Perilaku Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Tentang Konsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) Medan Tahun 2015

(1)

i

PERILAKU MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TENTANG KONSUMSI MAKANAN

SIAP SAJI (FAST FOOD) MEDAN TAHUN 2015

SKRIPSI

OLEH

TRY DESFI RAHAYU NIM : 101000207

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2015


(2)

ii

PERILAKU MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TENTANG KONSUMSI MAKANAN

SIAP SAJI (FAST FOOD) MEDAN TAHUN 2015

Skripsi ini diajukan sebagai

Salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

OLEH

TRY DESFI RAHAYU NIM : 101000207

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2015


(3)

(4)

ABSTRAK

Survei yang dilakukan oleh AC Nilsen (2008) menyatakan bahwa 69% masyarakat kota di Indonesia mengonsumsi fast food. Sejumlah33% diantaranya menyatakan makan siang sebagai waktu yang tepat untuk makan di restoran fast food, 25% menyatakan sebagai makan malam, 9% menyatakan sebagai makanan selingan, dan 2% menyatakan sebagai makan pagi. Hal tersebut akan semakin berkembang seiring dengan meningkatnya konsumsi makanan fast food di Indonesia. Penelitian yang dilakukan oleh penulis bertujuan untuk mengetahui perilaku mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara (USU) dalam mengonsumsi makanan siap saji (fast food).

Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif yang bersifat deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa angkatan 2013 yaitu mahasiswa jurusan Kedokteran USU yang duduk di semester IV. Populasi tersebut harus sudah memperoleh mata kuliah yang berhubungan dengan gizi yaitu mata kuliah GDS (Growth and Development

System). Dari populasi yang berjumlah 481 orang diambil sampel 80 orang yang

diperoleh dengan menggunakan rumus Lameshow (1990). Kemudian, data dianalisis menggunakan analisa data deskriptif untuk mendeskripsikan pengetahuan, sikap, dan tindakan mahasiswa tentang konsumsi makanan siap saji yang akan disajikan dalam tabel distribusi frekuensi.

Hasil penelitian menunjukkan sebagian mahasiswa pada penelitian berumur 20 tahun yaitu 61,3% dan sebagian besar berjenis kelamin perempuan yaitu 67,5% serta uang saku perhari mahasiswa adalah Rp.32.700. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 48,8% mahasiswa mendapatkan informasi baik tentang fast

food dari iklan, 63,8% mahasiswa memiliki pengetahuan kategori baik, 86,3%

mahasiswa memiliki sikap kategori sedang dan 53,8% memiliki tindakan kategori baik tentang makanan siap saji (fast food).

Disarankan kepada Pemerintahan Mahasiswa untuk membuat diskusi atau seminar kepada mahasiswa tentang upaya mengurangi frekuensi konsumsi makanan siap saji (fast food) dan menggantinya dengan konsumsi sayuran serta buah-buahan serta dampak mengonsumsi makanan siap saji (fast food). Hal ini dilakukan untuk meningkatkan kesadaran tentang bahaya mengonsumsi fast food secara berlebihan. Dan diharapkan kepada Dekanat Kedokteran USU untuk menghimbau kepada pihak kantin agar dapat menyediakan hidangan makanan sehat.


(5)

ABSTRACT

A survey which provided by AC Nielsen (2008) stated that 69% of cities in Indonesia used to consume the fast food. A total of 33% of them saidthat fast food is the choice for their lunch, 25% fortheir dinner, 9% fortheir such snack, and 2% for their breakfast. This condition will be growing along with the increasing consumption of fast food in Indonesia. This research provided by the authors aimed to determine the behavior of students of the Faculty of Medicine, University of North Sumatra (USU) on consuming fast food.

This research used descriptive quantitative method. The population in this study is students of 2013 whose major in Medicine USU on the fourth semester. The population musthas obtained subjects related to nutrition which is GDS (Growth and Development System). From that population of 481 people were taken 80 samples obtained by using the formula Lameshow (1990). Then, the data analyzed using descriptive data analysis to describe the knowledge, attitudes, and actions of students on the consumption of fast food which will be presented in frequency distribution table.

The results showed the majority of students in the study was 20 years old is 61.3% and the largely female is 67.5% as well as a day student allowance is Rp.32.700.The results showed that 48.8% of students got good information on fast food advertising, 63.8% of the students have a good knowledge category, 86.3% of students have an attitude of moderate category and 53.8% had both categories act on fast food (fast food).

Students suggested to the Government to make discussions or semina rs to students about efforts to reduce the frequency of consumption of fast food and replace it with the consumption of vegetables and fruits as well as the effects of eating fast food. So that, it can raise the awareness about the dangers of excessive consumption of fast food. And is expected to the Dean of Medicine USU to appeal to the canteen in order to provide healthy food dish.


(6)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Try Desfi Rahayu

Tempat Lahir : Kisaran

Tanggal Lahir : 25 Desember 1992

Suku Bangsa : Batak

Agama : Islam

Nama Ayah : Effendi Simatupang, ST

Suku Bangsa Ayah : Batak

Nama Ibu : Aini

Suku Bangsa Ibu : Jawa

Pendidikan Formal

1. TK Aisiyah Bustanul Athfal 2 Kisaran : Tahun 1997 – 1998

2. SD Negeri 6 No 010088 Kisaran : Tahun 1998 - 2004

3. SMP Negeri 1 Kisaran : Tahun 2004 - 2007

4. SMA Negeri 1 Kisaran : Tahun 2007 – 2010


(7)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kepada Allah SWT karena atas rahmat dan karunia-Nya

lah penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan berjudul “Perilaku Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Tentang Konsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) Medan Tahun 2015” yang merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat pada Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

Dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis tidak terlepas dari dukungan serta doa dari orang-orang tersayang. Terimakasih kepada Orang Tua tercinta Effendi Simatupang, ST dan Aini beserta kakak July Anita Amd.Kep, Dwy Oktaria, SS dan adik Muhammad Syahfindra untuk segala kasih dan sayangnya serta doa, dukungan dan nasehat yang sangat berarti bagi penulis. Penulis juga mengucapkan terimakasih yang sebesarnya kepada Ibu Lita Sri Andayani, SKM, MKes selaku dosen pembimbing I dan Ibu Ernawati Nasution, SKM, MKes selaku dosen pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, arahan, petunjuk dan saran-saran dalam penyusunan skripsi ini hingga selesai.

Ucapan terimakasih juga tidak lupa penulis sampaikan kepada :

1. Bapak Dr. Drs.Surya Utama, M.S selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Drs. Tukiman, MKM selaku Ketua Departemen Pendidikan Kesehatan dan Ilmu

3. Bapak Dr,dr, Wirsal Hasan, MPH selaku Dosen Pembimbing Akademik 4. Bapak Drs. Eddy Syahrial, MS selaku Dosen Penguji I yang telah banyak

memberikan kritik, saran dan pengarahan untuk kesempurnaan skripsi ini. 6. Ibu Namora Lumongga Lubis, MSc, Ph.D selaku Dosen Penguji II yang

telah banyak memberikan kritik, saran dan pengarahan untuk kesempurnaan skripsi ini.


(8)

7. Seluruh Dosen dan Staf di FKM USU, terutama Departemen Pendidikan Kesehatan dan Ilmu Perilaku yang telah memberikan ilmu, bimbingan serta dukungan moral selama perkuliahan.

8. Bapak Prof. dr. Gontar A. Siregar, Sp.PD,KGEH selaku Dekan Fakultas Kedokteran Sumatera Utara yang telah memberikan izin untuk penelitian untuk kesempurnaan skripsi ini.

9. Pegawai dan Staf Fakultas Kedokteran USU Ibu Rumi dan Abangda Purnama yang telah membantu penulis dalam melakukan penelitian.

10. Pegawai Staf Departemen PKIP Bapak Warsito yang telah banyak membantu penulis.

10. Sahabat-sahabat tersayang Hesti Lestari, Rini Ria Kardina, Vinny Ardwifa dan Putri terima kasih yang tulus untuk selalu ada dari awal perkuliahan sampai akhir perkuliahan untuk semua hal yang telah kalian berikan.

11. Terima kasih kepada sahabat seperjuangan tercinta Melda Hayani, Eva Novia, Ina, Vinetta, Fahri Rizki, Jev, Mamat, Ical, Panji, Dian Parama, dan Kamal untuk segala hal yang pernah kita lalui bersama.

12. Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada sahabat tersayang Gizsya Resha, Fitri Hariyani, Ilma Mawaddah, Azlia Helmi, Kiki Aulia, Sulvizar Musranda yang selalu ada memberikan semangat dan do‟a dalam mengerjakan skripsi ini.

13. Terimakasih buat Heri Syahputra atas motivasi dan dukungannya yang selalu

memberikan semangat dan do‟a kepada penulis dalam mengerjakan skripsi

ini.

14. Kepada kakak-kakak tersayang Kak Patima, Kak Dominika, Kak Yanti, Kak Nia Maharani, Kak Nadila, Kak Tia, Kak Yudha, Kak Regina, Kak Meilin yang sudah banyak membantu dan telah memberikan dukungan kepada penulis.


(9)

15. Kepada adik seperjuangan tersayang Gabriella Paula, Nadya Balqis, Kristy Ivo, dan Rici Dina yang telah memberikan dukungan kepada penulis.

16. Terima kasih juga kepada sepupu-sepupuku tersayang Abdul Hadi, Abangda Hendra yang selalu memberi semangat dan do‟a kepada penulis. 17. Terima kasih untuk teman PBL kelompok 15 Pondok Atas Kak Sri,

Damayani, Rovina Winata, Lidya, Uno, Parno yang telah memberikan semangat kepada penulis. Tak pernah lupa bahwa kita pernah serumah. 18. Teman-teman FKM USU angkatan 2010 terkhususnya teman Departemen

PKIP FKM USU telah memberikan semangat dan dorongan kepada penulis. 19. Semua pihak yang telah benyak membantu yang tidak dapat disebutkan satu

persatu atas dukungan, kerja sama dan do‟anya.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan skripsi ini, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak dalam rangka penyempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat terutama untuk kemajuan ilmu pengetahuan.

Medan, Agustus 2015


(10)

DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ... i

ABSTRAK ... ii

ABSTRACT ... iii

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... iv

KATA PENGANTAR ... v

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 7

1.3 Tujuan Penelitian ... 7

1.3.1 Tujuan Umum ... 7

1.3.2 Tujuan Khusus ... 7

1.4 Manfaat Penelitian ... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 9

2.1 Perilaku Makan Mahasiswa ... 9

2.1.1 Pengetahuan ... 11

2.1.2 Sikap ... 13

2.1.3 Tindakan ... 15

2.2 Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 18

2.2.1 Jenis Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 20

2.2.2 Dampak Negatif Makanan Siap Saji ... 22

2.2.3 Upaya Meminimalisasi Dampak Negatif dari Makanan Saip Saji ... 25

2.2.4 Pengukuran Konsumsi Makanan ... 27

2.3 Media Iklan ... 30

2.3.1 Iklan Televisi ... 31

2.3.2 Iklan Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 35

2.4 Kerangka Konsep ... 36

BAB III METODE PENELITIAN ... 37

3.1 Jenis Penelitian ... 37

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian ... 37

3.2.1 Lokasi Penelitian ... 37

3.2.2 Waktu Penelitian ... 37

3.3 Populasi dan Sampel ... 37

3.3.1 Populasi ... 37

3.3.2 Sampel ... 38

3.4 Metode Pengumpulan Data ... 40

3.4.1 Data Primer ... 40

3.4.2 Data Sekunder ... 40


(11)

3.6 Instrumen Penelitian dan Aspek Pengukuran ... 41

3.6.1 Instrumen Penelitian ... 41

3.6.2 Aspek Pengukuran ... 41

3.7 Pengolahan dan Analisa Data... 45

3.7.1 Pengolahan Data ... 45

3.7.2 Analisa Data ... 46

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 47

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 47

4.2 Karakteristik Mahasiswa ... 48

4.3 Sumber Informasi yang Diperoleh Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 49

4.4 Perilaku Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food... 52

4.4.1 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 52

4.4.2 Sikap Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 58

4.4.3 Tindakan Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 62

BAB V PEMBAHASAN ... 66

5.1 Karakteristik Mahasiswa-Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara ... 66

5.1.1 Umur ... 66

5.1.2 Jenis Kelamin ... 66

5.1.3 Uang Saku ... 67

5.2 Sumber Informasi ... 68

5.3 Perilaku Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food... 69

5.3.1 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 69

5.3.2 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Dampak dari Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) Secara Terus-Menerus ... 70

5.3.3 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Zat Kimia yang terkandung dalam Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 71

5.3.4 Pengetahuan Mahasiswa tentang Frekuensi Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) yang baik ... 72

5.3.5 Pengetahuan Mahasiswa Tentang MSG (Monosodium Glutamate) yang Terkandung dalam Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 74

5.3.6 Pengetahuan Mahasiswa tentang Penyakit yang Timbul jika Kandungan Lemak yang Sangat Tinggi pada Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 76

5.4 Sikap Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 77

5.4.1 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food) Baik Untuk Kesehatan... 79

5.4.2 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food) Lebih Praktis dan Menghemat Waktu Dibandingkan Membawa Makanan dari Rumah ... 80

5.4.3 Sikap Mahasiswa Bahwa Paket Promosi yanng Ditawarkan Menjadi Pilihan Untuk Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 81


(12)

5.4.4 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food)

Menjadi Pilihan Karena Uang Saku yang Cukup Untuk Membelinya ... 82

5.4.5 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food) Menjadi Pilihan Untuk Nongkrong Bersama Teman-Teman ... 83

5.5 Tindakan Mahasiswa Dalam Konsumsi Fast Food ... 85

5.5.1 Uang Saku yang Cukup Menyebabkan Mahasiswa Memilih Untuk Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 86

5.5.2 Tindakan Mahasiswa Tentang Sistem Delivery Pada Pemesanan Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 88

5.5.3 Makanan Siap Saji (Fast Food) Menjadi Pilihan Untuk Di Konsumsi Karena Aksesnya Dekat Dengan Kampus ... 89

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 91

6.1 Kesimpulan ... 91

6.2 Saran ... 92

DAFTAR PUSTAKA ... 93 DAFTAR LAMPIRAN


(13)

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Karakteristik ... 48 Tabel 4.2 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Sumber Informasi ... 49 Tabel 4.3 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pernyataan Tentang Sumber Informasi ... 50 Tabel 4.4 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pernyataan Tentang Sumber Informasi ... 51 Tabel 4.5 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Kategori Pengetahuan ... 52 Tabel 4.6 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pertanyaan Pengetahuan ... 54 Tabel 4.7 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Kategori Sikap ... 58 Tabel 4.8 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pernyataa Sikap... 60 Tabel 4.9 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Kategori Tindakan ... 62 Tabel 4.10 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan


(14)

DAFTAR GAMBAR


(1)

vii

15. Kepada adik seperjuangan tersayang Gabriella Paula, Nadya Balqis, Kristy Ivo, dan Rici Dina yang telah memberikan dukungan kepada penulis.

16. Terima kasih juga kepada sepupu-sepupuku tersayang Abdul Hadi, Abangda Hendra yang selalu memberi semangat dan do‟a kepada penulis. 17. Terima kasih untuk teman PBL kelompok 15 Pondok Atas Kak Sri,

Damayani, Rovina Winata, Lidya, Uno, Parno yang telah memberikan semangat kepada penulis. Tak pernah lupa bahwa kita pernah serumah. 18. Teman-teman FKM USU angkatan 2010 terkhususnya teman Departemen

PKIP FKM USU telah memberikan semangat dan dorongan kepada penulis. 19. Semua pihak yang telah benyak membantu yang tidak dapat disebutkan satu

persatu atas dukungan, kerja sama dan do‟anya.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan skripsi ini, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak dalam rangka penyempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat terutama untuk kemajuan ilmu pengetahuan.

Medan, Agustus 2015


(2)

DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ... i

ABSTRAK ... ii

ABSTRACT ... iii

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... iv

KATA PENGANTAR ... v

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 7

1.3 Tujuan Penelitian ... 7

1.3.1 Tujuan Umum ... 7

1.3.2 Tujuan Khusus ... 7

1.4 Manfaat Penelitian ... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 9

2.1 Perilaku Makan Mahasiswa ... 9

2.1.1 Pengetahuan ... 11

2.1.2 Sikap ... 13

2.1.3 Tindakan ... 15

2.2 Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 18

2.2.1 Jenis Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 20

2.2.2 Dampak Negatif Makanan Siap Saji ... 22

2.2.3 Upaya Meminimalisasi Dampak Negatif dari Makanan Saip Saji ... 25

2.2.4 Pengukuran Konsumsi Makanan ... 27

2.3 Media Iklan ... 30

2.3.1 Iklan Televisi ... 31

2.3.2 Iklan Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 35

2.4 Kerangka Konsep ... 36

BAB III METODE PENELITIAN ... 37

3.1 Jenis Penelitian ... 37

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian ... 37

3.2.1 Lokasi Penelitian ... 37

3.2.2 Waktu Penelitian ... 37

3.3 Populasi dan Sampel ... 37

3.3.1 Populasi ... 37

3.3.2 Sampel ... 38

3.4 Metode Pengumpulan Data ... 40

3.4.1 Data Primer ... 40

3.4.2 Data Sekunder ... 40


(3)

ix

3.6 Instrumen Penelitian dan Aspek Pengukuran ... 41

3.6.1 Instrumen Penelitian ... 41

3.6.2 Aspek Pengukuran ... 41

3.7 Pengolahan dan Analisa Data... 45

3.7.1 Pengolahan Data ... 45

3.7.2 Analisa Data ... 46

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 47

4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian ... 47

4.2 Karakteristik Mahasiswa ... 48

4.3 Sumber Informasi yang Diperoleh Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 49

4.4 Perilaku Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food... 52

4.4.1 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 52

4.4.2 Sikap Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 58

4.4.3 Tindakan Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 62

BAB V PEMBAHASAN ... 66

5.1 Karakteristik Mahasiswa-Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara ... 66

5.1.1 Umur ... 66

5.1.2 Jenis Kelamin ... 66

5.1.3 Uang Saku ... 67

5.2 Sumber Informasi ... 68

5.3 Perilaku Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food... 69

5.3.1 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 69

5.3.2 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Dampak dari Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) Secara Terus-Menerus ... 70

5.3.3 Pengetahuan Mahasiswa Tentang Zat Kimia yang terkandung dalam Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 71

5.3.4 Pengetahuan Mahasiswa tentang Frekuensi Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) yang baik ... 72

5.3.5 Pengetahuan Mahasiswa Tentang MSG (Monosodium Glutamate) yang Terkandung dalam Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 74

5.3.6 Pengetahuan Mahasiswa tentang Penyakit yang Timbul jika Kandungan Lemak yang Sangat Tinggi pada Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 76

5.4 Sikap Mahasiswa Tentang Konsumsi Fast Food ... 77

5.4.1 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food) Baik Untuk Kesehatan... 79

5.4.2 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food) Lebih Praktis dan Menghemat Waktu Dibandingkan Membawa Makanan dari Rumah ... 80

5.4.3 Sikap Mahasiswa Bahwa Paket Promosi yanng Ditawarkan Menjadi Pilihan Untuk Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 81


(4)

5.4.4 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food)

Menjadi Pilihan Karena Uang Saku yang Cukup Untuk Membelinya ... 82

5.4.5 Sikap Mahasiswa Bahwa Makanan Siap Saji (Fast Food) Menjadi Pilihan Untuk Nongkrong Bersama Teman-Teman ... 83

5.5 Tindakan Mahasiswa Dalam Konsumsi Fast Food ... 85

5.5.1 Uang Saku yang Cukup Menyebabkan Mahasiswa Memilih Untuk Mengonsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 86

5.5.2 Tindakan Mahasiswa Tentang Sistem Delivery Pada Pemesanan Makanan Siap Saji (Fast Food) ... 88

5.5.3 Makanan Siap Saji (Fast Food) Menjadi Pilihan Untuk Di Konsumsi Karena Aksesnya Dekat Dengan Kampus ... 89

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 91

6.1 Kesimpulan ... 91

6.2 Saran ... 92

DAFTAR PUSTAKA ... 93 DAFTAR LAMPIRAN


(5)

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Karakteristik ... 48 Tabel 4.2 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Sumber Informasi ... 49 Tabel 4.3 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pernyataan Tentang Sumber Informasi ... 50 Tabel 4.4 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pernyataan Tentang Sumber Informasi ... 51 Tabel 4.5 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Kategori Pengetahuan ... 52 Tabel 4.6 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pertanyaan Pengetahuan ... 54 Tabel 4.7 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Kategori Sikap ... 58 Tabel 4.8 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan

Pernyataa Sikap... 60 Tabel 4.9 Distribusi Mahasiswa Berdasarkan Kategori Tindakan ... 62 Tabel 4.10 Distribusi Jawaban Mahasiswa Berdasarkan


(6)

DAFTAR GAMBAR