  Mengesahkan Dekan FKIP Kepala Program Studi Universitas Sebelas Maret PendidikanAdministrasi Perkantoran Prof. Dr. Joko Nurkamto, M. Pd. Dr. Hery Sawiji, M. Pd.

  NIP 1961012 4198702 1 001 NIP 19610518 198903 1 001

  

ABSTRAK

  Ade Mayatika. PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN

  

FASILITAS BELAJAR SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR

HUMAS DAN KEPROTOKOLAN SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1

  Skripsi. Surakarta: Fakultas

  SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2017/2018, Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Juni 2018.

  Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan siswa kelas XI SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018; (2) ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara fasilitas belajar sekolah terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan siswa kelas XI SMK Negeri 1 Surakarta tahun pelajaran 2017/2018; (3) ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara keterampilan mengajar guru dan fasilitas belajar sekolah secara bersama-sama terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan siswa kelas XI SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018.

  Jenis penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif kuantitatif yang bermaksud menjelaskan dan mendeskripsikan data penelitian yang diperoleh, peristiwa, atau kejadian masa sekarang dengan cara menguji teori-teori dengan menggunakan analisis statistik. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas

  XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta yang berjumlah 94 siswa. Sampel yang digunakan adalah seluruh siswa kelas XI yang berjumlah.

  Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan: (1) Keterampilan mengajar guru berpengaruh positif terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan siswa XI SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018. Hal ini dibuktikan melalui hasil uji t yaitu nilai t >t atau 8,25 > 2,2279 pada taraf signifikan 5%; (2)

  hitung tabel

  Fasilitas belajar sekolah berpengaruh positif terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan siswa XI SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018. Hal ini dibuktikan melalui hasil uji t yaitu nilai t >t atau 2,441 > 2,2279 pada

  hitung tabel

  taraf signifikan 5%; (3) Keterampilan mengajar guru dan fasilitas belajar sekolah secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan siswa XI SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2017/2018. Hal ini dibuktikan melalui hasil uji F yaitu nilai F >F atau 43,603 > 3,100 pada

  hitung tabel

  taraf signifikan 5%. Persamaan regresi yang diperoleh yaitu Ý = 20,100+0,614X

  1 +0,170X 2 . Persamaan menunjukkan bahwa hasil belajar Humas

  dan Keprotokolan dipengaruhi oleh keterampilan mengajar guru dan fasilitas belajar sekolah.

  Besar sumbangan relatif keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan sebesar 87,3%. Sumbangan fasilitas belajar sekolah terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan sebesar 12,6%. Sedangkan sumbangan efektif keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan sebesar 42,68%. Sumbangan efektif fasilitas belajar sekolah terhadap hasil belajar Humas dan Keprotokolan sebesar 6,16%.

  

Kata kunci: Keterampilan Mengajar Guru, Fasilitas Belajar Sekolah, Hasil

Belajar.

  

ABSTRACT

Ade Mayatika. THE INFLUENCE OF TEACHER’S TEACHING SKILL AND

SCHOOL LEARNING FACILITIES TOWARD THE PUBLIC RELATION

  

AND PROTOCOL’S LEARNING OUTCOME OF XI GRADE STUDENTS OF

SMKN 1 SURAKARTA IN THE ACADEMIC YEAR OF 2017/2018. Skripsi:

Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University, June 2018.

  The research aims at revealing whether: (1) there is a significant influence

between the teacher’s teaching skill on the public relation and protocol’s learning

outcome of XI grade students of SMKN 1 Surakarta in the academic year of

2017/2018; (2) there is a significant influence betweenschool learning facilities

on the public relation and protocol’s learning outcome of XI grade students of

SMKN 1 Surakarta in the academic year of 2017/2018; (3) there is a significant

influence between teacher's teaching skill and school learning facilities

towardsthe public relation and protocol’s learning outcome of XI grade students

of SMKN 1 Surakarta in the academic year of 2017/2018.

  The research type is descriptive quantitative method which intends to

explain and describe the research data, events, or current events by testing the

theories using statistical analysis.The population of this study is all

administration office students at the XI grade of SMKN 1 Surakarta. They are 94

students. The sample is all students at the XI grade.

cc Based on the research result, it can be concluded that: (1) teacher's

teaching skill positively influencesthe public relation and protocol’s learning

outcome of XI grade students of SMKN 1 Surakarta in the academic year of

2017/2018. It is proved through t test result that is t >t or 8.25> 2.2279

obtained table

at 5% significant level; (2) School learning facilities positively influences the

public relation and protocol’s learning outcome of XI grade students of SMKN 1

Surakarta in the academic year of 2017/2018.It is proved through t test result that

is t >t or 2,441> 2,2279 at 5% significant level; (3)teacher's teaching

obtained table

skill and school learning facilitiespositively influences the public relation and

protocol’s learning outcome of XI grade students of SMKN 1 Surakarta in the

academic year of 2017/2018.It is proved bythe result of F test that is

F obtained >F table or 43,603> 3,100 at 5% significant level.The regression equation is

Ý = 20,100 + 0,614X1 + 0,170X2. The equation shows that the the public relation

and protocol’s learning outcomeis influenced by the teacher’s teaching skill and

school learning facilities.

  The relative contribution of teachers' teaching skill on the public relation

and protocol’s learning outcome is 87.3%. The contribution of school learning

facilities on the public relation and protocol’s learning outcome is12.6%.

Meanwhile, the effective contribution of teacher's teaching skill on the public

relation and protocol’s learning outcome is 42,68%. The effective contribution of

school learning facilities on the public relation and protocol’s learning outcome

is 6.16%.

  Keywords: Teacher’s Teaching Skill, School Learning Facilities, Learning Outcome.

  

MOTTO

  “dan katakanlah: Ya Tuhanku, tambahkanlah kepadaku ilmu pengetahuan” (Q.S Thaha: 114)

  “Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupanya” (Q.S Al-Baqarah: 286)

  “Urip iku urup” (Sunan Kalijaga)

  “Jangan berlarut-larut dalam kepedihan, kembalilah kepada Tuhan dan rajilah menyebut nama-Nya disetiap desir- desir doa yang kau panjatkan”

  (Penulis)

  

PERSEMBAHAN

  Dengan mengucapkan syukur Alhamdulillah, karya ini saya persembahkan untuk :

  1. Kedua orangtuaku terkasih. Ibu Katini dan Bapak Kademo “Terimakasih telah menyayangiku hingga aku tumbuh sebesar ini dan tak lupa selalu menyebut namaku dalam setiap doa kalian

  ”

2. Kakak perempuanku satu-satunya Deti Monica Sari “Terimakasih sudah selalu sabar mendengarkan keluh kesah adikmu ini.

  Terimakasih setiap keceriaan dan kebahagian selama kita tumbuh bersama”

  3. Sahabatku Murni, Rahma, Guntari, Inda, Amel, Septi, Nia, Dinda, Wiwit, Melynda, Deska, Yoga, David, Tiut, Hanita, Nisa dan keluarga Kos Kartini 2.

  “Terimakasih sudah menyemangati aku untuk menyelesaikan skripsi ini”

  4. Keluarga besar PAP 2014 “Terimakasih untuk sudah saling membantu dan memberi dukungan 4 tahun ini”

  5. Almamaterku tercinta Universitas Sebelas Maret

KATA PENGANTAR

  Puji syukur penyusun panjatkan kepada Allah SWT. Hanya karena rahmat, hidayah dan kemuliaan-Nya penyusun dapat menyelesaikan skripsi ini. Sholawat serta salam semoga terlimpahkan kepada Nabi Agung Muhammad Sallallahu 'Alaihi Wasallam, semoga kita mendapatka syafa'atnya kelak di yaumul qiyamah. Atas kehendak-Nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul

  

“PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS

BELAJAR SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR HUMAS DAN

KEPROTOKOLAN SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 SURAKARTA

TAHUN PELAJARAN 2017/2018”.

  Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari bantuan, bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan terima kasih kepada: 1.

  Prof. Dr. Joko Nurkamto, M. Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  2. Dr. Hery Sawiji, M. Pd., Kepala Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  3. Dr. Cicilia Dyah S. I., M. Pd., selaku Pembimbing Akademk.

  4. Dr. Andre N. Rahmanto, S.Sos., M.Si., selaku pembimbing I yang memberikan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

  5. Susantiningrum, S.Pd., SE., MAB., selaku pembimbing II yang selalu memberikan pengarahan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

  6. Bapak dan Ibu Tim Penguji Skripsi, yang telah memberikan kritik dan saran untuk memperbaiki skripsi ini.

  7. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan banyak ilmu dan pengalaman baru.

  8. Kepala SMK Negeri 1 Surakarta yang telah memberikan izin untuk penelitian.

  9. Agus Suprapto., S.Pd, selaku waka kurikulum yang telah memberikan arahan pada saat penelitian.

  10. Drs. Bambang Riyanto selaku guru mata pelajaran Humas dan Keprotokolan yang bersedia memberikan informasi dalam penelitian.

  11. Seluruh siswa kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 1 Surakarta yang telah bersedia menjadi responden dalam penelitian ini.

  12. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

  Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dalam pengembangan ilmu.

  Surakarta, 25 Juni 2018 Peneliti

  

DAFTAR ISI

  Halaman HALAMAN JUDUL .............................................................................................. i i HALAMAN ABSTRACT .................................................................................... vii i i

  BAB I PENDAHULUAN ................................................................................ 1 A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1 B. Identifikasi Masalah ...................................................................... 5 C. Batasan Masalah ............................................................................ 5 D. Rumusan Masalah ......................................................................... 6 E. Tujuan Penelitian ........................................................................... 6 F. Manfaat Penelitian ......................................................................... 7 BAB II KAJIAN PUSTAKA,KERANGKA BERPIKIR, DAN HIPOTESIS ... 8 A. Kajian Pustaka ............................................................................... 8

  1. Tinjauan tentang Hasil Belajar .................................................. 8

  2. Tinjauan tentang Keterampilan Mengajar Guru ...................... 16

  3. Tinjauan tentang Fasilitas Belajar Sekolah ............................. 33 B. Kerangka Berpikir ....................................................................... 38 C. Hipotesis ...................................................................................... 41

  BAB III METODE PENELITIAN ................................................................... 42 A. Tempat dan Waktu Penelitian ..................................................... 42 B. Desain Penelitian ......................................................................... 43 C. Populasi dan Sampel.................................................................... 44 D. Teknik Pengambilan Sampel ....................................................... 45 E. Teknik Pengumpulan Data .......................................................... 46 F. Teknik Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen ......................... 51 G. Teknik Analisis Data ................................................................... 54 H. Prosedur Penelitian ...................................................................... 59 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .................................... 61 A. Hasil Penelitian ............................................................................ 61

  1. Deskripsi Data ......................................................................... 62

  2. Uji Prasyarat Analisis .............................................................. 66

  3. Uji Hipotesis ............................................................................ 71 B. Pembahasan ................................................................................. 77

  BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN ............................................ 86 A. Simpulan ...................................................................................... 86 B. Implikasi ...................................................................................... 88 C. Saran ............................................................................................ 89 DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................... 91 LAMPIRAN ........................................................................................................ 95

  

DAFTAR TABEL

  Tabel Halaman

  1.1 Hasil Nilai Akhir Humas dan Keprotokolan ............................................... 4

  3.1 Waktu Pelaksanaan Penelitian ................................................................... 43

  4.1 Hasil Deskripsi Data .................................................................................. 62

  4.2 Hasil Uji Normalitas Data ......................................................................... 66

  • Y ........................................................................... 69

  4.3 Hasil Uji Linieritas X

  1

  4.4 Hasil Uji Linieritas X

  2 -Y ........................................................................... 70

  4.5 Hasil Uji Multikolinieritas ......................................................................... 71

  4.6 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda .................................................... 72

  4.7 Hasil Uji t ................................................................................................... 73

  4.8 Hasil Uji F ................................................................................................. 74

  4.9 Hasil Model Summery ................................................................................ 75

  

DAFTAR GAMBAR

  Gambar Halaman

  2.1 Bagan kerangka berfikir .............................................................................. 40

  3.1 Bagan Prosedur Penelitian .......................................................................... 60

  4.1 Histogram variable Keterampilan Mengajar Guru ..................................... 67

  4.2 Histogram variableFasilitas Belajar Sekolah .............................................. 68

  4.3 Histogram variable Hasil Belajar ................................................................ 69

Dokumen yang terkait

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1 TERBANGGI BESAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 39 86

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI SISWA TENTANG METODE MENGAJAR GURU DAN LINGKUNGAN BELAJAR DI SEKOLAH DENGAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 9 202

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN KONSEP DIRI TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X DAN XI ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 0 5

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR SISWA DAN METODE MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR STENOGRAFI BAHASA INGGRIS SISWA KELAS XI SMK BATIK 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 20162017

0 0 16

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN KREATIVITAS MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR KEWIRAUSAHAAN SISWA KELAS XI ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 4 KLATEN - UNS Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KEARSIPAN SISWA KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 3 16

PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMK NEGERI 7 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 0 17

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA APLIKASI TYPING MASTER DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP KETERAMPILAN MENGETIK 10 JARI PADA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMKN 1 KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2017/2018 - UNS Institutional Repository

0 5 18

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN MENGELOLA PERALATAN KANTOR PADA SISWA KELAS X JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK WIKARYA KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2016/2017 - UNS Institutional Repository

0 0 16

PENERAPAN BLENDED LEARNING BERBASIS APLIKASI SCHOOLOGY SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR ADMINISTRASI HUMAS DAN KEPROTOKOLAN DI SMK NEGERI 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2017/2018 - UNS Institutional Repository

0 3 17