SOP Pengurusan KTP Berbah

PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN
KECAMATAN BERBAH

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PENGURUSAN KARTU TANDA PENDUDUK (KTP)

PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN
KECAMATAN BERBAH

Nomor SOP
Tanggal Pembuatan

30 Oktober 2014

Tanggal Revisi

-

Tanggal Pengesahan
Pengesahan


November 2014
Camat Berbah
Dra. Tina Hastani, M.M
Pembina Tk.I, IVb
NIP 19700429 199603 2 006

Nama SOP

Pengurusan KTP

Dasar Hukum
1. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2007 tentang Kecamatan;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2007 tentang Pelaksanaan UndangUndang Nomor 23 Tahun 2006 tentang Administrasi Kependudukan;
3. Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 7 Tahun 2009 tentang
Penyelenggaraan Pendaftaran Penduduk dan Pencatatan Sipil;
4. Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 14 Tahun 2011 tentang
Retribusi Penggantian Biaya Cetak Kartu Tanda Penduduk Dan Akta
Catatan Sipil dan
5. Peraturan Bupati Sleman Nomor 51 Tahun 2009 Tentang Uraian Tugas,
Fungsi, dan Tata Kerja Kecamatan;

6. Undang – Undang Nomor 24 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas Undang
– Undang Nomor 23 Tahun 2006 Tentang Administrasi Kependudukan;
Keterkaitan

Kualifikasi Pelaksanaan
1. Camat, : Sarjana, Magister
2. Sekretaris Kecamatan : Sarjana, Magister
3. Kepala Seksi Pelayanan Umum : Sarjana, Sarjana Muda
4. Pengadministrasi Umum : SLTA, Diploma
5. Operator Komputer : SLTA, Diploma
6. Kurir/ Ekspedisi : SLTA.

Peralatan/Perlegkapan

-

1. ATK, buku register KTP, blangko KTP, snelhecter.
SOP Pelayanan KK Dinas Kependudukan dan pencatatan Sipil Kabupaten
2. Stempel
Sleman


-

SOP Pengelolaan Surat Masuk

-

SOP Pengelolaan Surat Keluar

-

SOP Pelayanan Legalisasi Kartu Keluarga Miskin

-

SOP Pelayanan Legalisasi Surat Keterangan Tidak Mampu
Peringatan

Pencatatan dan Pendataan


Jika SOP tidak dilaksanakan bisa dikomplain masyarakat.

1. Surat rujukan/pengantar/keterangan dari Pemerintah Desa.
Pelaksana

No

AktIvItas

Staf Seksi
Pelayanan
Umum

Operator
Produksi
KTP

Kasi
Pelayanan
Umum


Mutu Baku
Camat

Kelengkapan

Waktu

1.

a. Menerima berkas permohonan.
b. Meneliti kelengkapan berkas permohonan,
setelah berkas dinyatakan lengkap dan
memenuhi syarat, kemudian petugas
penerima membubuhkan paraf.
c. Membuatkan bukti kartu pengambilan

- Blanko F-I.01. Biodata
- Blanko F-I.07 dg syarat
penempelan Foto berwarna 3x4

2 lbr, tahun kelahiran genap
background foto berwarna biru
dan tahun kelahiran ganjil
background foto berwarna
merah
- Fotocopy Kartu Keluarga
- Alat Tulis Kantor (ATK),
- Buku register permohonan KTP

5 menit

2.

Cek ulang oleh supervisor (Kasi Pelayanan
Umum) kelengkapan berkas permohonan
dan membubuhkan paraf di lembar
permohonan.

- Semua berkas di atas,
- Permohonan yang telah diparaf

Kepala Seksi.

2 menit

3.

Pemrosesan oleh operator dengan tanda
tangan elektronik Kepala Dinas
Kependudukan dan Pencatatan Sipil.

- Berkas permohonan yang telah
diparaf Penerima Berkas dan
Kepala Seksi,
- Blangko KTP,
- Komputer .
- Scanner

2 hari

4.


Cek akhir oleh Camat

- Paraf koordinasi

2 menit

Output

Ket

- Permohonan
KTP
(registrasi/
perpanjangan)
diajukan
selambatlambatnya 14
hari setelah
masa berlaku
habis

- Jika KTP lama
masih berlaku,
Permohonan
wajib
sudah lengkap
dilampirkan
dan dibubuhi
- Jika KTP lama
paraf.
yang masih
Pencetakan
berlaku hilang,
KTP.
wajib
melampirkan
surat
kehilangan dari
polsek
setempat
KTP yang sudah - Untuk

di paraf Camat
perubahan
data nama,
tempat/tanggal
lahir, dan jenis
kelamin harus
Berkas
permohonan
KTP dan
pemberkasan di
front office.

5.

Memberi cap stempel kecamatan pada KTP
dan menyerahkan kepada pemohon.

- Stempel,
- KTP
- Plastik laminating


2 menit

KTP diberi
stempel/cap dari
kecamatan, siap
diserahkan
kepada
pemohon.

melampirkan
KK Asli,
Fotocopy Akta
Kelahiran/
Ijazah terakhir.