lebih efektif melalui Jejaring Sosial

AKTIFITAS KOMUNIKASI
DAN SITUS JEJARING SOSIAL
Hasyim Ali Imran
Pendahuluan
Aktifitas komunikasi yang banyak dilakukan oleh sejumlah anggota masyarakat
melalui medium internet belakangan ini, sesungguhnya merupakan suatu realitas yang
sebenarnya jauh-jauh hari sudah diramal oleh McLuhan. Ramalannya sendiri
mengatakan bahwa perubahan budaya dalam kehidupan manusia itu ditentukan oleh
teknologi1. Sebagai representasi dari realitas kebenaran prediksi McLuhan, maka dalam
konteks keterkaitan antara teknologi dan budaya, aktifitas komunikasi yang
berlangsung melalui medium internet tadi, karenanya menjadi wujud fenomena
komunikasi yang mencirikan perubahan budaya komunikasi dalam periode electronic
age. Dalam periode ini sendiri, seperti digambarkan jauh sebelumnya oleh McLuhan,
yakni sebelum meninggal pada 1980, semua orang akan menjadi anggota dusun global
tunggal. Media elektronik membuat semua orang dapat bersentuhan dengan siapa saja
dan di mana saja dengan sekejab.2
Melalui medium internet3, dari waktu ke waktu hingga dalam kenyataan terkini,
sejalan dengan perkembangan teknologi media konvergensi4, maka berdasarkan
fenomenanya memang tampak semakin memperjelas wujud dari apa yang diramalkan
McLuhan itu. Hal ini sendiri dimungkinkan sehubungan dengan perkembangan pesat
teknologi media konvergen tadi, menjadikan internet dapat menyediakan berbagai

macam bentuk layanannya yang nota bene semakin memudahkan orang dalam
melakukan aktifitas komunikasi dan informasi. Terkait dengan fenomena kemudahan
aktifitas komunikasi melalui medium internet dengan berbagai bentuk layanannya itu,
tulisan ini secara khusus akan mencoba menelaah lebih jauh terhadap fenomena
aktifitas komunikasi yang berlangsung melalui situs jejaring sosial. Pembahasannya
akan menyangkut dua hal, pertama difokuskan terhadap permasalahan eksistensi situs
jejaring sosial di internet. Kedua, difokuskan pada persoalan fenomena penggunaan
internet di lingkungan Komunitas Situs Jejaring Sosial. Dengan bahasan terhadap kedua
permasalahan tersebut, hasilnya diharapkan dapat menjadi pelebar cakrawala tentang


1

2

Peneliti Madya Bidang Studi Komunikasi dan Media di BPPKI Jakarta.
Guna maksud pemahaman lebih dalam tentang asumsi ini, McLuhan melakukan studi interpretative terhadap perjalanan sejarah
manusia dalam perspektif media. Untuk keperluan ini, dia membagi semua sejarah manusia ke dalam empat periode : tribal age,
literacy age, print age, dan electronic age. Tribal Age, yaitu masa di mana masyarakat masih dalam kelompok-kelompok kesukuan.
Dalam masa ini, masyarakat dalam berkomunikasi lebih mengandalkan telinga. Literacy Age, pada masa ini maka sudah terjadi

perubahan, yakni dari pengandalan indera telinga ke pengandalan mata. Orang yang dapat membaca mengganti telinga dengan
mata. Print Age, yaitu zaman penemuan media cetak. Kalau abjad fonetik memungkinkan ketergantungan visual, maka percetakan
membuatnya dapat tersebar luas. Karena revolusi percetakan menunjukkan produksi massal produk yang sama, maka McLuhan
menyebutkannya sebagai perintis revolusi industri. Sedang Electronic Age, yaitu zaman elektronik yang ditandai dengan penemuan
radio dan televisi.(lihat, dalam : Mc Luhan, Marshal, ”Technology Determinism”, In A First Look at Communication Theory, Fifth
Edition, by EM Griffin, New York, McGraw Hill, 2003).
Mc Luhan, Marshal, ”Technology Determinism”, In A First Look at Communication Theory, Fifth Edition, by EM Griffin, New
York, McGraw Hill, 2003.

3

Medium ini dikenal juga dengan konsep media baru. Media baru tidak lepas dari key term seperti digitality, interactivity,
hypertextuality, dispersal dan virtuality (Lister, 2003: 13). Dalam konsep digitality semua proses media digital diubah (disimpan) ke
dalam bilangan, sehingga keluarannya (out put) dalam bentuk sumber online, digital disk, atau memory drives yang akan diubah dan
diterima dalam layar monitor atau dalam bentuk ‘hard copy’. Sedangkan konsep interactivity merujuk kepada adanya kesempatan di
mana teks dalam media baru mampu memberikan users untuk ‘write back into the text’. Sementara konsep dispersal media baru lebih
kepada proses produksi dan distribusi media menjadi decentralized dan mengandalkan keaktifan individu (highly individuated).
4
Media konvergensi, sebuah integrasi antara media konvensional, telekomunikasi dan teknologi informasi (multimedia dan internet)
telah mengubah komunikasi dari yang sifatnya terbatas menjadi global.


1

fenomena komunikasi yang berlangsung melalui internet pada umumnya dan melalui
situs jejaring sosial pada khususnya.
Situs Aplikasi Jejaring Sosial
Salah satu di antara sejumlah bentuk layanan yang tersedia di internet, yang mana
belakangan ini cenderung sangat banyak digunakan oleh anggota masyarakat untuk
melakukan aktifitas komunikasi, yaitu layanan berbentuk aplikasi jejaring sosial (social
network service). Terhadap fenomena tersebut, hal itu sebenarnya memang
dimungkinkan sehubungan suatu situs social network service yang ada di internet
memang difokuskan pada upaya pembangunan masyarakat online dari orang-orang
yang hendak berbagi pengalaman-pengalaman menarik atau menyangkut aktifitasaktifitas yang dilakukannya. Atau, fokusnya juga diarahkan pada pembangunan
masyarakat online dari orang-orang yang tertarik dalam menjelajahi pengalamanpengalaman menarik dan aktifitas dari orang-orang lain di dunia. 5 Singkatnya aplikasiaplikasi tersebut menyediakan jasa bagi orang-orang untuk bersosialisasi.
Interaksi di antara sesama anggota komunitas online sendiri, dengan berbasiskan
web keberlangsungannya dapat melalui beragam cara. Cara-cara itu misalnya seperti
chat, instant messaging, e-mail, video, chat suara, share file, blog, diskusi grup, dan
lain-lain. Umumnya situs jejaring sosial memberikan layanan untuk membuat biodata
dirinya. Pengguna dapat meng-upload foto dirinya dan dapat menjadi teman dengan
pengguna lainnya. Beberapa jejaring sosial memiliki fitur tambahan seperti pembuatan

grup untuk dapat saling sharing di dalamnya.6
Hingga saat ini, berdasarkan pengamatan terhadap sejumlah data, anggota
masyarakat yang sudah tergabung menjadi anggota komunitas maya jumlahnya telah
mencapai hampir satu miliaran lebih. Mengacu pada data Meta List buatan Judith
Meskill pada 14 Pebruari 2005, anggota komunitas maya itu tergabung ke dalam 380
situs Social Networking yang dikelompokkannya menjadi sembilan (9) situs 7. Dari
sejumlah situs dimaksud, maka berdasarkan catatan Wikipedia, hanya 155 situs web
jejaring sosial saja yang umumnya aktif memfasilitasi anggota masyarakat untuk
berinteraksi melalui dunia maya. Beberapa diantaranya yang banyak dijadikan anggota
masyarakat untuk bergabung dengan komunitas online yaitu melalui situs MySpace
dengan 261,422,883 pengguna terdaftar; Facebook 200,000,000 pengguna terdaftar;
Habbo 117,000,000; Friendster 90,000,000; hi5 80,000,000; Flixster 63,000,000;
Classmates.com 50,000,000; LinkedIn 42,000,000; Bebo 40,000,000; Adult
FriendFinde 33,000,000; Last.fm 30,000,000; imeem 24,000,000; Mixi 20,936,509;
LiveJournal 17,564,977; Geni.com 15,000,000 ; dan Multiply 10,000,000.8 Data
lengkap mengenai hal ini disajikan dalam tabel berikut ini :

5

6


Baca, http://en.wikipedia.org/wiki/Online_social_networking
Ridwann, M., Jejaring Sosial (Social Networking), dalam : http://www.ridwanforge.net/blog/jejaring-sosial-socialnetworking=

7

These social networking categories are: business; common interest; dating; face-to-face facilitation; friends; MoSoSo (Mobile
Social Software); pets; photos; and 'edge' cases or social networking 'plus' sites.( Judith Meskill,
Jhttp://socialsoftware.weblogsinc.com/2005/02/14/home-of-the-social-networking-services-meta-list/; 7 juli 09
8

lihat, http://en.wikipedia.org/wiki/List_of_social_networking_websites

2

Daftar Situs web Jejaring Sosial Dunia
Name
Adult FriendFinder
Advogato
Amie Street

ANobii
aSmallWorld
Athlinks
Avatars United
Badoo

Description/Focus

Bebo
Bigadda
Biip
BlackPlanet
Broadcaster.com
Buzznet
CafeMom
Cake Financial
Care2
Classmates.com
Cloob


Adults Only Dating/Hook-up Network
Free and open source software developers
Music
Books
European jet set and social elite
Running, Swimming
Online games.
General, Popular in Europe c
General, Popular in France, Belgium and
elsewhere in Europe
General.
Indian Social Networking Site.
Norwegian Community.
African-Americans
Video sharing and webcam chat
Music and pop-culture
Mothers
Investing
Green living and social activism
School, college, work and the military

General. Popular in Iran.

College Tonight

College students.

Bahu

Worldwide network for making connections
between travelers and the local communities they
visit.
DeviantART
Art community
People with disabilities. (Amputee, cerebral palsy,
Disaboom
MS, and other disabilities.)
Politic community, Social network, Internet radio
dol2day
(German-speaking countries)
DontStayIn

Clubbing (primarily UK)
Draugiem.lv
General (primarily LV, LT, HU)
Elftown
Community and wiki around Fantasy and sci-fi.
Epernicus
For research scientists
Eons.com
For baby boomers
Experience Project Life experiences
Exploroo
Travel Social Networking.
Facebook
General.
CouchSurfing

Faceparty

General. Popular UK.


Faces.com

British teens

Fetlife
Filmaffinity
FledgeWing
Flixster
Flickr
Fotolog
Friends Reunited
Friendster
Frühstückstreff
Fubar
Gaia Online
GamerDNA
Gather.com
Geni.com
Goodreads


People who are into BDSM

Registered users

Registration

Global Alexa[1]
Page

35,000,000[13]

Open
Open
Open
Open
Invite-only
Open
Open
Open to people 18 and older

ranking
64[3]
118,124[5]
30,628[6]
13,111[7]
11,655[9]
107,826[11]
302,122[12]
157[14]

1,000,000[15]

Open to people aged 13–25

19,738[16]

40,000,000[17]
3,000,000[19]

Open to people 13 and older
Open to people 16 and older.
Requires Norwegian phone number.
Open
Open
Open
Open to moms and moms-to-be
Open
Open
Open
Open
requires an e-mail address with an
".edu" ending

148[18]
2,900[20]
16,645[21]
1,226[23]

33,000,000[2]
13,575[4]

270,000[8]
68,496[10]

20,000,000[22]
322,715[24]
10,000,000[25]
1,250,000[27]
9,961,947[29]
50,000,000[30]

1,118,447[32]

Open

9,040,962[33]

Open

498[26]
3,090[28]

923[31]

119[34]

Open
40,200

[35]

2,400,000
185,000[36]

200,000,000[39]
200,000[41]

32,500[43]
[45]

Movies and TV Series
250,000
Entrepreneural community targeted towards
worldwide university students.
Movies
63,000,000[47]
Photo sharing, commenting, photography related
networking, worldwide
Photoblogging. Popular in South America and
20,000,000[50]
Spain.
UK based. School, college, work, sport and streets 19,000,000[52]
General. Popular in Southeast Asia. No longer
90,000,000[54]
popular in the western world.
General
dating, an "online bar" for 18 and older
1,200,000[56]
Anime and games
Computer and video games
310,000[58]
Article, picture, and video sharing, as well as group
465,000[59]
discussions
Families, genealogy
15,000,000[60]
Library cataloging, book lovers

Open
Open
Invitation only
Open, approval needed
Open
Open to people 13 and older
Open
Open
Open to people 13 and older
Invitation only to people 18 and
older.
Open to people 13 and older
Open to people "of [legal] age to
see adult content"
Open

13,675[37]
257,000[38]
4[40]
2,481[42]

54,198[44]
4,082[46]

Open to university students
Open to people 13 and older

309[48]

Open

37[49]

Open

57[51]

Open
Open to people 16 and older. No
children allowed.
Open
Open
Open to people 13 and older
Open

8,052[53]
64[55]
2,609[57]

Open
Open
Open

5,305[61]

3

Gossipreport.com
Grono.net
Habbo
hi5
Hospitality Club
Hyves
imeem
Indaba Music

Anonymous gossip
Poland
General for teens. Over 31 communities
worldwide. Chat Room and user profiles.
General. Popular in India,Portugal, Mongolia,
Thailand, Romania, Jamaica, Central Africa and
Latin America. Not popular in the USA.
Hospitality
General, Most popular in the Netherlands.
Music, Video, Photos, Blogs
Online music collaboration, remix contests. Users
in 175 countries.

Open to people 16 and older
Open
117,000,000[62][63][64]

Open to people 13 and older

4,050[65]

80,000,000[66]

Open to people 13 and older. No
children allowed.

27[67]

328,629[68]
8,000,000[69]
24,000,000[71]

Open
Open
Open

216[70]
140[72]

125,000[73]

Open

62,781[74]

505,000[75]

IRC-Galleria

Finland

italki.com
InterNations

Language learning social network. 100+ languages. 450,000
International community
Mobile community worldwide, blogging, friends,
2,500,000[78]
personal TV-shows
Hungary
4,000,000[79]
General. Owned by Google.
Creative resource website
General, nonprofit
30,000[80]
General. In Simplified Chinese; caters for
mainland China users
General. For the users, by the users, a social
2,400,000[81]
network that is more than a community.
Music
30,000,000[83]
Book lovers
400,000[85]
Shared interests, hobbies
General but mainly business
42,000,000[86]
Blogging
17,564,977[88]
Online language learning - dynamic online courses
in 22 languages - world’s largest community of
3,000,000[90]
native language speakers.
[92]
Sweden
General
General. Used to plan offline meetings for people
interested in various activities.
Business and Finance community, worldwide.
Japan
20,936,509[93]
mobile community, UK only
mobile community, worldwide
3,000,000[95]
Music
"Real world" relationships. Popular in Asia. Not
10,000,000[96]
popular in the western world.
Muslim portal site
50,000[98]
Anime themed social community
160,000[100]
Christian Churches
144,295[102]
family-oriented social network service
30,000,000 [104]
Locating friends and family, keeping in touch
51,000,000[106]
(formerly Reunion.com)
General. Popular in the United States, Europe and
32,000[108]
Australia.
261,422,883[not in citation given]
General.
[110]

itsmy
iWiW
Jaiku
Jammer Direct
kaioo
Kaixin001
Kiwibox
Last.fm
LibraryThing
lifeknot
LinkedIn
LiveJournal
Livemocha
LunarStorm
MEETin
Meetup.com
Meettheboss
Mixi
mobikade
MocoSpace
MOG
Multiply
Muxlim
MyAnimeList
MyChurch
MyHeritage
MyLife.com
MyLOL
MySpace
myYearbook
Nasza-klasa.pl
Netlog
Nettby
Nexopia
Ning
Odnoklassniki
OkCupid
One.lv / One.lt /
One.ee

General

5,100,000[111]

School, college and friends. Popular in Poland.

12,000,000[113]
42,000,000[114]

General. Popular in Europe and Québec province.
Formerly known as Facebox and Redbox.
Norwegian Community.
Canada
Users create their own social websites and social
networks
General. Popular in Russia and former Soviet
republics
Social networking and dating
General (Popular in Baltics, mostly Russian
speaking)

Open to Finnish speaking people 12
and older
Open. Global.
15,500[76]
Invite-only
30,147[77]

Invite-only
Now available to all.
Open to the General Public
Open to the General Public
Open to people 13 and older.

22,693[82]

Open to people 13 and older
Open to people 13 and older
Open to people 18 and older.
Open to people 18 and older.
Open (OpenID)

262[84]

Open

5,505[91]

192[87]
56[89]

Open
Open
Open to people 18 and older.
Open
Invite-only
Open to people 18 and older
Open to people 14 and older
Open to people 14 and older
Open to people 13 and older. No
children allowed.
Open to people 13 and older
Open to people 13 and older
Open
Open

64[94]

150[97]
94,338[99]
4,500[101]
33,621[103]
4,735[105]

Open

2,311[107]

Open to ages 13 and up.

253,145[109]

Open to ages 13 and up.

11[84]

Open to age 13 and up & Grades 9
894[112]
and up
Open
Open to people 13 and older

102[116]

Open
Open to people 14 and older

4,362[118]

Open to people 13 and older

566

Open

42[119]

[115]

1,400,000[117]

37,000,000

Open to people 18 and older
1,000,000

Open

4

OneClimate
OneWorldTV
Open Diary
Orkut
OUTeverywhere
Passportstamp

Not for Profit Social networking and Climate
Change
Not for Profit Video sharing and social networking
aimed at people interested in social issues,
development, environment, etc.
First online blogging community, founded in 1998. 5,000,000[120]
Owned by Google. Popular in India and Brazil.

67,000,000

[122]

Plaxo
Playahead

Gay/LGBTQ Community
Travel
Collaborative platform for the world's Internetwork
Experts
Aggregator
15,000,000[124]
Swedish, Danish,Norwegian teenagers

Playboy U

Online college community

Plurk
Present.ly

Micro-blogging, RSS, updates
Enterprise social networking and micro-blogging
A social network for artists, filmmakers, musicians,
and creative people
Knitting and crochet
331,000[126]
Social network for scientific researchers
30,000
Social network for musician and bands
25,000
Business
500,000[127]

Pingsta

quarterlife
Ravelry
ResearchGATE
Reverbnation
Ryze
scispace.net
Shelfari
Skyrock

Collaborative network site for scientists

Books
Social Network in French-speaking world
22,000,000[129]
A social network builder that allows users to build
SocialGO
their own online communities
SocialVibe
Social Network for Charity
435,000
General. Popular in Latin America and Spanish and
Sonico.com
17,000,000[132][133]
Portuguese speaking regions.
Soundpedia
Music
Stickam
Live video streaming and chat.
2,000,000[136]
University students, mostly in the Germanspeaking countries. School students and those out
StudiVZ
8,000,000[137]
of education sign up via its partner sites SchulerVZ
and Meinvz.
Tagged.com
General
70,000,000[138]
Talkbiznow
Business networking
Taltopia
Online artistic community
TravBuddy.com Travel
Travellerspoint
Travel
tribe.net
General
Trombi.com
French subsidiary of Classmates.com
4,400,000[142]
Spanish-based university and High School social
Tuenti.com
4,500,000
network. Very Popular in Spain
Tumblr
General. Micro-blogging, RSS
Twitter
General. Micro-blogging, RSS, updates
25,000,000[145]
V Kontakte
Russian social network.
37,140,000[147]
Vampirefreaks
Gothic and industrial subculture
1,931,049[149]
European Social Networking and Campus
Viadeo
6,000,000[150]
Networking in Seven Languages
Vox
Blogging
Wasabi
General
WAYN
Travel and lifestyle
10,000,000[152]
WebBiographies Genealogy and biography
Windows Live Spaces Blogging (formerly MSN Spaces)
120,000,000[154]
Questions and answers about anything and
Wis.dm
50,000[156]
everything
Online community space for the social justice and
WiserEarth
25,800[158]
environmental movement[157]
Xanga
Blogs and "metro" areas
27,000,000[160]
Xiaonei
Significant site in China
15,000,000[162]
Business (primarily Europe (Germany, Austria,
XING
7,000,000[163]
Switzerland) and China)
Catholic social networking, created after World
Xt3
Youth Day 2008
Yammer
Social networking for office colleagues

Open to People of all ages and
locations
Open
Open to people 13 and older
Open to people 18 and older,
(Google login)
Open
Open

25,713[121]
112[123]

Invite-only, only Internet Experts
Open
Open
Open to college students with .edu
e-mail address
Open
Open

27,061[125]

Open to people 14 and older
Invite-only while in beta
Open
Open to people 16 and older
Open
By invitation, but can request an
invitation
Open
Open
Open to people 18 and older.

20,162[128]

41[130]
8,457[131]

Open
Open to people 13 and older.

297[134]

Open
Open

154,672[135]

Open
Open
Open
Open
Open
Open
Open

94[139]
395,824[140]

Invite-only

587[143]

Open
Open
Open
Open to users 13 and over

587[144]
599[146]
29[148]

3,517[141]

Open
Open
Open
Open to people 18 and older
Open
Open

1,549[151]
823[153]
5[155]

Open
Open to people 18 and older

114,942[159]

Open
Open

230[161]

Open

1,814[164]

Open
Must have company email

5

Yelp, Inc.
Youmeo
Zoo.gr

Local Business Review and Talk
UK Social Network (focus on data portability)
Greek Web Meeting point

890,000[165]

Open
Open
Open

5,634[166]

Sumber : Wikipedia, 2009.

Popularitas situs-situs jejaring sosial di lingkungan pengguna internet, dengan
pengecualian pada situs Facebook, pada umumnya juga menunjukkan adanya
perbedaan dari segi komunitas menurut benua tempat pengguna menetap. Menurut
catatan Wikipedia maka yang akrab di lingkungan pengguna Amerika Utara misalnya,
yaitu situs-situs seperti MySpace, Twitter and LinkedIn. Sementara di Kanada
komunitas maya banyak menggunakan Nexopia. Bebo, Hi5, MySpace, dol2day banyak
digunakan di Germany. Tagged, XING; Badoo and Skyrock digunakan oleh komunitas
di sebagian Eropa. Orkut and Hi5 ini terkenal di South America dan Central America.
Sedang situs-situs seperti Friendster, Multiply, Orkut, Wretch, Xiaonei and Cyworld
umumnya populer dilingkungan pengguna internet di Asia dan Kepulauan Pacific.9
Fenomena Komunitas Situs Jejaring Sosial
Pada intinya aplikasi-aplikasi tersebut sebenarnya ditujukan untuk membangun
komunitas online bagi orang-orang yang mempunyai interest atau aktivitas yang sama,
atau untuk orang-orang yang tertarik guna mengetahui interest dan aktivitas orang lain
(teman). Namun begitu, dengan adanya perbedaan popularitas sebuah situs jejaring
sosial di lingkungan pengguna internet tadi, di sisi lain itu tentu dapat menjadi indikasi
kalau sesungguhnya, kemudahan berkomunikasi yang difasilitasi oleh beragam situs
jejaring sosial di internet ternyata tidak serta merta membuat setiap orang untuk mau
mengadopsinya. Dengan kata lain, kemunculan perbedaan popularitas dari sejumlah
situs jejaring sosial tadi setidaknya memberikan suatu indikasi bahwa para pengguna
situs jejaring sosial itu memiliki karakteristiknya sendiri yang cenderung tidak
homogen.
Heterogenitas itu sendiri memang dimungkinkan karena setiap orang memiliki
pengalaman, motif dan sikap yang relatif berbeda dalam kaitan keterlibatannya dengan
situs-situs jejaring sosial di internet. Seperti menyangkut pengalaman misalnya,
seseorang belum menjadi terkoneksi dengan Hi5 mungkin karena belum pernah ada
yang mengundangnya secara online. Atau, bisa jadi seseorang itu hanya baru sebatas
pengguna yang belum memiliki akun di situs jejaring sosial manapun. Begitu juga
dengan motif, seseorang yang banyak mendapat ajakan untuk bergabung dengan
Facebook misalnya, maka tetap saja tidak akan pernah bergabung sehubungan dia
memang tidak punya motif apa-apa terhadap situs Facebook.
Penjelasan lain terkait dengan fenomena pemanfaatan situs jejaring sosial (social
networking site) sebagai sarana aktifitas komunikasi anggota masyarakat ini, juga
dinyatakan ada kaitannya dengan perilaku pengguna. Disebutkan bahwa pengguna itu
sering berusaha untuk mengumpulkan teman atau berusaha untuk menyambung teman
sebanyak mungkin10. Dengan demikian, sudah tidak aneh lagi kalau pengguna sering
mendapat tawaran untuk menjadi teman dari orang lain yang mereka tidak kenal.
Beberapa pengguna akan membuat profil tambahan yang menyamar identitas orang
lain, seperti bintang film atau fiktif karakter.
9

http://en.wikipedia.org/wiki/Internet_social_network

10

6

Penelitian-penelitian menyangkut karakteristik maupun pola perilaku anggota
komunitas maya yang terbentuk melalui jaringan situs jejaring sosial, berdasarkan
pengamatan memang masih relatif sulit ditemukan. Namun, di antara penelitian yang
berkaitan dengan komunitas jejaring sosial yang berhasil ditemukan, maka tersebutlah
penelitian survey tentang eksistensi Facebook yang dilakukan oleh Ohio University.
Hasilnya menyebutkan bahwa mahasiswa yang kerap menggunakan Facebook ternyata
menjadi malas dan bodoh. Studi yang mengambil sampel 219 mahasiswa Ohio State
University tersebut, juga menemukan bahwa semakin sering mahasiswa menggunakan
Facebook, semakin sedikit waktu mahasiswa belajar dan semakin buruklah nilai-nilai
mata pelajaran mahasiswa.
Di tengah miskinnya pelaksanaan riset mengenai komunitas situs jejaring sosial,
yang nota bene menyebabkan keringnya informasi mengenai komunitas maya itu,
namun informasi-informasi empirik yang disajikan melalui banyak media mengenai
persoalan dimaksud, masih bisa dijumpai. Dari sejumlah opini yang kerap muncul
seperti melalui medium internet, dari segi sikap pengguna misalnya, maka penyebab
seseorang menjadi anggota komunitas suatu situs itu diantaranya disebutkan karena
disebabkan alasan ikut-ikutan. Ketika media mengangkat fenomena ini, orang menjadi
tertarik untuk mendapatkan manfaat dari Facebook11, walaupun tidak sedikit yang
hanya didorong oleh keinginan untuk ‘pernah’ dan tahu saja. Iseng dan biar gaul juga
disebutkan sebagai alasan lain dari kepesertaan individu dalam komunitas online. Ada
juga karena alasan untuk memenuhi kebutuhan. Kebutuhan itu bisa untuk membangun
network, mendapat informasi, mencari teman, ingin sharing, ingin dikenal orang, atau
bahkan untuk mendukung pekerjaan.12 Namun demikian, terkait dengan motif ini,
beberapa pihak sudah ada yang mencoba mengkonseptualisir fenomena motif
penggunaan situs jejaring sosial itu. Menurut Peter Kollock (1999) misalnya,
disebutkannya ada tiga motivasi yang mendorong individu itu untuk berkontribusi
terhadap situs jejaring sosial, yaitu : Berharap Orang Lain Berbuat Yang Sama;
Menambah Pengakuan; Rasa Mampu Berbuat Sesuatu. Motivasi ini kemudian
dilengkapi oleh Mark Smith (1992) dengan menambahkan motif Rasa Berkomunitas.13
Temuan lainnya menyangkut fenomena penggunaan situs jejaring sosial ini adalah
berkaitan dengan iklim organisasi ditempat anggota komunitas maya bekerja. Dalam
hubungan ini, berdasarkan pengamatan di lingkungan tempat bekerja, tidak sedikit
pegawai yang mengalihkan masa-masa kerjanya untuk melakukan aktifitas komunikasi
melalui situs jejaring sosial ini14. Keadaan ini tentu menjadi negatif sifatnya bagi
organisasi, diantaranya berakibat turunnya jumlah jam kerja efektif, turunnya
konsentrasi kerja pegawai, dan lain sejenisnya seperti pemunculan potensi akselerasi
perwujudan citra buruk organisasi. Bahkan, karena banyak pegawai yang ketika jam
kerja membuka Facebook dan membuat kinerja mereka menurun, beberapa perusahaan
akhirnya menutup akses situs jejaring sosial ini di area perkantorannya.
11

Situs jejaring social ini seolah-olah menjadi situs terbanyak anggotanya di dunia dan memang sangat mewabah di Indonesia
belakangan ini. Padahal jumlah penggunanya yang terdaftar relatif jauh dibandingkan dengan situs MySpace dengan 261,422,883
pengguna terdaftar; sementara Facebook hanya 200,000,000.
12

http://sharkofagus.com/2009/03/privasi-dalam-aplikasi-jejaring-sosial-berbasis-lokasi-1/7juli09

13

http://pantek.wordpress.com/2007/02/04/komunitas-maya/
Berdasarkan pengamatan terhadap perilaku pengguna situs jejaring social di lingkungan instansi pemerintah tertentu, waktu-waktu
yang digunakan pegawai untuk mengakses yaitu pada jam-jam kerja antara Pkl 11.00 hingga pkl 16.00.
14

7

Opini lain yang dicetuskan sebagai reaksi terhadap aktifitas komunikasi yang
berlangsung melalui situs Social Networking ini yaitu berupa pengharaman Forum
Musyawwarah Pondok Pesantren Putri (FMPP) se-Jawa Timur terhadap penggunaan
forum jejaring sosial, seperti, "friendster", "facebook", yang berlebihan. "Berlebihan itu
antara lain jika penggunaannya menjurus pada perbuatan mesum, dan yang tidak
bermanfaat, ...................penggunaan forum jejaring sosial, seperti, "friendster",
"facebook", maupun media komunikasi lainnya, seperti "audio call", "video call", SMS,
3G yang diperbolehkan adalah yang membawa manfaat, seperti dagang, "khitbah"
(lamaran), jual-beli, maupun dakwah.", kata Humas FMPP, Nabil Harun di Kediri Jawa
Timur Jumat.15 Jadi, dengan mengacu pada sikap keras FMPP terhadap pengguna itu,
kiranya ini juga menandakan bahwa di antara kalangan pengguna situs jejaring sosial
itu, ada yang perilaku aktifitas komunikasinya sudah mencapai hingga kadar maniak.
Meskipun demikian, tidak sedikit pula yang diketahui hanya sekedar ikut-ikutan belaka,
sebagaimana sudah dibahas sebelumnya. Namun, dengan karakteristik pengguna yang
dikotomistis ini, kiranya semakin menguatkan tanda bahwa karakteristik pengguna situs
jejaring sosial itu , pada dasarnya memang cenderung tidak sama.
Penutup
Beberapa di antara situs web jejaring sosial yang banyak dijadikan anggota
masyarakat untuk bergabung dengan komunitas online yaitu melalui situs MySpace
dengan 261,422,883 pengguna terdaftar; Facebook 200,000,000 pengguna terdaftar;
Habbo 117,000,000; Friendster 90,000,000; hi5 80,000,000; Flixster 63,000,000;
Classmates.com 50,000,000; LinkedIn 42,000,000; Bebo 40,000,000; Adult
FriendFinde 33,000,000; Last.fm 30,000,000; imeem 24,000,000; Mixi 20,936,509;
LiveJournal 17,564,977; Geni.com 15,000,000 ; dan Multiply 10,000,000.
Popularitas situs-situs jejaring sosial di lingkungan pengguna internet, dengan
pengecualian pada situs Facebook, umumnya juga menunjukkan adanya perbedaan dari
segi komunitas menurut benua tempat pengguna menetap. Di lingkungan pengguna
yang menetap di wilayah Amerika Utara, maka yang populer digunakan yaitu situssitus seperti MySpace, Twitter and LinkedIn. Di Kanada, komunitas maya banyak
menggunakan Nexopia. Bebo, Hi5, MySpace, dol2day banyak digunakan di German.
Tagged, XING; Badoo and Skyrock digunakan oleh komunitas di sebagian Eropa. Orkut
and Hi5 ini terkenal di wilayah South America dan Central America. Sedang situs-situs
seperti Friendster, Multiply, Orkut, Wretch, Xiaonei and Cyworld umumnya populer
dilingkungan pengguna internet di Asia dan Kepulauan Pacific.
Aplikasi jejaring sosial (social network service) atau situs jejaring sosial
merupakan salah satu dari sejumlah bentuk layanan yang tersedia di internet yang
belakangan ini sangat banyak digunakan anggota masyarakat untuk melakukan aktifitas
komunikasi. Aktifitas komunikasi melalui situs jejaring sosial dapat melalui beragam
cara, diantaranya yaitu melalui chat, instant messaging, e-mail, video, chat suara, share
file, blog, diskusi grup.
Dalam pemanfaatannya, berdasarkan fenomenanya diketahui bahwa para
pengguna situs jejaring sosial itu cenderung memiliki karakteristik yang tidak
homogen. Heterogenitas itu dimungkinkan karena setiap orang memiliki pengalaman,
15

Forum Musyawwarah Pondok Pesantren Putri (FMPP) se-Jawa Timur, “Situs Jejaring Sosial Diharamkan jika Berlebihan”, dalam
http://www.ict.pesantrenglobal.org/index.php?option=com_content&view=article&id=79:situs-jejaring-sosial-diharamkan-jikaberlebihan&catid=7:khabar&Itemid=34, sebagaimana dikutip dari KB Antara.

8

motif dan sikap yang relatif berbeda dalam kaitan keterlibatannya dengan situs-situs
jejaring sosial di internet. Motif mereka juga beragam dalam beraktifitas melalui situs
jejaring sosial. Namun keragaman motif ini oleh sejumlah akademisi diredusir menjadi
empat, yaitu : motif Berharap Orang Lain Berbuat Yang Sama; Menambah Pengakuan;
Rasa Mampu Berbuat Sesuatu dan motif Rasa Berkomunitas.
Terkait dengan dampak sosial dari fenomena aktifitas komunikasi melalui situs
jejaring sosial itu, maka berdasarkan temuan riset serta opini-opini yang mengemuka
diantaranya diketahui bahwa aktifitas dimaksud cenderung dapat mengganggu iklim
kerja dalam suatu organisasi. Di samping itu, juga dianggap dapat mengganggu daya
intelekualita dan merusak kadar moralitas orang.
ooo

Daftar Pustaka
Buku :
Mc Luhan, Marshal, ”Technology Determinism”, In A First Look at Communication
Theory, Fifth Edition, by EM Griffin, New York, McGraw Hill, 2003.
Tjiptono, Fandy dan Totok Budi Santoso, Strategi Riset Lewat Internet, Edisi 1 Cetakan
2, Yogyakarta, ANDI,2001.
Internet:
Forum Musyawwarah Pondok Pesantren Putri (FMPP) se-Jawa Timur, “Situs Jejaring
Sosial
Diharamkan
jika
Berlebihan”,
dalam
http://www.ict.pesantrenglobal.org/index.php?
option=com_content&view=article&id=79:situs-jejaring-sosial-diharamkan-jikaberlebihan&catid=7:khabar&Itemid=34, sebagaimana dikutip dari KB Antara.
Judith
Meskill,
J.,
“The-Social-Networking-Services-Meta-List”,dalam
http://socialsoftware.weblogsinc.com/2005/02/14/home-of-the-social-networkingservices-meta-list/; 7 juli 09
Ridwann,
M.,
Jejaring
Sosial
(Social
Networking),
dalam
:
http://www.ridwanforge.net/blog/jejaring-sosial-social-networking=
Wikipedia, dalam http://en.wikipedia.org/wiki/Online_social_networking

9

http://en.wikipedia.org/wiki/List_of_social_networking_websites
http://en.wikipedia.org/wiki/Internet_social_network
http://sharkofagus.com/2009/03/privasi-dalam-aplikasi-jejaring-sosial-berbasis-lokasi1/7juli09
http://pantek.wordpress.com/2007/02/04/komunitas-maya/

10

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Kinerja Keuangan dan Sosial Bank Umum Syariah Devisa dan Bank Umum Syariah Non Devisa di Indonesia; Shela Ayu Istighfarah; 080810201124

1 33 19

Pengelolaan Publikasi MelaluiMedia Sosial Sebagai sarana Pengenalan Kegiatan Nandur Dulur( Studi deskriptif pada tim publikasi Nandur Dulur)

0 66 19

Implementasi Tanggung Jawab Sosial Perusahaan: Implikasinya pada Model Pengembangan Strategi Perusahaan di masa Depan

0 38 1

Prosiding Seminar Nasional Pendidikan IPA Pengembangan Profesi Guru Sains melalui Penelitian dan Karya Teknologi yang Sesuai dengan Tuntutan Kurikulum 2013

6 77 175

Peningkatan keterampilan menyimak melalui penerapan metode bercerita pada siswa kelas II SDN Pamulang Permai Tangerang Selatan Tahun Pelajaran 2013/2014

20 223 100

Perbedaan hasil belajar biologi antara siswa yang diajarkan melalui pendekatan kooperatif teknik: student team achievement divisions (STAD) dan teknik Group Investigation (GI)

0 36 221

Pengaruh Kewirausahaan Sosial Terhadap Pengembangan Individu Pada Unit Pasar Besar Pasar Minggu

6 70 141

Implementasi Program Dinamika Kelompok Terhada Lanjut Usia Di Panti Sosial Tresna Werdha (Pstw) Budi Mulia 1 Cipayung Jakarta Timur

10 166 162

Strategi Public Relations Radio Cosmo 101.9 FM Bandung Joged Mania Dalam Mempertahankan Pendengar Melalui Pendekatan Sosial

1 78 1

Studi Perbandingan Sikap Sosial Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaraan Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray dan Think Pair Share Pada Mata Pelajaran IPS Terpadu

3 49 84