PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN GUIDED TEACHING DENGAN TEAM QUIZ UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI-IPS 1 MAN TANJUNG MORAWA TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014.

PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN GUIDED
TEACHING DENGAN TEAM QUIZ UNTUK MENINGKATKAN
AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA
KELAS XI-IPS 1 MAN TANJUNG MORAWA
TAHUN PEMBELAJRAN 2013/2014

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi
Sebagian Persyaratan Memperoleh Gelar
Sarjana Pendidikan

OLEH :
MUHAMMAD HANIP LUBIS
NIM. 710 314 2050

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2014

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapkan kepadan Allah SWT, atas segala rahmat

dan hidayah-Nya yang telah dikaruniakan kepada penulis sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Penerapan Kolaborasi Model
Pembelajaran Guided Teaching dengan Team Quiz untuk Meningkatkan
Aktivitas dan Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI-IPS 1 MAN Tanjung
Morawa Tahun Pembelajaran 2013/2014”.
Skripsi ini merupakan sebagian persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana
pendidikan bagi mahasiswa program S1 pada program studi Pendidikan
Akuntansi Jurusan Pendidikan Ekonomi di Universitas Negeri Medan. Penulis
menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh sebab itu penulis
mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak demi
kesempurnaan skripsi ini.
Dalam penyusunan skripsi ini, penulis banyak menemukan kendala , namun
semuanya dapat diselesaikan dengan baik karena bantuan dan dukungan dari
berbagai pihak baik bersifat moril maupun materil. Pada kesempatan ini dengan
sepenuh hati penulis mengucapkan terimakasih kepada:
1. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hajar, M.Si selaku rektor Universitas Negeri Medan.
2. Bapak Drs. Kustoro Budiarta, M.E selaku dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Medan.
3. Bapak Dr. Arwansyah, M.Si selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ekonomi
Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan sekaligus selaku Dosen


i

Pembimbing Skripsi yang telah banyak memberikan waktu, tenaga,
bimbingan dan arahan dalam penyusunan skripsi ini..
4. Ibu Dra. Effi Aswita Lubis, MPd, M.Si selaku Ketua Program Studi
Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan,
sekaligus sebagai Dosen Pembimbing Akademik Selama Perkuliahan.
5. Seluruh Dosen dan Staff Pegawai yang telah membantu penulis selama
kuliah di Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan.
6. Ibu Dra. Linda Dina Savitri, M.A selaku Kepala Sekolah MAN Tanjung
Morawa, Bapak Aswin Hendratna, SE selaku guru mata pelajaran akuntansi
dan Siswa kelas XI-IPS 1 serta staf pegawai MAN Tanjung Morawa yang
telah memberikan waktu, tenaganya dalam membantu penulis dalam
menyelesaikan penelitian.
7. Teristimewa buat orangtuaku tercinta Ayahanda Bachtiar Lubis dan Ibunda
Rismawati Lubis dan Kakakku Marlinawati Lubis, serta serta abang-abang
dan adikku, terimakasih yang sebesar-besarnya atas segala doa, motivasi,
perhatian dan dukungan material yang diberikan dengan tulus kepada
penulis selama perkuliahan dan penyelesaian skripsi ini.

8. Kepada Lia Zaherja

sebagai teman seperjuanganku yang sudah sangat

banyak membantuku dari awal masuk kuliah sampai di akhir perkuliahan
9. Teman- teman sekelasku Pendidikan Akuntansi kelas B Reguler 2010 dan
Teman-teman KMPSPA, kak Marini yang pertama kali memberikan
pencerahan dan bang Alam bonar yang sudah bersedia memberikan
pengarahannya, terimakasih atas semuanya.

ii

10. Sahabat-sahabat Terdekatku Dedy Syahputra, Muhammad Reza, Fahmia
Annisa, Silvia, Adha, Feby dan Adek kelasku Rohani Sipahutar,
terimakasih atas semangat, doa dan bantuannya dalam penyelesaian skripsi
ini.
11. Kepada Jamilah teman ku dalam melakukan penelitian yang sudah banyak
membantu dan bekerja sama dalam suksesnya skripsi ini.
12. Seluruh teman-teman Pendidikan Akuntansi 2010 dan teman-teman sefakultas ekonomi yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
Penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang

membutuhkan. Akhirnya penulis mengucapkan terimakasih.

Medan,

Juni 2014

Penulis

Muhammad Hanip Lubis
NIM. 7103142050

iii

ABSTRAK
Muhammad Hanip Lubis, NIM : 7103142050. Penerapan Kolaborasi Model
Pembelajaran Guided Teaching dengan Team Quiz untuk Meningkatkan
Aktivitas dan Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI-IPS 1 MAN Tanjung
Morawa Tahun Pembelajaran 2013/2014. Skripsi, Jurusan Pendidikan
Ekonomi Program Studi Pendidikan Akuntansi, Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Medan 2014.

Permasalahan dalam penelitian ini adalah Rendahnya aktivitas dan hasil
belajar akuntansi siswa kelas XI IPS 1 MAN Tanjung Morawa Tahun
Pembelajaran 2013/2014. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui
peningkatan aktivitas dan hasil belajar akuntansi siswa dengan menerapkan
Kolaborasi Model pembelajaran Guided Teaching dengan Team Quiz di kelas XIIPS 1 MAN Tanjung Morawa Tahun Pembelajaran 2013/2014.
Penelitian ini dilaksanakan di MAN Tanjung Morawa yang beralamat di
jalan Limau Manis Pasar XV Desa Medan Senembah. Subjek penelitian ini adalah
siswa kelas XI IPS 1 yang berjumlah 33 orang, dan objek dalam penelitian ini
adalah penerapan kolaborasi model pembelajaran Guided Teaching dengan Team
Quiz untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar akuntansi siswa. Dalam
pengumpulan data, teknik yang digunakan adalah melalui tabel observasi aktivitas
siswa dan test hasil belajar akuntansi.
Berdasarkan hasil penelitian ini diperoleh rata-rata observasi aktivitas
siswa yang dilaksanakan pada siklus I adalah 63,63% yang termasuk kedalam
kriteria Aktif. Pada siklus II rata-rata observasi aktivitas adalah 90,9% ysng
trmsduk kedalam criteria Aktif. Dari hasil analisis data diperoleh data pre test
sebelum penerapan dengan nilai rata-rata 62,42 sedangkan pada siklus I nilai ratarata siswa menjadi 81,06 atau terjadi penigkatan sekitar 18,64 poin, Dan pada
siklus II nilai rata-rata siswa menjadi 89,85 atau mengalami peningkatan 8,79 poin
dari siklus I .Untuk pengujian signifikansi hasil belajar siswa dilakukan dengan
menggunakan uji statistik atau uji t dengan dk= 33-1= 32 pada α = 0,05. Dari hasil

perhitungan diperoleh t hitung = 6,32 dan ttabel = 2,03. Sehingga thitung > ttabel (6,32
>2,03). Dengan kata lain peningkatan hasil belajar siswa signifikan sehingga H a
diterima.
Jadi dengan menerapkan kolaborasi model pembelajaran Guided Teaching
dengan Team Quiz di kelas XI-IPS 1 Man Tanjung Morawa, dapat meningkatkan
aktivitas dan hasil belajar siswa.
Kata kunci : Aktivitas Belajar, Hasil Belajar Akuntansi, Penerapan
Kolabirasi Model Pembelajaran Guided Teaching dengan
Team Quiz

iv

ABSTRACT
Muhammad Hanip Lubis, Reg. 7103142050. Application of Colaborative
Learning Models Guided Teaching with Team Quiz to Increase Activity And
Accounting Learning Result of Student In Class XI IPS MAN Tanjung
Morawa Learning Year of 2013/2014. Thesis, Majoring Economy Education
Program of Study Accounting Education, Economy Fakulty State University
of Medan 2014.
The problem in this research is the low activity and learning outcomes of

the accounting class XI IPS Student of MAN Tanjung Morawa Year Learning
2013/2014. The purpose of this study was to determine the increase in activity and
learning outcomes of accounting students by Applying colaborative learning
model Guided Teaching with Team Quiz in class XI-IPS 1 MAN Tanjung
Morawa Learning Year 2013/2014..
The research was conducted at MAN Tanjung Morawa located at the street
of Limau Manis Pasar XV Medan Senembah Village. Subjects in this study were
students of class XI-IPS 1 totaling 33 students, and the object of this research is
the application of collaborative learning models Guided Teaching with Team Quiz
to increase the activity and learning learning outcomes of accounting students. In
collecting the data, the technique used is through observation of student activit y
sheets, and test result to learn accounting.
Based on the result of this study showed an average observation of student
activity carried out in the first cycle is 63,63% which is include in the criteria for
Active. In the second cycle the average observation activity is 90,9% which is
included in the criteria for Active. From the analysis of the data obtained from the
data pre-test before the application of the average value of 62,42, while in the first
cycle value of the average student to incrase of about 80,06 or 18,64 points, and
the second cycle of the average student value being 89,85 or an increase of 8,79
points out cycle I. For test significant of students the learning outcomes were

done by use T-Test with dk=33-1=32 at α = 0,05. From the result, we got thitung =
6,32 and ttabel = 2,03. So that, T-account > T-table (6,32 >2,03). In other word, the
increase of student learning outcomes is significant so that Ha is accept.
It can be concluded that the application of colaborative learning models
Guided Teaching with Team Quiz in class XI IPS 1 MAN Tanjung Morawa
proves of activity and Student accounting learning result.
.
Keywords: Activity Learning, Learning result, Application of Colaborative
Learning Models Guided Teaching with Team Quiz.

v

DAFTAR ISI
Halaman
Lembar Persetujuan dan Pengesahan
Kata Pengantar......................................................................................

i

Abstrak..……………………………………………………………….


iv

Abstract………..………………………………………………………

v

Daftar Isi……………...………………………………………………..

vi

Daftar Tabel...........................................................................................

ix

Daftar Gambar......................................................................................

x

Daftar Lampiran……………………………………………………...


xi

BAB I

1

PENDAHULUAN...................................................................
1.1

Latar Belakang Masalah.....................................................

1

1.2

Identifikasi Masalah...........................................................

5


1.3

Rumusan Masalah............................................................... 6

1.4

Pemecahan Masalah............................................................ 6

1.5

Tujuan Penelitian................................................................

8

1.6

Manfaat Penelitian..............................................................

9

BAB II

KAJIAN PUSTAKA...............................................................

2.1

10

Kerangka Teori...................................................................

10

2.1.1

Model Pembelajaran Guided Teaching................

10

2.1.2

Model Pembelajaran Team Quiz..........................

15

2.1.3

Penerapan Model Pembelajaran Guided Teaching

dengan Model Pembelajaran Team Quiz.............

19

2.1.4

Aktivitas Belajar Siswa........................................

23

2.1.5

Hasil Belajar …………........................................

27

2.2

Penelitian Relevan..............................................................

32

2.3

Kerangka Berfikir...............................................................

35

2.4

Hipotesis Tindakan.............................................................

37

BAB III METODOLOGI PENELITIAN............................................

38

3.1

Lokasi Penelitian................................................................. 38

3.2

Subjek Penelitian................................................................. 38

3.3

Objek Penelitian.................................................................. 38

3.4

Definisi Operasional...........................................................

38

3.5

Prosedur Penelitian.............................................................

39

3.6

Tahap-tahap Penelitian………….………………………..

40

3.7

Teknik Pengumpulan Data.................................................

44

3.8

Teknik Analisis Data..........................................................

46

3.9

Indikator Keberhasilan Tindakan……………………….... 52

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.....................

54

4.1 Deskripsi Hasil Penelitian................................................... 54
4.1.1 Hasil Observasi Aktivitas Siswa............................. 55
4.1.2 Hasil Tes Belajar..................................................... 56
4.2 Analisis Data......................................................................

57

1. Aktivitas Belajar Siswa…..………………………….

57

2. Hasil Belajar Siswa………………………………......

59

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian.............................................. 63
4.3.1 Siklus I.................................................................... 63
4.3.2 Siklus II................................................................... 67
4.3.3 Kelebihan dan Kelemahan Dalam
Penelitian……………………....................................70
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN................................................. 72
5.1 Kesimpulan........................................................................... 72
5.2 Saran..................................................................................... 73
Daftar Pustaka............................................................................................ 74
Daftar Riwayat Hidup
Lampiran dan Dokumentasi

DAFTAR TABEL
Tabel 1.1

Rekapitulasi Nilai Ulangan Harian 1, 2, dan 3................... 3

Tabel 3.1

Kegiatan Penelitian Tahap Pelaksanaan Tindaka……...… 41

Tabel 3.2

Lembar Observasi Aktivitas Siswa..................................... 45

Tabel 4.1.1

Hasil Pengamatan Aktivitas Belajar Siklus I dan II……...

Tabel 4.2

Hasil Belajar Siswa………………………………………. 56

Tabel 4.4

Hasil Perhitungan Uji-t…………………………………… 63

55

DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1

Siklus Penelitian Tindakan Kelas....................................... 40

Gambar 4.1

Diagram Hasil Observasi Aktivitas Siswa Pada Siklus I
dan Siklu II……………………………………………….

Gambar 4.2

56

Diagram Hasil Belajar Siswa Pada Siklus I dan Sikus II... 57

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1

: Silabus

Lampiran 2

: Materi Pembelajaran

Lampiran 3

: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus

Lampiran 4

: Soal dan Jawaban Pretest

Lampiran 5

: Daftar Nilai Pretest Siswa

Lampiran 6

: Hasil Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 1

Lampiran 7

: Soal dan Jawaban Post Test 1

Lampiran 8

: Daftar Nilai Post Test 1 Siswa

Lampiran 9

: Hasil Observasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus 2

Lampiran 10 : Soal dan Jawaban Post Test 2
Lampiran 11 : Daftar Nilai Post Test 2 Siswa
Lampiran 12 : Tabel Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa Siklus 1 dan Siklus 2
Lampiran 13 : Tabel Perhitungan Uji t
Lampiran 14 : Perhitungan Uji t Berpasangan
Lampiran 15 : Daftar T Tabel
Lampiran 16 : Dokumentasi Penelitian

DAFTAR PUSTAKA

Aqib, Zinal. 2010. Penelitian Tindakan Kelas Untuk Guru SD, SLB dan TK.
Jakarta: Utama Widjaya.
Arikunto,Suharsimi,dkk.2010. Penelitian Tindakan Kelas.Jakarta: Rineke Cipta.
Budianto Jana dan Sundari Nina. 2013. Peningkatan Hasil Belajar IPS siswa SD
melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Quiz. Antropologi
PGSD
Vol
1,
Nomor
3
2013,
Hal
5
http://kdcibiru.upi.edu/jurnal/index.php/antologipgsd/article/viewFile/150/139,
(Diakses 18 April 2014)
Diedrich, Paul B.1962. The Guidance of Learning Activities. Dalam Sadirman
.(2009). Interaksi dan motivasi belajar mengajar. Jakarta : Raja
Gravindo
Handoyo, Puguh, 2010.”Peningkatan Hasil Belajar Materi Luas Bangun Datar
Melalui Model Kooperatif STAD dan Kuis Pada Siswa Kelas VI SDN
Rangkah VI Surabaya”, Jurnal Pendidikan kota Surabaya Vol 7, Hal 2,
ISSN:2337-3253
hal
7
http://dispendik.surabaya.go.id/surabayabelajar/jurnal/199/7.6.pdf (diakses
1 juli 2014)
Harahap,Sofyan Syafri.2012.Teori Akuntansi.Jakarta:Rajawali Pers.
Ibrahim, Nurdi. 2009. Hubungan Antara keterbacaan Modul dan Motivasi
Berprestasi dengan Hasil belajar mata Pelajaran Akuntansi Pada SMA
Terbuka. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, No.073, Tahun ke-14
Halaman 797
Istarani, 2011. 58 Model pembelajaran Inovatif.Medan: Media Persada.
Jatiman.2010.“Penerapan Metode Guided Teaching Dalam Pembelajaran
Kooperatif Guna Meningkatkan Prestasi Belajar Ekonomi Siswa SMKN
2 Madiun” Hal 4 http://ikippgrimadiun.ac.id/ejournal/id/node/210
diakses 19 Februari 2014.
Kunandar. 2008. Guru professional:implementasi KTSP dan Sukses dalam
Sertifikasi Guru.Jakarta:Raja Grafindo Persada

74

75

Maisaroh dan Rostrieningsih, 2009 “Peningkatan hasil beakalajar siswa dengan
menggunakan metode pembelajaran Active Learning tipe Time Quiz
pada mata pelajaran keterampilan dasar komunikasi di SMK Negeri 1
Bogor” Vol 8. Nomor 2. November 2010, hal 9
Muhmad, 2011. Definisi Model Pembelajaran Guided Teaching
http://id.shvoong.com/social-sciences/education/2143004-pengertianmodel-guided-teaching/. Diakses 2 April 2014
Ritonga. Dkk. 2007. Ekonomi Untuk SMA Kelas XI. Jakarta PT Phibeta Aneka
Gama
Sabil dan Winarni, 2013, “Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Pada
Materi Persamaan Kuadrat Dengan Metode Belajar Aktif Tipe Quiz
Team Di Kelas IX SMPN 24 Kota Jambi” Jurnal Pendidikan kota Jambi
Vol 3, Nomor 2, Oktober 2013, ISSN:2088-2157, Hal 3, onlinejournal.unja.ac.id/index.php/edumatica/article/download/1581/1038
(diakses 1 Juli 2014)
Sardirman.2009.Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo
Persada.
Sanjaya,Wina. 2011. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses
Pendidikan.Bandung: Pernada Media Group.
Setiorini, Kartika, 2009 “Pembelajaran Strategi Feedback Metode Guided
Teaching sebagai upaya meningkatkan prestasi belajar siswa kelas XI
MAN
Wonokromo
Bantul
Yogyakarta”
http://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=2
&cad=rja&ved=0CCoQFjAB&url=http%3A%2F%2Fdigilib.uinsuka.ac.id%2F3372%2F&ei=csYEU4TNEs6XrAeG5YHQAg&usg=AFQ
jCNFlia6v84a1kYURx-ImCyg7Fh3uQg&bvm=bv.61535280,d.bmk
(Diakses tanggal 19 Februari)
Silberman,Meluin L,2009.Active Learning 101 Strategi Pembelajaran Aktf
Penerjemah, Sarjuli, et. al: Penyunting, Bermawy Munthe,
et.al..Yogyakarta: Pustaka Insan Madani. Judul asli: Active Learning;101
Strategi to Teach Any Subject.
Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi.Jakarta:Rineke
Cipta.
Sudjana, Nana. 2005. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito
------------------. 2009. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar.Bandung : PT
Remaja Rosdakarya

75

Suprijono,Agus.2009.coperative learning:
Yogyakarta:pustaka belajar.

Teori

dan

Aplikasi

Paikem

Sutardi, Dkk, 2013, Peningkatan Minat dan Hasil Siswa Dengan Metode
Pembelajaran Quiz Team Think Fas Do Best pada Materi Reaksi
Oksidasi-Reduksi di Kelas X MAN Model Singkawang, Vol IX, No 2
Oktober 2013, ISSN, Hal 79 (online):2301-8550, http://journal.uinsuka.ac.id/kaunia/wp-content/uploads/2014/01/10-Kaunia-IX-2-Sutardidkk-PENINGKATAN_MINAT_DAN_HASIL.pdf (diakses 1 juli 2014)
Trianto,2010.Model Pembelajaran Terpadu.Jakarta: Bumi Aksara.
Wahyunurha.
2011.
Pengertian
Model
Guided
Teaching.
http;//id.shvoong.com/social-sciences/education/2143044-pengertianmodel-guided-teaching/#ixzz11X005EIA. Diakses 2 april 2014
Widnya, I Pt. 2013. Implementasi Pendekatan Problem Posing Untuk
Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD
N0.
2
Banjar
Bali.
http://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/1237/1101

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG DENGAN TEKNIK ICE BREAKING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS 5 SDN SITIREJO 04 KABUPATEN MALANG

7 73 22

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 UNGGUL DARUL IMARAH PADA MATERI LAJU REAKSI

0 2 1

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 GUNUNG SUGIH BESAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 2 47

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 GUNUNG RAYA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 13 44

PENERAPAN MODEL PAIKEM UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 1 SD N 07 METRO TIMUR

1 13 86

PENERAPAN TEAM GAME TOURNAMENT UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS IVB SD NEGERI 01 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 6 70

PENERAPAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA KELAS IV SDN 1 TANJUNG KEMALA KECAMATAN PUGUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 29 81

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PADA PEMBELAJARAN TEMATIK SISWA KELAS IV A SDN 1 METRO BARAT TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 9 75

PENERAPAN METODE GUIDED DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IVA SD NEGERI 1 NUNGGALREJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 6 75

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII

0 0 6